16 research outputs found

    TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI DALAM PROSES PEMBELAJARAN

    Get PDF
    Basically learners have the imagination and curiosity. Both are authorized for developing attitudes and critical and creative thinking can not be separated from the information and communications conveyed. Therefore, learning activities need to be made if the land in order to become a fertile place for the development of both the potential of God's grace. Learning atmosphere accompanied by praise of teachers towards the students 'work, which is accompanied by a teacher's question that challenge and encouragement so that students conduct experiments is a good learning to develop students' potential. Information and communication technology can be a means to facilitate learning that can be digested and received with both an appropriate means of beginning the learning success

    ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN AGRIBISNIS KOMODITI GULA AREN SEMUT PADA KOPERASI USAHA BERSAMA (KUB) MITRA MANDALA KABUPATEN LEBAK PROPINSI BANTEN

    Get PDF
    Tujuan penelitian ini adalah; (1) mengetahui gambaran umum dan strategi pengembangan agribisnis yang telah dilaksanakan koperasi; (2) mengidentifikasi faktor-faktor internal (kekuatan dan kelemahan) dan faktor-faktor eksternal (peluang dan ancaman); dan (3) menyusun alternatif strategi pengembangan agribisnis yang dapat diterapkan berdasarkan kepada strategi dan analisis kondisi lingkungan saat ini. Metodologi yang digunakan adalah analisis IFE, EFE dan Matriks IE, pengolahan data secara kuantitatif dan Matriks SWOT yang diolah secara kualitatif. Hasil penelitian diperoleh berdasarkan matriks IE bahwa skor IFE (2,6028) dan EFE (2,8896) pada posisi sel V, hal ini menunjukan bahwa strategi yang harus dijalankan KUB Mitra Mandala adalah Penetrasi Pasar dan Pengembangan Produk. Dari analisis faktor internal (IFE) faktor kekuatan (stranght) mempunyai total skor 1,6164 sedangkan kelemahan (weakness) total skor 0,9864. Pada faktor strategi eksternal (EFE) faktor peluang (opportunity) total skor 1,8081 sedangkan total skor ancaman (treats) adalah 1,0815. Rumusan kombinasi IFE dan EFE yang dituangkan kedalam matriks SWOT faktor penting yang harus diperhatikan dalam strategi koperasi dalam pengembangan agribisnis gula semut adalah menggunakan kekuatan untuk memanfaatkan peluang (S-O) yang berada pada penilaian tertinggi

    Persepsi Mahasiswa Tentang Layanan Dan Pedoman Praktikum Tahun 2011 Serta Implikasinya Terhadap Layanan Praktikum Program Studi Agribisnis (Studi Kasus Di UPBJJ-UT Serang)

    Get PDF
    Tujuan dari penelitian ini adalah; (1) mengetahui gambaran karakteristik dan perilaku mahasiswa PS Agribisnis; (2) mengetahuai persepsi mahasiswa PS Agribisnis UPBJJ-UT Serang tentang layanan praktikum (panduan pelaksanaan praktikum 2011); (3) merekomendasikan perbaikan layanan praktikuk Universitas Terbuka (layanan UPBJJ, panduan dan prosedur/petunjuk teknis pelaksanaan. Metodologi yang digunakan adalah deskriftif kualitatif dengan alat kuesioner yang disebarkan kepada 111 mahasiswa dan kembali 92 kuesioner diolah menggunakan SPSS 20. Hasil penelitian diperoleh bahwa karakteristik mahasiswa PS Agribisnis UPBJJ-UT Serang mayoritas berusia dibawah 35 tahun (75%), sebagain besar (85,9%) berjenis kelamin laki-laki. Diperoleh informasi sebagian besar (63,10%) responden sudah bekerja sebagai penyuluh baik PNS maupun Non PNS. Gambaran perilaku mahasiswa PS Agribisnis digambarkan dari frekuensi mengunjungi UPBJJ tercatat 37% mahasiswa mengunjungi UPBJJ satu semester hanya 1 kali. Mayoritas mahasiswa mengetahui panduan praktikum Tahun 2011 melalui pengurus pokjar (34,89%). Diperoleh informasi bahwa sarana yang efektif untuk memperkenalkan suatu panduan baru (missal panduan praktikum agribisnis) menurut mahasiswa adalah melalui SMS (30,26%) dan surat kabar (19,49%). Untuk persepsi mahasiswa secara keseluruhan aspek pedoman, materi dan layanan praktikum menunjukan positif. Persepsi mahasiswa diuji dengan uji Chi Square dan karena terdapat hubungan maka dilakukan pengujian secara lebih lanjut dengan uji “Mann-Whitney” dengan probabilitas 0,05. Karena angka pada kolom EXACT. SIG (1-tailed) yaitu 0,006, 0,008 dan 0,001 yang jauh di bawah 0,05 maka H0 ditolak, sehingga kesimpulannya adalah; (1) kemampuan untuk mudah memahami pedoman praktikum agribisnis dengan pekerjaan mahasiswa sebagai penyuluh “lebih baik” dibandingkan dengan mahasiswa yang berprofesi sebagai Non-Penyuluh; (2) Kemampuan memahami bahasa yang digunakan dalam pedoman cukup mudah dimengerti dengan pekerjaan mahasiswa sebagai penyuluh “lebih baik” dibandingkan dengan mahasiswa yang berprofesi sebagai Non-Penyuluh; (3) kemampuan untuk mudah memahami Materi praktikum yang pernah diambil bagi bagi mahasiswa yang berprofesi penyuluh “lebih baik” dibandingkan dengan mahasiswa yang Non-Penyuluh. Dari hasil yang diperoleh ada kecenderungan mahasiswa mengalami kesulitan memahami panduan praktikum Tahun 2011 terutama mahasiswa non penyuluh, mereka merasakan panduan praktikum kurang sistematis dan detail. Mahasiswa mengharapkan panduan praktikum dibuat lebih detail disarankan untuk memberikan kisi-kisi yang mencantumkan aspek-aspek apa saja yang harus dimasukan oleh mahasiswa kedalam setiap bagian laporan. Jika perlu diberikan juga skor penilaian untuk setiap aspek yang diminta dalam laporan praktikum. Sejalan dengan hasil wawancara dengan penilai laporan yang menyatakan bahwa ada kelemahan mahasiswa dalam menuliskan bagian pembahasan pada laporan praktikum, perlu dipikirkan cara bagaimana agar kesulitan mahasiswa dapat teratasi, misalnya dengan memberikan contoh-contoh pembahasan yang baik

    Role Of Integrated Crop Management Field Schools In Increasing Rice Production Results

    Get PDF
                Field School - Integrated Crop Management (SL-PTT) is a form of school where the entire teaching and learning process is carried out in the field, which is carried out on the land of PTT participating farmers in an effort to increase national rice production. This SL-PTT guide is the result of discussions with the Directorate General of Food Crops and the Agricultural HR Development Agency. So it is very interesting to examine (a) the role of integrated crop management field schools in increasing rice production. Respondents for this study were selected purposively, namely 1 extension worker and 4 heads of farmer groups. The research results show 1.          The influence of adult education methods (andragogy) on farmers in SLPTT activities, namely the learning process in SL-PTT starts with activities which then provide personal experiences, express these experiences, analyze problems that occur, and conclude the results of activities. Every learner is encouraged to be able to observe reality, express experiences and ideas, analyze facts, make decisions, and carry out activities together. The role of SLPTT is to increase knowledge and skills in recognizing potential, preparing farming plans, overcoming problems, making decisions, and applying technology that is appropriate to local resource conditions in a synergistic and environmentally sound manner, so that farming becomes efficient, highly productive and sustainable.ACT Keywords: Role, Integrated Crop Management Field School, Rice Production Result

    EVALUASI DAN STRATEGI PEMANTAUAN PETA SEBAR HAMA PENYAKIT IKAN KARANTINA (HPIK)

    Get PDF
    Pemantauan  merupakan salah satu tugas yang dilaksanakan oleh petugas karantina ikan dengan Jabatan Pengendali Hama dan Penyakit Ikan (PHPI) yang ahli dan terampil. Penelitian mengunakan jenis penelitian deskriptif, yang di desain agar dapat menguraikan sifat atau karakteristik dari suatu gejala tertentu. Kesimpulaan penelitian menggambarkan potensi kegiatan budidaya di wilayah lingkup adimistrasi SKIPM Merak meliputi kegiatan budidaya air tawar dengan komoditas ikan mas, ikan nila, ikan lele dan ikan patin, dan udang vannamei. Kegiatan pemantauan pada dasarnya sudah dilaksanakan dengan baik, akan tetapi perlu di lakukan peningkatan pada beberapa aspek perencanaan dan pelaksanaannya. Strategi manajemen dapat diaplikasikan pada kegiatan perencanaan, pelaksanaan dan pemantauan antara lain pada manajemen perencanaan, manajemen sumberdaya manusia, peningkatan kompetensi pengujian, dan manajemen koordinasi dengan instansi terkai

    Penelusuran Minat Dan Motivasi Belajar Mahasiswa (Non Aktif) UPBJJ-UT Serang Dan Implikasinya Terhadap Strategi Rekrutmen Mahasiswa

    Get PDF
    Penelitian bertujuan mengetahui gambaran minat dan motivasi mahasiswa UPBJJ-UT Serang dalam belajar dan penyelesaian masa studi. Perbedaan motivasi dan minat belajar mahasiswa yang berbeda jenis kelamin, hubungan antara motivasi belajar mahasiswa dengan kondisi intrinsik dalam diri individu mahasiswa (alasan, dukungan dan cara belajar) dan ekstrinsik diluar lingkungan belajarnya seperti pelayanan Akademik dan Non Akademik. Metode yang digunakan adalah deskriptif dengan menggunakan kuisioner. Hasil penelitian menggambarkan bahwa minat dan motivasi belajar mahasiswa masih rendah hanya 12% mahasiswa yang membaca seluruh isi modul, sedangkan dari segi kemampuan finansial baik dan sekitar 97% mahasiswa mendapat dukungan dari keluarga dan teman menggamabarkan mahasiswa potensial untuk direkrut kembali. Universitas terbuka perlu melakukan strategi penyapaan kembali mahasiswa non aktif baik melalui surat, SMS dan Telepon. Staf UPBJJ ditugaskan untuk mengunjungi instansi tempat mahasiswa bekerja dengan membawa brosur, katalog dan menyampaikan informasi layanan berbasis web dan kemudahan-kemudahan belajar dengan berbagai bantuan belajar

    Role of Extension: an Effort and Guarantee to Protect Human Rights in Food Security

    Get PDF
    Agricultural extension workers are expected to be able to increase farmer participation in collaborating by participating in work program activities and supporting the work program so that the expected goals can be achieved. Agricultural extension workers have a strategic role in increasing the income of farming communities. The issue of food security is not only in Indonesia, in other parts of the world the issue of food security is one of the priorities of world countries. Food is the most important basic human need and its fulfillment is part of the human rights guaranteed in the 1945 Constitution of the Republic of Indonesia as a basic component for creating quality human resources. Realizing food security through agricultural extension as an agricultural country that has abundant soil fertility and local potential. The role of extension is very important to help increase agricultural productivity, support national food security and create farmer welfare. In order to examine several factors and the role of counseling that can support human rights in food security, the researchers conducted a study using the Systematic Literature Review (SLR) method. Data analysis was done using Microsoft Excel and the Bibliometric application to capture global trends from existing research. Data collection was carried out using the Prism Protocol. An in-depth analysis was conducted on 30 articles that discussed the role of extension workers in realizing food security. Based on the research results, it is proposed that the role of extension workers needs to be increased as a determinant of welfare for farmers. The researcher recommends that there should be strategic efforts so that extension agents play a more effective role for small-scale farmers to achieve food security

    Pendampingan Petani dan Praktik Pemupukan Tanaman Buah Durian Menggunakan Pupuk Organik di Kecamatan Carita

    Get PDF
    Pemakaian pupuk anorganik atau kimia yang terus menerus tidak bisa dipungkiri lagi akan mengakibatkan kerusakan pada lingkungan. Salah satu aktivitas yang masih banyak dilakukan oleh petani mitra dalam mengelola lahan pertanian adalah penggunaan pupuk anorganik atau pupuk kimia. Tujuan dilaksanakannya kegiatan penerapan IPTEKS pupuk organic adalah : (a) memberikan gambaran keunggulan pupuk organic dan kerugian bila menggunakan pupuk kimia yang berlebihan, (b) meningkatkan kemampuan dan keterampilan warga (kelompok tani) di Carita, Pandeglang, Banten dalam penggunaan pupuk organic. Metode yang digunakan adalah pendekatan intervensi dan penyuluhan. Intervensi dilakukan melalui demonstrasi langsung di hadapan dan bersama para peserta tentang pupuk organic (pupuk kandang, pupuk organic cair dan pupuk organic granule). Penyuluhan tentang dampak pupuk anorganik (pupuk kimia) dan dampak positif penggunaan pupuk organic. Hasil kegiatan menunjukan peningkatan pengetahuan tentang pupuk organic dari 70% menjadi 100% dan memiliki kemampuan mengaplikasikan pupuk organic terhadap tanaman buah durian. Dengan pendampingan dan aplikasi penggunaan pupuk organik di kelompok tani Kecamatan Carita, diharapkan kedepan petani lebih cerdas, kualitas pertanian tanah membaik dan hasil meningkat, pertanian lebih ramah lingkungan dan berkelanjutan
    corecore