3 research outputs found

    Pengaruh pendampingan gosok gigi yang benar terhadap peningkatan kesadaran kesehatan gigi dan mulut pada siswa SDN 3 Asrikaton Kabupaten Malang

    Get PDF
    The World Health Organization (WHO) asserts that the global health indicator target for oral health is the maintenance of dental and oral health from childhood and adolescence through old age. The oral health of children significantly influences the development of their teeth. One of the efforts to ensure good dental and oral health is by increasing awareness of dental health through education on proper tooth brushing techniques. This community service involves mentoring on the correct method of tooth brushing and maintaining dental and oral health, taking place at SD Negeri 3 Asrikaton, Malang, East Java. The community service method employed includes providing theoretical materials and practical guidance on proper tooth brushing techniques. The results indicate an increase in students' awareness of maintaining dental and oral health, as evidenced by the growing number of students engaging in tooth brushing before bedtim

    Senam Pagi Sebagai Upaya Meningkatkan Kebugaran dan Interaksi Sosial Masyarakat Desa Asrikaton Kabupaten Malang

    Get PDF
    Morning exercise is a physical activity that has long been known to have positive benefits for individual health. This study aims to investigate the effects of a morning exercise program on the fitness and social interaction of the community in Asrikaton Village, Malang Regency, Indonesia. The study actively involved the participation of villagers of various age groups. The morning exercise program was conducted regularly every day and assisted by experienced instructors in the field. During the research period, health and familial data were collected through surveys, observations, and interviews with morning exercise participants. Observations by the KKM group from UIN Maulana Malik Ibrahim Malang showed that the majority of morning exercise participants were aged 25-39 years, and most residents of Asrikaton Village exercised only once a week. The morning exercise program had a significant positive impact on the physical and mental health of the Asrikaton Village community. There was a notable increase in physical fitness, a decrease in stress levels, and an improvement in the sense of togetherness, social interaction, and family relationships. Participation in morning exercise also contributed to raising awareness of the importance of a healthy lifestyle. Therefore, morning exercise serves not only as an effort to improve public health but also helps strengthen family ties through social interaction within the Asrikaton Village community. This research provides a strong foundation to support and encourage morning exercise activities in rural communities as part of broader health and community-building efforts.

    Senam pagi sebagai upaya meningkatkan kebugaran dan interaksi sosial masyarakat Desa Asrikaton Kabupaten Malang

    Get PDF
    Senam pagi merupakan aktivitas fisik yang telah lama dikenal memiliki manfaat positif bagi kesehatan individu. Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi efek dari programsenam pagi terhadap kebugaran dan interaksi socialmasyarakat di Desa Asrikaton, Kabupaten Malang. Studi ini melibatkan partisipasi aktif dari masyarakat desa, yang terdiri dari berbagai kelompok usia. Program senam pagi diadakan secara rutin setiap haridan dibantuoleh instruktur yang berpengalaman dalam bidangnya. Dalam periode penelitian, data kesehatan dan kekeluargaan dikumpulkan melalui survei, observasi, dan wawancara dengan peserta senam pagi.Hasil pengamatan oleh kelompok KKM UIN Maulana MalikIbrahim Malang,menunjukkan bahwa mayoritas peserta senam berusia25-39tahun, mayoritas masyarakat DesaAsrikaton berolaharaga hanya 1 kali dalam seminggu, program senam pagi memiliki dampak positif signifikan pada kesehatan fisik dan mental masyarakat di Desa Asrikaton. Terjadi peningkatan yang nyata dalam tingkat kebugaran fisik, penurunan tingkat stres, dan peningkatan dalam perasaan kebersamaa, interaksi sosialdan kekeluargaan. Partisipasi dalam senam pagi juga berkontribusi pada peningkatan kesadaran akan pentingnya gaya hidup sehat.Dengan demikian, senam pagi bukan hanya sebagai upaya meningkatkan kesehatan masyarakat, tetapi juga membantu mempererat hubungan kekeluargaan melaluiinteraksi sosial dalam komunitas Desa Asrikaton. Penelitianini memberikan dasar yang kuat untuk mendukung dan mendorong kegiatan senam pagi dalam masyarakat desa sebagai bagian dari upaya kesehatan dan kebersamaan masyarakat yang lebih luas
    corecore