Jurnal Universitas Muhammadiyah Sukabumi
Not a member yet
    886 research outputs found

    MINAT SISWA DALAM MENGIKUTI EKSTRAKULIKULER OLAHRAGA DI SMKS PGRI 1 KOTA SUKABUMI: Minat Siswa

    No full text
    Physical education is a specific education, by doing physical activities that have been designed to achieve a complex goal so as to get a very important quality in the life of students. This study aims to determine how much student interest in extracurricular sports at SMKS PGRI 1 Kota Sukabumi. This study uses quantitative research methods. The population of this study were 30 students of SMKS PGRI 1 Kota Sukabumi who participated in extracurricular sports. By using saturated sampling technique. The results of this study indicate that 13 students with a percentage of 43.33% have an interest in extracurricular sports with a high category, 17 students with a percentage of 56.67% have an interest in extracurricular sports with a very high category, 0 students with a percentage of 0% have an extracurricular interest with a low category, as many as 0 students have very low extracurricular sports, Overall it can be concluded that the results of the survey of student interest in participating in extracurricular sports activities at SMKS PGRI 1 Kota Sukabumi are in the very high category with a percentage of 56.67%

    PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP TRANSPARANSI PENGELOLAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (APBDesa)

    Get PDF
    This research was conducted to know the significant level of Effect of Public Participation on Transparency of Rural and Village Expenditure Budget Management (APBDesa) partially showed that Community Participation has a positive and significant impact on Transparency of Village Revenue and Expenditure Budget Management (APBDesa) with the result of the 6,205> 1,983 tables and Has a sig value (probability) of 0.000 which is smaller than 0.05, it indicates that community participation is stronger in influencing the variables of Transparency Management of Revenue and Expenditure Budget of Village (APBDesa). From the results of the research, it was found that the influence of public participation on the transparency of the management of the village income and expenditure budget (APBDesa) in Telagamurni village in the Cibitung sub-district showed that community participation had a positive effect on the transparency of village revenue and expenditure budget management (APBDesa

    Pengaruh Model Discovery Learning Terhadap Minat Dan Hasil Belajar Matematika Peserta Didik Kelas VIII MTS Di Malunda

    Get PDF
    The aim of the research is to find out what students’ interests and learning outcomes are who use the Discovery Learning model is higher than interest and learning outcomes of students who use conventional learning models. This type of quasi-experimental research with a pretest posttest nonequivalent control design group design. This research was carried out at MTs DDI Malunda for the 2023/2024 academic year. Where class VIII B is the experimental class and class VIII A is the control class with a saturated sampling technique. Data collection using questionnaires, test and observation sheets on the implementation of learning by teachers and students. Data analysis techniques use descriptive and inferential analysis. Descriptive analysis the average score of the experimental class posttest questionnaire (89.96), the average score of the posttest questionnaire control class (75.69). For the average test score for the experimental class (86.53), while the score control class posttest average (61.23). Results show interest and learning outcomes mathematics students are taught using the Discovery Learning model more high compared to the interest and mathematics learning outcomes of the students being taught using conventional learning models. To test the hypothesis used are the T-Test and ManovaTest with sig values. Students’ interest in learning mathematics (0.000<0.05) and obtained a sigvalue. Student learning out comes (0.000<0.05) means H1 accepted. The conclusion is that students’ interests and learning outcomes in mathematics are using the Discovery Learning model is higher than interest and mathematics learning out comes of students who use the learning model conventional.Tujuan penelitian untuk mengetahui apakah minat dan hasil belajar peserta didik yang menggunakan model Discovery Learning lebih tinggi dibandingkan dengan minat dan hasil belajar peserta didik yang menggunakan model pembelajaran konvensional. Jenis penelitian eksperimen semu dengan desain pretest posttest nonequivalent control group design. Penelitian ini dilaksanakan di MTs DDI Malunda tahun ajaran 2023/2024. Dimana kelas VIII B sebagai kelas eksperimen dan kelas VIII A sebagai kelas kontrol dengan teknik pengambilan sampling jenuh. Pengumpulan data menggunakan angket, tes dan lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran oleh guru maupun peserta didik. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif dan inferensial. Analisis deskriptif skor rata-rata posttest angket kelas eksperiment (89,96), skor rata-rata angket posttest kelas kontrol (75,69). Untuk skor rata-rata tes kelas eksperimen (86,53), sedangkan skor rata-rata tes posttest kelas kontrol (61,23). Hasil menunjukkan minat dan hasil belajar matematika peserta didik yang diajar menggunakan model Discovery Learning lebih tinggi dibandingkan dengan minat dan hasil belajar matematika peserta didik yang diajar menggunakan model pembelajaran konvensional. Untuk uji hipotesis yang digunakan adalah uji T-Test dan Uji Manova dengan nilai sig. minat belajar matematika siswa (0,000<0,05) dan diperoleh nilai sig. hasil belajar siswa (0,000<0,05) artinya H1 diterima. kesimpulannya bahwa minat dan hasil belajar matematika peserta didik yang menggunakan model Discovery Learning lebih tinggi dibandingkan dengan minat dan hasil belajar matemaika peserta didik yang menggunakan model pembelajaran konvensional

    Peningkatan Kualitas Layanan Ambulans Muhammadiyah Yogyakarta

    Get PDF
    This article is a report on the activities of the Independent Learning Independent Campus (MBKM) Humanitarian Project for Social Welfare Science students. Considering the urgency to create standard standards in providing services to the community, Muhammadiyah Ambulance together with MBKM students realized the formation of Standard Operating Procedures (SOP). This SOP will be a standard and structured guide for Muhammadiyah Ambulance drivers, crew, and volunteers in carrying out their duties. Creating, finalizing, and implementing good SOPs is an important step to improve the quality and effectiveness of Muhammadiyah Ambulance services, as well as minimizing the risks associated with the absence of SOPs or inconsistent implementation. Service operational standards as a requirement in service mobility will contain five important things, including first, service management standards, second, driver and crew rules, third, ethics in driving, fourth regarding unit and service procedures, and fifth, additional rules required in service. This SOP was created through several stages, namely operational update assessment, planning, focus group discussion (FGD), review, validation and legitimacy, policy implementation, and evaluation. All stages have been carried out thoroughly and maximally over a period of three months, resulting in a structured standard guide in the form of Standard Operational Procedures for Muhammadiyah Ambulance Services. This SOP has now been used in your Ambulance service. The planning for making this SOP was carried out well thanks to the collaboration between MBKM humanitarian project students and the Yogyakarta Special Region Ambulance Service agency

    Hubungan Peran Penyuluh dengan Persepsi Anggota Kelompok Wanita Tani dalam Program Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL)

    Get PDF
    Fenomena alih fungsi lahan menjadi ancaman serius yang dapat mengganggu ketahanan pangan nasional. Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL) merupakan sebuah program dari pemerintah untuk menggerakkan budaya memanfaatkan dan mengelola lahan pekarangan bagi masyarakat pedesaan maupun perkotaan dalam upaya pemenuhan kebutuhan pangan masyarakat. Kegiatan penyuluhan menjadi salah satu cara yang diharapkan dapat membantu keberhasilan program KRPL.  Untuk menjamin tujuan program dapat tercapai, peran penyuluh juga akan berdampak pada persepsi anggota kelompok wanita tani. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui peran penyuluh dalam program KRPL, mengetahui persepsi anggota kelompok wanita tani terhadap program KRPL serta menganalisis hubungan antara persepsi anggota kelompok wanita tani dengan peran penyuluh dalam program KRPL. Penelitian ini dilakukan di Kelompok Wanita Tani Mawar Bodas Kecamatan Tawang Kota Tasikmalaya yang merupakan KWT yang melaksanakan program KRPL dan merupakan salah satu KWT percontohan di Kota Tasikmalaya dengan mengambil sampel sebanyak 24 orang. Data peran penyuluh dan persepsi anggota kelompok wanita tani dianalisis secara deskriptif dan untuk melihat hubungan antara persepsi anggota kelompok wanita tani dengan peran penyuluh dalam program KRPL digunakan uji korelasi Rank Spearman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Secara keseluruhan peran penyuluh pada program KRPL termasuk dalam kategori sedang, (2) Persepsi anggota Kelompok Wanita Tani Mawar Bodas mengenai program KRPL termasuk dalam kategori tinggi, (3) Terdapat hubungan yang sangat signifikan antara peran penyuluh dengan persepsi anggota Kelompok Wanita Tani Mawar Bodas dalam program KRPL

    Analisis Pendapatan Usaha Tani Kelapa Sawit (Elaeis Guineensis Jacq) Di Desa Laburan Kecamatan Paser Belengkong Kabupaten Paser

    Get PDF
    Penelitian ini untuk menganalisis pendapatan usahatani petani kelapa sawit di desa Laburan Kecamatan Pasir Belengkong Kabupaten Paser. Responden petani kelapa sawit sebanyak 40 orang menggunakan Simple random sampling dengan menggunakan rumus Slovin. Metode pendekatan penelitian menggunakan analisis deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan total pengeluaran petani kelapa sawit di Desa Laburan Kecamatan Paser Belengkong Kabupaten Paser sebesar Rp 48.736.658/petani, tingkat penerimaan sebesar Rp 118.172.595/petani dan rata-rata pendapatan petani sebesar Rp 69.435.937/petani dengan per areal kelola 129 ha

    PENGARUH SUMBER PENDAPATAN DESA TERHADAP KESEJAHTERAAN MASYARAKAT: (Studi Kasus Di Desa Kertaraharja, Desa Bojong, Desa Cikembar, Kecamatan Cikembar Kabupaten Sukabumi)

    Get PDF
    This study aims to determine the effect of village income sources on community welfare. There are seven sources of village revenues: PADes, APBN, tax and retribution revenue sharing, ADD, budget and expenditure assistance, Grants and Donations, and other legitimate village revenues. With the largest revenues sourced from the state budget. With such a budget the village government is mandated to be able to prosper the community. To measure the welfare of the community, seen from the index of village independence, this index has three dimensions, namely, own ability index, joint responsibility index, and sustainability index. Furthermore, the independence of the village becomes a benchmark for how the village government can increase the productivity of the community to achieve the welfare objectives of the village community. Variables used in this research are village income and community welfare. This study uses a method of quantitatif, descriptive associative. The sample of this research is village staff, BPD, RT, and RW in Kertaraharja Village, Bojong Village, and Cikembar Village with 70 respondents. The data collection tool is a questionnaire with an ordinal scale (Likert). Based on the results of hypothesis testing using a t-test, the source of income of the village has a positive effect on the welfare of the community in Kertaraharja Village, Bojong Village, and Cikembar Village, Cikembar District, Sukabumi District, showing a positivity of 5,741

    Kontribusi Latihan Passing Bawah Berpasangan dan Passing Bawah Ke Dinding Terhadap Ketepatan Passing Bawah

    Get PDF
    This research was motivated by the inability of the volleyball players at SDN 1 Pasirjati to make down passes so that when they were about to make a pass the ball was often not directed which resulted in the ball going out of court. This research aims to determine the effect of pair bottom passing practice and bottom passing practice against a wall on volleyball bottom passing accuracy. This type of research uses quantitative research and uses pre-experimental methods. The instrument used in this research was accuracy of passing down (Brumbach) using a sample of 12 volleyball players from SDN 1 Pasirjati. The sampling technique in this research uses a total sampling technique. The research was conducted in the field at SDN 1 Pasirjati. The results of the study showed that the results of the paired down passing exercise had an average increase of 2 times, while the results of the down to the wall passing exercise had an average increase of 3 times, so the results of the down to the wall passing exercise were greater and had a significant influence on increasing the ability to accurately pass volleyball

    Implementasi Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Untuk Meningkatkan Kemampuan Problem Solving Matematika Siswa

    Get PDF
    This study was motivated by the low mathematics problem-solving ability of seventh-grade students of SMP Negeri 3 Belimbing Hulu. The purpose of the research was to improve students' math problem-solving skills by using Make-A-Match Cooperative Learning Model. The research used a qualitative descriptive approach with a form of classroom action research consisting of two cycles. The research instruments used were problem-solving ability test questions, observation sheets, questionnaires, and documentation. Based on the results of research and data processing from 22 students, the percentage of students' math problem-solving completeness increased from cycle I to cycle II, namely 59% to 100%, these results show that students are able to achieve the average. The increase in students' math problem-solving ability from cycle I to cycle II obtained an average of 67 to 83, these results indicate that the level of students' math problem-solving ability is in the high category. Furthermore, students' responses to the Make-A-Match Cooperative Learning Model were in the excellent category with an average student score of 80. So it can be concluded that the Make-A-Match Cooperative Learning Model can improve the mathematics problem-solving ability of seventh-grade students.Penelitian ini dilatarbelakangi rendahnya kemampuan problem solving matematika siswa. Tujuan dilakukan penelitian untuk meningkatkan kemampuan  problem solving matematika siswa kelas VII SMP Negeri 3 Belimbing Hulu dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan bentuk penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus. Berdasarkan hasil penelitian dan pengolahan data dari 22 siswa persentase ketuntasan problem solving matematika siswa meningkat dari siklus I ke siklus II yaitu 59% menjadi 100%, hasil tersebut menunjukkan bahwa siswa mampu mencapai rata-rata. Adapun peningkatan kemampuan problem solving matematika siswa dari siklus I ke siklus II diperoleh rata-rata yaitu 67 dan 83, hasil tersebut menunjukkan bahwa tingkat kemampuan problem solving matematika siswa meningkat pada siklus II yang berada pada kategori tinggi. Jadi dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran kooperatif tipe make a match dapat meningkatkan kemampuam problem solving matematika siswa khususnya pada materi keliling dan luas segitiga

    Analisis Kelayakan Usahatani Bawang Merah di Kelompoktani Sugih Jaya Desa Sumberjaya Kecamatan Tegalbuleud Kabupaten Sukabumi

    Get PDF
    ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kelayakan usahatani bawang merah di kelompoktani Sugih Jaya Desa Sumberjaya Kecamatan Tegalbuleud Kabupaten Sukabumi. Penelitian dilakukan dengan metode survei. Objek penelitiannya adalah partisipasi petani dalam program penyuluhan pertanian. Berdasarkan hasil survei awal petani yang menanam bawang merah di kelompoktani Sugih Jaya Desa Sumberjaya Kecamatan Tegalbuleud Kabupaten Sukabumi sebanyak 13 orang. Dan semuanya dijadikan responden sehingga bentuk sampling yang digunakan adalah purposive sampling, yaitu sampel dicari berdasarkan ciri-ciri tertentu dengan pertimbangan adalah petani yang menanam bawang merah. Hasil penelitian yang telah dilaksanakan pada petani bawang merah yang berada di Kecamatan Tegalbuleud dengan luasan lahan usahatani rata-rata 0,05 ha, maka dapat disimpulkan bahwa hasil  analisis  dari  pengolahan  data  dihasilkan  rata-rata  penerimaan  sebesar Rp. 15.878.462,00; pendapatan sebesar Rp. 3.868.087,00 dan usahatani bawang merah berada pada posisi layak untung dan tidak layak untuk diusahakan dengan nilai R/C ratio 1,32 dan B/C ratio 0,32

    827

    full texts

    886

    metadata records
    Updated in last 30 days.
    Jurnal Universitas Muhammadiyah Sukabumi is based in Indonesia
    Access Repository Dashboard
    Do you manage Open Research Online? Become a CORE Member to access insider analytics, issue reports and manage access to outputs from your repository in the CORE Repository Dashboard! 👇