10 research outputs found

    Efektivitas Pelatihan "Strategi Lolos Wawancara Kerja Behavioral Event Interview"Pada Mahasiswa

    Get PDF
    Meningkatnya jumlah angkatan kerja dari tahun ke tahun membuat persaingan dalam mencari kerja semakin ketat, sehingga mahasiswa tingkat akhir perlu menyusun strategi untuk mengantisipasinya. Perkuliahan di universitas tidak memberikan materi terkait bagaimana para mahasiswa ini dapat mempersiapkan diri untuk mengikuti wawancara kerja. Kejadian yang sering terjadi di lapangan adalah para lulusan sarjana mengikuti wawancara kerja tanpa adanya persiapan sehingga dinilai oleh pewawancara kurang memiliki kompetesi dalam bekerja. Tujuan dari penelitian ini adalah menguji secara empiris efektivitas pelatihan strategi lolos wawancara kerja metode Behavioral Event Interview yang diberikan pada mahasiswa tingkat akhir. Penelitian ini diikuti oleh 27 mahasiswa tingkat akhir. Metode penelitian menggunakan pretest-posttest experiment design. Data dianalisis menggunakan uji Wilcoxon Signed Rank Test. Hasil penelitian menunjukkan ada perbedaan pengetahuan yang signifikan tentang wawancara kerja antara sebelum dan sesudah mengikuti pelatihan. Ini menunjukkan bahwa pelatihan ini dapat dikatakan efektif dalam meningkatkan pengetahuan mahasiswa untuk dapat mengatur strategi lolos wawancara kerja. Hasil pada evaluasi juga menunjukkan bahwa peserta pelatihan merasa puas dengan pelatihan yang diberikan

    Belajar Eksperiensial Untuk Meningkatkan Pemahaman Generasi Muda Tentang Credit Union

    Get PDF
    There are still many young people who do not know Credit Union (CU) well, so they are reluctant to become CU members. This program aims to make the younger generation know CU more deeply so that the desire arises to join CU and plan their future well. This program uses an experiential learning approach in the form of a digital infographic competition. The result showed that the experiential learning method used in this program has a positive effect on participants' knowledge and attitude about CU. In addition, this program was also quite successful in attracting the interest and attention of Instagram social media users, as indicated by a large number of likes on the contestants' social media

    EFEKTIVITAS PELATIHAN "STRATEGI LOLOS WAWANCARA KERJA BEHAVIORAL EVENT INTERVIEW" PADA MAHASISWA

    Get PDF
    Meningkatnya jumlah angkatan kerja dari tahun ke tahun membuat persaingan dalam mencari kerja semakin ketat, sehingga mahasiswa tingkat akhir perlu menyusun strategi untuk mengantisipasinya. Perkuliahan di universitas tidak memberikan materi terkait bagaimana para mahasiswa ini dapat mempersiapkan diri untuk mengikuti wawancara kerja. Kejadian yang sering terjadi di lapangan adalah para lulusan sarjana mengikuti wawancara kerja tanpa adanya persiapan sehingga dinilai oleh pewawancara kurang memiliki kompetesi dalam bekerja. Tujuan dari penelitian ini adalah menguji secara empiris efektivitas pelatihan strategi lolos wawancara kerja metode Behavioral Event Interview yang diberikan pada mahasiswa tingkat akhir. Penelitian ini diikuti oleh 27 mahasiswa tingkat akhir. Metode penelitian menggunakan pretest-posttest experiment design. Data dianalisis menggunakan uji Wilcoxon Signed Rank Test. Hasil penelitian menunjukkan ada perbedaan pengetahuan yang signifikan tentang wawancara kerja antara sebelum dan sesudah mengikuti pelatihan. Ini menunjukkan bahwa pelatihan ini dapat dikatakan efektif dalam meningkatkan pengetahuan mahasiswa untuk dapat mengatur strategi lolos wawancara kerja. Hasil pada evaluasi juga menunjukkan bahwa peserta pelatihan merasa puas dengan pelatihan yang diberikan

    Belajar Eksperiensial Untuk Meningkatkan Pemahaman Generasi Muda Tentang Credit Union

    Get PDF
    There are still many young people who do not know Credit Union (CU) well, so they are reluctant to become CU members. This program aims to make the younger generation know CU more deeply so that the desire arises to join CU and plan their future well. This program uses an experiential learning approach in the form of a digital infographic competition. The result showed that the experiential learning method used in this program has a positive effect on participants' knowledge and attitude about CU. In addition, this program was also quite successful in attracting the interest and attention of Instagram social media users, as indicated by a large number of likes on the contestants' social media

    Efektivitas Pelatihan Komunikasi Interpersonal Terhadap Kepercayaan Diri dan Harga Diri Pada Remaja Panti Asuhan

    Get PDF
    Latar Belakang Remaja yang tinggal di panti asuhan memiliki karakteristik yang berbeda dengan remaja yang tinggal bersama orang tuanya. Mereka mengalami banyak kendala fisik dan psikologis yang harus dihadapi. Situasi panti asuhan pasti memiliki suasana dan lingkungan yang berbeda dan hal ini membutuhkan perhatian, karena jika terjadi hambatan komunikasi maka akan berakibat pada kesulitan dalam menyesuaikan diri.Tujuan Penelitian Dalam penelitian ini, peneliti memberikan pelatihan komunikasi interpersonal untuk melihat efektivitas pelatihan ini terhadap kepercayaan diri dan harga diriMetode Metode penelitian ini menggunakan metode quasi eksperimen one group pretesr posttest design.  Jumlah subyek dalam penelitian ini adalah 18 orang siswa SMK di Panti Asuhan X. Hipotesis penerlitian ini ada dua yaitu 1) ada pengaruh pelatihan komunikasi interpersonal terhadap kepercayaan diri dan 2) ada pengaruh pelatihan komunikasi interpersonal terhadap harga diri. Untuk menguji hipotesis dilakukan uji analisis Wilcoxson Signed Rank Test.Hasil Hasil penelitian menunjukkan ada pengaruh pelatihan komunikasi interpersonal yang signifikan terhadap kepercayaan diri yang berarti pelatihan dari pelatihan ini terbukti efektif menngkatkan kepercayaan diri. Hasil jug amenunjukkan ada Pengaruh pelatihan komunikasi interpersonal yang signifikan terhadap harga diri. Artinya, pelatihan komunikasi interpersonal ini juga terbukti efektif meningkatkan harga diri. Penelitian ini juga melakukan evalasi pelatihan dan follow up action plan yang akan dilaporakan dalam diskusi hasil penelitian. Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa pelatihan komunikasi interpersonal berpengaruh meningkatkan harga diri dan kepercayaan diri. Pelatihan komunikasi interpersonal ini terbukti efektif untuk menigkatkan kepercayaan diri dan harga diri pada remaja panti asuhan

    Selamat Datang Mahasiswa Digital

    Get PDF
    Mahasiswa angkatan 2020 adalah mahasiswa yang spesial! Setelah satu semester terakhir di sekolah menengah dilalui dengan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) yang penuh dinamika, dilanjutkan dengan pengumuman dihapuskannya UN, hingga perpisahan yang dilakukan secara virtual, kini mereka akan menghadapi tantangan lain, yaitu kuliah daring

    VALIDITY TEST OF INDONESIA-ADAPTED MEANING IN LIFE QUESTIONNAIRE (MLQ)

    No full text
    A psychological measurement tool should be tested for its validity before used. It also goes for adapted measurement tools. Even though a measurement tool already valid in its original language, it doesn’t automatically make the adapted one valid. Validity test still needed to conclude whether a measurement tool is valid. The purpose of this research is to test the construct validity of “Meaning in Life Questionnaire” (MLQ) that has been adapted in Indonesia. The analysis used is Exploratory Factor Analysis with total respondents 826 people from various cities in Indonesia. KMO measure of sampling coefficient is 0.850 with significance rate on 0.00. There are two factors with eigenvalues greater than 1. This means that in Indonesia-adapted MLQ there are two factors, similar compared to original MLQ. Further analysis also showed that the items corresponds to each factor also similar between Indonesia-adapted MLQ and original MLQ. This show that Indonesia-adapted MLQ can be used in Indonesia setting because it already tested for validity

    Pendekatan Belajar Eksperiensial Untuk Meningkatkan Pemahaman Generasi Muda Tentang Credit Union

    No full text
    Credit Union (CU) adalah lembaga keuangan mikro yang dimiliki bersama oleh anggotanya dan bertujuan menyejahterakan anggotanya. Generasi muda (generasi milenial dan generasi Z) merupakan target anggota yang sangat potensial karena telah mendominasi populasi penduduk Indonesia saat ini dengan persentase 53,81% (Badan Pusat Statistik, 2021). Sayangnya, masih banyak generasi muda yang belum mengenal CU dengan baik, sehingga enggan bergabung menjadi anggota CU. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk membuat generasi muda dapat mengenal CU secara lebih mendalam, sehingga muncul keinginan dari dalam diri untuk bergabung dengan CU dan merencanakan masa depan mereka dengan baik. Pengabdian masyarakat ini menggunakan pendekatan belajar eksperiensial dalam wujud kompetisi infografis digital. Dengan mendesain dan membuat infografis digital, peserta “dipaksa” untuk mencari dan mengonstruksi informasi sebanyak-banyaknya tentang CU. Dari hasil pengabdian masyarakat yang dilakukan, metode experiential learning yang digunakan dalam pengabdian ini memiliki efek yang positif terhadap pengetahuan peserta mengenai Credit Union. Selain itu, kegiatan ini juga cukup berhasil menarik minat dan perhatian dari pengguna media sosial Instagram, ditunjukkan dengan jumlah likes yang banyak di social media peserta lomba
    corecore