7 research outputs found

    PERAN SOSIAL PELAKU SENI PERTUNJUKAN REAK DALAM KEHIDUPAN MASYARAKAT UJUNGBERUNG

    Get PDF
    Penelitian ini membahas peran yang dimiliki pelaku seni baik itu dalam kelompok seni pertunjukan Reak maupun peran sosialnya dalam kehidupan masyarakat. Penelitian yang berjudul peran sosial pelaku seni pertunjukan Reak dalam kehidupan masyarakat Ujungberung, bertujuan untuk mengetahui peran pelaku seni dalam kelompok seni pertunjukan Reak; peran sosial yang dilakukan pelaku seni dalam kehidupan bermasyarakat; dan dampak dari peran pelaku seni dalam kelompok seni pertunjukan Reak terhadap peran sosialnya di masyarakat. Alasan dilakukannya penelitian ini karena peran pelaku seni tidak hanya berpengaruh dalam kelompok seni saja, akan tetapi peran pelaku seni tersebut juga dapat berpengaruh dalam kehidupan masyarakat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif analitik. Teknik pengumpulan data berupa observasi partisipan, wawancara mendalam dan studi dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa 1) Peran pelaku seni dalam penelitian ini yang paling dominan adalah peran sebagai malim dan pimpinan. Pimpinan berperan sebagai pembina, pemberi arah, serta melakukan berbagai strategi agar seni pertunjukan Reak dapat dijadikan daya tarik tersendiri bagi masyarakat. Sedangkan, malim berperan sebagai pengendali dan mengontrol pemain saat melakukan suatu atraksi. 2) Peran sosial pelaku seni dalam kehidupan masyarakat selain sebagai penggerak dalam bidang seni juga sebagai penggerak dalam bidang keagamaan. 3) Adapun peran yang dimiliki pelaku seni dalam kehidupan masyarakat dapat memberikan dampak secara positif maupun negatif. Kata kunci: Kehidupan masyarakat, pelaku seni, peran sosial, Pertunjukan Reak In this research discusses the role of actor in art group Reak show nor the social role in society. The research entitled the social role of perpetrator Reak performance in Ujungberung’s society life, aims to know the role of actor in art group Reak performance and role of group Reak performance actor towards social role in society. The reason this research, because the role of performance not only be influential in art group only, but the role of performance can be influential in society life. This research use qualitative approach with descriptive method analytic and this research use data collecting method that observation participant, depth interview and study documentation. The findings indicate that 1) Role of actor in art group Reak performance that dominate is leader and malim roles. Leader as commander, guiding, and doing various strategy to Reak performance that have lured society itself, while malim roles as controller and controlling player when the moment in show. 2) Social role of actor in society as initiator in art and as initiator in religion. 3) The effect of actor roles in society life can giving effect positive and negative. Key words: society life, actor, social role, Reak performance ar

    UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD

    Get PDF
    This research is motivated by the findings in the learning process in the field prior to use cooperative learning model Student Achievement Teams Division (STAD). Problems found that the average results of student learning and mastery learning in social studies material on the struggle against the occupiers has not reached the set value (KKM). The method used is a Class Action Research model of Taggart Kemmis and consists of three cycles. This research was conducted in class V SDN Cikahuripan the number of students as many as 41 people. Data collection technique used qualitative (observation sheet) and quantitative (data processing using a specific formula). Based on the research results, we concluded that the application by using cooperative learning model student achievement teams division (STAD) has been fulfilled properly. Thus, increase student learning outcomes. Moreover, in the process of becoming more active student learning, students are able to learn the group well and learning even more fun

    Peningkatan kemampuan komunikasi matematik peserta didik melalui model Learning Cycle 5E (LC) dengan pendekatan scientific

    Get PDF
    The aim of this research is to know the improvement of students’ mathematical communication ability which the better one between the learning with scientific approach by way of the Learning Cycle 5E (LC) model with by way of the Discovery Learning model and knowing the mathematical disposition of the students by way of the LC model with Scientific approach. This research is in the form of quantitative research with  used experiment methode research. The population in this research is all students of class X Accounting SMK Sukapura Tasikmalaya Regency. The samples were taken by two random sampling. The data collection technique performs the test of mathematical communication ability and disseminates the student’s mathematical disposition questionnaire. The research of instrument used is the test of mathematical communication ability and questionnaire of students’ mathematical disposition. Analysis techniques of data is used the test of hypothesis that test the difference of two average with a significance level of 1%. Based on the results of research, processing, data analysis and hypothesis testing obtained by the conclusion that: Improvement of students’ mathematical communication ability with scientific approach by way of the LC model is better than by way of the Discovery Learning model. Student’s mathematical disposition by way of the LC model with scientific approach is in high category.Keywords:Mathematical Communication Skills, Mathematical Disposition, Learning Cycle 5E (LC) Model, Scientific Approach

    ANALISIS DISPOSISI MATEMATIK PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA MATERI STATISTIKA DI MTsN 11 TASIKMALAYA

    Get PDF
    This study aims to explore and analyze the mathematical dispositions of VII-G class students in mathematics learning in statistical material at Tasikmalaya 11 MTsN. This research method is descriptive quantitative method. Data were obtained using non-test instruments in the form of mathematical disposition questionnaires consisting of 26 validated statements. The results showed that first, the mathematical disposition criteria of students in mathematics learning in statistical material had positive criteria with a median count above the median of 3, both indicators of selfconfidence, flexibility, diligent work on mathematical tasks, curiosity, reflecting the results of work with his own mind, passionate and serious attention in learning mathematics and sharing opinions with others. Second, the mathematical disposition level of students in mathematics learning in statistical material with an average overall score of 73.2% is at a high disposition level, meaning that students have a strong desire, awareness, and dedication to think and do mathematically with positive way and based on faith, piety and noble character. Third, the categorization of mathematical dispositions in mathematics learning consists of students with high mathematical dispositions of 11 people (42.3%), students with moderate mathematical dispositions as many as 6 people (23.08%), and students with low mathematical dispositions as much as 9 people (34.62%)

    PEMANFAATAN TANAMAN OBAT LOKAL DUSUN KARANGANYAR DESA MADURA KECAMATAN WANAREJA KABUPATEN CILACAP BERBASIS ETNOFARMASI

    Get PDF
    ABSTRAKPemanfaatan tanaman sebagai alternatif pengobatan hingga saat ini masih dipercayai oleh masyarakat Indonesia khususnya di Dusun Karanganyar Desa Madura Kecamatan Wanareja Kabupaten Cilacap. Jenis tanaman yang digunakan untuk alternatif pengobatan biasanya mempunyai kearifan lokal tersendiri berdasarkan daerah masing-masing. Pengabdian masyarakat yang telah dilakukan berdasarkan etnofarmasi setempat yaitu dengan cara mengumpulkan informasi jenis tanaman yang biasa digunakan untuk alternatif pengobatan di Dusun Karanganyar Desa Madura Kecamatan Wanareja Kabupaten Cilacap menggunakan metode wawancara terhadap beberapa tokoh masyarakat yang didasarkan pada pengalaman dan pengetahuannya mengenai tanaman obat. Dengan adanya informasi yang telah dikumpulkan dari hasil pengabdian Masyarakat ini maka diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan masyarakat terhadap potensi tanaman obat yang terdapat di Dusun Karanganyar. Hasil wawancara dan pengkajian menunjukkan bahwa tanaman yang biasa digunakan sebagai obat di Dusun Karanganyar Desa Madura Kecamatan Wanareja Kabupaten Cilacap yaitu sebanyak 27 famili yang terdiri atas 43 jenis tanaman. Di antara 27 famili yang paling banyak digunakan sebagai obat adalah famili Zingiberaceae sebesar 25,93%. Dari 43 jenis tanaman, bagian tanaman yang paling banyak digunakan adalah daun yaitu sebesar 62,79%. Dari 43 jenis tanaman, pengolahan terhadap tanaman obat di Dusun Karanganyar yang paling banyak adalah dengan cara direbus sebesar 76,74%. Khasiat dari 43 jenis tanaman obat yang ada di Dusun Karanganyar terdapat 23 khasiat dan yang paling banyak adalah hipertensi dan koleseterol masing-masing sebesar 18,60%. Kata kunci: etnofarmasi; tanaman obat; karanganyar; wanareja; cilacap ABSTRACTThe utilization of plants as alternative medicine is still believed by the Indonesian people, especially in Karanganyar Hamlet, Madura Village, Wanareja Subdistrict, Cilacap Regency. The types of plants used for alternative medicine usually have their own local wisdom based on their respective regions. Community service that has been carried out based on local ethnopharmacy is by collecting information on the types of plants commonly used for alternative medicine in Karanganyar Hamlet, Madura Village, Wanareja District, Cilacap Regency using the interview method with several community leaders based on their experience and knowledge of medicinal plants. With the information that has been collected from the results of this community service, it is hoped that it can increase community knowledge of the potential of medicinal plants found in Karanganyar Hamlet. The results of interviews and assessments show that plants commonly used as medicine in Karanganyar Hamlet, Madura Village, Wanareja Subdistrict, Cilacap Regency are 27 families consisting of 43 types of plants. Among the 27 families most widely used as medicine is the Zingiberaceae family at 25.93%. Of the 43 types of plants, the most widely used plant part is the leaves, which amounted to 62.79%. Of the 43 types of plants, the most processing of medicinal plants in Karanganyar Hamlet is by boiling at 76.74%. The efficacy of 43 types of medicinal plants in Karanganyar Hamlet there are 23 properties and the most is hypertension and cholesterol each by 18.60%. Keywords: ethnopharmacy; medicinal plants; karanganyar; wanareja; cilaca

    Pembuatan Minuman Instan Bir Pletok Dalam Etnofarmasi Untuk Masuk Angin Dan Pegal Linu Di Desa Kiarajangkung Kabupaten Tasikmalaya

    No full text
    ABSTRAK Bir pletok merupakan minuman khas betawi yang biasa digunakan untuk menghangatkan badan. Komponen utama bir pletok adalah jahe dan kulit kayu secang. Secara etnofarmasi, jahe sering digunakan untuk menghangatkan badan, mengatasi masuk angin, pegal linu, batuk, mual, dan menjaga imun tubuh, sedangkan kulit kayu secang merupakan salah satu bahan rempah-rempah mempunyai khasiat antioksidan tinggi sehingga sangat cocok digunakan untuk mengatasi gejala inflamasi. Tujuan pengabdian masyarakat di Desa Kiarajangkung Kabupaten Tasikmalaya ini menggali potensi alam yang sangat kaya terutama penghasilan rempah-rempah seperti jahe, kayu secang, lengkuas, untuk diproduksi lebih lanjut sebagai minuman Kesehatan siap saji. Metode pembuatan minuman serbuk instan bir pletok berupa sosialisasi, pelatihan pembuatan minuman instan dan cara pengemasannya. Hasil yang diperoleh nanti dapat menjadi suatu solusi supaya masyarakat dapat lebih praktis dalam penggunaannya dan mempunyai nilai jual yang lebih tinggi daripada bahan mentahnya. Masyarakatpun selain sehat juga dapat melaksanakan kegiatan UMKM guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat Desa Kiarajangkung Kata kunci: Bir Pletok, Desa Kiarajangkung, Kabupaten Tasikmalaya ABSTRACT Pletok beer is a typical Betawi drink that is usually used to warm the body. The main components of pletok beer are ginger and secang bark. In ethnopharmaceutical, ginger is often used to warm the body, treat colds, aches, and pains, coughs, nausea, and maintain body immunity, while the bark of secang is one of the ingredients of spices that have high antioxidant properties so it is very suitable to be used to treat inflammatory symptoms. The goal of community service in the Kiarajangkung Village, Tasikmalaya Regency, is to explore the very rich natural potential, especially the income of spices such as ginger, secang wood, galangal, to be further produced as ready to eat health drinks. The method of making instant powdered drink beer pletok is in the form of socialization, training in making instant drinks, and how to pack them. The results obtained later can be a solution so that people can be more practical in their use and have a higher selling value than the raw material. Besides being healthy, the community can also carry out UMKM activities to improve the welfare of the people of Kiarajangkung Village. Keywords: Pletok beer, Kiarajangkung Village, Tasikmalaya Regenc
    corecore