43 research outputs found

    DEVELOPMENT OF SHORT FILM BASED ON LOCAL CULTURE FOR P5 IN THE IMPLEMENTATION OF THE INDEPENDENT CURRICULUM

    Get PDF
    This research aims to develop a short film based on local culture for the Strengthening Pancasila Student Profile Project (P5). Development was carried out using the research and development (R&D) method according to Lee and  Aka (2019). This model includes five main steps, namely: 1) needs assessment and analysis, 2) design, 3) development, 4) implementation, and 5) evaluation. To obtain validity and response, an evaluation model developed by Vaughan, (2006) was carried out using the format of ongoing evaluation, alpha test and beta test. The results of product validity testing carried out by learning technology experts, learning media experts and material experts concluded that the short documentary film based on local culture and history for P5 was declared valid with very good and appropriate criteria with an average validity level of 89.27%. The results of trials on 36 students in class Film media facilitates students' positive attitudes such as increasing learning motivation, helping understanding cultural and historical literacy with an acceptance rate of 83.31%. In conclusion, the short film developed is valid, practical and easy to use

    Pengembangan Bahan Ajar Pengembangan APE Berbasis Kewirausahaan S1 PG- PAUD FKIP Universitas Jambi

    Get PDF
    Bahan ajar merupakan segala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu guru/instruktor dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar sehingga peserta didik mudah untuk memahami semua materi yang adalah didalamnya. Berdasarkan obserservasi di PGPAUD FKIP Univeristas Jambi, bahan pembelajaran pada mata kualiah pengembangan Pengembangan APE Berbasis Kewirausahaan belum ada buku secara khusus untuk mata kuliah ini, para dosen dalam mengajar menggunakan beberapa sumber buku yang satu dengan yang lain sehingga membuat para mahasiswa susah dalalam memahami dan mencari buku-buku yang digunakan. Oleh karena itu, maka yang menjadi fokus dalam penelitian ini adalah mengembangkan bahan ajar berupa buku cetak pada mata kuliah pengembangan APE Berbasis Kewirausahaan di PGPAUD FKIP Univeristas Jambi. Hasil kegiatan yang telah di capai dari penelitian ini adalah tersusunnya suatu desain modul pembelajaran mata kuliah Pengembangan APE Berbasis Kewirausahaan untuk mahasiswa S1 PG-PAUD yang telah tervalidasi oleh ahli materi dan media dan respon mahasiswa. Sedang untuk capaian luaran jangka panjang, hasil kegitan ini telah di submit di Jurnal PG-PAUD Universitas Jambi dan modul yang dihasilkan dapat menjadi sumber referensi bagi mahasiswa dan Dosen untuk mengajar mata kuliah Pengembangan APE Berbasis Kewirausahaan

    PERSEPSI ORANG TUA TERHADAP PENDIDIKAN SEKSUAL BAGI ANAK USIA DINI DI PAUD ISLAM TERPADU AN-NAHL KOTA JAMBI

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan persepsi orang tua mengenai penjelasan pendidikan seksual sesuai dengan usia anak, mendeskripsikan persepsi orang tua mengenai pengenalan anggota tubuh dan fungsinya pada anak usia dini, mendeskripsikan persepsi orang tua mengenai pemberian pemahaman pada anak anggota tubuh yang boleh disentuh dan tidak boleh disentuh, mendeskripsikan persepsi orang tua mengenai pembiasaan anak menutup aurat sejak usia dini. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket. Populasi penelitian ini adalah seluruh orang tua anak di PAUD Islam Terpadu An-Nahl Kota Jambi. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan nonprobability/nonrandom sampling sehingga ada 76 orang tua anak. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan rumus rata-rata. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata bobot dari hasil pengisian angket mengenai persepsi orang tua terhadap pendidikan seksual bagi anak usia dini di PAUD Islam Terpadu An-Nahl Kota Jambi sebesar 43,72% dan berada pada kategori “sedang”

    Penerimaan Game Instruksional Dragonbox Algebra 12+ Pada Pembelajaran Aljabar Berdasarkan Teori Technology Acceptance Model (TAM)

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi penerimaan siswa terhadap game pembelajaran matematika DragonBox Algebra 12+ di dalam pembelajaran aljabar . Faktor penerimaan yang dimaksud adalah persepsi manfaat penggunaan, persepsi kemudahan penggunaan, Personal innovativeness in the domain of IT, attitude, dan acceptance. Dimana faktor penerimaan ini dapat dijadikan bahan pertimbangan layak atau tidak layaknya game dragonbox algebra 12+ di gunakan dalam pembelajaran aljabar. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan jenis penelitian survey dan desain penelitian ekplanatif (explanatory). Berdasarkan analisis data diperoleh hasil (1) Persepsi kemudahan penggunaan memiliki pengaruh positif terhadap manfaat penggunaan game pembelajaran DragonBox Algebra 12+ di dalam pembelajaran matematika. (2) Persepsi kemudahan penggunaan memiliki pengaruh positif terhadap sikap siswa dalam penggunaan game pembelajaran DragonBox Algebra 12+. (3) Persepsi manfaat penggunaan memiliki pengaruh positif terhadap sikap siswa dalam penggunaan game pembelajaran DragonBox Algebra 12+. (4) Persepsi manfaat penggunaan memiliki pengaruh positif terhadap penerimaan game pembelajaran DragonBox Algebra 12+ dalam pembelajaran matematika. (5) Personal innovativeness in the domain of IT memiliki pengaruh yang positif terhadap terhadap sikap yang dibentuk siswa pada game pembelajaran DragonBox Algebra 12+ (6) sikap terhadap game pembelajaran DragonBox Algebra 12+ memiliki pengaruh positif terhadap Penerimaan geme pembelajaran  DragonBox Algebra 12+ dalam pembelajaran matematik

    PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN DARING PADA ERA COVID-19 BERBASIS SENTRA PERSIAPAN

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan video pembelajaran daring berbasis sentra persiapan, mengetahui kelayakan dan mengetahui respon guru, orang tua, dan mahasiswa PGPAUD terhadap video pembelajaran daring berbasis sentra persiapan. Jenis penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan yang dilakukan dengan model ADDIE (Analysis, Design, Development of Production, Implementation or Delivery, and Evaluation). Data penelitian diperoleh dari angket terbuka dan angket tertutup dengan cara menyebarkan angket kepada responden melalui google form. Responden sebanyak 60 orang terdiri dari guru, orang tua, dan mahasiswa. Hasil validasi yang dilakukan oleh ahli media dan materi, video pembelajaran yang dikembangkan sudah layak untuk diujicobakan setelah melalui proses validasi ahli media sebanyak 2 kali. Hasil validasi I ahli media diperoleh persentase sebesar 92,5% sedangkan validasi II diperoleh persentase sebesar 97,5%. Hasil validasi ahli materi diperoleh persentase sebesar 96,6%. Selanjutnya video pembelajaran diujicobakan kepada 11 orang responden guru dengan perolehan persentase sebesar 91,8%. Hasil angket respon orang tua siswa diperoleh persentase sebesar 92,9% dan angket respon 40 mahasiswa diperoleh persentase sebesar 90,3%. Berdasarkan hasil penelitian pengembangan video pembelajaran disimpulkan bahwa video pembelajaran layak digunakan dalam pembelajaran daring terutama pada darurat Covid-19 dan mendapat respon positif dari keseluruhan responden serta diperoleh hasil dengan kategori sangat baik

    Kondisi Kerja Fisik, Partisipasi dalam Pengambilan Keputusan dan Kecemasan sebagai Sumber Stres Pekerjaan pada Guru Sekolah Negeri

    Full text link
    This research aims to analyze the direct and indirect effect of physical working conditions, participation in decision making and anxiety on the occupational stress of teachers. This research applies survey method. Structural equationmodeling (SEM) is used to analyses the relationship of variables. There are 358 respondents, included 214 teachers from state primary schools, 88 teachers from state junior high schools, and 56 teachers from state senior high schools. Results show that there are direct negative and significant effect of the physical working conditions and participation in decision making to anxiety, direct positive and significant effect of anxiety to occupational stress, and indirect negative and significant effect of physical working conditions and participation in decision making to occupational stress through anxiety. These findings have an implication on the policy maker to give counseling, and training to assist all teachers in comprehending and recognizing the cause and impact of occupational stress

    Penggunaan Media Visual dalam Pembelajaran Kelas 1 Sekolah Dasar

    Get PDF
    Penelitian ini membahas tentang pentingnya penggunaan  media visual dalam pembelajaran di sekolah dasar agar proses pembelajaran lebih efektif. Penelitian ini bertujuan dengan adanya media visual proses belajar mengajar menggunakan alat bantu yang disiapkan oleh guru dapat berjalan lebih efektif dan efisien. Dalam pendidikan  kegiatan pembelajaran telah bergerak menuju kurangnya sistem penyampaian bahan pengajaran dengan metode ceramah di ganti dengan digunakannya media pembelajaran. Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian fenomenologi. Objek penelitian ini adalah satu orang guru kelas I, SDN 77/X Parit Culum I. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Ini menunjukan bahwa upaya guru kelas I dalam menggunakan media visual yang di desain dengan menarik untuk memusatkan perhatian siswa dalam proses pembelajaran Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa guru telah melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan menggunakan media visual yaitu gambar, kartu huruf, plastisin,dan puzzle. Kata Kunci: Penggunaan media, media visua

    The Mediating Role of Organizational Commitment: A Supply Chain Management for Examining the Effect of Quality of Work Life and Job Satisfaction on Employee Performance

    Get PDF
    This study aims to examine the effect of quality of work-life and job satisfaction on employee performance with organizational commitment as a mediating variable In the Health Office of The North Aceh District. The sample in this study was 120 respondents. Data analysis using the AMOS SEM program. The results of data analysis, quality of work-life and job satisfaction have an influence on organizational commitment, and job satisfaction has a significant effect on employee performance. The quality of work-life and organizational commitment does not affect employee performance. Organizational commitment cannot mediate the relationship between quality of work-life and job satisfaction with employee performance. The results of the study recommend encouraging employee performance, work skills and policies for organizational commitment. It should be noted that the work environment of employees and also job satisfaction is maintained with colleagues and superiors, so that employee performance is better in the future

    The Effect of the Implementation of E-Invoice 3.0 and Taxable Person Compliance to Value Added Tax Revenue at KPP Pratama Pasar Rebo

    Get PDF
    Compliance of Taxable Person (PKP) is a complicated problem related to the implementation of an e-invoice application, especially the knowledge and perceptions of those who consider that making electronic-based tax invoices is difficult to do. This study aims to determine and analyze the effect of the e-invoice 3.0 application and Taxable Person compliance on the increase in VAT revenues. To obtain the research sample, the author used a non-probability sampling technique with the convenience sampling method. The results showed that e-invoice 3.0 implementation and Taxable person compliance simultaneously had a positive and significant effect on VAT revenues with a value of 113,819. The author provides suggestions for the Primary Tax Office of Pasar Rebo, Jakarta to continue improving its services in providing information and campaign related to the use of e-invoice 3.0 to Taxable person to improve their compliance and also to increase the amount of tax revenue which can affect VAT revenues
    corecore