10 research outputs found

    Penggunaan Metode Particle Swarm Optimization (PSO) pada Optimasi Multirespon Gaya Tekan dan Momen Torsi Penggurdian Material Komposit Glass Fiber Reinforce Polymer (GFRP) yang Ditumpuk dengan Material Stainless Steel (SS)

    Full text link
    The Particle Swarm Optimization (PSO) method is one of the methods used for multirespon optimization in the manufacturing process. In this research, the material used is Glass fiber reinforced polymer (GFRP) composite material which is stacked with stainless steel material. The machining process used is a drilling process conducted on a vertical CNC machine Brother TC-22A-O. The thrust force and torque is the response used to evaluate the performance of the drilling process. The quality characteristics of this response "the smaller the better". The aim of this study was to identify the combination of process parameters to achieve the performance characteristics required in drilling process the GFRP-SS material using Particle Swarm Optimization methode (PSO). The three process parameters i.e. point angle, spindle speed, and feeding speed is used as a process parameter. Point angle was set at two different levels, while the other two were set at three different levels. Therefore, the 2 x 3 x 3 factorial is used as the experimental design. The experiments were replicated two times. The minimum thrust force and torque could be obtained by using point angle, spindle speed, and feeding speed are 118o, 2330 rpm, and 65 mm/minrespectively

    Realisasi Pembangunan Komposter Permanen di Pasar Desa Mutih Kulon, sebagai Solusi Permasalahan Sampah Pasar Desa

    Get PDF
    Desa Mutih Kulon merupakan sebuah desa yang terletak di Kecamatan Wedung, Kabupaten Demak, Jawa Tengah. Desa ini memiliki sebuah pasar desa yang aktif berkegiatan di pagi hari dan berkontribusi memutar perekonomian warga. Adanya pasar desa ini memberikan berbagai dampak, baik positif maupun negatif. Salah satu dampak negatif yang ditimbulkan dari eksistensi pasar desa ini adalah adanya gundukan sampah yang terletak di sudut pasar. Diperlukan adanya suatu upaya pengelolaan limbah pasar agar tidak menimbulkan bau yang tidak sedap, pemandangan yang tidak enak, dan sumber penyakit. Berangkat dari sebuah inisiasi yang digagas oleh kelompok KKN UNS “Membangun Desa” perangkat desa dan karang taruna bersama-sama merealisasikan pembangunan komposter permanen di pasar desa. Selain membangun komposter untuk pengelolaan sampah organik, juga dibangun tempat sampah untuk menampung sampah anorganik yang ada. Hasil dari kegiatan ini adalah lebih tertata nya penampungan sampah di pasar desa. Selain itu, produk sampingan dari adanya komposter ini adalah terciptanya pupuk organik yang bisa dimanfaatkan oleh masyarakat. Hal tersebut dapat memberikan manfaat untuk masyarakat sekitar yang masih banyak penduduk yang bekerja dalam bidang pertanian. Selain itu, hal ini juga memberikan dampak pada lingkungan yang lebih indah, nyaman dan sehat untuk warga Desa Mutih Kulon, khususnya yang aktif berkegiatan di sekitar pasar desa

    Realisasi Pembangunan Komposter Permanen di Pasar Desa Mutih Kulon, sebagai Solusi Permasalahan Sampah Pasar Desa

    Get PDF
    Desa Mutih Kulon merupakan sebuah desa yang terletak di Kecamatan Wedung, Kabupaten Demak, Jawa Tengah. Desa ini memiliki sebuah pasar desa yang aktif berkegiatan di pagi hari dan berkontribusi memutar perekonomian warga. Adanya pasar desa ini memberikan berbagai dampak, baik positif maupun negatif. Salah satu dampak negatif yang ditimbulkan dari eksistensi pasar desa ini adalah adanya gundukan sampah yang terletak di sudut pasar. Diperlukan adanya suatu upaya pengelolaan limbah pasar agar tidak menimbulkan bau yang tidak sedap, pemandangan yang tidak enak, dan sumber penyakit. Berangkat dari sebuah inisiasi yang digagas oleh kelompok KKN UNS “Membangun Desa” perangkat desa dan karang taruna bersama-sama merealisasikan pembangunan komposter permanen di pasar desa. Selain membangun komposter untuk pengelolaan sampah organik, juga dibangun tempat sampah untuk menampung sampah anorganik yang ada. Hasil dari kegiatan ini adalah lebih tertata nya penampungan sampah di pasar desa. Selain itu, produk sampingan dari adanya komposter ini adalah terciptanya pupuk organik yang bisa dimanfaatkan oleh masyarakat. Hal tersebut dapat memberikan manfaat untuk masyarakat sekitar yang masih banyak penduduk yang bekerja dalam bidang pertanian. Selain itu, hal ini juga memberikan dampak pada lingkungan yang lebih indah, nyaman dan sehat untuk warga Desa Mutih Kulon, khususnya yang aktif berkegiatan di sekitar pasar desa

    Realisasi Pembangunan Komposter Permanen di Pasar Desa Mutih Kulon sebagai Solusi Permasalahan Sampah Pasar Desa

    Full text link
    Desa Mutih Kulon merupakan sebuah desa yang terletak di Kecamatan Wedung, Kabupaten Demak, Jawa Tengah. Desa ini memiliki sebuah pasar desa yang aktif berkegiatan di pagi hari dan berkontribusi memutar perekonomian warga. Adanya pasar desa ini memberikan berbagai dampak, baik positif maupun negatif. Salah satu dampak negatif yang ditimbulkan dari eksistensi pasar desa ini adalah adanya gundukan sampah yang terletak di sudut pasar. Diperlukan adanya suatu upaya pengelolaan limbah pasar agar tidak menimbulkan bau yang tidak sedap, pemandangan yang tidak enak, dan sumber penyakit. Berangkat dari sebuah inisiasi yang digagas oleh kelompok KKN UNS “Membangun Desa” perangkat desa dan karang taruna bersama-sama merealisasikan pembangunan komposter permanen di pasar desa. Selain membangun komposter untuk pengelolaan sampah organik, juga dibangun tempat sampah untuk menampung sampah anorganik yang ada. Hasil dari kegiatan ini adalah lebih tertata nya penampungan sampah di pasar desa. Selain itu, produk sampingan dari adanya komposter ini adalah terciptanya pupuk organik yang bisa dimanfaatkan oleh masyarakat. Hal tersebut dapat memberikan manfaat untuk masyarakat sekitar yang masih banyak penduduk yang bekerja dalam bidang pertanian. Selain itu, hal ini juga memberikan dampak pada lingkungan yang lebih indah, nyaman dan sehat untuk warga Desa Mutih Kulon, khususnya yang aktif berkegiatan di sekitar pasar desa

    APLIKASI ZAHIR PADA PERUSAHAAN PERDAGANGAN

    Full text link
    Laporan Keuangan merupakan alat komunikasi yang efektif untuk memberikan Informasi mengenai kondisi keuangan perusahaan bagi pemangku kepentingan baik internal maupun eksternal. Pada konteks perusahaan yang terpisah antara pemilik dan pengelola, bagi pemangku kepentingan internal, seperti manajemen dan pegawai perusahaan Laporan Keuangan bermanfaat untuk melaporkan hasil kinerja operasional mereka dalam satu periode akuntansi/satu tahun buku, sebagai dasar penilaian oleh top manajemen atas kinerja manajemen lini menengah dan bawah serta kinerja pegawai. Bagi pemangku kepentingan eksternal, laporan keuangan bermanfaat untuk mendukung pengambilan keputusan antara lain menilai prospek investasi atau kemampuan perusahaan dalam membayar utang atau kewajiban lain. Hal ini membuat kemampuan menyusun laporan keuangan sangat diperlukan bagi pengelola perusahaan, baik pada perusahaan yang terpisah maupun tidak terpisah antara pemilik dan pengelola. Kualitas informasi dalam laporan keuangan sangat dipengaruhi oleh kepatuhan terhadap standar akuntansi dan didukung oleh sistem akuntansi yang handal. Untuk menghasilkan laporan keuangan yang berkualitas dibutuhkan sumber daya manusia yang memahami dan kompeten dalam akuntansi didukung oleh aplikasi yang manfaat dan bermutu. Penyusunan laporan keuangan perusahaan membutuhkan ketelitian yang sangat tinggi, sehingga semakin kompleks semakin besar lingkup usaha, maka semakin membutuhkan upaya yang lebih dalam penyusunnya terlebih ketika dilakukan secara manual. Untuk itu keberadaan aplikasi/software akuntansi sangat membantu mengorganisasikan transaksi ekonomi/bisnis perusahaan

    Laporan Praktek Kerja Profesi Apoteker di Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan jalan Karang Menjangan nomor 20 Surabaya 05 Juni – 07 Juni 2018

    Get PDF

    Laporan Praktek Kerja Profesi Apoteker di Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan jalan Karang Menjangan nomor 20 Surabaya 05 Juni – 07 Juni 2018

    No full text
    corecore