4 research outputs found

    Pengaruh Thermal Cycle terhadap Ketahanan Adhesi dan Abrasif pada Pelapisan SS 304 dengan NiCrSiB Metode Flame Spray and Fused

    Get PDF
    Proses pelapisan logam dengan metode flame spray & fused adalah salah satu solusi untuk perlindungan material terhadap pengaruh lingkungan khususnya pada boiler. Erosi pada superheater tube yang merupakan komponen dari coal fired-boiler disebabkan oleh partikel debu (fly ash) yang berasal dari pembakaran batu bara. Penelitian ini mensimulasikan kondisi atmosfer boiler yang bekerja pada temperature tinggi dengan suatu metode thermal cycle dan bertujuan untuk menganalisis pengaruh thermal cycle pada pelapisan NiCrSiB dengan metode flame spray & fused terhadap struktur mikro dan sifat mekanik. Thermal cycle menyebabkan ketahanan abrasi meningkat yang ditunjukkan dengan nilai berat yang hilang menurun hingga 0.0251 g/cm2 pada cycle ke-10. Pada hasil SEM pengaruh thermal cycle menurunkan presentase porositas yang ada hingga mencapai 1,529% pada cycle ke-10. Uji XRD dan EDS menampilkan adanya perubahan fasa selama thermal cycle. Thermal cycle menyebabkan peningkatan kekuatan adhesi hingga 10.29 MPa pada cycle ke-10. Thermal cycle juga menyebabkan kekerasan mikro meningkat hingga 780.5 HV pada cycle ke-5 dan adanya sedikit penurunan pada cycle ke-10 menjadi 774.47 HV serta menurunkan nilai kekasaran hingga 14.72 µm pada cycle ke-10. ======================================================================================================================== Metallic coating with flame spray & fused method is a solution to protect materials from the environment, especially in boiler. Erosion occurred on superheater tube that was a component from coal-fired boiler caused by flying ash from coal combustion. The condition under boiler atmosphere that operate at high temperature is simulated by thermal cycle method on this study. The purpose of this study to analyze the effect of thermal cycle on NiCrSiB coating with flame spray & fused method on its microstructure and mechanical properties. Thermal cycle causes the abrasive resistant increase up to 0.0251 g/cm2 at 10th cycle. SEM result showed that thermal cycling decrease the porosity until 1,529% at 10th cycle. XRD and EDS test showed that there was a phase transformation during thermal cycle. During the thermal cycle the adhesive strength of the coating increase up to 10.29 Mpa at 10th of cycle. Thermal cycle causes the micro hardness increase up to 780.5 HV at 5th cycle and decrease at 10th cycle with the value of 774.47 HV. Thermal cycle also causes the surface roughness of coating decrease up to 14.72 µm at 10th cycle

    The Pattern of Utilizing Local Community Wisdom to Support Tourism in Berastagi

    Get PDF
    Although Berastagi has the allure of night tourism, the city is also known as a culinary center, thanks to the presence of the Pasar Kaget. However, previous research has not extensively addressed the aspects of night tourism and the utilization of local wisdom. This research aims to identify night activities in Berastagi based on the pattern of utilizing local wisdom. The two main theories underlying this research are night tourism and local wisdom. The intended pattern of utilization is a roadmap for how night tourism can be better developed. The theory of night tourism identifies 4 main component patterns: economic, social, environmental, and the night atmosphere. Meanwhile, local wisdom emphasizes the first pattern, which is the value of trust, and the second, which is the cultural life that grows within the community. The research method used is qualitative descriptive, with data obtained through interviews and field observations. The research results show that the Berastagi community has felt the economic impact of night tourism, and integrating Karo culture into night tourism can enhance business opportunities and economic growth. Although there is negative public perception of night tourism, the Karo customary institution in Berastagi plays a role as a local force in safeguarding social aspects during these activities. To enhance night tourism in Berastagi, improvements are needed, such as the concentration of night tourism areas and the incorporation of traditional Karo tribal ornaments. By making Karo culinary and culture the distinctive identity, the city of Berastagi can build a unique night atmosphere, providing a different experience between night and day tourism

    Hubungan Tingkat Pengetahuan Dokter dengan Kualitas Visum et Repertum Perlukaan di Rumah Sakit Wilayah Sumatera Barat Periode Januari 2011 sampai Desember 2012

    Get PDF
    Abstrak Visum et Repertum (VeR) perlukaan ialah salah satu bentuk VeR untuk korban hidup yang berguna sebagai alat bukti pengganti tubuh korban yang dibuat oleh seorang dokter sesuai permintaan tertulis dari penyidik. Terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi kualitas VeR perlukaan salah satu nya tingkat pengetahuan dokter. Tujuan penelitian ini adalah menyelidiki hubungan antara tingkat pengetahuan dokter dengan kualitas VeR perlukaan. Metode penelitian menggunakan desain cross sectional study di delapan rumah sakit di wilayah Sumatera Barat yangmemenuhi kriteri inklusi. Instrumen penelitian yang digunakan adalah kuesioner yang dikembangkan sendiri dan teknik skoring kualitas VeR dari FKUI. Hasil penelitian ini ditemukan bahwa rerata tingkat pengetahuan dokter sebesar 57.05% (cukup) dan rerata kualitas VeR perlukaan sebesar 19.67% (buruk). Hasil analisis bivariat denganmenggunakan uji korelasi produk moment diperoleh hasil tidak ditemukan adanya hubungan antara tingkat pengetahuan dokter dengan kualitas VeR perlukaan p = 0.485 (p > 0,05). Tidak terdapatnya hubungan dikarenakan setiap rumah sakit memiliki suatu format untuk membuat VeR perlukaan. Penelitian yang akan datang dapat menganalisis faktor lain yang mempengaruhi kualitas VeR dan instansi terkait diharapkan dapat memperbaiki pengarsipan, meningkatkan pengetahuan dokter terkait VeR dan menyediakan buku pedoman penulisan VeR. Kata kunci: tingkat pengetahuan, kualitas VeR, VeR perlukaanAbstract Visum et Repertum (VeR) of injury is a form of VeR for living victim used as the evidence to represent the victim’s body which is made by a doctor according to the written request from investigating officer. There are several factors influencing the quality of Ver of injury, one of which is the doctor’s knowledge level. The objective of this study was to investigate the relation between doctor’s knowledge level and the quality of VeR of injury by using Cross Sectional Study method. This study was conducted at eight hospitals in West Sumatera region that met the inclusion criteria. The research instruments used were the questionnaire developed by the reseacher and the quality scoring technique from Faculty of Medicine University of Indonesia. The results of this research showed that the average of doctor’s knowledge level was 57.05% (fair) and the average of VeR of injury quality was 19.67% (bad). The result of bivariat analysis by using product moment correlation test showed that there is no any relation between doctor’s knowledge level and the quality of VeR of injury p = 0.485 (p> 0,05). The relation was absent because every hospital has its own form in making the VeR of injury. It is recommended for the future study to analyse other factors influencing the quality of VeR of injury dan hopefully this study can be useful for improve archiving, increase doctor’s knowledge level and provide VeR manuals book. Keywords: knowledge level, quality of VeR, VeR of injur

    Evaluasi kebutuhan daya listrik pada gedung distributor kertas PT. X

    No full text
    Beban penerangan, beban air conditioner (AC) dan peralatan listrik portabel memainkan peranan penting dalam menentukan kebutuhan daya listrik pada sebuah gedung. Penentuan kebutuhan daya listrik yang tepat dapat meningkatkan efisiensi penggunaan energi listrik sehingga dapat menurunkan biaya tagihan listrik. Selain itu juga dapat menanggulangi resiko kebakaran akibat listrik. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengevaluasi kebutuhan daya listrik pada Gedung Distributor Kertas PT X Medan sesuai dengan standar kelistrikan yang berlaku. Evaluasi dilakukan dengan cara membandingkan kebutuhan daya listrik hasil perhitungan sesuai dengan standar PUIL 2011 terhadap daya listrik yang terpasang pada gedung. Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh total kebutuhan daya listrik untuk Gedung Distributor Kertas PT X Medan sebesar 22.290 Watt dengan perincian kebutuhan daya listrik untuk penerangan sebesar 2.250 Watt dan kebutuhan listrik untuk AC sebesar 20.040Watt. Berdasarkan hasil observasi, daya listrik terpasang pada gedung sebesar 23.000 VA. Dengan demikian, daya terpasang Gedung Distributor Kertas PT X Medan perlu dinaikkan hingga 26.000VA untuk menanggulangi dampak faktor daya dan pemakaian peralatan listrik portabe
    corecore