126 research outputs found

    Identifikasi Dan Estimasi Runtun Waktu Model AR Menggunakan Algoritma Simulated Annealing

    Full text link
    When fitting a Autoregressive (AR) model to real data, the correct model order and the model parameter often unknown. Our aim is to find estimators of the order and the parameter based on the data. In this paper the model identification and parameter estimation for AR model is posed within a Bayesian framework. Within this framework the unknown order and parameter are assumed to be distributed according to a prior distribution, which incorporates all the available information about the process. All the information concerning the order andparameter characterising the model is then contained in the posterior distribution. Obtaining the posterior model order probabilities and the posterior model parameter probabilitiesrequires integration of the resulting posterior distribution, an operation which is analytically intractable. Here stochastic simulated annealing algorithm is developed to perform therequired integration by simulating from the posterior distribution. The methods developed are evaluated in simulation studies on number of synthetic and real data sets

    Pelatihan Dan Pendampingan Praktikum IPA Kontekstual Bagi Guru- Guru Setingkat SD Di MIN SasaKota Ternate

    Get PDF
    Kegiatan Pengabdian mandiri dosen untuk guru setingkat Sekolah Dasar di Kota Ternate khususnya guru-guru MIN Sasa Ternate dan MI Al-Marif Ternate. Dari hasil observasi, analisis situasi, dan justifikasi masalah bersama kedua mitra maka masalah prioritas yang penting untuk dicarikan solusi ialah proses pembelajaran yang secara umum masih bersifat tekstual. Salah satu penyebabnya ialah kemampuan guru dalam melaksanakan praktikum masih kurang. Sehingga tawaran solusi konkrit berdasarkan hal tersebut ialah pelatihan dan pendampingan praktikum IPA kontekstual bagi guru-guru yang dilanjutkan dengan pendampingan pelaksanaan praktikum.Luaran pengabdian ini ialah keterampilan melakukan praktikum IPA kontekstual oleh guru, dan panduan praktikum IPA untuk siswa SD materi air, fotosintesis, makanan, dan listrik.Metode pengabdian dilakukan dua tahap, yakni pelatihan praktikum dan pendampingan praktikum.Hasil kegiatan yakni 20 orang guru mengikuti pelatihan praktikum IPA kontekstual dengan materi: sifat air, fotosintesis, listrik, dan berat badan. Sebanyak 95% peserta merasakan mendapat pengalaman baru setelah mengikuti pelatihan, dan secara keseluruhan guru mengungkapkan akan menerapakan praktikum yang telah dilatih

    Desain Sistem Layanan Online Legalisir Ijazah Dan Transkrip Akademik Di Fkip Universitas Ahmad Dahlan

    Full text link
    Fungsi dan peran Perguruan Tinggi tidak hanya ketika mahasiswa masih aktif dalam perkuliahan atau sebelum lulus. Namun, setelah menjadi alumni, Perguruan Tinggi masih diperlukan layanan dan kontribusinya, diantaranya dalam melakukan verifikasi dan legalisasi dokumen yang dikeluarkannya, terutama ijazah dan transkip akademik. Di FKIP khususnya, dan lebih luas lagi di Universitas Ahmad Dahlan, sistem layanan legalisasi ijazah dan tanskrip akademik masih bersifat konvensional, yaitu layanan hanya dapat dilakukan on site (ditempat) dan belum tentu dapat diselesaikan secara cepat seperti yang diharapkan. Sehingga, alumni harus datang lebih dari sekali secara langsung ke tempat layanan untuk melakukan legalisasi ijazah dan transkrip akademik. Tentu saja hal ini mengakibatkan terjadi pemborosan dalam hal waktu dan biaya yang dikeluarkan, terlebih bagi alumni yang tinggal jauh dari kampus/luar kota. Oleh karena itu, diperlukan sistem alternatif yang mampu memberikan solusi permasalahan dimaksud. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan website sebagai media layanan legalisir ijazah dan transkrip akademik. Pengumpulan data dilakukan dengan metode wawancara, observasi, dan telaah dokumen yang ada. Sedangkan, metode pengembangan sistem yang akan digunakan dalam adalah metode prototype. Metode prototype, lebih berorientasi pada kepuasan pengguna. Oleh karena itu, selama proses sistem dikerjakan terus terjadi interaksi antar pengguna dan developer agar sistem yang dibangun benar-benar mampu menjawab permasalahan yang ada. Hasil dari penelitian yang diuraikan dalam naskah ini berupa perancangan sistem online sebagai media layanan alumni untuk keperluan legalisasi copy ijazah dan transkripakademik, yang terdiri dari desain basis data dan desain sistem menggunakan Unified Moedelling Language, serta perancangan antar muka halaman utama sistem layanan online (SILON) legalisir ijazah dan transkrip akademik

    PROFIL KOMPETENSI SOSIAL MAHASISWA CALON GURU UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

    Get PDF
    Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran kompetensi sosial mahasiswa calon guru Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) secara umum dan secara terperinci yang mencakup setiap: indikator, kelompok keilmuan, tahun masuk, lingkungan sosial di kampus dan di masyarakat, keaktifan kegiatan di kampus dan di masysrakat, pekerjaan orangtua, dan pendidikan orangtua. Penelitian ini dilakukan dengan metode survey dengan tingkat eksplanasi deskriptif dan dengan data kuantitatif. Populasi penelitian adalah mahasiswa UNY program S1 kependidikan jumlahnya sekitar 15000. Jumlah sampel ditentukan dengan tabel Krejcie-Morgan, diperoleh 378 sampel. Sedang teknik pengambilam sampel dilakukan dengan cara multi stage. Langkah pertama adalah mengambil sampel 2 program studi kependidikan secara purposive. Jumlah sampel setiap program studi dan setiap angkatan masuk diambil secara quota, dan selanjutnya sampel diambil secara random. Sesuai dengan tujuan penelitian ini, teknik analisis datanya adalah secara deskriptif dengan teknik Count-If dan Mean. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) Secara keseluruhan kompetensi sosial mahasiswa UNY kategori baik (skor rerata 74,63, dalam skala 100). (2) Berdasarkan indikatornya, kompetensi sosial mahasiswa UNY dari yang tertinggi adalah rasa hormat/penghargaan, kategori baik (79,70), dan kerjasama dengan masyarakat dalam kategori cukup baik (62,38). (3) Menurut bidang keilmuan, mahasiswa kelompok ilmu pengetahuan sosial (IPS) skor rerata kompetensi sosialnya 75,60, kategori baik, dan mahasiswa kelompok ilmu eksakta (IPA) skor rerata kompetensi sosialnya 73,34. (4) Kompetensi sosial mahasiswa angkatan 2011 skor 73,60 (baik), angkatan 2012 skor 75,99 (baik), dan angkatan 2013 skor 74,30 (baik). (5) Mahasiswa dengan lingkungan sosial di kampus dan di masyarakat yang inspiratif cenderung memiliki kompetensi sosial lebih tinggi daripada lingkungan yang tidak inspiratif. (6) Mahasiswa yang aktif di kampus dan di masyarakat cenderung memiliki kompetensi sosial lebih tinggi daripada yang tidak aktif. (7) Status pekerjaan orangtua mahasiswa tidak memiliki kaitan yang jelas dengan kompetensi sosial anaknya. (8) Tingkat pendidikan orangtua mahasiswa juga tidak memiliki kaitan yang jelas dengan kompetensi sosial anaknya

    Pengaruh Penambahan Sodium Lauril Sulfat (Sls) Sebagai Surfaktan Terhadap Sifat Fisik Dan Uji Disolusi Tablet Ketoprofen

    Full text link
    Ketoprofen (acid 2-(3-benzoilfenil) propanoat) was derivated of propionat acid which has analgesic, antipyretic, and anti-inflammatory with poor solubillity in water. This research allowed to increase the dissolution rate of ketoprofen tablets and effect on the physical characteristic by adding sodium lauril sulfat as surfactant. Sodium lauryl sulfat is a surfactant that can be used to improve wetting and dissolution rate. This study was done with make four formula of ketoprofen tablets by different concentration of sodium lauryl sulfat (0%, 0,5%, 1%, and 1,5%) as a wetting agent. Ketoprofen without sodium lauryl sulfat was used as control. The tablets were made by wet granulation method. Tablet produced were tested for the physical characterisation (uniformity of weight, and hardness, friability, and disintegration time tablet) and dissolution test. The dissolution test were done by using pedal method with dissolution buffer of phosphate buffer pH 7,2 with spinning rate of 100 rpm in the temperature 37±0,5ºC for 60 minutes. The parameter used in this research is Dissolution Efficiency or DE30 (%). Data gained then analyzed statistically by using one way Analysis of Variance (ANOVA) and LSD (Least Significant Difference). The result showed the data have signifficant differences at the confidence of 95% The result of this study indicate that the addition of sodium lauryl sulfate had not effects on hardness, fragility and weight uniformity of tablets, but it has effect on the disintegration time. By adding more sodium lauryl sulfat, the disintegration time and the dissolution rate were greater. The percentage of ketoprofen dissolved after 30th minute, for formula I, II, III and IV respectively were 14,64% ; 29,66% ; 32,06% ; 35,81%. Key words: sodium lauryl sulfate, tablet, ketoprofen, dissolutio

    Pengaruh Penggunaan Amilum Singkong Pregelatinasi Sebagai Bahan Penghancur Terhadap Sifat Fisik Tablet Aspirin

    Get PDF
    Disintegrant is added to most tablet formulation to facilitate a breakup or disintegration of the tablet when it contact with water in the gastrointestinal tract. The aim of this research was to know the influence of use pregelatinized tapioca starch as disintegrants on physical characteristic of aspirin tablets. Sixth formulas of aspirin tablets were made by disintegrants concentration different are three formulas use pregelatinized tapioca starch by concentration F1 5%, F2 10% dan F3 15% and the others three formulas use tapioca starch by concentration is same with pregelatinized tapioca starch. Tablets were made by direct compression method. The tablets produced were tested physical characteristic (fluidity of granule, uniformity of weight, tablets hardness, friability and disintegration time). The result of research showed that pregelatinized tapioca starch yield physical characteristic of tablets fluidity of granule quicker, tablet hardness higher, friability smaller and disintegration time longer compared to tapioca starch. Keywords: Aspirin, Pregelatinized Tapioca Starch, Disintegrant

    Preferensi Dan Kecocokan Inang Pentalonia Nigronervosa Coquerel (Hemiptera: Aphididae) Terhadap Berbagai Varietas Pisang

    Full text link
    Pentalonia nigronervosa Coquerel (Hemiptera: Aphididae) is the only known vector of Banana bunchy top virus (BBTV). The objective of this research was to study the preference and suitability of banana aphid P. nigronervosa to various banana genotypes. Survey conducted at Talang Betutu, South Sumatra indicates the existence of different preferences of the P. nigronervosa toward different varieties in the field. Host suitability test was conducted using 13 banana varieties that were invested with P. nigronervosa from taro plants. Preference test was conducted using a 200 cm x 200 cm x 150 cm mesh cage that were used to house 13 banana genotypes that were invested with P. nigronerosa. The numbers of aphids on different banana genotypes were observed. Result of the study showed that “kepok” genotype was more suitable for the growth of P. nigronervosa compared to other genotypes. The suitability was shown by higher population, faster population growth, lower mortality and the higher proportion of alate adults. Banana kepok infested with 20 aphids at the beginning of the test reached 324 individuals within 24 days with population growth rate of 8.27% per day, and produced 1.9% of alate imagoes appeared 6 days after infestation. Host preference test using the same genotypes suggested that the aphid prefer banana kepok more than to any other genotypes

    Pembuatan Etanol Dari Nira Nipah ( Nypa Fruticans Wurmb) Dengan Proses Fermentasi

    Full text link
    It had been conducted a study on the making ethanol from nypa sap (Nypa frutican Wurmb) with fermentation process. This study aimed determine the amount of ethanol produced from nypa sap and to the amount of yeast that cauld produce the optimum ethanol. In this fermentation using yeast (Saccharomyces cerevisiae). To determine the amount of ethanol produced was carried out by weighing the gravity of ethanol destlilled using piknometer. The result of this study showed that ethanol could be produced from the nypa sap in the amount of 5 to 6% without significantly influence by the amoun of yeast used. Key words : Ethanol, Nypa sap, fermentation, Saccharomyces cerevisia

    Malaria Pada Kehamilan

    Full text link
    Malaria pada kehamilan merupakan masalah kesehatan yang serius. Malaria pada kehamilan perlu penanganan yang intensif mengingat dampak yang dapat terjadi baik bagi ibu, janin yang dapat menjadi beban bukan hanya dari segi perawatan kesehatan saja tetapi juga berkurangnya produktifitas dan partisipasi dalam kehidupan keluarga dan masyarakat. Oleh karena itu perlu dilakukan berbagai upaya medis yang bersifat edukatif, preventif, kuratif dan rehabilitatif
    corecore