104 research outputs found

    Pembentukan Harga Cabai Merah Keriting (Capsicum Annum L) dengan Analisis Harga Komoditas di Sentra Produksi dan Pasar Induk (suatu Kasus pada Sentra Produksi Cabai Merah Keriting di Kecamatan Cikajang, Pasar Induk Gedebage, Pasar Induk Caringin dan Pasar Induk Kramat Jati)

    Full text link
    Beberapa indikator empirik yang sering digunakan dalam pengkajian efisiensi pemasaran di antaranya adalah margin pemasaran dan transmisi harga dari pasar konsumen kepada petani atau ke pasar produsen. Adapun transmisi harga yang rendah mencerminkan inefisiensi pemasaran karena hal itu menunjukkan bahwa Perubahan harga yang terjadi di tingkat konsumen tidak seluruhnya diteruskan kepada petani, dengan kata lain transmisi harga berlangsung secara tidak sempurna. Pola transmisi harga seperti ini biasanya terjadi jika pedagang memiliki kekuatan monopsoni sehingga mereka dapat mengendalikan harga beli dari petani. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pembentukan harga cabai merah keriting dengan analisis harga komoditas, data yang digunakan adalah data time series harian harga cabai merah keriting selama setahun pada tahun 2014 yang bersumber dari Dinas Pertanian Tanaman Pangan Jawa Barat dan analisis menggunakan program Eviews 8. Hasil analisis menunjukkan bahwa pembentukan harga cabai merah keriting bisa dilakukan dengan analisis harga komoditas pertanian hal ini bisa menunjukkan sebagai indikator kesehatan pasar. Hasil analisis menunjukkan nilai koefisien korelasi tertinggi berada antara PI Caringin dan PI Gedebage persentase Perubahannya 99 %, artinya Perubahan harga yang terjadi di PI Caringin di transmisikan secara sempurna ke PI Gedebage. Pembentukan harga dapat dilihat juga dengan analisis integrasi pasar, analisis ini bertujuan untuk mengetahui pasar mana yang dominan dalam pembentukan harga cabai merah keriting. Hasil analisis menunjukkan kenaikan harga cabai merah keriting 1 rupiah di sentra produksi Cikajang akan menaikkan harga cabai merah keriting sebesar 0.77 rupiah (Perubahan 77 %) di PI Kramat Jati, hal ini menunjukkan bahwa PI Kramat jati dominan pembentuk harga cabai merah keriting

    Proteksi Kombinasi Minyak Wijen Dan α-Tocopherol Terhadap Glomerular Injury Melalui Penghambatan Stres Oksidatif Tikus Hiperkolesterolemia

    Full text link
    Minyak wijen (MW) kaya akan polyunsaturated fatty acid (PUFA) terutama linoleat yang diketahui dapat menurunkan kadar lipid dalam darah. Namun, salah satu kelemahan PUFA sebagai hipolipidemik adalah cenderung mudah untuk teroksidasi karena struktur ikatan rangkapnya. Vitamin E (α-tocopherol) diketahui dapat melindungi struktur PUFA terhadap oksidasi serta dapat menghambat stres oksidatif. Peningkatan stres oksidatif pada hiperkolesterolemia diduga kuat berperan penting dalam patogenesa glomerular injury. Tujuan penelitian ini untuk membuktikan bahwa penambahan α-tocopherol pada minyak wijen mempunyai efek sinergis dalam mencegah glomerular injury melalui penurunan stres oksidatif. Penelitian ini menggunakan Rattus novergicus strain Wistar jantan (200 g) yang dibagi menjadi tujuh kelompok masing – masing 4 ekor, kelompok hiperkolesterol (HK), kelompok ke-2, ke-3 dan ke-4 adalah kelompok HK + MW (dosis masing-masing 0,3; 0,6, dan 1,2 ml), sedangkan kelompok ke-5, ke-6 dan ke-7 adalah kelompok HK + MW (dosis masing – masing 0.3, 0.6 dan 1.2 ml) + α-tochopherol 20 mg). Pengukuruan kadar kolesterol total, Low Density Lipoprotein (LDL), ureum dan kreatinin darah dilakukan pada minggu ke-10. Aktivitas stres oksidatif jaringan ginjal diukur dari kadar malondialdehide (MDA) menggunakan uji thiobarbituric acid (TBA) dan kadar superoxyde dismutase (SOD) jaringan dengan uji Nitroblue tetrazolium (NBT). Pemeriksaan histologis dilakukan untuk melihat deposit matriks dan jumlah sel mesangial pada glomerulus dengan pengecatan Periodic Acids Schiff (PAS). Hasil penelitian ini menunjukkan adanya perbedaan bermakna penurunan kadar MDA antara kelompok MW dengan MW + α-tocopherol pada dosis 0.3 (p = 0.000) dan 0.6ml (p = 0.001) yang menunjukkan interaksi sinergistik MW + α-tocopherol serta kecenderungan penurunan kadar SOD. Terdapat dugaan interaksi secara potensiasi dengan penambahan α-tocopherol pada minyak wijen terhadap penurunan kadar kolesterol total dan LDL. Gambar histologis glomerular injury menunjukkan bahwa kombinasi MW + α-tocopherol dapat menghambat peningkatan jumlah sel (p = 0.000) dan matriks mesangial (p = 0.614). Hasil ini menunjukkan bahwa penambahan α-tochopherol pada minyak wijen mempunyai efek yang lebih baik dibanding minyak wijen sendiri dalam menghambat glomerular injury melalui penghambatan stres oksidatif di jaringan ginjal secara sinergis

    Pengaruh Penerapan Metode Sosiodrama terhadap Kemampuan Berbicara Anak Usia 4-5 Tahun di Taman Kanak-kanak Sandhy Putra Telkom Kecamatan Marpoyan Damai Pekanbaru

    Full text link
    This study aims to determine the effect of applying the method of the ability to speak sociodramas children aged 4-5 years in kindergarten Sandhy Putra Telkom Pekanbaru. The population and sample of this research is the age of 4-5 years amounted to 15 children. Data collection techniques were used that observation. Technical Data analysis was performed using t-test statistics with SPSS for Windows Ver 17. Statistical techniques t-test was used to test the difference before and after the action. Criteria for decision making in hypothesis testing based on the probability value of t statistic (sig.t) obtained based on the level of significance (α) = 0.05. When the value of p <0.05 means that there is a positive and significant influence. Pre test results obtained from a total value of 141 and a value of 44.76%. After carrying out the experiment with the use of Implementation Method Sociodramas, then carry out the next stage in the form of charging sheet Post test observations of the Children\u27s Speech. From the results of the test after the Post obtained a total value of 264 and an average of 83.81%. So the value of Pre test Post test 44.76- 83.81 = value amounted to 39.05%. Testing using t test and it is known that a significant effect, with a value of 7.78 t, due to the significant level of 5% = 2.14 and at significant level of 1% = 2.98, meaning <of the value of 7.78 so it can be said to be significant, thus the increase

    Struktur dan Pola Hubungan Sosial Ekonomi Juragan dengan Buruh di Kalangan Nelayan Pantai Utara Jawa Barat (Studi Tentang Simbiosis antara Juragan dengan Nelayan Buruh di Pondok Bali Kecamatan Legon Kulon Kabupaten Subang)

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan mengetahui gambaran struktur sosial masyarakat nelayan di daerah Pantura, jenis simbiosis yang terjadi dalam hubungan sosial ekonomi juragan dengan nelayan buruh, pendapatan rumah tangga nelayan buruh dan juragan, dan faktor-faktor apa saja yang mendorong dan menarik nelayan buruh untuk bekerja pada juragan nelayan. Penelitian ini menggunakan metode survai. Teknik penentuan responden dilakukan secara Simple Random Sampling (SRS). Hasil Penelitian menunjukkan gambaran Struktur Sosial Masyarakat Nelayan di Pantura dari beberapa juragan yang ada pada masyarakat nelayan terbagi menjadi beberapa kelompok juragan yaitu : Juragan pengusaha , Juragan kuli, Juragan sebagai mata pencaharian pokok, Juragan sebagai sambilan. Struktur pekerja pada nelayan pada saat melakukan pekerjaannya di laut atau di perahu adalah : Nakhoda, Motoris, Orang Tengah, Koki. Simbiosis yang terjadi adalah mutualisma yakni simbiosis yang saling membutuhkan antara juragan dengan buruh dan sebaliknya dan simbiosis mutualisma yang lebih lemah pada posisi nelayan buruh. Tidak semua masyarakat nelayan dikatakan sebagai lapisan masyarakat yang miskin atau lapisan bawah. Keadaan nelayan buruh pada umumnya mempunyai pendapatan di atas Rp. 100.000,00 dalam satu kali melaut

    Pengaruh Penerapan Metode Inkuiri Dengan Media Pictorial Riddle Terhadap Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran IPA

    Full text link
    The influence of application inquiry method with pictorial riddle media on learning outcomes of Natural science students fourth grade Elementary School 34 city of Pontianak. The purpose of this research is to know the influence of application method of inquiry with pictorial riddle media on learning outcomes of Natural science students fourth grade Elementary School 34 Pontianak town . The method used is an experiment with the form of quasi-experimental, and Nonequivalent Control Group Pretest Posttest Design as a research design. Based on statistic calculation from result average of control class post-test is 61,61 and the result average of experiment class is 71,42 obtained tcount is 3,702 and ttables (? = 5% and dk = 74) is 1,995 that is mean tcount (3,702) > ttables (1,995), thats why Ha received. From the effect size calculation is 0,79 (medium category). In this case is study with application method of inquiry with pictorial riddle give good influence to high of study result in Natural science learning

    Peningkatan Hasil Belajar Matematika dengan Metode Demonstrasi di Kelas IV Sekolah Dasar

    Full text link
    This study aims to improve the learning outcomes of students in the learning of mathematics with the help of demonstration method in class IV SDN 01 Nanga Embaloh Kapuas Hulu . The method used is descriptive . Based on the results it can be concluded planning of learning math by using a demonstration on the fourth grade students of State Elementary School 01 Nanga Embaloh in cycle 1 the average score obtained 2,90. To 2 cycle average score of 3.68 was obtained. About learning mathematics using the multiplication operation demonstration at the fourth grade students of State Elementary School 01 Nanga Embaloh with an average value of 64.64 in cycle 1 and on 89,28. Second cycle of learning outcomes of students in cycle 1 and cycle 2 increased by 24.64

    Landasan Teori Hukum Pailit Sebagai Salah Satu Alasan Pemberhentian Secara Tidak Hormat Seorang Notaris Berdasarkan Pasal 12 (a) Undang-undang Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2004 Tentang Jabatan Notaris

    Get PDF
    Artikel ini membahas mengenai, apa landasan teori hukum pailit dikategorikan sebagai salah satu alasan pemberhentian secara tidak hormat terhadap seorang notaris menurut Pasal 12 (a) Undang-undang Nomor 30 Tahun 2004 tentang Jabatan Notaris? Hasil dari penelitian ini yaitu landasan teori hukum pemberhentian secara tidak hormat seorang notaris akibat dinyatakan pailit yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap tersebut sejalan dengan teori hukum sociological yurisprudence. Penulis menggunakan teori hukum sociological yurisprudence dari Roscoe Pound yang secara konkritnya lebih memikirkan keseimbangan kepentingan-kepentingan. Sehingga pembuat undang-undang menganggap perlu untuk mengatur mengenai pemberhentian secara tidak hormat seorang notaris semata-mata dalam rangka menjaga kelancaran pelaksanaan jabatan notaris di Indonesia serta melindungi kepentingan masyarakat pengguna jasa dan layanan hukum yang terkait erat dengan notaris yang dinyatakan pailit dan telah memperoleh kekuatan hukum tetap tersebut, sekaligus untuk menghormati jalannya penegakan hukum dalam perkara kepailitan

    Pembayaran Pajak Penghasilan (Pph) Dan Bea Perolehan Hak Atas Tanah Dan Atau Bangunan (Bphtb) Dalam Pengalihan Hak Atas Tanah Dan Atau Bangunan

    Full text link
    Land has become something that is economical because it can be redirected. Therefore, for those providing and obtaining rights to land and or building, it is natural to give up some economic value obtained to the state through tax payments. The purpose of this study to examine and analyze the conformity of income tax payment arrangements and BPHTB before signing the deed of transfer of rights to land and or building with the principles of taxation. As well as the functions of Notary / PPAT in the Income Tax and the BPHTB. The method used is normative juridical approach to the law approximation method and approach to the concept. The results of this analysis, the provisions regarding payment of income tax and BPHTB before the signing of the deed of transfer of rights to land and / buildings in accordance with the principle of certainty, in order to improve the compliance of taxpayers that the state revenues from taxes increased even though the application is not easy. Implementation is not easy is contrary to the principle of ease. The provision for income tax payment at the beginning before taxpayers receive income from the transfer of rights as well as to BPHTB before taxpayers receive the transfer of rights is not in accordance with the principle of conveniency of payment. Second, the function of a notary or PPAT that provides legal counseling about the laws that have been set out in Article 15 paragraph (2) letter e UUJN to the parties concerned related to the deed he made so Notary / PPAT can carry out the signing of the deed of transfer of rights over land and or buildings after the tax payment process is completed. That function has a major influence in order to increase tax revenue sources although not the primary authority Notary / PPAT as stipulated in UUJN

    Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran IPA Melalui Metode Percobaan

    Full text link
    Diah Kristina Ekawati .2012 .Peningkatan hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA melalui metode percobaan dikelas IV Sekolah Dasar Swasta Indonesia MudaArang limbung Kabupaten Kubu Raya. Basic education department, Teaching practice and education faculty, Tanjung Pura University Pontianak. Supervisor (I). Drs. Sukmawati, M.Pddan (II). Dr. Hj. Fadillah, M.Pd In science learning process, sometimes problems come up. An example is the problem to make students be able to remember and comprehend material taught by teacher. Based on the field observation, there were many teachers who did not use appropriate methods while teaching. Such learning made students to become passive during teaching and learning process. Therefore, teachers have to improve students participation during class so they are motivated to solve the case by using research method
    • …
    corecore