3 research outputs found

    PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP DAN SIKAP MATEMATIS MENGGUNAKAN MODEL SCIENTIFIC DALAM PENDEKATAN TEMATIK INTEGRATIF DI KELAS IV SD

    Get PDF
    Penelitian ini dilatarbelakangi karena masih kurang maksimalnya kemampuan pemahaman konsep matematis siswa dan sikap matematis siswa terhadap pelajaran matematika. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan, a. apakah terdapat perbedaan peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa yang mendapatkan model pembelajaran scientific dalam pendekatan tematik integratif dengan peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional, b. mengetahui dan mendeskripsikan apakah terdapat perbedaan peningkatan sikap matematis siswa yang mendapatkan model pembelajaran scientific dalam pendekatan tematik integratif dengan peningkatan sikap matematis siswa yang mendapatkan pendekatan konvensional dan c. mengetahui dan mendeskripsikan apakah terdapat korelasi antara kemampuan pemahaman konsep dengan peningkatan sikap matematis siswa. Metode dalam penelitian ini menggunakan desain kuasi eksperimen dengan populasi seluruh siswa kelas IV SD Labschool UPI, sekaligus sebagai sampel dalam penelitian. Instrumen yang digunakan adalah tes kemampuan pemahaman konsep dan skala sikap matematis siswa. Data hasil penelitian berupa skor pretes dan postes siswa dianalisis dengan menggunakan uji t dan uji korelasi Product Moment Pearson. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh dapat ditarik kesimpulan bahwa, a. siswa yang mendapatkan model pembelajaran scientific dalam pembelajaran tematik integratif mengalami peningkatan pada kemampuan pemahaman konsep matematis yang lebih baik dibandingkan dengan siswa yang mendapatkan pembelajaran matematika secara konvensional, b. Sikap matematis siswa yang mendapatkan model pembelajaran scientific dalam pembelajaran tematik integratif lebih tinggi dibandingkan dengan sikap matematis siswa yang mendapatkan pendekatan konvensional dan c. terdapat hubungan yang signifikan antara kemampuan pemahaman konsep dengan sikap matematis siswa. Kata Kunci: kemampuan pemahaman konsep, sikap matematis, model scientific, pendekatan tematik integratif. This research is motivated by less than the maximum of conceptual understanding ability and mathematical attitudes of student toward of math. The aims of this research is to identify and describe, a). the average diffrence of increase in the conceptual understanding mathematics ability that students had been touch under scientific model in integrated thematic approach and the conceptual understanding mathematics ability of students who had been touch under conventional approach, b). the average difference of increase in mathematical attitudes of student who had been touch under the scientific model in integrated thematic approach and to the improvement of mathematical attitude of student who had been touch under a conventional approach and c). identify and describe correlation between conceptual understanding mathematics ability and mathematical attitude of student had been touch scientific aproach in integrated thematic learning. The method of the research was using quasi ekperiment design with fretest postest control desighn. The population was all of in foxrth grade students in Elementary School at Labschool UPI Bandung, and the sample is two group student learning in fourth grade. The instrument used by the test of the conceptual understanding mathematics ability and mathematical attitude scale. Research data in the form of students' pretest and posttest scores were analyzed using the t-test and the Pearson Product Moment Correlation. Based on the analysis of data obtained it can be concluded that, a. The conceptual understanding ability of students who had been touch using scientific aproach in thematic integrative learning higher than those of student, b). The mathematical attitude of students who had been touch under scientific aproach in integrative thematic learning increased higher those of student and c. There was relationship between the anhaunsment of conceptual understanding and mathematical attitude of student who have been touch by using scientific aproach higher those of student. Key Words: conceptual understanding, mathematical attitude, scientific model, integrated thematic approach

    PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP DAN SIKAP MATEMATIS MENGGUNAKAN MODEL SCIENTIFIC DALAM PENDEKATAN TEMATIK INTEGRATIF DI KELAS IV SD (Studi Kuasi Eksperimen pada Siswa kelas IV di SD Labschool UPI Bandung)

    Get PDF
    AbstrakPenelitian ini dilatarbelakangi karena kurang maksimalnya kemampuan pemahaman konsep dan sikap matematis siswa terhadap pelajaran matematika. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan perbedaan peningkatan kemampuan pemahaman konsep dan sikap matematis siswa yang mendapatkan model pembelajaran scientific dalam pendekatan tematik integratif dan siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional serta mendeskripsikan apakah terdapat korelasi antara kemampuan pemahaman konsep dengan peningkatan sikap matematis siswa. Metode dalam penelitian ini menggunakan desain kuasi eksperimen dengan populasi seluruh siswa kelas IV SD Labschool UPI, sekaligus sebagai sampel dalam penelitian. Instrumen yang digunakan adalah tes kemampuan pemahaman konsep dan skala sikap matematis siswa. Hasil penelitian menunjukkan siswa yang mendapatkan model pembelajaran scientific dalam pembelajaran tematik integratif mengalami peningkatan yang lebih baik pada kemampuan pemahaman konsep dan sikap matematis dibanding siswa yang mendapat pembelajaran konvensional, serta terdapat hubungan yang signifikan antara kemampuan pemahaman konsep dengan sikap matematis siswa.                AbstractThis research is motivated by less than the maximum of conceptual understanding ability and mathematical attitudes of student toward of math. The aims of this research is to identify and describe the average difference of increase in the conceptual understanding ability and mathematical attitude that students had been touch under scientific model in integrated thematic approach and  the conceptual understanding mathematics ability of students who had been touch under conventional approach and describe correlation between  conceptual understanding mathematics ability and mathematical attitude of student had been touch scientific aproach in integrated thematic learning. The method of the research was using quasi ekperiment design. The population was all of in foxrth grade students in Elementary  School at Labschool UPI Bandung, and the sample is two group student learning in fourth grade. The instrument used by the  test of the conceptual understanding mathematics ability and mathematical attitude scale. Based on the analysis of data obtained it can be concluded that, The conceptual understanding ability and mathematical attitude of students who had been touch using scientific aproach in thematic integrative learning  higher than those of student and There was relationship between the anhaunsment of conceptual understanding and mathematical attitude

    PELATIHAN PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN PENDIDIKAN KARAKTER PADA KURIKULUM 2013

    Get PDF
    ABSTRAK Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan kepada guru-guru Sekolah Dasar tentang pengembangan instrumen penilaian pendidikan karakter pada kurikulum 2013 sehingga guru-guru dapat menerapkannya di kelas masing-masing. Metode yang diterapkan dalam pengabdian ini adalah metode ceramah digunakan untuk memberikan penjelasan tentang materi yang akan disampaikan, metode tanya jawab digunakan untuk menggali pemahaman guru terhadap materi yang akan diberikan dan Workshop digunakan untuk melatih dan membimbing guru dalam pengembangan instrumen penilain pendidikan karakter. Hasil menunjukkan bahwa pelatihan pengembangan instumen penilaian pendidikan karakter pada kurikulum 2013 dikatakan efektif untuk memudahkan guru-guru Sekolah Dasar dalam melaksanakan penilaian dalam pembelajaran dalam rangka pendidikan karakter dan pada gilirannya implementasi pendidikan karakter bagi peserta didik Sekolah Dasar dapat berlangsung guna mendukung terwujudnya tujuan pendidikan nasional. Kata kunci : Instrumen Penilaian, Penndidikan Karekater, Kurikulum 2013 ABSTRCT This community-dedicated service aims to provide elementary school teachers with the development of a character education assessment instrument in the 2013 curriculum so that teachers can apply it in their own classes. The method applied in this devotion is Lecture method is used to give explanation about the material that will be submitted. Question and answer method is used to explore the teacher's understanding on the material that will be given and the workshop is used to train and guide the teacher in the development of character education appraisal instruments. The results show that the training of character development of character education assessment in the 2013 curriculum is said to be effective to facilitate elementary school teachers in carrying out the assessment in learning in the context of character education and in turn the implementation of character education for elementary school students can take place to support the realization of national education goals. Keywords: Assessment Instrument, Character Education, Curriculum 201
    corecore