1,654 research outputs found

    Analisa Eksperimental Pipa Kalor Stainless Steel

    Full text link
    Tulisan ini mengacu pada analisa eksperimental pipa kalor yang dibuat dari pipa stainless steel dengan diameter luar 9 mm, panjang 300 mm dan satu lapisan struktur kapiler dari kawat baja stainless steel dengan mesh 100. Fluida kerja yang digunakan adalah air destilasi. Pipa kalor memiliki panjang total 300 mm, panjang evaporator 90 mm dan panjang kondensor 100 mm. Kondensor didinginkan dengan konveksi paksa menggunakan air dan evaporator dipanaskan menggunakan kawat pemanas. Pengujian dilakukan untuk beban panas yang bervariasi dari 8 sampai 18 W dan variasi sudut 0o dan 45o terhadap vertikal. Posisi kondensor selalu di atas evaporator. Pipa kalor bekerja dengan baik untuk variasi daya dan sudut yang diberika

    Kinerja Pipa Kalor dengan Struktur Sumbu Fiber Carbon dan Stainless Steel Mesh 100 dengan Fluida Kerja Air

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja pipa kalor dengan struktur sumbu fiber carbon yang akan dibandingkan terhadap pipa kalor dengan struktur sumbu stainless steel mesh 100. Dilakukan perhitungan kinerja pipa kalor pada berbagai variasi sudut pengoperasian (0o-90o), dengan menghitung laju perpindahan panas dan koefisien perpindahan panas konduksi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen. Pipa kalor yang menggunakan struktur sumbu fiber carbon dan struktur sumbu stainless steel mesh 100 dibuat dari bahan pipa tembaga dengan diameter luar 9.525 mm, tebal 0.8 mm, panjang 300 mm. Didalam pipa kalor dimasukkan struktur sumbu fiber carbon dan stainless steel mesh 100. Fluida kerja yang digunakan adalah air karena air mudah didapat serta memenuhi syarat utama sebagai fluida kerja, yaitu tidak bereaksi dengan material pipa maupun struktur sumbu (wick), mampu beroperasi pada temperatur 30o - 200oC, sifat termalnya stabil dan panas laten yang tinggi. Pengujian pipa kalor dengan memberikan beban panas pada evaporator sebesar 14 W dan mendinginkannya pada bagian kondensor dengan pendinginan dilakukan secara konveksi paksa menggunakan air pada debit yang konstan.Hasil yang didapat menunjukkan bahwa laju perpindahan panas dan koefisien perpindahan panas konduksi pipa kalor dengan struktur sumbu fiber carbon dalam berbagai variasi sudut selalu lebih besar dibandingkan dengan pipa kalor struktur sumbu stainless steel mesh 100. Laju perpindahan panas tertinggi terjadi pada pipa kalor struktur sumbu fiber carbon dengan sudut 90o sebesar 13.8 W. Koefisien perpindahan panas konduksi pipa kalor struktur sumbu fiber carbon lebih besar dibandingkan dengan pipa kalor struktur sumbu stainless steel mesh 100 dengan nilai terbesar 16299.96 yang terjadi pada sudut 90o

    Periodic-Orbit Bifurcation and Shell Structure in Reflection-Asymmetric Deformed Cavity

    Get PDF
    Shell structure of the single-particle spectrum for reflection-asymmetric deformed cavity is investigated. Remarkable shell structure emerges for certain combinations of quadrupole and octupole deformations. Semiclassical periodic-orbit analysis indicates that bifurcation of equatorial orbits plays an important role in the formation of this new shell structure.Comment: 5 pages, latex including 5 postscript figures, submitted to Physics Letters

    Pengaruh Komitmen Organisasi, Karakteristik Individu dan Etos Kerja Terhadap Kinerja

    Get PDF
    Performance problems can be seen from the inability of employees to carry out all activity plans that have been determined. One of the factors that can affect employee performance is organizational commitment, individual characteristics and work ethic. The purpose of this study was to determine the effect of organizational commitment, individual characteristics and work ethic on employee performance both partially and simultaneously. This research was conducted at Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Denpasar with a population of 105 employees. Data collection techniques are observation, interviews, documentation, literature and questionnaires. While the data analysis techniques are validity, reliability, classic assumption test, multiple linear regression analysis, multiple correlation, t test (t test), determination, and f test (f test). The results showed that there was a positive and significant effect of organizational commitment on employee performance as seen from the t1-count was 4.883 while the t-table was 1.658. There is a positive and significant effect of individual characteristics on employee performance as seen from the t2-count is 3.538, while the t-table is 1.658. There is a positive and significant effect of work ethic on employee performance as seen from the t3-count is 4.191 while the t-table is 1.658. There is a positive and significant influence on organizational commitment, individual characteristics, work ethic on employee performance.7

    ANALISIS KEKUATAN POROS DAN RODA BERSIRIP PADA ALAT PENANAM PADI PORTABEL MELALUI PENDEKATAN SIMULASI

    Get PDF
    Farmers need automatic rice planting tools to increase crop yields. Currently, automatic planting tools are already on the market, but the price is relatively high, so an alternative automatic rice planter tool is needed that has a more affordable price. One of the very important components in an automatic rice planter is the shaft and wheels, so in this study focused on these two components. This study aimed to determine the strength of the shaft and finned wheels on the planter in the jajar legowo system through a simulation approach. This research method uses a simulation approach using Autodesk Inventor software which is applied to the components of the shaft and the wheel of the rice planter. The research begins with making a 3D model design, determining the shaft and wheel materials, meshing, determining boundary conditions, determining the loading position, and then running a voltage analysis simulation. The shaft material used is JIS G4501 Grade S45C steel, while the material for the wheels is JIS G3101 Grade S400 steel. The simulation results showed that the maximum von mises stress was 54.90 MPa, the maximum displacement was 0.113 mm, and the minimum safety factor value of 3.8. These results show that the shaft and wheel design on the rice planter has met the safe limit and can be continued in the manufacturing process stage

    Development of a drama gong performance model: an effort to preserve the traditional Balinese drama in the digital era

    Get PDF
    Drama Gong is a traditional Balinese performance art that enjoyed popularity. However, since the 1990s, the advent of television and the internet has led to a decline in the prominence of Drama Gong. Therefore, there is a pressing need to revitalize and innovate this traditional art form. One such effort by Balinese artists involves the creation of a digital adaptation known as 'Drama Keraton Cilinaya.' This qualitative descriptive research aims to explore the development model of Drama Gong in the digital era. The research data were collected through a comprehensive document analysis, which included the examination of seven episodes of 'Drama Keraton Cilinaya,' as well as direct observations and interviews with the creators. The findings revealed that 'Drama Keraton Cilinaya' has undergone significant internal and external innovations. Internally, the artists emphasized the importance of having an open mindset to embrace global changes, packaged stories for enhanced appeal and comprehension, incorporated contemporary dialogue, employed multiple languages, engaged younger talents, enhanced makeup and costume artistry, introduced digital music, and improved stage layouts. External innovations involve collaborations with artists beyond the Drama Gong tradition, utilizing digital technology in production, and distributing the performances through TV media and YouTube channels to broaden their audience reach. It is anticipated that the findings of this research will serve as a valuable digital packaging model, not only for Drama Gong but also for the development of other traditional Balinese performing arts, ensuring their sustainability in the digital era

    Pengaruh Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan dan Akses Permodalan Terhadap Keberlanjutan UMKM Pada Bidang Fashion Di Kota Denpasar

    Get PDF
    Keberadaan UMKM memiliki peran penting pembangunan ekonomi suatu negara dalam mendorong pertumbuhan perekonomian Indonesia. Hal ini menimbulkan ketertarikan untuk menganalisis faktor-faktor dari keberlanjutan UMKM. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh literasi keuangan, inklusi keuangan dan akses permodalan terhadap keberlanjutan UMKM di Kota Denpasar khususnya pada bidang fashion. Populasi penelitian ini adalah para UMKM di bidang fashion yang terdaftar di Dinas Koperasi UMKM di Kota Denpasar. Sampel yang digunakan adalah sebesar 99 responden. Metode pengumpulan data adalah metode survey dengan kuesioner. Teknik analisis regresi linier berganda digunakan untuk menguji pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat. Hasil penelitian menemukan bahwa literasi keuangan, inklusi keuangan dan akses permodalan berpengaruh positif terhadap keberlanjutan UMKM di Kota Denpasar khususnya pada bidang fashion. Untuk meningkatkan literasi keuangan, UMKM di Kota Denpasar khususnya pada bidang fashion perlu meningkatkan pengetahuan akuntansi dasar, memahami manfaat pengelolaan keuangan, memahami pengelolaan keuangan yang efektif, mengetahui syarat agar mendapatkan pinjaman bank, mengetahui manfaat fasilitas bank, meningkatkan analisis kinerja secara berkala, membuat pembukuan kas per-hari, aktif melakukan bimbingan dan pembinaan, melakukan bugeting, menyusun anggaran belanja per-bulan, tetap berhati-hati dalam melakukan kredit ataupun pinjaman, berani mengambil resiko, dapat mengatur strategi resiko keuangan dan menetapkan planning kedepan. Untuk meningkatkan inklusi keuangan, UMKM perlu mengetahui Lembaga keuangan yang berlokasi strategis, mengetahui layanan yang diberikan bank, mampu menggunakan fasilitas  Lembaga keuangan untuk mengelola keuangan, meningkatkan penggunaan internet dalam mengakses layanan keuangan, Lembaga keuanggan perlu membuat panduan tata cara dalam mengakses layanan, layanan jasa keuangan sangat membantu para UMKM, mengoptimalkan biaya pemeliharaan serta Lembaga keuangan menyediakan produk dan layanan untuk meningkatkan pendapatan. Aspek-aspek yang perlu diperhatikan untuk meningkatkan akses permodalan adalah memudahkan memperoleh informasi terkait pinjaman dari berbagai pihak, mampu mendapat tawaran dari Lembaga keuangan untuk meningkatkan usaha, mengantisipasi hambatan dalam mengakses modal eksternal, dan tidak mempersulit pinjaman kerdit usaha rakyat

    ANALISA EKSPERIMENTAL PIPA KALOR STAINLESS STEEL

    Get PDF
    Tulisan ini mengacu pada analisa eksperimental pipa kalor yang dibuat dari pipa stainless steel dengan diameter luar 9 mm, panjang 300 mm dan satu lapisan struktur kapiler dari kawat baja stainless steel dengan mesh 100. Fluida kerja yang digunakan adalah air destilasi. Pipa kalor memiliki panjang total 300 mm, panjang evaporator 90 mm dan panjang kondensor 100 mm. Kondensor didinginkan dengan konveksi paksa menggunakan air dan evaporator dipanaskan menggunakan kawat pemanas. Pengujian dilakukan untuk beban panas yang bervariasi dari 8 sampai 18 W dan variasi sudut 0o dan 45o terhadap vertikal. Posisi kondensor selalu di atas evaporator. Pipa kalor bekerja dengan baik untuk variasi daya  dan sudut yang diberika
    corecore