8 research outputs found

    STUDI PERBANDINGAN DESAIN GEDUNG HOTEL AMARSVATI DENGAN KOLOM BETON METODE BIAKSIAL DAN UNIAKSIAL

    Get PDF
    Berdasarkan beban dan momen yang bekerja pada suatu kolom ada dua jenis kolom yaitu kolom dengan beban aksial ditambah momen dengan satu sumbu (uniaksial) dan kolom dengan beban aksial ditambah momen dengan dua sumbu (biaksial). Metode uniaksial dan biaksial diterapkan untuk perhitungan kolom yang mengalami aksial dan momen dua arah. Pada metode uniaksial perhitungan kolom yang mengalami aksial dan momen dua arah dipisahkan yaitu arah-x dan arah-y menjadi dua kali perhitungan, sedangkan metode biaksial menghitung sekaligus interaksi antara aksial dan momen dua arahnya.Dalam analisis perencanaan ini membandingkan jumlah tulangan dan luas tulangan antara metode biaksial dan uniaksial. Struktur yang dianalisis berlantai 14 dengan sistem rangka pemikul momen khusus (SRMPK). Analisis hasil statika (Aksial P, Momen M, dan Gaya geser V) dilakukan dengan bantuan Program SAP 2000 V.14, analisis kontrol luas tulangan dan jumlah tulangan dilakukan secara Manual dan dengan bantuan Program PCA COLOMN.Dari hasil analisis kolom biaksial dan uniaksial untuk analisis luas tulangan, didapatkan perbandingan analisis kolom biaksial kolom pinggir, dengan kolom tengah selisih sebesar 20,84 % dengan kolom pojok selisihh sebesar 45,37%. Pada analisis kolom uniaksial_x kolom  pinggir  dengan  kolom  tengah  selisih  sebesar  -0,45%,  dengan  kolom  pojok  selisih sebesar 37,79%. Pada analisis kolom uniaksial_y kolom pinggir dengan kolom tengah selisih sebesar 16,89% dengan kolom pojok selisih sebesar 43,41%. Sedangkan untuk perbandingan jumlah tulangan antara analisis manual dengan eksisting, terjadi penurunan jumlah tulangan yang digunakan. Analisa manual lebih sedikit dibandingkan dengan eksisting

    Strategi Guru PAI dalam Meningkatkan Kesadaran Moderasi Beragama Siswa

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi guru PAI dalam meningkatkan kesadaran moderasi beragama siswa di SMK Negeri 04 Palembang. Penelitian ini berjeniskan deskriptif kualitatif dengan subjek penelitiannya ialah guru agama Islam. Data dikumpulkan menggunakan teknik observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi yang kemudian dilanjutkan dengan penganalisisan menggunakan model Miles dan Huberman yakni mereduksi data, menyajikan data dan menarik kesimpulan. Keabsahan data diuji menggunakan teknik triangulasi sumber, teknik dan cross check. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi guru untuk meningkatkan kesadaran moderasi beragama siswa adalah dengan cara pendekatan yang inklusif, studi kasus yang membahas tentang ekstremisme agama bisa menyebabkan konflik dan ketegangan sosial, kegiatan lintas agama dan penggunaan sumber belajar yang beragam

    Laporan Praktek Kerja Profesi Apoteker di Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan jalan Karang Menjangan nomor 20 Surabaya 05 Juni – 07 Juni 2018

    Get PDF

    Laporan Praktek Kerja Profesi Apoteker di Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan jalan Karang Menjangan nomor 20 Surabaya 05 Juni – 07 Juni 2018

    No full text
    corecore