20 research outputs found

    Manajemen Program Adiwiyata Dalam Membentuk Karakter Peduli Lingkungan Siswa Di SMP Pangudiluhur Sedayu

    Get PDF
    Program adiwiyata memiliki empat komponen (1) Kebijakan berwawasan lingkungan (2) pelaksanaan kurikulum berbasis lingkungan (3) Kegiatan Lingkungan Berbasis Partisipatif, (4) Pengelolaan Sarana Pendukung Ramah Lingkungan, Keempat Komponen tersebut diharapkan mampu menciptakan karakter siswa peduli lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memberikan gambaran terkait dengan pelaksanaan Manajemen Program adiwiyata yang dilihat dari Pelaksanaan keempat komponen dan karakter peduli lingkungan siswa di SMP Pangudiluhur Sedayu.Penelitian ini menggunakan penelitian deksriptif kuantitatif. Tempat penelitian ini di SMP Pangudiluhur Sedayu. Subjek penelitian adalah Kepala Sekolah, Wakil kepala sekolah bidang kurikulum, Koordinator Adiwiyata dan guru peserta didik yang dipilih secara acak. Objek penelitian adalah dokumen kurikulum adiwiyata. Teknik Pengumpulan data menggunakan kuesioner, observasi, wawancara dan dokumentasi. Validasi instrument menggunakan validasi menggunakan validasi Isi. Teknis analisis data menggunakan deskriptif kuantitatif, dengan menggunakan analisis deskriptif.Hasil penelitian ini menunjukkan Manajeman Program adiwiyata dilihat dari pemenuhan empat komponen adiwiyata dan karakter siswa peduli lingkungan di SMP Pangudiluhur menunjukan 1) Perencanaan program adiwiyata sudah dilaksanakan dengan sangat baik 2) Kebijakan berwawasan lingkungan 92%; 3) pelaksanaan kurikulum berbasis lingkungan 88%; 4) Kegiatan Lingkungan Berbasis Partisipatif 94%; 5) Pengelolaan Sarana Pendukung Ramah Lingkungan 90% 6) karakter siswa peduli lingkungan 74 % dan 7) Evaluasi sudah dilaksanakan dengan baik. Secara umum Manajemen Program adiwiyata di SMP Pangudiluhur memenuhi jika dilihat dari keterpenuhan empat komponen adiwiyata memiliki kriteria sangat baik, meskipun demikian tidak berarti karakter peduli lingkungan siswa secara otomatis baik

    Evaluasi Kompetensi Guru SMA di Manggelewa Dompu

    Get PDF
    Kualitas kompetensi guru dapat mempengaruhi kualitas pendidikan.  Adapun tujuan dari penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui Kompetensi Pedagogik (2) untuk mengetahui kompetensi sosial (3) untuk mengetahui kompetensi kepribadian dan (4) untuk mengetahui kompetensi profesional Guru di SMA Negeri 1 Manggelewa. Penelitian ini merupakan jenis penelitian Evaluasi. Penelitian evaluasi di gunakan karena di dalam penelitian memuat evaluasi yang berkaitan kompetensi guru di SMA Negeri 1 Manggelewa. subjek penelitian adalah Guru di SMA Negeri 1 Manggelewa yang berjumlah 20 orang. Teknik pengumpulan data berupa Angket dengan skala likert 1 sampai dengan 4  dan dibantu wawancara untuk mendapatkan informasi awal atau kondisi empiris sekolah. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kuantitaf  dengan menggunakan analisa deskriptik atau statistik deksriptik. Cara menarik kesimpulan adalah dengan melihat hasil dari tiap komponen dan membandingkan dengan tabel presentase dari bukunya Prof. Sugiyono sehingga dapat ditarik kesimpulan tiap kompenen atau Kompetensi kurang baik atau sangat baik Dari penelitian dapat di simpulkan (1) Kompetensi Pedagogik di SMA Negeri 1 Manggelewa sangat baik berdasarkan deskripsi data yang sudah dilakukan dengan presentase 85 % (2) Kompetensi Sosial di SMA Negeri 1 Manggelewa sangat baik berdasarkan deskripsi data yang sudah dilakukan dengan presentase 88 % (3) Kompetensi Kepribadian di SMA Negeri 1 Manggelewa sangat baik berdasarkan deskripsi data yang sudah dilakukan dengan presentase 88 % (4) Kompetensi Profesional di SMA Negeri 1 Manggelewa sangat baik berdasarkan deskripsi data yang sudah dilakukan dengan presentase 85 %. Secara keseluruhan Kompetensi Guru di SMA Negeri 1 Manggelewa sangat baik. &nbsp

    Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening

    Get PDF
    The role of human resources in the organization affects organizational achievement. Organizations expect optimal performance from employees. The purpose of this study was to examine the relationship between organizational culture and employee performance through job satisfaction as an intervening variable. This research was conducted at PT. BPRS Cilegon Mandiri with a total population of 69 people. The sample used was a census or saturated sample. The questionnaire used in this study as primary data. Data analysis used Structural Equation Model Partial Least Square (SEM-PLS) using SmartPLS version 3.0 software. The results showed that organizational culture can significantly influence employee performance; organizational culture has a significant effect on job satisfaction; job satisfaction has a significant effect on employee performance; Job satisfaction can mediate the relationship between organizational culture and employee performance. Peran sumber daya manusia yang ada didalam organisasi sangat mempengaruhi pencapaian organisasi. Untuk pencapaian organisasi tentunya organisasi mengharapkan kinerja yang optimal dari para karyawannya. Tujuan dalam penelitian ini untuk menguji hubungan antara budaya organisasi dan kinerja karyawan melalui kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Penelitian ini dilakukan di PT. BPRS Cilegon Mandiri dengan total populasi sebanyak 69 orang. Sampel yang digunakan yaitu sensus atau sampel jenuh. Kuesioner digunakan dalam penelitian ini sebagai data primer. Sedangkan analisis data menggunakan Structural Equation Model Partial Least Square (SEM-PLS) dengan bantuan software SmartPLS versi 3.0. Hasil penelitian menunjukan bahwa budaya organisasi dapat mempengaruhi secara signifikan terhadap kinerja karyawan; budaya organisasi berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja; kepuasan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan; kepuasan kerja dapat memediasi hubungan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan.&nbsp

    Meningkatkan Employe Performance Dengan Extrinsic Motivation Dan Interpersonal Trust Melalui Organizational Commitment

    Get PDF
    This study aims to examine and analyze the effect of extrinsic motivation and interpersonal trust on employee performance through organizational commitment. This study uses a descriptive quantitative method with a causal approach. The object of research on employees of PT. Nikomas Gemilang Serang Nike Ruuber Chemical Division used a sample of 120 respondents. Questionnaire answers were measured using an interval scale of 1 – 10. Data were analyzed using the SmartPLS version 3.29 software. The results of this study stated that: 1). Extrinsic motivation has a significant effect on employee performance. 2). Interpersonal trust has a significant effect on employee performance. 3). Extrinsic motivation has a significant effect on organizational commitment. 4). Interpersonal trust has a significant effect on organizational commitment. 5). Organizational commitment has a significant effect on employee performance. Organizational commitment can mediate between extrinsic motivation and interpersonal trust with partial mediation.Terdapat masalah yang harus diperbaiki yaitu penurunan pada employe performance disebabkan oleh karyawan kurang mendapatkan motivasi serta tingkat kepaercayaan karyawan menurun dan rendahnya tingkat komitmen yang dimiliki oleh karyawan. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk menguji dan mengetahui pengaruh extrinsic motivation dan interpersonal trust pada employe performance dimediasi organizational commitment. Studi kuantitatif digunakan untuk mendapatkan jawaban yang empirirs. Objek penelitian ini adalah pada karyawan PT. Nikomas Gemilang Serang Divisi Nike bagian Ruuber Chemical dengan 120 responden telah digunakan. Jawaban kuesioner diukur menggunakan skala interval 1 – 10. Data dianalisis menggunakan bantuan software SmartPLS Versi 3.29. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa: 1). Extrinsic motivation berpengaruh signifikan terhadap employe performance dengan perolehan nilai t statistik 2.156 > 1.960 t tabel dan nilai p value 0.032 < sig 0.05. 2). Interpersonal trust berpengaruh signifikan terhadap employe performance dengan perolehan nilai t statistik 3.198 > 1.960 t tabel dan nilai p value 0.024 < sig 0.05. 3). Extrinsic motivation berpengaruh signifikan terhadap organizational commitment dengan perolehan nilai t statistik 2.271 > 1.960 t tabel dan nilai p value 0.000 < sig 0.05. 4). Interpersonal trust berpengaruh signifikan terhadap organizational commitment dengan perolehan nilai t statistik 5.197 > t tabel 1.960 dan nilai p value 0.000 < sig 0.05. 5). Organizational commitment berpengaruh signifikan terhadap employe performance dengan perolehan nilai t statistik 9.950 > t tabel 1.960 dan nilai p value 0.000 < sig 0.05. Organizational commitment dapat memediasi antara pengaruh extrinsic motivation dan interpersonal trust secara mediasi parsia

    Pengelolaan Keuangan Sekolah Di Masa Pandemi : Studi Kasus SMA Negeri Di Manggelewa Dompu

    Get PDF
    Pada masa pandemi sekarang tentu sekolah harus lebih pintar mengelola karena masalah sekarang bukan saja masalah beberapa instansi tapi banyak Instansi banyak merasakan dampak dari pengelolaan keuangan pada masa pandemi ini.  Adapun tujuan penelitian ini adalah (1) untuk melihat pengelolaan biaya investasi (2) untuk melihat pengelolaan biaya Personal (3) untuk melihat pengelolaan biaya Operasional di SMA Negeri 1 Manggelewa.   Penelitian ini merupakan penelitian Kualitatif dengan Pendekatan Studi Kasus. Alasan peneliti memilih studi kasus karena jenis pendekatan ini sangat cocok untuk menggambarkan keadaan dan situasi di SMA Negeri 1 Manggelewa yang merupakan tempat penelitian. Subjek pada penelitian ini adalah Kepala sekolah, Bendahara dan Beberapa guru yang bersedia untuk diwawancarai. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan wawancara dengan Triangulasi sumber. Teknik analisis dengan menggunakan Model Miles Huberman   Dari Penelitian dapat disimpulkan: (1) Biaya Investasi terkait gaji guru tidak ada perbedaan di SMA Negeri 1 Manggelewa baik sebelum pandemi dan masa pandemi pengembangan SDM juga sangat baik karena guru memanfaatkan IT untuk mendukung kegiatan pembelajaran pada masa pandemi ini (2) Biaya Personal terkait pembayaran yang dilakukan peserta didik terjadi perbedaan sebelum pandemi awalnya 60 Ribu dan masa pandemi ini 50 Ribu per bulan terjadi penurunan biaya terkait pembayaran peserta didik pada masa pandemi ini (3) biaya Operasional pada SMA Negeri 1 Manggelewa penggunaan yang paling banyak adalah penggunaan air dan kuota internet belajar. Penggunaan air di gunakan untuk mencuci tangan siswa dan kuota belajar untuk proses belajar. &nbsp

    The Role of After Sales Service on Customer Loyalty Mediated by Customer Satisfaction

    Get PDF
    The development of technology which is increasingly advanced with time is a demand for the development of the times and increasingly complex human needs. This study, among others, examines and analyses the factors in increasing consumer loyalty to after-sales service through customer loyalty. This research was conducted at PT. Tunas Toyota Cilegon Banten with a population of 1102, then the sample used was 150 respondents. The questionnaire method was distributed using an interval scale of 1 strongly disagree to 10 strongly agree. The data analysis technique used SEM PLS. The results of this study indicate the effect of after-sales service on consumer loyalty, the influence of after-sales service on customer satisfaction, the influence of customer satisfaction on consumer loyalty, and customer satisfaction can be a mediation in increasing consumer loyalty.Perkembangan teknologi yang semakin maju seiring dengan perkembangan zaman merupakan tuntutan perkembangan zaman dan kebutuhan manusia yang semakin kompleks. Penelitian ini antara lain mengkaji dan menganalisis faktor-faktor dalam meningkatkan loyalitas konsumen terhadap layanan purna jual melalui loyalitas konsumen. Penelitian ini dilakukan di PT. Tunas Toyota Cilegon Banten dengan populasi 1102, maka sampel yang digunakan adalah 150 responden. Metode angket disebarkan dengan menggunakan skala interval 1 sangat tidak setuju sampai 10 sangat setuju. Teknik analisis data menggunakan SEM PLS. Hasil penelitian ini menunjukkan pengaruh layanan purna jual terhadap loyalitas konsumen, pengaruh layanan purna jual terhadap kepuasan pelanggan, pengaruh kepuasan pelanggan terhadap loyalitas konsumen, dan kepuasan pelanggan dapat menjadi mediasi dalam meningkatkan loyalitas konsumen

    Mediasi Motivasi Kerja Hubungan Kompetensi Dalam Meningkatkan Kinerja Pegawai

    Get PDF
    The aspect that can be used as a benchmark for an agency in managing its human resources is employee performance. The purpose of this study, among others, to test and analyze the factors in improving the performance of employees with competence through work motivation. This research was conducted at the Department of Public Works and Spatial Planning with a population of 198 using a sample of 150 respondents. The questionnaire method was distributed using an interval scale of 1 strongly disagree 10 strongly agree. The data analysis technique used SEM PLS. The results of this study indicate the influence of competence on employee performance, the influence of competence on work motivation, the influence of work motivation on employee performance and work motivation can be a mediation in improving employee performance

    Analysis Of Scientific Article Writing Ability

    Get PDF
    As an educator, it is necessary to have the ability to write scientific articles; as a writer, educators should understand various techniques before writing a scientific article. The author  aims to analyze 1) The ability to understand article writing 2) The ability to find research problems 3) The ability to know the types of research 4) The ability to understand research methods 5) The ability to master writing techniques 6) the ability to use excellent and correct language. This research approach is descriptive qualitative. Sources of data are teachers and lecturers. The data collection technique in this research is a test. The data analysis technique uses the Miles and Huberman model. The results showed that the ability to write articles for teachers and lecturers was quite good; this was indicated by the respondents' answers stating 1) aspects of the ability to understand article writing with an average of 59.10% 2) aspects of finding problems in articles with an average of 60.6% 3) aspects of the ability to know the types of research with an average of 58.6% 4) aspects of understanding research methods with an average of 60.10% 5) aspects of mastery of writing techniques 53.0% and 6) aspects of using good and correct language with an average of 56.10
    corecore