5 research outputs found

    IMPLEMENTASI SISTEM APLIKASI KEUANGAN TINGKAT INSTANSI DI MASA PANDEMI COVID-19 PADA KPPN PALEMBANG

    Get PDF
    The Covid-19 pandemic necessitates a rapid change to the digital age. Currently, the Directorate General of Treasury continues to make policies that refer to the principles of E-government by developing the direction of transactions that occur in the government. One of them is the launch of SAKTI, which has been specifically designed to simplify and speed up the financial management process from planning to budget accountability, which consists of nine modules integrated into one database (single database) within the scope of the work unit. This study uses qualitative methods, data collection is done by interviewing parties related to the use of the SAKTI application and observations at KPPN Palembang. This research is expected to provide an overview of the implementation of SAKTI at KPPN Palembang. The result of this research is that the Expenditure Treasurer of KPPN Palembang as the operator of the Treasurer Module has implemented the SAKTI Treasurer Module properly according to the laws and regulations and does not mix with SILABI. Since the use of SAKTI desktop, switching to SAKTI Web has made it easier for treasurers to administer the money they manage online. However, the development of increasingly sophisticated technology must be a challenge and motivation in developing SAKTI. In addition, the quality and competence operator SAKTI is also very important and necessary in achieving the successful implementation of SAKTI

    PENGGUNAAN GADGET UNTUK MENINGGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ALQURAN HADIST DI KELAS VIII MTSN 6 KOTA JAMBI.

    Get PDF
    Skripsi ini dilatarbelakangi oleh penggunaan Gadget dalam meningkatkan hasil belajar siswa, dimana sekolah telah menggunakan media tersebut, tetapi belum dapat memaksimalkan serta meningkatkan keaktifan siswa dalam belajar. Gadget merupakan perangkat elektrinik kecil yang mempunyai banyak fungsi bagi penggunanya sehingga dinilai lebih mudah. Gadget adalah teknologi yang berisi berbagai aplikasi dan segala informasi yang ada di dunia ini. Tujuan dari penelitian ini yaitu meningkatkan hasil belajar siswa MTsN 6 Kota Jambi kelas VIII dalam mata pelajaran Al-Quran Hadist menggunakan media Gadget. Metode penelitian yang peneliti gunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari dua (2) siklus dalam setiap siklus dilakukan Tiga (3) pertemuan. Adapun teknik pengumpulan data yang gunakan adalah Observasi dan wawancara, data yang telah dikumpulkan di kelolah dengan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Pada awal penelitian data yang diperoleh di sekolah tersebut hasil belajar siswa VIII B pada materi Al- Quran Hadis yang belum tuntas 18 siswa dari 32 siawa. Dengan rata-rata nilai sebesar 69,4. Hasil observasi aktivitas belajar siswa pada suklis I dengan pembelajaran dengan Menggunakan Media Gadget. diperoleh rata-rata sebesar 50,25% dengan nilai rata-rata siswa sebesar 71,4 kemudian mengalami peningkatan pada siklus II, diperoleh rata-rata sebesar 80,13% dan nilai rata rata siswa sebesar 80. Hal ini menunjukan adanya peningakatan hasil belajar siswa dalam proses pembelajaran Al-Quran Hadist menggunakan media Gadget. Serta pembelajaran yang monoton menjadi lebih aktif, siswa menjadi bersemangat dalam pembelajaran Al-Quran Hadist

    DESAIN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 7 MUARO JAMBI

    Get PDF
    Pendidikan agama islam berusaha secara maksimal untuk menentukan kepribadian siswa berdasarkan ketentuan-ketentuan yang telah digariskan dalam Al-Quran dan As- Sunnah. Hal ini berarti bahwa pendidikan agama islam memerlukan metode pembelajaran yang cocok dan harus mendapat perhatian serius dari para guru agama karena memiliki pengaruh yang sangat berarti atas keberhasilannya. Dalam mentransfer pengetahuan agama kepada siswa dibutuhkan desain atau metode pemmbelajaran agar para siswa mampu menangkap pesan yang hendak disampaikan. Karena pentingnya pembelajaran agama islam maka harus memperhatikan desain pembelajaran yang sesuai menjadi prioritas yang sangat diperlukan Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif yaitu peneliti berangkat ke lapangan untuk mengadakan pengamatan secara intensif, terperinci dan mendalam pada kasus yang terjadi di SMP Neegeri 7 Muaro Jambi. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan analisis data bersifat interaktif (berkelanjutan) dan dikembangkan sepanjang program penelitian. Serta pengecekan keabsahan temuan menggunakan perpanjangan pengamatan, triangulasi dan ketekunan peneliti Hasil penelitian dilapangan menunjukkan bahwasannya desain pembelajaran pendidikan agama islam berjalan dengan baik, ini terlihat pada ketepatan guru dalam memilih model pembelajaran yang meliputi ketepatan dalam melakukan pendekatan, metode, memilih bahan ajar, pola interaksi dengan siswa dan pengelolaan kelas yang mampu menciptakan suasana pembelajaran yang menyenangkan. Kemudian metode pembelajaran yang digunakan para guru di SMP Negeri 7 Muaro Jambi juga bervariasi, para guru memilih dan menggunakan metode yang sesuai dengan materi, kondisi dan situasi di kelas sehingga peserta didik mudah paham apa yang telah disampaikan oleh guru. Serta Evaluasi pembelajaran pendidikan agama islam di Sekolah Menengah Pertama Negeri 7 Muaro Jambi sudah berlangsung dengan cukup baik karena pendidik mengupayakan memberikan yang terbaik dengan sebelumnya merencanakan terlebih dahulu sebelum mebmbuat evaluasi pembelajaran. Kemudian penilaian yang dilakukan oleh guru dengan memperhatikan peserta didiknya berdasarkan pada tiga ranah yaitu kognitif, afektif dan psikomotorik. Di samping itu, dalam memberikan penilaian dari ketiga ranah tersebut guru memiliki caranya masing-masing

    Akuntansi Pemerintahan

    No full text
    24cm;213ha

    Akuntansi Pemerintahan

    No full text
    viii, 204 hlm.; 24 c
    corecore