1,744 research outputs found

    Packaging Visualization of Kue Sari Jahe ANIMO as the Product of Sukabumi

    Full text link
    Kue sari jahe Animo is one of the culiner products from the city of Sukabumi since 1959. This cake is made from ginger which is processed and has a taste that has not changed from the past until now. However, this cake is still lacking in showing the characteristic that can be known by the people of Sukabumi city, tourists or visitors. So, the design of packaging visualization is needed through qualitative metode with data collection such as observation, interviews, literature studies, and questionnaires. Data Collection has been analyzed for obtain concept design and the appropriate packaging in structure and surface design results. The design is important because the attractiveness of a product is inseparable from the packaging. Therefore, visualization of the packaging design must be able to create a positive emotional response for kue sari jahe animo products. Keywords : Kue Sari Jahe Animo, Packaging Design, Visual Identit

    Peran Genetika Molekular dalam Pengendalian Parasit

    Full text link
    Penyakit yang disebabkan oleh parasit umumnya menjadi permasalahan pada masyarakat daerah tropis dan subtropis, akan tetapi infeksi parasit dapat pula terjadi pada negara maju. Pada masa ini ada banyak teknik pendekatan untuk mengontrol parasit, mulai dari aplikasi sederhana tanaman obat tradisional sampai dengan beberapa teknik yang yang lebih kompleks seperti sekuen DNA atau bahkan rekayasa genetik. Teknik genetika molekular memiliki beberapa keunggulan dibandingkan dengan aplikasi yang lebih lama, namun teknik ini juga memiliki keterbatasan yang membuatnya jarang diaplikasikan. Untuk itu penulis mencoba menggaris bawahi bahasan tentang kontrol parasit dengan teknik genetika molekular untuk memberi informasi kepada pembaca mengenai pendekatan ini

    Penerapan Akuntansi Syariah pada Bmt Lisa Sejahtera Jepara

    Full text link
    Lembaga Keuangan syariah atau biasa disebut dengan Bank Tanpa Bunga adalah lembaga keuangan/perbankan yang operasional dan produknya dikembangkan berlandaskan pada Alqura??an dan Hadist Nabi SAW. Lembaga keuangan syari??ah adalah bank yang mekanisme kerjanya menggunakan sistem bagi hasil. Saat ini IAI (Ikatan Akuntan Indonesia) telah mengeluarkan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) yang mengatur tentang Akuntansi Keuangan Syariah. Penelitian ini merupakan kajian deskriptif yang dilakukan atas penerapan akuntansi syariah di di BMT Lisa Sejahtera. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder dan data primer yang bersumber dari BMT Lisa Sejahtera. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa meskipun BMT Lisa Sejahtera sudah berpola syari??ah akan tetapi produk atau jenis ?? jenis USAhanya tidak sesuai dengan PSAK Syari??ah. Dengan demikian pencatatan transaksi keuangannya berbeda dengan ketentuan yang ada pada PSAK Syari??ah 101 yang meliputi Neraca, Laba Rugi, Arus Kas, Laporan Perubahan Equitas, Laporan Sumber dan Penggunaan Zakat, Laporan Sumber dan Penggunaan Dana Kebijakan dan Catatan atas Laporan Keuangan

    Kondisi Vegetasi Di Hutan Lindung Sesaot, Kabupaten Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, Sebagai Informasi Dasar Pengelolaan Kawasan

    Get PDF
    The Research has been conducted in buffer zone, Sesaot Protected Forest. The aim of research is to provide information about the condition of the vegetation that covers the diversity, structure, and composition. This information is important for forest managers to maintain and even improve the composition of plant species as natural forest vegetation.Therefore, studies of forest vegetation have been conducted in two blocks (Waode and Pengkoak) using stratified sampling plots. The results indicate that the minimum curve area were found in plots of (40 x 40 m) developed in two different blocks of observations with each diversity index was 1.23 (in waode) and 1.14 (in Pengkoak). Vegetation structure in the block Waode was fairly well possessing an L-type structure, while for the block Pengkoak was somewhat less well with a U-shaped like structure. Twenty-nine plant species in Waode and 26 species on the Pengkoak were recorded with a similarity index (IS) of 0.47. The similarity index indicates that the two blocks are quite different in species composition. In the block Waode, Saurauria pendula is a dominant tree with an IVI of 107.79 followed by Debregeasia dichotoma (IVI 95.55). In contrast, in the block Pengkoak, D. dichotoma has the highest IVI, followed by Laportea decumana

    Tinjauan Yuridis Kewenangan Komisi Pemberantasan Korupsi Melakukan Penyidikan Penggabungan Perkara Tindak Pidana Korupsi dan Pencucian Uang

    Full text link
    Pada awalnya Komisi Pemberantasan Korupsi tidak berwenang melakukan penyidikan tindak pidana pencucian uang yang berdiri sendiri. Selanjutnya dalam perkembangan ilmu hukum acara pidana, penyidikan ternyata dapat menelusuri tindak pidana pencucian uang yang tindak pidana asalnya dari tindak pidana korupsi yang sedang disidik tersebut. Dengan demikian, penggabungan perkara pada tahap penyidikan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi telah dilakukan yang dimulai dengan penyidikan tindak pidana asal berupa tindak pidana korupsi yang secara yuridis normatif merupakan kewenangan Komisi Pemberantasan Korupsi. Penggabungan perkara tindak pidana korupsi dengan tindak pidana pencucian uang pada tahap penyidikan yang dilakukan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi membawa konsekuensi penggabungan perkara pada tahap penuntutan terhadap tindak pidana pencucian uang dengan tindak pidana asal yang berupa tindak pidana korupsi dengan tetap berpegang pada prinsip concursus

    Physical Fitness Students 10-12 Years, Gorontalo City

    Get PDF
    The purpose of this study was to determine the level of physical fitness of students aged 10-12 years in Gorontalo City. This type of research is survey research. The population in this study amounted to 18,814 students from 116 Elementary Schools while a sample of 1789 students from 18 schools was taken using a cluster sampling technique. Data collection techniques used to test and measurement techniques. The instrument used to measure physical fitness uses the TKJI Test instrument 2010. Data analysis techniques in this study used the standard physical fitness norms of TKJI to measure the level of physical fitness of students. The results showed that there were 0 students or 0% in the excellent classification, there were 19 students or 1% in the good classification, there were 267 students or 15% in the middle classification, there were 1432 students or 80% in the less classification, there were 71 students or 4% in the classification less. Thus it can be concluded that students aged 10-12 years in Gorontalo City level of physical fitness are in poor condition
    • …
    corecore