8 research outputs found

    KONSEP DIRI DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA BROKEN HOME SERTA IMPLIKASINYA DALAM BIMBINGAN DAN KONSELING

    Get PDF
    The purpose of this research was aimed at describing the self-concept and learning motivation of the students growing in a broken home family. In addition, the correlation between learning motivation and self-concept of the broken home students was also tested. This was a descriptive correlational research which used quantitative method. This research was conducted to the students in class X, XI and XII of SMA Pertiwi 1 in academic year 2013/2014. The data of the research was collected through closed-ended questionnaire which applied Likert scale model. The data gained was analyzed by using percentage technique. The result of the research indicated that: (1) the level of the respondent’ response on the self-concept of the broken home students was 76,3% or on medium level, (2) the level of the respondent’ response on the learning motivation of the broken home students was 70% or on medium level, (3) the coefficient correlation of the self-concept and learning motivation of the broken home students was 0,572 signifying that there was a significant correlation between selfconcept and learning motivation of the broken home student

    CARA SISWA MENGATASI KECEMASAN DALAM MENGHADAPI UJIAN (Studi Deskriptif Terhadap Siswa Kelas VII di SMP N 12 Padang)

    Get PDF
    Abstract: Learning activities aim to achieve a change, to find out then at the end of the learning process in the teaching and learning activities an assessment process is carried out through the implementation of the exam. Exams that are done in an uncomfortable mood often cause anxiety that can disrupt the smoothness of teaching and learning activities. students have different ways to deal with anxiety. The purpose of this study is to reveal how students overcome anxiety in the face of examinations. The method of this research is carried out using descriptive methods with quantitative approaches. The data in this study were collected using a questionnaire. The study population was seventh grade students at SMP 12 Padang in the 2009/2010 school year. The sample of this study amounted to 63 people, with the sampling technique namely Simple random sampling.The results of the study show that students overcome anxiety in facing exams with; 1) Repeat the lesson is good, namely by trying to master the subject matter, 2) Setting the learning time is not good, namely by repeating the lesson 10-15 minutes after the class is over. 3) Complete notes to repeat the lesson. 4) A comfortable learning environment, namely by maintaining the calm of the house in order to learn well and the attention of parents in learning activities at home. 5) Practicing techniques for examinations is very good, namely by praying before taking the exam. Keywords:  Anxiety, Facing Exams Abstrak Kegiatan belajar bertujuan untuk mencapai suatu perubahan, untuk mengetahuinya maka pada akhir proses belajar dalam kegiatan belajar mengajar dilakukan proses penilaian melalui pelaksanaan ujian. Ujian yang dikerjakan dengan suasana hati tidak nyaman seringkali menimbulkan kecemasan yang dapat mengganggu kelancaran dalam kegiatan belajar mengajar. siswa memiliki cara yang berbeda-beda untuk mengatasi kecemasan. Tujuan penelitian ini untuk mengungkapkan  bagaimana  cara  siswa  mengatasi  kecemasan  dalam  menghadapi ujian.  Metode  penelitian  ini  dilakukan  dengan  menggunakan  metode  deskriptif dengan pendekatan kuatitatif. Data dalam penelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan angket. Populasi penelitian adalah siswa kelas VII di SMPN 12 Padang pada tahun ajaran 2009/2010. Sampel penelitian ini berjumlah 63 orang, dengan teknik pengambilan sampel yaitu Simple random sampling.Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa mengatasi kecemasan dalam menghadapi ujian dengan; 1) Mengulang pelajaran sudah baik yaitu dengan berusaha menguasai materi pelajaran, 2) Mengatur waktu belajar kurang baik yaitu dengan mengulang pelajaran 10-15 menit setelah kelas selesai. 3)Melengkapi catatan untuk mengulang pelajaran. 4) Lingkungan  belajar  yang  nyaman   yaitu  dengan menjaga ketenangan rumah agar dapat belajar dengan baik dan perhatian orang tua pada kegiatan belajar di rumah. 5) Melatih teknik untuk ujian sangat baik yaitu dengan berdoa sebelum mengikuti ujian.Kata kunci: Metode, Tahfiz, Miftahul Janna

    ANALISIS FAKTOR PENYEBAB LESBI DI SMA X KOTA PADANG

    Get PDF
    This research is motivated by a case that leads to lesbian behavior in SMA X in Padang. This study aims to determine the factors behind a person becoming a lesbian in SMA X in Padang. This research is a qualitative case study involving two female students who became lesbians. Data collection techniques using observation and interviews. Analysis of the data used in this research is descriptive qualitative and then triangulated data from different sources. The results showed that the factors behind someone becoming a lesbian in SMA X in Padang were, 1) the factors of parenting parents who were too authoritarian and permissive, 2) the trauma factors in past life, 3) social environmental factors, 4) lack of religious knowledge well

    Pengaruh bimbingan kelompok dengan pendekatan muhasabah terhadap motivasi berprestasi siswa

    Get PDF
    Intellectual intelligence and talent are no longer the dominant factors that determine a person's success in learning, but are strongly influenced by achievement motivation. While the real conditions in the field found students have low achievement motivation. For this reason, student motivation needs to be improved. One of the efforts to increase achievement motivation is through group guidance with a muhasabah approach. The purpose of this study was to examine the effect of group guidance with a muhasabah approach on student achievement motivation. This study uses an experimental type of quantitative method with a one group pree-test-post-test design. Determination of the sample using purposive sampling technique with a sample of 15 students. Collecting data using the achievement motivation scale. Processing and data analysis using descriptive statistical analysis. The results of this study indicate that group guidance with a muhasabah approach has a significant effect on students' achievement motivation as seen from the increasing pleasure of students towards situations that require personal responsibility, students expect a return from their work and students tend to take moderate risks rather than low risks. AbstrakKecerdasan intelektual dan bakat tidak lagi menjadi faktor dominan yang menentukan kesuksesan seseorang dalam belajar, namun sangat dipengaruhi oleh motivasi berprestasi. Sementara kondisi nyata di lapangan ditemukan siswa memiliki motivasi berprestasi yang rendah. Untuk itu, motivasi siswa perlu terus ditingkatkan. Salah satu upaya untuk meningkatkan motivasi berprestasi adalah melalui bimbingan kelompok dengan pendekatan muhasabah. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh bimbingan kelompok dengan pendekatan muhasabah terhadap motivasi berprestasi siswa. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif tipe eksperimen dengan one group pree-test- post-test design. Penetapan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sampel 15 orang siswa. Pengumpulan data menggunakan skala motivasi berprestasi. Pengolahan dan analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bimbingan kelompok dengan pendekatan muhasabah berpengaruh signifikan terhadap motivasi berprestasi siswa terlihat dari semakin meningkatnya rasa senang siswa terhadap situasi yang menuntut tanggung jawab pribadi, siswa mengharapkan balikan dari pekerjaannya dan siswa cenderung mengambil resiko yang moderat dibanding resiko yang rendah

    Profil Perilaku Altruistik Mahasiswa dan Implikasinya terhadap Program Pelatihan Kompetensi Kepribadian Calon Konselor

    Get PDF
    The purpose of this study is to describe the altruistic behavior of student guidance and counseling. This type of research is quantitative descriptive. The population of this research is the students majoring in guidance and counseling at IAIN Batusangkar. Sampling with a purposive sampling technique, namely 7 semester 74 students. The results of this study indicate that only a small proportion of students possess altruistic behavior at high and very high classifications. While altruistic behavior in the aspect of wanting to give, empathy, volunteering, helping others, prioritizing others, and feeling the results are good for those who are helped and helped are in the medium classification

    PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) MELALUI KEGIATAN OUTBOUND UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KERJASAMA

    Get PDF
    This research is motivated by the lack of optimal capacity for collaboration between children. One of the ways to improve the ability of child collaboration is by the Application of the Teams Games Tournament Cooperative Learning Model (TGT) through Outbound Activities. This study aims to determine the Application of the Cooperative Learning Model Type Teams Games Tournament (TGT) Through Outbound Activities Can Increase the Ability of Cooperation in the Kindergarten of Kasih IbuKoto Bangun. This study uses a quantitative approach with experimental methods, pre-experimental research design with type one group pretest-posttest design. The population of this study was all children in in the Kindergarten of Loving Mother Koto Bangun. Consists of 1 class with 10 children. The sampling technique is sampling saturation, namely children in group B, which amounted to 10 children. Data collection techniques used are observation and documentation. Based on the results of data analysis, the average pretest obtained is 32.6 and the average posttest results are 43.3. The results of the study show that the hypothesis is accepted with a significant level of 5%. Thus, there is a significant difference between pretest and posttest after treatment. Then the alternative hypothesis (Ha) is accepted and the null hypothesis (H0) is rejected, meaning that the Application of the Cooperative Learning Model Type Teams Games Tournament (TGT) through Outbound Activities can Improve the Collaborative Ability in the Kindergarten of Kasih IbuKoto Bangun

    GAMBARAN TINGKAT KECANDUAN GAME ONLINE REMAJA DAN IMPLIKASINYA TERHADAP BIMBINGAN DAN KONSELING

    Get PDF
    Banyaknya remaja yang bermain game online di Komplek KPN Pagaruyung Batusangkar. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat tingkat kecanduan game online remaja di Komplek KPN Pagaruyung Batusangkar. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi seluruh remaja yang tinggal di Komplek KPN Batusangkar sebanyak 45 orang, teknik sampel yang digunakan dalam penelitian ini total sampling yaitu mengambil seluruh populasi untuk menjadi sampel. Berdasarkan data yang diperoleh, dari 45 orang remaja , 42% atau 19 orang berada pada kategori sangat kecanduan, 35% atau 15 orang tingkat kecanduan game online berada pada kategori tinggi, selanjutnya 8% atau 5 orang tingkat kecanduan game online berada pada kategori sedang, dan 13 % atau 6 orang tingkat kecanduan game online berada pada kategori rendah. Adapun implikasinya terhadap bimbingan dan konseling sebagai bahan acuan dalam membuat program bimbingan di sekolah

    Kuliah Daring: Tingkat Stres Akademik pada Mahasiswa dan Faktor yang Mempengaruhinya

    No full text
    Masalah pokok dalam penelitian ini adalah tingkat stres akademik pada mahasiswa belum teridentifkasi berada dalam kategori apa selama perkuliahan daring. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengidentifikasi tingkat stres akademik dan faktor-faktor yang mempengaruhinya pada mahasiswa IAIN Batusangkar selama kuliah daring. Gabungan penelitian kuantitatif dan kualitaif digunakan dalam penelitian ini. Sebagai sampel dalam penelitian ini, 585 orang mahasiswa IAIN Batusangkar dipilih secara random, di mana skala stres akademik  diisi oleh meraka. Untuk memperkaya data kuantitafif, 6 orang informan diwawancarai. Selanjutnya, data dianalisis menggunakan statistik deskriptif untuk data kuantitatif dan teknik analisis data Miles, Huberman dan Saldana untuk data kualitatif. Untuk memastikan keabsahan data, peneliti menggunakan triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mahasiswa IAIN Batusangkar mengalami stress akademik pada kategori sedang dengan presentase sebesar 53,50 %. Selanjutnya, berdasarkan hasil wawacara, diketahui bahwa faktor yang mempengaruhi stres akademik selama kuliah daring adalah: 1) Prokrastinasi. 2) Rendahnya efikasi diri mahasiswa. 3) Kualitas jaringan yang buruk atau lemah. 4) Buruknya pemahaman mahasiswa terhadap materi kuliah. 5) Banyaknya biaya yang harus dikeluarkan untuk kuliah daring. 6) Banyaknya tuntutan tugas akademik
    corecore