18 research outputs found

    Hubungan antara Rasio Neutrofil Terhadap Limfosit Preterapi dengan Angka Harapan Hidup Pasien Karsinoma Nasofaring di RSUD Abdoel Wahab Sjahranie Tahun 2018

    Get PDF
    Nasopharyngeal carcinoma is a malignancy that originates from the epithelial tissues lining the nasopharynx and is considered one of the most common malignant cancers which cause mortality in Indonesia. Neutrophils and lymphocytes are the first lines to provide body immunity against foreign substances. Neutrophil-to-Lymphocyte Ratio (NLR) is a prognostic factor in various malignancies. Objective: To investigated the correlation between pre-therapy Neutrophil-to-Lymphocyte Ratio (NLR) and survival rate among patients with nasopharyngeal carcinoma at Abdoel Wahab Sjahranie Regional Public Hospital in 2018. Methods: The Neutrophil-to-Lymphocyte Ratio (NLR) data were obtained from outpatient medical records at Abdoel Wahab Sjahranie Regional Public Hospital in 2018. In addition, the data on mortality status were collected based on the information after directly contacting the patients. A purposive sampling technique was used to collect the data. Thirty-three data of patient medical records were obtained and analyzed using Kaplan-Meier survival analysis with a significant p-value of <0.05. Results: The analysis result showed p-value of 0.495. Conclusion: There is no correlation between pre-therapy Neutrophil-to-Lymphocyte Ratio (NLR) and survival rate among patients with nasopharyngeal carcinoma.Keywords:  nasopharyngeal carcinoma, neutrophil-to-lymphocyte ratio, survival rat

    IDENTIFIKASI BAKTERI PADA IKAN ASIN YANG DIJUAL DI PASAR SEGIRI KOTA SAMARINDA

    Get PDF
    Ikan asin merupakan makanan hasil olahan ikan laut segar yang diawetkan dengan melakukan penggaraman. Pada proses penjualan dan proses pembuatan ikan asin secara tradisional masih tergolong tidak terjaga kebersihannya dan tidak higiene, hal ini dapat menyebabkan kerusakan ikan asin dan mudah terkontaminasi oleh bakteri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya kontaminasi bakteri pada ikan asin yang dijual di Pasar Segiri Kota Samarinda. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Mei 2023 dengan jenis penelitian deskriptif observasional. Sampel yang digunakan adalah ikan asin yang berjumlah 12 sampel dari 6 jenis ikan dengan populasi ikan asin laut yang di jual di Pasar Segiri Kota samarinda yaitu 15 jenis ikan asin yang kemudian diambil dengan teknik purposive sampling berdasarkan ada tidaknya tanda-tanda kerusakan. Tempat pengambilan sampel berada di Pasar Segiri Kota Samarinda. Sampel kemudian akan diisolasi dan diidentifikasi jenis spesies bakteri. Data diambil secara langsung dengan menggunakan lembar observasi yang kemudian dianalisis secara univariat. Hasil yang didapatkan yaitu seluruh sampel terkontaminasi bakteri yang terdiri dari 8 sampel Gram positif dan 4 sampel Gram negatif sehingga dilakukan tes biokimia untuk mempertegas identifikasi dan didapat hasil 6 jenis bakteri yaitu, 42% Staphylocccus aureus, 17% Staphylcoccus sp., 17% Klebsiella ozaenae, 8% Providencia rettgeri, 8% Shigella sonnei, 8% Stomatococcus mucilogiunosus dari 12 sampel ikan asin yang diperiksa. Sehingga dapat disimpulkan ikan asin yang dijual di Pasar Segiri Kota Samarinda berdasarkan ada dan tidaknya tanda-tanda kerusakan semua dapat terkontaminasi bakteri

    Gambaran Usia dan Stadium Klinis Pasien Kanker Payudara yang dilakukan Pemeriksaan Imunohistokimia di Rumah Sakit Abdul Wahab Sjahranie pada Tahun 2018

    Get PDF
    ABSTRACKBreast cancer still occupies the highest incidence of all types of malignancies in women. Based on data recorded at Abdul Wahab Sjahrenie Hospital, 200 new cases are found each year. Immunohistochemical profile examination has been used extensively as a basis for classifying breast cancer molecularly. Expression of hormone receptors (ER, PR) and HER-2 found in immunohistochemical examinations are useful for determining therapeutic options that fit the patient's needs. The purpose of this descriptive study was to determine the characteristics of the immunohistochemical profile of breast cancer patients in Abdul Wahab Sjahranie Regional Hospital Samarinda in the January-December 2018 period based on age and clinical stage that had been examined by immunohistochemical examination including the expression of ER PR, Ki-67 and HER2. Method: This study used a cross-sectional descriptive study design by taking secondary data from breast cancer patients who had performed immunohistochemical examinations at Abdul Wahab Sjahranie Regional Hospital Samarinda in the January 2018 - December 2018 period. From 479 breast cancer patients came to Abdul Wahab Regional Hospital Sjahranie Samarinda, only 177 (37.18%) patients did immunohistochemical examinations. Most patients aged 40-49 were 65 patients (36.7%) had breast cancer, the highest clinical stage IIIB with 92 cases (52%), the Ki-67 with severe highest interpretation, range&gt; 30% with 73 patients (41.2%), more positive ER than negative, in 93 patients (52.5%), while negative examination results 84 patients (47.5%). PR is the same as ER, which is 96 patients (54.2%), while negative examination results are 81 patients (45.8%). Most HER-2 results were negative, in 109 patients (61.6%). In this study the highest number of cases of breast cancer patients ranged between the ages of 40-49 years and at least aged 70 years and above. The clinical stage is most often found in stage IIIB (advanced). Ki-67 examination was found most frequently in severe interpretations. Examination of estrogen receptors is found to be most widely in positive interpretation. Positive progesterone tests to be most widely than negative examinations. Her-2 examination was found to be most widely in negative interpretation Keywords: Immunohistochemical examination, Hormone receptors, HER-2, Clinical Stadiu

    GAMBARAN KEJADIAN INFEKSI LUKA OPERASI (ILO) PASCA BEDAH ABDOMEN DI RSUD ABDUL WAHAB SJAHRANIE SAMARINDA

    Get PDF
    Infeksi luka operasi (ILO) adalah infeksi pada bagian tubuh yang terpapar oleh ahli bedah saat prosedur invasive. ILO merupakan salah satu infeksi nosokomial yang paling umum dan paling dapat dicegah diantara infeksi nosokomial lainnya, namun kejadian infeksi luka operasi terutama pada bedah abdomen masih menunjukkan beban yang signifikan. Faktor resiko infeksi luka operasi meliputi usia tua, jenis luka operasi, penyakit penyerta seperti diabetes mellitus, pemberian antibiotik profilaksis yang tidak adekuat, status gizi pasien seperti obesitas dan malnutrisi serta durasi operasi yang panjang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran kejadian infeksi luka operasi pasca bedah abdomen di RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda. Metode penelitian ini adalah penelitian deskriptif laboratorik. Data penelitian diambil dari swab luka operasi dan data rekam medik pada 40 pasien pasca bedah abdomen yang melakukan pergantian perban pertama kali serta memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. Hasil penelitian menunjukkan 30 orang (75%) pasien mendapatkan infeksi luka operasi. Mayoritas pasien terinfeksi berusia diatas 40 tahun, yaitu pada 15 pasien (37,5%). Sebagian besar pasien terinfeksi mendapatkan luka bersih terkontaminasi, yaitu 23 pasien (57,5%). Mayoritas pasien terinfeksi yaitu 27 pasien (67,5%) tidak memiliki penyakit penyerta. Bakteri gram positif, yaitu Staphylococcus epidermidis merupakan bakteri penginfeksi terbanyak yang teridentifikasi pada 10 orang (33,3%) pasien. Seluruh pasien terinfeksi, yaitu 30 pasien (75%) mendapatkan antibiotik profilaksis. Mayoritas pasien terinfeksi memiliki status gizi normal, yaitu 17 orang (42,5%), dan kejadian infeksi lebih banyak terjadi pada pasien dengan durasi &lt;120 menit, yaitu 20 orang (50%) pasien. &nbsp; Kata Kunci : Infeksi Luka Operasi, ILO, Bedah Abdomen, Faktor Resiko Infeksi Luka Operasi Surgical site infection (SSI) is an infection at the part of the body that was exposed by a surgeon during an invasive procedure. SSI is one of the most common and most preventable nosocomial infection among other nosocomial infections, but the incidence of surgical site infections especially in abdominal surgery still shows a significant burden. Risk factors of surgical site infections include old age, type of surgical wound, comorbidities such as diabetes mellitus, inadequate prophylactic antibiotics, nutritional statuses such as obesity and malnutrition and long duration of surgery. This study aimed to explain an overview of the incidence of postoperative abdominal wound infection in Abdul Wahab Sjahranie General Hospital, Samarinda. This research method was a laboratory descriptive study. The research data was taken from surgical wound swabs and medical record data of 40 post-abdominal surgery patients who made the bandage changes for the first time and met the inclusion and exclusion criteria. The results showed 30 patients (75%) had surgical site infections. The highest percentage of infected patients aged over 40 years, i.e. in 15 people (37.5%). Most of the infected patients had clean contaminated wounds, i.e. in 23 patients (57.5%). The majority of infected patients did not have concomitant diseases,&nbsp; i.e. 27 people (67.5%). Gram-positive bacteria, specifically Staphylococcus epidermidis was the most infectious bacteria identified in 10 patients (33.3%). All infected patients, i.e. 30 patients (75%) received prophylactic antibiotics. The highest frequencies of infected patients had normal nutritional status, i.e.17 patients(42.5%), and the incidence of infection was more common in patients with duration &lt;120 minutes, i.e. 20 patients (50%). Keywords : Surgical Site Infection, SSI, Abdominal Surgery, Risk Factor

    Hubungan Usia dan Kadar Prostate Specific Antigen (PSA) dengan Derajat Histopatologi Adenokarsinoma Prostat di RSUD Abdoel Wahab Sjahranie Samarinda

    Get PDF
    Adenocarcinoma prostate generally occurs in older adults and maybe because of increase in prostate-specific antigen (PSA) levels.  It is essential to know the relationship between age and PSA levels with histopathological grade to determine the appropriate management in cases of prostate adenocarcinoma. Objective: To determined  the relationship between age and  PSA levels with the histopathological grade of prostate adenocarcinoma patients at Abdoel Wahab Sjahranie General Hospital, Samarinda. Methods: The research design was analytic observational with a cross-sectional study approach. The data was taken from the medical records of prostate adenocarcinoma patients at Abdoel Wahab Sjahranie Hospital Samarinda from 2018 until 2022 using the total sampling method. 52 patients met the inclusion criteria. Bivariate analysis using the Chi-square test. Results:This study showed that there was no relationship between age (p=0.433) and PSA levels (p=0.347) with the histopathological grade of prostate adenocarcinoma patients at Abdoel Wahab Sjahranie General Hospital, Samarinda. Conclusion: There was no significant relationship between age and PSA levels with the histopathological grade of prostate adenocarcinoma at Abdoel Wahab Sjahranie Hospital, Samarinda.Keywords: adenocarcinoma prostate, age,  histopathological degree, PSA level

    Analisis Rentang Waktu Pemeriksaan Penderita Kanker Payudara di Pelayanan Kesehatan Samarinda

    Get PDF
    AbstrakKanker payudara merupakan penyebab kematian nomor satu akibat kanker dan tingginya angka kematian akibat kanker payudara disebabkan karena banyak penderita kanker payudara yang terdiagnosis saat stadium lanjut. Hal ini disebabkan oleh keterlambatan penderita kanker payudara melakukan pemeriksaan di pelayanan kesehatan. Banyak faktor risiko yang berperan dalam mempengaruhi rentang waktu pemeriksaan penderita kanker payudara di pelayanan kesehatan. Tujuan: Mengidentifikasi hubungan faktor-faktor yang terkait dengan rentang waktu pemeriksaan kanker payudara di pelayanan kesehatan Samarinda. Metode: Desain penelitian ini adalah analitik cross-sectional terhadap 46 penderita kanker payudara di RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda. Analisis data menggunakan uji Chi-square dan uji Fisher. Hasil: Terdapat hubungan antara usia dengan rentang waktu pemeriksaan (p=0,022) dan Pemeriksaan Payudara Sendiri (SADARI) dengan rentang waktu pemeriksaan (p=0,000). Faktor risiko lain yang tidak berhubungan adalah keluhan awal, riwayat keluarga kanker payudara, faktor ekonomi, dan pengobatan alternatif. Simpulan: Terdapat hubungan antara usia dan SADARI dengan rentang waktu pemeriksaan penderita kanker payudara di pelayanan kesehatan Samarinda dan tidak terdapat hubungan antara faktor risiko yang lain dengan rentang waktu pemeriksaan penderita kanker payudara di pelayanan kesehatan Samarinda.

    UJI AKTIVITAS TRAKEOSPASMOLITIK EKSTRAK ETANOL Centella asiatica (L.) URB. PADA ORGAN TERPISAH TRAKEA MARMUT UNTUK MELIHAT EFEK ANTIASMA

    Get PDF
    Asma merupakan penyakit inflamasi kronik saluran nafas yang ditandai dengan terjadinya hiperesponsif saluran nafas dan penyempitan saluran nafas secara reversibel. Asma hingga kini masih merupakan masalah kesehatan utama di dunia. Pemberian obat-obatan anti asma merupakan penatalaksanaan penyakit tersebut. Namun demikian terdapat masalah efek samping obat dan masalah biaya yang dikeluarkan untuk pembelian obat tersebut, apalagi asma merupakan penyakit kronis yang memerlukan pengobatan jangka panjang. Dengan demikian maka perlu pengembangan obat antiasma berbasis tumbuhan obat dengan biaya yang lebih terjangkau dan efek samping yang lebih sedikit. Penelitian ini dilakukan untuk menguji potensi ekstrak etanol Centella asiatica (L.) Urb. yang secara tradisional digunakan etnis Dayak sebagai obat batuk. Penelitian ini dilakukan untuk melihat aktivitas trakeospasmolitik ekstrak etanol C. asiatica pada organ terpisah trakea marmut untuk melihat efek antiasma. Hasil penelitian menunjukkan ekstrak C. asiatica memiliki aktivitas trakeospasmolitik yang signifikan jika dibandingkan dengan kontrol negatif. Meskipun nilai E maks C. asiatica lebih rendah daripada aminofilin, namun nilai EC50 tidak jauh berbeda dengan aminofilin sebagai kontrol positif. Kesimpulan penelitian ini adalah ekstrak etanol C. asiatica memiliki efek antiasma berdasarkan aktivitas trakeospasmolitiknya.   Kata kunci: Centella asiatica, spasmolitik, organ terpisah trake

    Uji Efektifitas Ekstrak Etanol Bawang Tiwai (Eleutherine americana Merr) Terhadap Keadaan Klinis Tikus Periodontitis Yang Diinduksi Porphyromonas gingivalis

    Get PDF
    Background: Periodontitis is inflammation and infection that occurs in the periodontal tissue and alveolar bone supporting the teeth. Periodontal tissue examination should be performed to determine the severity of a periodontal disease. There are various kinds of examinations such as gingival index measurement, probing depth measurement, & bleeding on probing examination. Tiwai onions (Eleutherine americana Merr) have anti-inflammatory effects through the content of flavonoids and phenolic compounds. Objective: This study aims to determine the anti-inflammatory effectiveness of the ethanol extract of tiwai onion (Eleutherine americana Merr) against the clinical condition of post Porphyromonas gingivalis induced periodontitis rats.Method: The study was a true experimental method with the Posttest Only and Control Group Design method. The bacteria used was Porphyromonas gingivalis ATCC® 33277. This study consisted of 5 treatment groups using ethanol extracts of tiwai onions leaves with a concentration 140 mg/kg BW, 280 mg/kg BW, 560 mg/kg BW, sodium diclofenac 9 mg/kg BW and CMC. Data obtained by measuring the diameter of the gingival edema. Statistical analysis by using One Way Anova.Results: The ethanol extract of tiwai onion has an effect at a dose of 560 mg / kgBW on the clinical condition of the periodontal tissue by measuring the gingival index, periodontal depth and bleeding on probing in periodontitis rats.Conclusion: The ethanol extract of tiwai dose has an effect on the clinical condition of periodontal tissue by measuring the gingival index, periodontal depth and bleeding on probing in preventing periodontitis in male white wistar rats after Porphyromonas gingivalis induction at a dose of 560 mg / kg BW. Keywords: Eleutherine Americana Merr, Porphyromonas gingivalis, Periodontitis, gingival index, periodontal depth, bleeding on probin

    Profil Hematologi Pasien Malaria Rawat Inap di RSUD Panglima Sebaya Kabupaten Paser Periode Januari 2015-Maret 2018: Hematological Profile of Inpatient Malaria Patients at RSUD Panglima Sebaya, Kabupaten Paser, January 2015-March 2018

    No full text
    Malaria merupakan penyakit menular tropis yang disebabkan oleh Plasmodium yang terdapat pada nyamuk Anopheles betina. Pada infeksi malaria dapat menyebabkan perubahan hematologi. Tujuan: Untuk mengetahui profil hematologi pasien malaria rawat inap di RSUD Panglima Sebaya Kabupaten Paser periode Januari 2015-Maret 2018. Metode: Penelitian ini bersifat deskriptif observasional dengan metode cross-sectional. Data berasal dari rekam medik 120 pasien malaria dengan teknik purposive sampling. Hasil: Angka kejadian malaria tahun 2015 sebanyak 37 pasien (31%), tahun 2016 sebanyak 40 pasien (33%), tahun 2017 sebanyak 30 pasien (25%) dan Januari-Maret 2018 sebanyak 13 pasien (11%). Pasien malaria banyak terjadi pada jenis kelamin laki-laki sebesar 105 pasien (87,5%) dan usia 15-64 tahun sebesar 112 pasien (93,3%). Sebanyak 64 pasien (53,3%) terinfeksi Plasmodium falciparum, 53 pasien (44,2%) terinfeksi Plasmodium vivax, dan 3 pasien (2,5%) terinfeksi mixed infection. Pada profil hematologi menunjukkan 63 pasien (52,5%) memiliki kadar hemoglobin normal, 105 pasien (87,5%) mengalami trombositopenia, dan 81 pasien (67,5%) memiliki jumlah leukosit normal. Kesimpulan: Kejadian malaria paling banyak tahun 2016, dominan pada laki-laki dan usia produktif, terinfeksi P. falciparum, dengan kadar hemoglobin dan jumlah leukosit normal, serta trombositopenia
    corecore