29 research outputs found

    Pengaruh Jumlah Industri, Upah Minimum dan Nilai Tambah Industri Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Kota Makassar

    Get PDF
    Hasil penelitian ini menunjukan bahwa jumlah industri berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja di Kota Makassar. Selanjutnya upah minimum berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja. Sedangkan nilai tambah industri berpengaruh positif dan signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja

    PENGARUH RESPON KONSUMEN TERHADAP VOLUME PENJUALAN MOTOR MEREK SUZUKI SATRIA FU PADA PT. SINAR GALESONG PRATAMA DI KOTA PALU, SULAWESI TENGAH

    Get PDF
    2013PENGARUH RESPON KONSUMEN TERHADAP VOLUME PENJUALAN MOTOR MEREK SUZUKI SATRIA FU PADA PT. SINAR GALESONG PRATAMA\ud DI KOTA PALU, SULAWESI TENGAH\ud Effect of Consumer Responsive toward Selling of Motor Suzuki Satria FU Brand on Sinar Galesong Pratama Ltd. at Palu City, Center Sulawesi\ud Muh. Azwar Mukramin\ud Hj. Nurjannah Hamid\ud Wardhani Hakim\ud Penelitian ini menganalisis pengaruh respon konsumen terhadap volume penjualan motor merek Suzuki Satria FU pada PT. Sinar Galesong Pratama Kota Palu, Sulawesi Tengah. Data penelitian diperoleh dari kuesioner dan observasi langsung di lapangan. Data dianalisis dengan menggunakan Regresi Linier Berganda. Temuan penelitian menunjukkan bahwa secara simultan respon konsumen dari konsumen berupa kesadaran, pengetahuan, kesukaan, kecenderungan, keyakinan dan tindakan pembelian, berpengaruh terhadap volume penjualan. Secara parsial respon konsumen berupa tindakan pembelian adalah yang dominan berpengaruh terhadap volume penjualan, yang mengindikasikan bahwa konsumen dalam membeli motor merek Suzuki Satria FU ditentukan oleh keputusan yang diambil dalam melakukan pembelian produk, sehingga memberikan pengaruh terhadap penjualan produk motor merek Suzuki Satria FU pada PT. Sinar Galesong Pratama di Kota Palu.\ud Kata kunci: Volume penjualan, kesadaran, pengetahuan, kesukaan, kecenderungan, keyakinan dan pembelian.\ud This research aims to analyze the effect of consumer responsive toward selling of Motor Suzuki Satria Brand on Sinar Galesong Ltd. at Palu City, Centre Sulawesi. Data used in research from questioner and direct observation in field. Data analysis used of Multiple Regression. Research findings show in simultaneous the consumer responsive from consumer such as awareness, knowledge, likeness, regent, believeness and purchase act affect toward selling of motor Suzuki Satria FU. In partially the purchase act have dominant affected toward selling of motor Suzuki Satria FU which indication that the consumer in buy of motor appointment of the decision in purchase of product, so get effect toward selling of product motor Suzuki Satria FU on PT. Sinar Galesong Pratama Palu City.\ud Keywords: Selling, awareness, knowledge, likeness, regent and believeness, and purchase of produc

    ANALISIS PENGELOLAAN KEUANGAN DANA DESA DI DESA BULULOE KECAMATAN TURATEA KABUPATEN JENEPONTO

    Get PDF
    , 2019. The Analysis of the Village Budget Financial Management in Bululoe Village, District Turatea, Jeneponto Regency. Thesis, Faculty of Economic, Universitas Negeri Makassar. Supervised by , S.E., AK., M.Si., CA and Hj. , S.E., M.Bus., Ph.D., AK., CA. This research aimed at knowing the village budget financial management in Bululoe Village, District Turatea, Jeneponto Regency. This research is qualitative research type. The population of this research was all the reports on budget financial management in Bululoe village and all documents which support them and the sampel of this research was the documents supporting the financial management year 2017. The data collection used desktop technique, observation, interview and documentation. The data analysis technique was in line with the Minister of Internal Affairs regulation number 113, year 2014 about the management of village financial and according to Village Financial Management Guidelines. The result of this research shows that the financial management of the village budget in Bululoe village, District Turatea, Jeneponto Regency has not in accordance with the Minister of Internal Affairs regulation number 113 year 2014 about the management of village financial and Village Financial Management Guidelines. Keywords: Village Budget Financial Managemen

    PKM Pada Kelompok Masyarakat Desa Galesong Baru Kecamatan Galesong Kabupaten Takalar Tentang Pemanfaatan Obat Tradisional

    Get PDF
     One area in Takalar district that still uses traditional medicine as an alternative treatment is Galesong Baru village. The use of traditional medicine in this area is based on traditonally principles, or ancestral recipes, customs, beliefs, or local customs. This service activity aims to provide knowledge and skills to the Galesong Baru community about the use of traditional medicine. The Activities are carried out online and offline using lecture methods, discussions, video screenings of traditional medicinal processing and distribution of books on traditional medicinal plants. The counseling materials provided included the definition of traditional medicine, general instructions for the use of traditional medicine and the provision of examples of traditional medicinal ingredients such as Zingiber cassumunar, Kaempferia galanga L, Zingiber officinale Rosc, Zingiber officinale varietas rubrum, Andrographis paniculata and Piper betle. The results of community service activities have provided increased knowledge and skills from the community on how to utilisation of traditional plants.Keywords : Traditional medicine, Dedicated to Community, Galesong BaruSalah satu wilayah di kabupaten Takalar yang masih memanfaatkan obat tradisional sebagai alternative pengobatan adalah desa Galesong Baru. Penggunaan obat tradisional di wilayah ini berdasarkan prinsip turun temurun, atau resep nenek moyang , adat-istiadat, kepercayaan, atau kebiasaan setempat. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada masyarakat Galesong Baru tentang penggunaan obat tradisional. Kegiatan dilakukan secara daring maupun luring dengan menggunakan metode ceramah, diskusi, pemutaran video pengolahan obat tradisional serta pembagian buku tanaman obat tradisional. Materi penyuluhan yang diberikan meliputi pengertian obat tradisional, petunjuk umum penggunaan obat tradisional dan pemberian contoh ramuan obat tradisional seperti bangle, kencur, jahe merah, jahe, sambiloto dan sirih. Hasil Kegiatan pengabdian telah memberikan peningkatan pengetahuan dan keterampilan dari masyarakat tentang cara pemamfaatan tanaman tradisional.Kata Kunci : Pengobatan tradisional, Pengabdian kepada masyaraka

    Uji Sitotoksik Ekstrak Etanol Herba Rumput Akar Wangi (Polygala paniculata L.) Terhadap Sel Kanker Widr Secara In Vitro

    Get PDF
    The development of cancer treatment using natural ingredients has recently increased. This is because many of the active substances are found in nature, especially in plants, have many substances that can interrupt abnormal growth cells. The Polygala paniculata herbs have become a concern to be developed into potential anticancer candidates originating from nature. This study aims to take measurements of the Polygala paniculata L. ethanolic extract  cytotoxic activity on WiDr cancer cells based on IC50 values. Absolute ethanol was used as a solvent to extracting it by maceration method. The Polygala paniculata L. herbs ethanol extract were carried for the cytotoxic assay by the MTT method (3- (4,5-dimethylthiazol-2-il) -2,5-diphenyl tetrazolium bromide) on WiDr cells. The extract was tested with a concentration of 31.25 µg / ml; 62.5 µg / ml; and 125 µg / ml; 250 µg / ml; 500 µg / ml. The result of cytotoxic activity assay at IC50 80,52 µg / ml was less than 100 ppm. The results showed that Polygala paniculata herb ethanolic extract had a potential as an alternative of chemotherapy.Key words: Cytotoxic;Vernonia amygdalina Del.; WiDr; MTT Perkembangan Pengobatan kanker dari bahan alam akhir-akhir ini meningkat. Hal ini karena banyak zat aktif yang terdapat di alam memiliki kemampuan menghambat pertumbuhan sel kanker. Diantara tanaman yang mempunyai aktivitas sebagai antikanker ialah herba rumput akar wangi (Polygala paniculata L.)  Tanaman herba rumput akar wangi kini menjadi perhatian untuk dikembangkan menjadi kandidat antikanker yang potensial yang bersumber dari alam. Tujuan dari penelitian ini mencari aktivitas antikanker ekstrak etanol herba rumput akar wangi terhadap sel kanker WiDr berdasarkan nilai IC50. Tahap awal dilakukan maserasi simplisia menggunakan etanol absolut. Ektrak etanol selanjutnya diuji toksisitas dengan  metode MTT (3-(4,5- dimetiltiazol-2-il)-2,5-difenil tetrazolium bromida). untuk melihat potensi antikanker dari ekstrak etanol herba rumput akar wangi. Ekstrak diuji dengan konsentrasi yaitu 500 µg/ml, 250 µg/ml, 125 µg/ml, 62,5 µg/ml, 31,25 µg/ml. Diperoleh nilai IC50 sebesar 80,52 µg/ml yaitu kurang dari 100 ppm. Dari hasil penelitian ini menunjukkan ekstrak etanol herba rumput akar wangi berpotensi sebagai alternatif kemoterapi.Kata kunci: Cytotoxic; Polygala paniculata L.; WiDr; MTT

    Front Cover 5.2

    No full text

    Preface 6.1

    No full text

    Front Cover 6.1

    No full text
    corecore