3 research outputs found

    Mendengarkan Musik dengan Earphone, Remaja Terancam Tuli Permanen

    Get PDF
    Badan Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan lebih dari 1 miliar remaja dan anak muda berisiko kehilangan pendengaran mereka akibat mendengarkan musik dengan volume tinggi. Untuk menandai hari Perawatan Telinga Internasional (3 Maret), lembaga PBB tersebut mengimbau anak muda untuk menurunkan volume untuk mencegah kerusakan permanen pada pendengaran mereka. Alasannya, karena mendengarkan musik dengan keras bila dilakukan secara berulang-ulang merusak sel-sel sensorik sehingga kerusakan pendengaran tak dapat lagi disembuhkan, menurut spesialis kerusakan pendengaran dari WHO Shelley Chadh
    corecore