4 research outputs found

    ANALISIS PERBANDINGAN JARINGAN DUAL HOMING NODE-B TELKOMSEL DENGAN MEMANFAATKAN GIGABIT PASSIVE OPTICAL NETWORK (GPON) STUDI KASUS DI PT. BANGTELINDO

    Get PDF
    Kehadiran teknologi-teknologi baru seperti smartphone, membuat provider-provider penyedia layanan internet di Indonesia berlomba untuk meningkatkan kualitas jaringan mereka dengan berbagai cara. Salah satunya provider ternama di Indonesia yaitu PT. Telkomsel yang mencoba bekerja sama dengan induk perusahaan PT. Telkom untuk meningkatkan pelayanan jaringan Node-B Telkomsel dengan sistem proteksi, yaitu dengan cara menerapkan sistem dual homing Node-B yang memanfaatkan jaringan fiber optik milik PT. Telkom yang berbasis teknologi GPON. Pada tugas akhir ini, penulis yang juga bekerja sebagai karyawan di PT. Bangtelindo selaku anak perusahaan PT. Telkom, berkesempatan untuk ikut dalam implementasi jaringan dual homing Node-B Telkomsel serta pengujiannya, yang nantinya penulis gunakan untuk laporan tugas akhir. Melihat pentingnya pembahasan ini, maka tentu diperlukan aktifitas pengumpulan data dengan melakukan wawancara, observasi dan studi literatur. Hasil yang akan dibuat pada tugas akhir ini adalah hasil analisis perbandingan pengujian delay skenario-skenario dual homing yang dapat diterapkan dijaringan fiber optik milik PT. Telkom yang sudah tersedia. Kata kunci : Smartphone, Provider, Dual homing, Node-B, GPO

    RESPON PERTUMBUHAN BIBIT KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq.) PADA BERBAGAI PERBANDINGAN MEDIA TANAM DI PRE NURSERY

    Get PDF
    Growth Responses of Oil Palm Seedlings (Elaeis guineensis Jacq.) Comparison Of The Various Growing Media in Pre nursery. The usefulness of this study are expected to be useful for science and technology, and can be used as a guide for people who want to plant oil palm trees. This research has been conducted in the field nursery PT. Mahkota Andalan Sawit at Pedu Village, district Jejawi, Region Ogan Komering Ilir, starting from June 2014 to September 2014 This study used a randomized block design experiment method (RAK) which consisted of 4 treatments and each treatment was repeated 6 times. The treatment under study P1 = 100% top soil (Without Peat soil mix), P2 = 75% top soil and 25% peat soil, P3 = 50% top soil and 50% peat soil, P4 = 25% top soil and 75% peat soil. Variables measured were plant height, stem girth, root fresh weight, root dry weight, number of roots, number of leaves and leaf area. Based on the results of the study showed that 25% of the soil planting medium top soil and 75% peat soils respond well to the growth of oil palm seedlings age 90 Hst with generating plant height, stem girth, root fresh weight, root dry weight and leaf area respectively - also was 25.59 cm; 3,02 cm; 1.40 g; 0.48 g and 1608.75 cm ². Keywords : Oil palm, growth, media and pre nurser

    Pertumbuhan dan Produksi Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) pada Pemberian Hidrogel dan Frekuensi Penyiraman dengan Sistem Vertikultur: Growth and Production of Shallot (Allium ascalonicum L.) on Hydrogel Application and Watering Frequency with Verticulture System

    Get PDF
    The objective of the research was to identify the right dose of hydrogel and watering frequency on the growth and production of shallots in verticulture system. The research was conducted at Desa Karang Sari, Medan Polonia with a height of 25 meter above sea level from February up to April 2016, by used factorial Randomized Block Design with two factors and replicated three times. The first factor was the doses of hydrogel i.e., 0 g/plant (without hydrogel), 0,1 g/plant, and 0,2 g/plant and the second factor was the watering frequencies (1 time per each day, 1 time per 3 days and 1 time per 6 days). The results showed that doses of hydrogel only affected leaf number on 5 weeks after planting (WAP), mean while the watering frequencies affected leaf number on 2 – 5 WAP. Interaction between dose hydrogel and watering frequency significantly affected the fresh weight and dry weight of shallot per paralon. The combination dose of hydrogel 0,2 g/plant and watering frequency 1 time per each day (H3P1) showed the highest fresh weight 57,03 g and the highest dry weight 45,17 g however it was unsignificantly different from the combination dose of hydrogel 0,2 g/plant and watering frequency 1 time per 6 days (H3P3) with fresh weight 51,68 g and dry weight 39,63 g. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dosis hidrogel dan frekuensi penyiraman air yang sesuai terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman bawang merah dengan sistem vertikultur yang dilaksanakan di Desa Karang Sari, Kec. Medan Polonia dengan ketinggian 25 meter diatas permukaan laut yang dimulai pada bulan Februari sampai April 2016, menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) faktorial dengan 2 faktor dan diulang 3 kali. Faktor pertama adalah dosis hidrogel dengan 3 taraf yaitu 0 g/tanaman (tanpa hidrogel), hidrogel 0,1 g/tanaman, dan hidrogel 0,2 g/tanaman dan faktor kedua adalah frekuensi penyiraman dengan 3 taraf yaitu penyiraman dengan frekuensi 1 hari 1 kali, 3 hari 1 kali, dan 6 hari 1 kali. Hasil penelitian menunjukan dosis hidrogel hanya berpengaruh nyata dengan jumlah daun pada 5 minggu setelah tanam (MST) sedangkan frekuensi penyiraman berpengaruh nyata dengan jumlah daun pada 2 – 5 MST. Interaksi perlakuan dosis hidrogel dan frekuensi penyiraman berpengaruh nyata dengan bobot basah umbi dan bobot kering umbi per paralon. Kombinasi perlakuan dosis hidrogel 0,2 g/tanaman dan frekuensi penyiraman 1 hari 1 kali (H 3P1 ) menunjukan bobot basah tertinggi 57,03 g dan bobot kering tertinggi 45,17 g yang tidak berbeda nyata dengan perlakuan dosis hidrogel 0,2 g/tanaman dan frekuensi penyiraman 6 hari 1 kali (H 3P3 ) dengan bobot basah 51,68 g dan bobot kering 39,63 g
    corecore