15 research outputs found

    Music Therapy to Reduce Pain Intensity in Post Fracture Surgery Patients : Systematic Review

    Get PDF
    Introduction: Fracture is a loss of continuity of bone, either total or partial, is usually caused by trauma, which is characterized by  a history of trauma fracture, pain and swelling in the broken bones, deformity, musculoskeletal dysfunction, breaking the continuity of the bone, and neurovascular disorders. Purpose: The purpose of this study is to identify the effectiveness of music therapy in reducing pain scale on postoperative patients with fracture so it can  be added to the understanding of nursing in caring for patient with postoperative fracture pain. Method: This systematic review was carried out according to the PICO model. Keywords in the search for evidence based in this literature review include: “pain scale”, “music therapy”, “postoperative”, “fracture”. Database searches or databases were carried out in December 2022 using Google Scholar, PubMed, Neliti, and Genius. Result: Music therapy applied to the patient with postoperative fracture can reduce the pain scale level. Discussion: One of the treatments from the nursing field that can help reduce pain scale level in patients with postoperative fracture pain is music therapy. Conclusion: Based on the analysis that has been done by the author, it can be concluded that music therapy helps to reduce the pain in postoperative fracture by the activation of brain stem reticulum because a signal to inhibit pain is sent to the spinal cord, and this causes the gateway to close

    PENGARUH LIGHT MASSAGE DAN MUROTTAL TERHADAP PERUBAHAN HEMODINAMIK PADA PASIEN DENGAN GAGAL JANTUNG DI RSUD PROF.DR. MARGONO SOEKARDJO PURWOKERTO

    Get PDF
    Pendahuluan: Penyakit jantung merupakan penyebab kematian nomer satu di dunia. Masalah yang sering muncul pada pasien gagal jantung adalah ketidakstabilan hemodinamik. Perubahan hemodinamik dengan cepat yang disebabkan oleh mobilisasi dan stimulasi terhadap tubuh pasien dan membutuhkan pemantauan hemodinamik secara berkala. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui untuk mengetahui pengaruh light massage dan murottal terhadap perubahan hemodinamik pada pasien dengan gagal jantung. Metode: Penelitian ini menggunakan quasy eksperiment pretest posttest with control group design, di 5 bangsal rumah sakit Prof. Dr. Margono Soekarjo. Sampel direkrut menggunakan teknik proportional random sampling, yang terdiri dari 60 responden yang terbagi pada 3 kelompok perlakuan dan 1 kelompok kontrol, diambil sesuai kriteria inklusi, variabel penelitian yaitu: pemberian light massage dan murottal diberikan 2 kali sehari selama 5 hari selama perawatan. data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner terstruktur dan observasi, dan mereka dianalisis dengan Pairet T- Test dan Manova. Hasil dan Analisis: Hasil menunjukan pada uji perbedaan antara kelompok perlakuan dan kontrol variabel hemodinamik yakni light massage p<0,05, perbedaan perubahan elektro kardio grafi (EKG) p<0,05, perbedaan tingkat kecemasan sebelum dan setehan diperdengarkan murottal memiliki pengaruh yang signifikan p<0,05. Hasil uji hipotesis MANOVA didapatkan p<0,05. Diskusi dan Kesimpulan: Light massage dan murottal berpengaruh terhadap perubahan hemodinamik pada pasien dengan gagal jantung di RSUD Prof.Dr. Margono Soekardjo Purwokerto

    EFEKTIFITAS MENDENGARKAN MUROTTAL DAN DOA TERHADAP PENURUNAN KECEMASAN PADA PASIEN HEMODIALISIS DI RSUD WATES

    Get PDF
    AbstrakTujuan: Pasien yang menjalani hemodialisis mengalami masalah fisik dan psikologi. Salah satu masalahpsikologi yang timbul yaitu kecemasan. Kecemasan yang tidak teratasi dengan baik dapat berdampak burukpada kualitas hidup mereka. Terapi murottal dan doa mampu menurunkan kecemasan. Tujuan penelitian iniuntuk mengetahui perbedaan terapi murottal dan doa untuk mengurangi skor kecemasan pada pasienhemodialisis.Metode: Penelitian quasy experiment ini menggunakan rancangan pretest-posttest with control groupdesign. Penelitian ini menggunakan 30 responden yaitu 15 kelompok doa dan 15 kelompok murottal sesuaikriteria inklusi dan eksklusi. Pengukuran skor kecemasan menggunakan Visual Analog Scale Anxiety (VASA) 0-100. Uji statistik menggunakan paired t test dan independent t test.Hasil: Terdapat perbedaan yang bermakna antara skor cemas sebelum dan sesudah mendengarkan terapimurottal dan doa dengan masing-masing p value < 0,001, sedangkan skor kecemasan antara kelompokmurottal dan doa tidak terdapat perbedaan yang bermakna dengan p value 0,571.Simpulan: Terapi mendengarkan murottal dan doa secara statistik sama-sama mampu menurunkan skorkecemasan pada pasien hemodialisis, tidak terdapat perbedaan yang bermakna antara terapi murottal denganterapi doa.Kata kunci: Doa, Hemodialisis, Kecemasan, MurottalAbstractAim: Patients who undergo hemodialysis experience physical and psychological problems. Onepsychological problem that arises is anxiety. Anxiety that is not resolved properly can adversely affecttheir quality of life. Murottal therapy and prayer can reduce anxiety. The purpose of this study was todetermine differences in murottal therapy and prayer to reduce anxiety scores in hemodialysis patientsMethod: This study quasy experiment used a pretest-posttest design with control group design. This studyused 30 respondents, namely 15 prayer groups and 15 murottal groups according to inclusion andexclusion criteria. Anxiety score measurement using Visual Analog Anxiety Scale (VAS-A) 0-100.Statistical tests using paired t test and independent t test.Results: There were significant differences between anxiety scores before and after listening to murottaltherapy and prayer with each p value <0.001, while the anxiety score between murottal group and prayerthere was no significant difference with p value 0.571.Conclusion: Murottal listening and prayer therapy were both statistically able to reduce anxiety scores inhemodialysis patients, there was no significant difference between murottal therapy and prayer therapy.Keywords: Prayer, Hemodialysis, Anxiety, Murotta

    THE EFFECT OF LIGHT MASSAGE ON PERIFERAL BLOOD CIRCULATION IN TUBERCULOSIS PATIENTS

    Get PDF
    ABSTRACT &nbsp; Tuberculosis is still a major problem in the health sector, including side effects from treatment Side effects from tuberculosis treatment that are often experienced include indigestion, nausea, joint pain, dizziness, redness, itching, redness of the skin, liver disorders, joint pain and paresthesia or tingling. Tingling caused by blood circulation is not smooth. Light massage is a massage therapy in the form of gentle movements on the soft tissues of the body including wiping and rubbing movements, this skin stimulus will provide a sense of comfort, relaxes tension in the muscles and increases blood circulation. The purpose of this study was to determine the effect of Light Massage therapy on peripheral blood circulation in tuberculosis patients. This study uses a true experiment pre and post control group design. The number of samples of this study were 30 respondents in the intervention group and 30 respondents in the control group. The study was conducted in the working area of ​​the Sokaraja Community Health Center. The sampling technique used is simple random sampling. The mean respondent was female (56.7%), with an intensive treatment phase (76.7%), mean Ankle Brachial Index (ABI) score in the intervention group 1.03 and the control group 1.06. There were no differences in ABI scores between the intervention and control groups. Administration of light massages interventions for 3 times has not been able to reduce the ankle brachial index score in tuberculosis patients. Further research needs to be done on ABI scores in patients with advanced treatment phases

    EMERGENCY NURSING ANALYSIS PREVENTION AND TREATMENT OF COGNITIVE DYFUNCTION AFTER TRAUMATIC BRAIN INJURY: LITERATURE REVIEW

    Get PDF
    Introduction: Traumatic brain injury or traumatic brain injury according to the national consensus of treatment head trauma defines traumatic brain injury as mechanical trauma to the head either directly or indirectly that can cause disturbance neurological functions such as physical, cognitive and psychosocial disorders both temporarily nor permanent. This literature review aims to determine the prevention and treatment of cognitive dysfunction after traumatic brain injury. Literature search with using the ProQuest, PubMed, Garuda and Google Scholar databases with 2017-2022 publication range. Articles that meet the criteria are analyzed and rated quality according to inclusion and exclusion. Obtained ten articles discussing related to the prevention and treatment of cognitive dysfunction after traumatic brain injury, two articles using the literature review method. The results of the analysis of the 5 articles show below there are various alternatives can be used in the prevention and treatment of people with cognitive dysfunction or disorders positive after traumatic brain injury such as the use of trehalose drugs, computer-assisted cognitive stimulation or neurocognition, use of neurofeedback, prophylactic therapy, neuroradiographic imaging and basic and optional neurologic examinations use of anti-epileptic drugs (OATs). Until now there is no therapy that can be applied for primary brain injury, therapy for people with cognitive impairment focused on neurocognitive rehabilitation in cognitive impairment after traumatic brain injur

    UTILIZATION OF AFRICAN LEAVES (VERNONIA AMYGDALINA) TO LOWER BLOOD PRESSURE IN PATIENTS WITH HYPERTENSION: A SYSTEMATIC REVIEW

    Get PDF
    Introduction: Hypertension is a non-communicable disease caused by genetics, stress, and lack of physical activity. So far, no effective drugs have been found to cure high blood pressure. Vernonia amygdalina contains substances that can lower blood pressure, namely flavonoids and potassium. Purpose: The systematic review aims to assess the potential of vernonia amygdalina in lowering blood pressure in hypertensive people. Methods: Articles are obtained from electronic databases such as PubMed, ScienceDirect, and Google Scholar published from 2011 to 2021. Keywords used: ("African leaf" OR "bitter leaf" OR "vernonia amygdalina") AND (hypertension OR "high blood pressure ") NOT" low blood pressure ". &nbsp;Results: The results of the six selected articles indicate that vernonia amygdalina is able to lower blood pressure. This is proved in the hypotensive experiments of cats, suggesting that vernonia amygdalina can affect a significant drop in blood pressure in normotensive cats. Discussion: The flavonoid content of vernonia amygdalina can increase the biogibility of nitrous oxide (NO) and cause vasodilatation and endothelium vasodilation. Potassium may also cause vasorrhea to react through a membrane hyperpolarizing and thus encourage the closing of the calcium channel. Conclusion: It can be determined that vernonia amygdalina's consumption potentially lowers blood pressure in hypertensive people

    Training Manajemen Nyeri Punggung (Low Back Pain) Pada Lansia Dengan Mc Kenzie Exercise Di Kelurahan Mersi Purwokerto Timur

    Get PDF
    Latar Belakang: Low back pain (LBP) merupakan rasa nyeri yang dirasakan pada punggung bawah yang sumbernya adalah tulang belakang daerah spinal (punggung bawah), otot, saraf, atau struktur lainnya di sekitar daerah tersebut. Faktor lain yang berhubungan dengan kejadian LBP meliputi karakteristik individu misalnya usia. Usia merupakan salah satu faktor penyebab terjadinya nyeri punggung pada lansia. Latihan peregangan metode Mc Kenzie merupakan suatu teknik latihan dengan menggunakan gerakan badan terutama kebelakang/ekstensi, biasanya digunakan untuk penguatan dan peregangan otot-otot ekstensor dan fleksor sendi lumbosacralis dan dapat mengurangi nyeri. Tujuan: Melalui program penerapan IPTEK ini diharapkan para kader posyandu lansia mengalami peningkatan pengetahuan dan keterampilan tentang latihan peregangan metode Mc Kenzie dan meningkatkan pengetahuan kader tentang nyeri punggung/ low back pain, ditunjukkan dengan peningkatan nilai skor pengetahuan saat dilakukan pre test dan post test. Metode: Program penerapan IPTEK ini dilakukan melalui pendidikan kesehatan berbasis kebutuhan melalui metode penyuluhan, diskusi, dan demonstrasi tentang latihan peregangan metode Mc Kenzie dan tentang nyeri punggung/ low back pain. Jumlah peserta yang mengikuti kegiatan penyuluhan adalah 30 orang yang terdiri dari beberapa kader posyandu lansia di kelurahan Mersi Kecamatan Purwokerto Timur. Hasil: Kegiatan penyuluhan meningkatkan pengetahuan para kader posyandu lansia, skor pengetahuan di ukur sebelum dan sesudah pemberian edukasi,&nbsp; nilai rata- rata pre test skor pengetahuan kader posyandu lansia adalah (53,33), sedangkan nilai rata- rata post test skor pengetahuan kader posyandu lansia (80.67). Hasil analisa tersebut menunjukkan bahwa ada perbedaan yang bermakna antara nilai skor pengetahuan kader posyandu lansia kelurahan Mersi Kecamatan Purwokerto Timur&nbsp; terhadap pemahaman tentang latihan peregangan metode Mc Kenzie dan tentang nyeri punggung/ low back pain. Kesimpulan: Program PKM penerapan IPTEK telah berjalan dengan lancar dan menghasilkan&nbsp; jasa berupa pemberian penyuluhan oleh para ahli di bidang kesehatan tentang latihan peregangan metode Mc Kenzie dan tentang nyeri punggung/ low back pain

    Training Manajemen Nyeri Punggung (Low Back Pain) Pada Lansia Dengan Mc Kenzie Exercise Di Kelurahan Mersi Purwokerto Timur

    Get PDF
    Latar Belakang: Low back pain (LBP) merupakan rasa nyeri yang dirasakan pada punggung bawah yang sumbernya adalah tulang belakang daerah spinal (punggung bawah), otot, saraf, atau struktur lainnya di sekitar daerah tersebut. Faktor lain yang berhubungan dengan kejadian LBP meliputi karakteristik individu misalnya usia. Usia merupakan salah satu faktor penyebab terjadinya nyeri punggung pada lansia. Latihan peregangan metode Mc Kenzie merupakan suatu teknik latihan dengan menggunakan gerakan badan terutama kebelakang/ekstensi, biasanya digunakan untuk penguatan dan peregangan otot-otot ekstensor dan fleksor sendi lumbosacralis dan dapat mengurangi nyeri. Tujuan: Melalui program penerapan IPTEK ini diharapkan para kader posyandu lansia mengalami peningkatan pengetahuan dan keterampilan tentang latihan peregangan metode Mc Kenzie dan meningkatkan pengetahuan kader tentang nyeri punggung/ low back pain, ditunjukkan dengan peningkatan nilai skor pengetahuan saat dilakukan pre test dan post test. Metode: Program penerapan IPTEK ini dilakukan melalui pendidikan kesehatan berbasis kebutuhan melalui metode penyuluhan, diskusi, dan demonstrasi tentang latihan peregangan metode Mc Kenzie dan tentang nyeri punggung/ low back pain. Jumlah peserta yang mengikuti kegiatan penyuluhan adalah 30 orang yang terdiri dari beberapa kader posyandu lansia di kelurahan Mersi Kecamatan Purwokerto Timur. Hasil: Kegiatan penyuluhan meningkatkan pengetahuan para kader posyandu lansia, skor pengetahuan di ukur sebelum dan sesudah pemberian edukasi,&nbsp; nilai rata- rata pre test skor pengetahuan kader posyandu lansia adalah (53,33), sedangkan nilai rata- rata post test skor pengetahuan kader posyandu lansia (80.67). Hasil analisa tersebut menunjukkan bahwa ada perbedaan yang bermakna antara nilai skor pengetahuan kader posyandu lansia kelurahan Mersi Kecamatan Purwokerto Timur&nbsp; terhadap pemahaman tentang latihan peregangan metode Mc Kenzie dan tentang nyeri punggung/ low back pain. Kesimpulan: Program PKM penerapan IPTEK telah berjalan dengan lancar dan menghasilkan&nbsp; jasa berupa pemberian penyuluhan oleh para ahli di bidang kesehatan tentang latihan peregangan metode Mc Kenzie dan tentang nyeri punggung/ low back pain

    Komponen Biomotor Dominan Pada Permainan Tradisonal Dul-Dulan Khas Banyumas

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui unsur-unsur komponen biomotor dominan yang terkandung dalam olahraga permainan tradisional dul-dulan khas banyumas. Metode penelitian menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Sampel penelitian anak sekolah menegah atas usia 15-17 tahun yang memenuhi kriteria berjumlah 20 anak (10 laki-laki dan 10 perempuan). Data direkam dan dianalisa dengan ahli pembelajaran penjas dan analisa gerak untuk mendapatkan komponen biomotor dominan. Hasilnya pada permainan dul-dulan unsur biomotor yang dominan adalah daya tahan (aerobik dan anaerobik), kekuatan dan daya tahan otot tungkai, kecepatan lari, kecepatan reaksi, koordinasi mata tangan, serta kelincahan. Dalam permainan tradisional merupakan betuk aktivitas fisik yang murah dan mudah untuk dilaksanakan selain itu juga memberikan rasa kegembiraan. Adanya keterlibatan unsur-unsur biomotor dominan yang berbeda-beda, menjadikan permainan tradisional dapat digunakan dalam melatih unsur biomotor yang diperlukan

    The Effect of Electronic Tindak Lanjut Tensiku (e-Titenku) Model to Knowledge of Coronary Heart Disease Prevention

    Get PDF
    Background: Cardiovascular disease is still a major global health problem. Hypertension is the most risk factor for the incidence of cardiovascular disease and increases the risk of death. Primary and secondary prevention efforts are needed by increasing patient awareness of identifying risk factors and carrying out preventive management. “Electronic-Tindak lanjut Tensiku”, known as e-TITENKU, is a web and smartphone-based application designed to manage coronary heart disease prevention in patients with hypertension. Purpose: The purpose of this study was to determine the effect of the e-TITENKU intervention model on knowledge of coronary heart disease prevention. Methods: This research design is true experiment pre and post control group design. The sample size is 120 respondents with primary hypertension in Banyumas Regency, Indonesia. The sampling technique used is simple random sampling. The inclusion criteria included respondents with primary hypertension, adults aged 40-65 years, cooperative and willing to be respondents, while the exclusion criteria were respondents experienced complications of other diseases due to hypertension. Results: The results of the study were that the age of the respondents in the intervention group was 64.91 years old, the systolic blood pressure was 169 mmHg and the diastolic blood pressure was 97 mmHg. The characteristics of the respondents in the control group were the mean age of 65.98, the mean systolic blood pressure of 172 mmHg and the diastolic of 93 mmHg. Conclusion: The e-TITENKU intervention model was able to increase the knowledge score of coronary heart disease prevention. This model can be used by nurses in hospital and community services
    corecore