25 research outputs found

    Utilization Of Digital Library To Increase Reading Interest In Elementary School Students

    Get PDF
    The existence of a school library information system can improve the quality and speed of the service process for library users so that it can facilitate the teaching and learning process in the school environment. The purpose of this research is to find out the use of digital libraries can increase the reading interest of elementary school students. The method used in this research is Literature review. Literature review is a scientific study that focuses on one particular topic. The literature review will provide an overview of the development of a particular topic. Literature review will allow a researcher to identify a theory or method, develop a theory or method, identify gaps that occur between a theory and its relevance in the field / to a research result. The results of the study stated that with a digital library, students no longer need to bother bringing books to read or study, only by opening the digital library application, students can access all sources of information in the digital library. In the digital library, many things can be found, be it e-books, pictures, magazines, story books and so on that are already stored in the digital library. The conclusion is that the current use of digital libraries is very much needed in an effort to be effective in reading literacy so that it can increase student interest in reading. However, the weakness is that currently there are not many schools that have not utilized the applications used in making digital libraries so that access is still very littl

    COMPARISON OF IPS LEARNING RESULTS USING MONOPOLY MEDIA AND POWER POINT MEDIA

    Get PDF
    This research using comparative methods. The purpose of this research is to compare the learning outcomes of learning IPS by using Media Monopoly and Media Powerpoint . This research was conducted at SDN Katulampa 1 in Bogor City Class VA, and VB in August odd semester 2019/2020. The analysis technique used is the analysis prerequisite test which includes a normality test, a homogeneity test, then a research hypothesis is carried out using the t test. The results empirically n shows that there perbendingan learning outcomes in Media Monopoly seen in the average score - average N-Gain 8 5 de ngan mastery learning outcomes 92 %, while the average score - average N-Gain on Media Power Point that is equal to 75 with the thoroughness of the results belaja r 86 %. ) . And the results of testing the hypothesis states that H o rejected and H a accepted because t arithmetic (1.67469) t table (1.67469). Based on the above results, it can be concluded that there is a comparison of the results of learning by using Media Monopoly and Media Power Point , and Media efektif is Media Monopoly

    PENGARUH DISIPLIN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL

    Get PDF
    ABSTRAKTujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh disiplin belajar terhadap hasil belajar ilmu pengetahuan sosial. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas V Sekolah Dasar Negeri Serogol 03 Kecamatan Cigombong Kabupaten Bogor Tahun Pelajaran 2017/1018 dengan populasi berjumlah 93 siswa. Sampel yang diambil sebanyak 48 siswa, yang diperoleh dengan menggunakan rumus Taro Yamane dengan presisi sebesar 10%. Data penelitian ini diperoleh dengan menggunakan kuesioner skala likert untuk variabel disiplin belajar dan tes objektif untuk variabel hasil belajar ilmu pengetahuan sosial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara disiplin belajar terhadap hasil belajarilmu pengetahuan sosial, ditunjukkan dengan analisis statistik yang menghasilkan harga koefisien regresi (xy) sebesar 1,32 dan diperoleh thitung sebesar 13,23. Ini menunjukan adanya pengaruh disiplin belajar terhadap hasil belajar ilm pengetahuan sosial, sedangkan koefisien determinasi (r2) sebesar 0,82 atau sebesar 82%. Hal ini berarti nilai hasil belajar ilmu pengetahuan sosial siswa sebesar 82% ditentukan oleh disiplin belajar, melalui persamaan regresi ? = -120,01 +2,18X. Sisanya sebanyak 18% ditentukan oleh faktor lain. Berdasarkan hasil penelitian di atas, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang positif antara disiplin belajar terhadap hasil belajar ilmu pengetahuan sosial.Kata Kunci : Disiplin Belajar, Hasil Belajar, Ilmu Pengetahuan Sosia

    Differentiation Learning to Improve Students Potential in Elementary School

    Get PDF
    Student potential is the capacity or ability and characteristics/nature of individuals related to human resources that have the possibility to be developed and or support the development of other potentials contained in students. In the process of implementing learning today, many teachers have not implemented differentiation learning so many students have not developed their potential. The purpose of this study was to determine the learning of differentiation can increase the potential of students in elementary schools. The method used in this study is that literature review is research that examines or critically reviews the knowledge, ideas, or findings contained in the academic-oriented literature, as well as formulating theoretical and methodological contributions to certain topics. The results showed that differentiation is to provide opportunities for students to show what students understand. Also, in this way the teacher can find out what method should be given to students whose grasping power is lacking, sufficient and good. By understanding the potential of students, teachers can give an accurate picture of their strengths and weaknesses, the strengths and weaknesses of students, and can identify potentials that need to be improved and weaknesses that need to be minimized. With differentiation learning, it guides students in increasing the potential that exists within themselves. The conclusion of the teacher must be able to guide students to be able to develop according to their characteristics, and the potential possessed by these students, this is closely related to differentiated learning. One of the values and roles of teachers is to create learning that favors students, namely learning that liberates students' thinking and potential. Differentiation can be implemented in the content, process, and product of learning

    PENGARUH GAYA BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA DI SD NEGERI SUKAHARJA 01 KABUPATEN BOGOR

    Get PDF
    THE EFFECT OF LEARNING STYLE ON MATHEMATICS LEARNING OUTCOMES OF ELEMENTARY SCHOOL STUDENTSThis research is quantitative research of the causal approach. This study aims to withdrive the influence of learning styles on grade V mathematics learning outcomes of Sukaharja District Elementary School 01 Cijeruk District, Bogor Regency. The population of this study was 74 students with 42 samples. This research was conducted by the odd semester of the school year 2021/2022. Based on the results of the analysis obtained a path coefficient (RXY) 0.4264 in the pattern Å· = 1.7934 + 0.102 (x) which means the level of influence in this study is classified as moderate. The influence of learning styles on mathematics learning outcomes is equipped by nutmeg coefficient of determination (R²) 0.1818 or 18.18% and the remaining 81.82% is influenced by factors. The calculation of testing hypotheses produces tcount 2.996 ttable 2131 with a real level of 0.05 so it can be concluded that there is a positive and significant influence between learning styles of the findings of mathematics learning in class V of Sukaharja District Elementary School 01 Cijeru

    PENGARUH MEDIA ULAR TANGGA TERHADAP HASIL BELAJAR TEMA 7 INDAHNYA KERAGAMAN DI NEGERIKU

    Get PDF
    Tujuan untuk mengetahui perbedaan hasil belajar subtema Indahnya Keragaman Budaya Negeriku dengan media ular tangga dan media pembelajaran konvensional pada siswa kelas IV SDN Bojonggede 06 Kabupaten Bogor. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen kuasi dengan desain dua kelompok diberikan perlakuan yang berbeda Populasi penelitian pada peserta didik kelas IV-A dan IV-C SDN Bojonggede 06 Kabupaten Bogor teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah Simple Random Sampling. Teknik pengumpulan data mengenai hasil belajar berupa tes objektif pilihan ganda sebanyak 24 soal dengan empat alternatif jawaban. Pada analisis pendahuluan menggunakan statistik deskriptif, yaitu mendeskripsikan data masing-masing variabel yang telah terkumpul dari sampel penelitian yang meliputi penyajian data melalui tabel, grafik, diagram, dan penghitungan modus, median, mean, varians sampel, dan standard deviasi. Hal tersebut didasarkan pada hasil perhitungan uji hipotesis kelompok eksperimen diperoleh t hitung sebesar sebesar 10,526 dengan signifikansi 0,000. Didapatkan t tabel dari db 31 pada taraf signifikansi 5% adalah 2,042. Jadi nilai t hitung > t tabel (10,526>2,042) dan nilai signifikansinya kurang dari  0,05 (p = 0,000 < 0,05)., sehingga dapat dikatakan bahwa media ular tangga berpengaruh terhadap hasil belajar tema 7 indahnya keragaman di negeri ku pada siswa kelas IV SDN Bojonggede 06 Kabupaten Bogor. Berdasarkan hasil pengolahan data, hasil hipotesis dan pembahasan hasil penelitian, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar subtema Indahnya Keragaman Budaya Negeriku dengan media ular tangga dan media pembelajaran konvensional pada siswa kelas IV SDN Bojonggede 06 Kabupaten Bogor

    PENGEMBANGAN E-LKPD INTERAKTIF BERBASIS WIZER.ME PADA TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 3

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengembangan E-LKPD interaktif berbasis Wizer.Me untuk dikembangkan kepada peserta didik kelas V SDN Bantarkemang 1 serta untuk mengetahui kelayakan E-LKPD interaktif berbasis Wizer.Me terhadap proses pembelajaran yang dilakukan di sekolah. Jenis penelitian yang digunakan adalah Research and Development dengan model penelitian yaitu metode ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation). Pada penelitian ini dilakukan uji validasi kepada para ahli, yaitu ahli media, ahli bahasa, dan ahli materi. Hasil validasi oleh ahli media mendapat 94% dengan kriteria sangat layak, oleh ahli bahasa mendapat 96% dengan kriteria sangat layak, dan oleh ahli materi mendapat 94% dengan kriteria sangat layak. Hasil angket respon peserta didik mendapat 90% dengan kategori sangat layak, dan nilai rata-rata N-Gain hasil belajar yaitu 0,75 dengan kriteria tinggi. Hasil tesebut menunjukkan bahwa E-LKPD interaktif berbasis Wizer.Me sangat layak digunakan dalam proses pembelajaran dan sangat efektif untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik

    PENGEMBANGAN E-LKPD INTERAKTIF BERBASIS WIZER.ME PADA TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 3

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengembangan E-LKPD interaktif berbasis Wizer.Me untuk dikembangkan kepada peserta didik kelas V SDN Bantarkemang 1 serta untuk mengetahui kelayakan E-LKPD interaktif berbasis Wizer.Me terhadap proses pembelajaran yang dilakukan di sekolah. Jenis penelitian yang digunakan adalah Research and Development dengan model penelitian yaitu metode ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation). Pada penelitian ini dilakukan uji validasi kepada para ahli, yaitu ahli media, ahli bahasa, dan ahli materi. Hasil validasi oleh ahli media mendapat 94% dengan kriteria sangat layak, oleh ahli bahasa mendapat 96% dengan kriteria sangat layak, dan oleh ahli materi mendapat 94% dengan kriteria sangat layak. Hasil angket respon peserta didik mendapat 90% dengan kategori sangat layak, dan nilai rata-rata N-Gain hasil belajar yaitu 0,75 dengan kriteria tinggi. Hasil tesebut menunjukkan bahwa E-LKPD interaktif berbasis Wizer.Me sangat layak digunakan dalam proses pembelajaran dan sangat efektif untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik
    corecore