73 research outputs found

    Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Akhlak Siswa Kelas V SD Negeri Tunggak III Tahun 2014/2015

    Get PDF
    his study aims to determine the effect of emotional intelligence on the character class student V SDN Stumps III. The population in this study were all students of class V Elementary School Stumps III in 2014/2015 which amounted to 34 students. Data collection techniques used are questionnaires, observations and interviews. The analysis technique used is a simple regression analysis that preceded the analysis prerequisite test that normality test and liniaritas. Based on the results of data analysis is concluded. 1). simple regression equation is Y = 39 443 + 0,490X, meaning that emotional intelligence affects the character of students. This is evident from the results of the direction coefficient of the regression coefficients of The variables emotional intelligence (b) is equal to 0.490, so it can be expressed emotional intelligence variables affect the morals of students. 2). The second hypothesis test result of emotional intelligence (b) is equal to 0.490 or positive, the obtained> ie 3.822 2.035 at significance level of 5%. Data from the analysis of data obtained by the coefficient of determination (R2) of 31.3%. The conclusion from this study is that there is a significant pengarug between emotional intelligence to character Elementary School fifth grade students Stumps III sebasar year 2014/2015 31.3

    Penerapan Strategi Pembelajaran Two Stay Two Stray Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Mata Pelajaran Ips Pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri Karanganyar 01 Weru Sukoharjo

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa dalam proses pembelajaran IPS melalui penerapan strategi pembelajaran Two Stay Two Stray pada siswa kelas IV SD Negeri Karanganyar 01 Weru Sukoharjo. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bersifat kolaboratif antara peneliti dengan guru kelas IV yang membantu pelaksanaan penelitian. subjek pemberi tindakan adalah peneliti yang bekerjasama dengan guru kelas IV dan sebagai subjek penerima tindakan dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri Karanganyar 01 Weru Sukoharjo Tahun Ajaran 2012/2013 sebanyak 16 siswa, yang terdiri dari 12 siswa laki-laki dan 4 siswa perempuan. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan metode wawancara, observasi, dokumentasi dan test. Teknik analisis data pada penelitian ini deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan aktivitas belajar siswa kelas IV SD Negeri Karanganyar 01 Weru Sukoharjo dalam pembelajaran IPS melalui penerapan strategi pembelajaran Two Stay Two Stray. Peningkatan aktivitas belajar siswa terlihat dari meningkatnya aktivitas belajar siswa selama proses pembelajaran, yaitu: 1) aktivitas siswa dalam bertanya sebelum diadakan tindakan sebesar 31,25%, pada siklus II pertemuan II meningkat menjadi 75%; 2) aktivitas siswa dalam menjawab pertanyaan sebelum diadakan tindakan sebesar 25%, pada siklus II pertemuan II meningkat menjadi 81,25%; 3) aktivitas siswa dalam mengemukakan ide atau pendapat sebelum tindakan sebesar 12,5%, pada siklus II pertemuan II meningkat menjadi 75%; 4) aktivitas aktivitas siswa dalam mengerjakan soal-soal latihan dan tugas sebelum tindakan sebesar 18,75%, pada siklus II pertemuan II meningkat menjadi 87,5%; 5) aktivitas siswa dalam berdiskusi dengan kelompok sebelum tindakan sebesar 12,5%, pada siklus II pertemuan II meningkat menjadi 81,25%. Sedangkan hasil tes evaluasi kognitif siswa sebelum diadakan tindakan siswa yang tuntas sebesar 18,75%, pada siklus II pertemuan II meningkat menjadi 100%. Penelitian ini menyimpulkan bahwa penerapan strategi pembelajaran Two Stay Two Stray dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa pada pembelajaran IPS sekaligus berdampak pada peningkatan hasil tes evaluasi kognitif siswa pada pembelajaran IPS siswa kelas IV SD Negeri Karanganyar 01 Weru Sukoharjo Tahun Ajaran 2012/2013

    Penerapan Strategi Pembelajaran Think Talk Write (Ttw) Dengan Menggunakan Media Gambar Berseri Untuk Meningkatkan Kreativitas Menulis Narasi Pada Siswa Kelas V Sd Negeri Karangasem II No 172 Surakarta Tahun Ajaran 2012/2013

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kreativitas menulis narasi siswa kelas V SD Negeri Karangasem II No 172 Surakarta tahun ajaran 2012/2013 dalam pembelajaran menulis narasi dengan menerapkan strategi pembelajaran think talk write dengan menggunkan media gambar berseri. Bentuk penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Subjek penelitian ini adalah guru kelas dan siswa kelas V SD Negeri Karangasem II No 172 Surakarta yang berjumlah 43 siswa ( 28 putra 15 putri). Objek penelitian ini adalah strategi pembelajaran Think Talk Write dan media gambar berseri. Sumber data yang digunakan yaitu: tempat dan peristiwa, informan, dan dokumen. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan pengamatan (observasi), wawancara, tes/pemberian tugas menulis dan dokumentasi. Prosedur penelitian meliputi tahap: identifikasi masalah, analisis masalah, penyusunan rencana tindakan, implementasi tindakan, dan penyusunan laporan. Pelaksanaan penelitian dimulai dari survei awal, siklus I sampai siklus II. Setiap siklus terdiri dari empat tahap, yakni (1) perencanaaan tindakan (2) pelaksanaan tindakan (3) observasi tindakan dan (4) analisis dan refleksi. Dalam penelitian ini peneliti bertindak sebagai pengajar dan guru kelas sebagai pengamat. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan kreativitas menulis narasi. Terlihat dari meningkatnya kreativitas yang dimiliki siswa selama pembelajaran yakni: 1) keutuhan meningkat sebesar sebanyak 19 siswa atau sebesar 44,19% dari 20 siswa atau sebesar 46,51% menjadi 39 siswa atau sebesar 90,70%, 2) kepaduan mengalami peningkatan sebanyak 34 siswa atau sebesar 79,07% dari 4 siswa atau sebesar 9,30% menjadi 38 siswa atau sebesar 88,37%, 3) ejaan dan tanda baca meningkat sebanyak 34 siswa atau sebesar 79,07% dari 2 siswa atau 4,65% menjadi 36 siswa atau sebesar 83,72%. Peningkatan hasil menulis narasi dalam pembelajaaran meningkat sebanyak 35 siswa atau sebesar 81,40% dari 8 siswa atau sebesar 18,60% menjadi 43 siswa atau sebesar 100%. Hal ini membuktikan bahwa dengan penerapan strategi pembelajaran think talk write mampu meningkatkan kreativitas menulis narasi selama pembelajaran dan sekaligus meningkatkan hasil menulis siswa

    Penerapan Strategi Index Card Match Untuk Meningkatkan Minat Belajar Mata Pelajaran IPA Pada Siswa Kelas V SD Negeri Talang I Kecamatan Bayat Kabupaten Klaten Tahun Pelajaran 2012/2013

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan minat belajar mata pelajaran IPA melalui strategi pembelajaran Index Card Match pada siswa kelas V SD Negeri Talang I Tahun Pelajaran 2012/2013. Penelitian ini bertempat di SD Negeri Talang I kecamatan Bayat Kabupaten Klaten. Jenis penelitian adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penerima tindakan adalah siswa kelas V SD Negeri Talang I yang berjumlah 30 siswa. Sedangkan pemberi tindakan adalah peneliti. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan secara Analisis kualitatif Miles dan Huberman. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan minat belajar siswa dalam mata pelajaran IPA. Hal ini dapat dilihat dari peningkatan indikator-indikator minat belajar IPA yaitu : (1) Perhatian siswa tertuju pada proses pembelajaran meningkat dari 46,67% menjadi 86,67%, (2) Kemauan siswa untuk mengemukakan pendapat meningkat dari 30% menjadi 83,33%, (3) Kemauan siswa untuk bertanya meningkat dari 50% menjadi 83,33%, (4) Kemauan siswa menyimpulkan hasil dari pembelajaran meningkat dari 26,67% menjadi 76,67%. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan strategi pembelajarn Index Card Match dapat meningkatkan minat belajar mata pelajaran IPA pada siswa kelas V SD Negeri Talang I Bayat

    Pengaruh Kemandirian Belajar dan Kelengkapan Fasilitas Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas Atas SD Negeri 1 Taruban Nogosari Tahun 2015/2016

    Get PDF
    Ayu Setiowati/ A510120159. INFLUENCE OF INDEPENDENCE STUDY AND COMPLETENESS OF FACILITIES STUDY ON THE ACHIEVEMENT CLASS TARUBAN NOGOSARI SD STATE 1 YEAR 2015/2016. Thesis the Faculty of Education, University of Muhammadiyah Surakarta. March 2016. This study aims to determine: (1) The influence of independent learning on student achievement upscale SD State 1 Taruban Nogosari, (2) The effect of the completeness of the teaching facilities on student achievement upscale SD State 1 Taruban Nogosari, (3) The effect of learning independence and completeness learning facilities on student achievement upscale SD State 1 Taruban Nogosari. This research is quantitative research. The study population was the whole class IV, V, VI SD State 1 Taruban Nogosari Year 2015/2016. Data collection techniques are questionnaires and documentation. Mechanical testing instruments include the validity and reliability test. Data analysis technique used is multiple regression, t test, F test, the coefficient of determination, SR and SE. Data obtained by regression analysis regression line equation: Y= 55,228+0,160X_1+ 0,158X_2. t test results obtained and t_hitung= 2,325 dan t_hitung= 2,433. While the test results obtained F F_hitung= 21,435. From the analysis, it can be stated that: (1) independent learning positive and significant impact on student achievement with (2) completeness of learning facilities positive and significant impact on student achievement with (3) independent learning and facility completeness learn positive and significant effect on student achievement. The relative contribution of 48,62% independent learning and learning facility completeness of 51,27%. Independent learning effective contribution of 26,11% while the completeness of learning facilities by 27,53%. The rest is influenced by other variables not studied. Keywords: student learning independence, complete facilities of learning, academic achievement

    Peningkatan Kemampuan Berbicara Melalui Strategi Think-Pair-Share(Tps) Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Nogosari Boyolali Tahun Pelajaran 2013/2014

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan berbicara siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia melalui strategi Think-Pair-Share (TPS) pada siswa kelas IV SD Negeri 2 Nogosari Boyolali Tahun Pelajaran 2013/2014. Penelitian ini termasuk Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yaitu merupakan suatu jenis penelitian yang dilakukan oleh guru untuk memecahkan masalah pembelajaran di kelas.Subyek penelitianini adalah guru dan siswa kelas IV SD Negeri 2 Nogosari Boyolali yang berjumlah 25 siswa.Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini melalui observasi, wawancara,tes, dokumentasi. Hasil Observasi menunjukkan bahwa pada pelaksanaan pra siklus ditemukan kemampuan berbicara siswa dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia terhitung rendah. Siswa yang tuntas hanya 8 siswa atau sebesar 32%. Setelah diterapkannya strategi Think-Pair-Share (TPS) pada siklus I dan siklus II menunjukkan peningkatan yang baik. Pada siklus I siswa yang tuntas atau mencapai nilai>kkm (65) sebesar 13 siswa atau 52 %.Dan pada siklus II terdapat 22 siswa atau sebesar 88%. Hal ini menunjukkan adanya peningakatan hasil yang diperoleh yakni meningkat secara klasikal melebihi target yang diharapkan yakni sebesar 70%. Kesimpulan penelitian ini adalah penerapan strategi Think-Pair- Share (TPS) dapat meningkatkan kemampuan berbicara siswa mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas IV SD Negeri 2 Nogosari Tahun pelajaran 2013/2014

    Pengaruh Metode Quiz Team Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas Iv Sd Aisyiyah Unggulan Gemolong Tahun 2014/2015

    Get PDF
    Penelitian Ini Bertujuan Untuk Mengetahui: (1) Adanya Pengaruh Metode Quiz Team Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV SD Aisyiyah Unggulan Gemolong Tahun 2014/2015, (2) Besarnya Pengaruh Metode Quiz Team Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV SD Aisyiyah Unggulan Gemolong Tahun 2014/2015. Populasi Dalam Penelitian Ini Adalah Seluruh Siswa Kelas IV SD Aisyiyah Unggulan Gemolong Tahun 2014/2015. Teknik Pengumpulan Data Yang Digunakan Adalah Observasi Dan Tes. Teknik Analisis Yang Digunakan Adalah Analisis Regresi Sederhana Yang Didahului Dengan Uji Prasyarat Analisis Yaitu Uji Normalitas Dan Homogenitas. Berdasarkan Analisis Data Dengan Taraf Signifikansi 5% Diperoleh Thitung > Ttabel, Yaitu 5,3 > 2,35184 Dan Koefisien Determinasi Sebesar 46%. Kesimpulan Dalam Penelitian Ini Adalah Sebagai Berikut: (1) Ada Pengaruh Yang Signifikan Antara Metode Quiz Team Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV SD Aisyiyah Unggulan Gemolong Tahun 2014/2015, (2) Metode Quiz Team Dalam Kurikulum 2013 Memberikan Sumbangan Atau Pengaruh Sebesar 46% Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV SD Aisyiyah Unggulan Gemolong Tahun 2014/2015

    Penguatan Karakter Peduli Sosial Bagi Siswa MI Muhammadiyah Gonilan Kartasura Sukoharjo

    Get PDF
    Character education is implanted so that students will become human who have a social personality. Character of students who formed early will determine the character of nation in the future. As the main actor in the teacher learning process also plays a important role in the character formation of students in school. The purpose of this study are: to describe the teacher’s efforts in strengthening the social caring character for students of MI Muhammadiyah Gonilan Kartasura Sukoharjo. This study uses qualitative methods with the techniques of collecting data by using interviews, observation and documentation. To test the validity of research data using triangulation technique of source and triangulation technique. Data analysis techniques in this study using miles and huberman models consisting of reduction, data presentation and verivication. The result of this study indicate that the strengthening of social care characters is implemented through 1) integration of self-development programs through routine activities, spontaneous activities, exemplary and conditioning. 2) integration in subject. 3) integrating school culture through social activities and social action, building community-class harmony, and emphathizing with classmates . The strengthening of social caring character in MI Muhammadiyah Gonilan Kartasura Sukoharjo as a whole has gone well

    Penanaman Karakter Sopan Santun di SDN Ngabeyan 03 Kartasura Tahun Ajaran 2017/2018

    Get PDF
    This research aims to 1) describe the factors that influence changes in the character of courtesy students at SDN Ngabeyan 3, 2) the efforts of teachers in the planting characters of manners on the students in learning at SDN Ngabeyan 3. This researchis qualitative research with a descriptive qualitative approach. The technique of data collection techniques interviews, observation and documentation. An examination of the validity of the data using triangulation techniques and sources. Technique of data analysis consists of a reduction of data, exposure data and the withdrawal of the conclusion. Based on the results of the research can be drawn the conclusion that 1)there are several factors that affect changes in students ' manners i.e. the environment, lack of attention to the elderly, technological advances, the soap opera in telivisilacking in accordance with elementary school children. 2) The school imparts some activities that can form and maintain an attitude of courtesy of students, these activities include: Duha prayer routine, before entering the classroom with the teacher, shook hands Friday with carrying out religious prayers Duha simultaneously, it is filled with exhausted reading the short letters, get used to shake hands with the teacher before entering the classroom, as well as provide referrals or messages about manners to students before the lesson begins

    Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Dalam Tema Indahnya Negeriku Dengan Menggunakan Media Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Kalisoro Tahun Pelajaran 2014/2015

    Get PDF
    Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan menulis karangan dalam tema Indahnya Negeriku dengan Menggunakan Media Gambar Seri pada siswa kelas IV SD Negeri 1 Kalisoro pada tahun 2014/2015. Dalam penelitian tindakan kelas ini subjek penerima tindakan adalah siswa kelas IV SD Negeri Kalisoro 1 berjumlah 21 siswa, subjek pelaku tindakan yaitu peneliti dan guru. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan metode wawancara, observasi, dokumentasi, dan tes. Teknik analisis data yang digunakan dengan menggunakan tehnik deskriptif komparatif. Hasil analisis menunjukkan adanya peningkatan keterampilan menulis karangan menggunakan media Gambar seri di SD Negeri 1 Kalisoro. Pada siklus I pertemuan ke-1 keterampilan menulis karangan pada siswa mencapai 38.09% (11 siswa yang sudah mencapai KKM dari 21 siswa), mengalami peningkatan tetapi belum signifikan pada siklus I pertemuan ke-2 menjadi 47,61%(11 siswa yang sudah mencapai KKM dari 21 siswa). Pada siklus II pertemuan ke-1 peningkatan prosentase keterampilan menulis karangan menjadi 71,42% (15 siswa yang sudah mencapai KKM dari 21 siswa). Adapun peningkatan prosentase pada siklus II pertemuan ke-2 menjadi 90.47% (19 siswa yang sudah mencapai KKM dari 21 siswa). Disimpulkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan media benda Gambar seri dapat meningkatkan keterampilan menulis karangan tema indahnya negeriku dengan menggunakan media gambar seri pada siswa kelas IV negeri 1 Kalisoro tahun pelajaran 2014/201
    corecore