4 research outputs found

    Pengaruh Lama Penyimpanan Terhadap Kerusakan Asam Lemak Omega-3 Pada Air Susu Ibu (ASI)

    Full text link
    Penelitian kuantitatif ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lama penyimpanan terhadap kerusakan asam lemak omega-3 pada air susu ibu (ASI). Analisa data menggunakan data kromatogram GC-MS. Data yang dihasilkan adalah air susu ibu (ASI) yang disimpan di dalam suhu freezer (00C) selama 0, 7 dan 30 hari memiliki persen relatif kadar asam lemak omega-3 berturut-turut sebesar 29,12, 28,24 dan 6,24. Berdasarkan uji Kruskal Wallis Test, diperoleh p value = 0,027 (p<0,05). Hasil statistika ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh lama penyimpanan terhadap kerusakan asam lemak omega-3 pada air susu ibu (ASI)

    Mewujudkan Kampung Bandan sebagai Kampung Kota Berkelanjutan Menggunakan Pendekatan Asian New Urbanism

    Get PDF
    Kampung kota merupakan fenomena yang banyak terjadi terutama di lanskap kota pada negara-negara berkembang. Salah satu kampung kota yang ada di Indonesia yaitu Kampung Bandan, Ancol, Jakarta Utara. Kepadatan merupakan permasalahan yang dihadapi oleh kampung ini, dengan perbandingan kebutuhan ruang terbuka yang minim, derajat ketertutupan ruang, dan keterdekatan antar bangunan. Kepadatan dan keterbatasan dapat mengurangi kreativitas bagi manusia penghuninya untuk bertindak dan berperilaku. Hampir dapat dipastikan bahwa tidak akan ada ruang-ruang sisa di dalam kampung Bandan. Dengan segala permasalahan yang ada maka perlu diadakan suatu penataan kampung yang berkelanjutan. Penataan yang benar akan mewujudkan kehidupan masyarakat yang lebih baik di dalamnya. Studi dilakukan pada bulan Oktober-November 2016. Analisis data dilakukan secara komparatif terhadap teori kampung kota berkelanjutan berdasarkan pendekatan Asian New Urbanism berupa rekomendasi yang menjadi dasar dalam menciptakan konsep kampung kota yang berkelanjutan dengan inovasi instrumen perencanaan Asian New Urbanism

    Pengaruh Lama Penyimpanan terhadap Kerusakan Asam Lemak Omega-3 pada Air Susu Ibu (ASI)

    Full text link
    Background: This quantitative research aimed to determine the effect of storage time to damage omega-3 fatty acids in breast milk (ASI). Method: Data were analyzed using GC-MS (Gas Chromatography-Mass Spectrometry) chromatograms of data. Results: The data generated was breast milk (ASI) stored in the freezer temperature (00C) for 0, 7 and 30 days had a percent relative contents of omega-3, respectively for 29.12, 28.24 and 6.24. Based on the Kruskal Wallis Test, obtained p value=0.018 (p<0.05). Conclusion: This statistical result showed that there was the effect of storage time to damage omega-3 fatty acids in breast milk

    IMPROVING ADOLESCENT KNOWLEDGE OF SMOKING HAZARDS

    Full text link
    ABSTRACT Health Promotion Activities about the Dangers of Smoking in Adolescents at MTs Islamiyah Tanggulangin, Sidoarjo is one form of community service in the form of counseling aimed at growing and improving healthy behavior in adolescents, especially in recognizing the dangers of smoking for health. The activity was carried out on November 21, 2018 at MTs Islamiyah Tanggulangin, Sidoarjo. The target is students of MTs Islamiyah Tanggulangin Sidoarjo. Before the activity is carried out, there is a process of compiling the activity for 3 weeks before the activity is carried out, starting from the selection of health counseling materials to the submission of permits to the relevant parties. As an evaluation, the activity was attended by 40 students and 2 teachers, participants participated in the activity with enthusiasm and conducive, the activity can be carried out on time smoothly. Keywords: Adolescent knowledge, smoking hazard, health promotion
    corecore