26 research outputs found

    Effects of Learning with Ethnoscience Context on Learning Outcomes in Cognitive Aspects of Prospective Physics Teacher Students

    Get PDF
    Student learning outcomes in the cognitive aspect need attention because it is the professional competence of prospective teachers related to mastery of learning materials. The purpose of this study was to analyze the effects of learning in the context of ethnoscience on learning outcomes in the cognitive aspects of prospective physics teacher students. The research method used is quantitative with two stages. First, a limited trial study with a one-group pretest-posttest design at Hamzanwadi University with a total of 9 students. Second, experimental research with a post-test only group design was conducted at the University of Mataram, with a total of 77 students. In a limited trial study, an N-gain test analysis was carried out to determine the success rate of treatment with the minimum category being in the "medium" criteria. In experimental research, the effect of treatment was tested. The research sample includes all students who take the High School Physics Studies course at the Physics Education Study Program, University of Mataram, in the 2021/2022 Academic Year. The class is divided into 3 groups consisting of a class that uses an LMS with an ethnoscience context (Group A) totaling 27 people, a class using an LMS with a module (Group B) totaling 23 people, and a class using an LMS with PowerPoint (Group C) totaling 27 people. Cognitive learning outcomes data were obtained from giving essay tests after treatment. Analysis of the data used to test the hypothesis is a one-way ANOVA with SPSS 25 calculation. The results show that the average value of Group A is 78.00, Group B is 70.70, and Group C is 70.96. Lectures in Group A have a significant influence on student cognitive learning outcomes. The conclusion of this study is that learning in the context of ethnoscience has a positive effect on the professional competence of prospective physics teachersHasil belajar mahasiswa pada aspek kognitif perlu mendapat perhatian karena merupakan kompetensi profesional calon guru yang berkaitan dengan penguasaan materi pembelajaran. Tujuan penelitian ini adalah untuk melakukan analisis efek pembelajaran dengan konteks etnosains terhadap hasil belajar pada aspek kognitif mahasiswa calon guru fisika. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan dua tahapan. Pertama, penelitian ujicoba terbatas dengan one-group pretest-posttest design di Universitas Hamzanwadi dengan jumlah peserta sebanyak 9 mahasiswa. Kedua, penelitian eksperimen dengan desain post-test only group dilakukan di University of Mataram, dengan jumlah peserta sebanyak 77 mahasiswa. Pada penelitian ujicoba terbatas dilakukan analisis uji N-gain untuk menentukan tingkat keberhasilan treatment dengan kategori minimal berada pada kriteria “sedang”. Pada penelitian eksperimen dilakukan uji pengaruh treatment. Sampel penelitian meliputi seluruh mahasiswa yang mengikuti perkuliahan Kajian Fisika Sekolah Menengah di Program Studi Pendidikan Fisika, University of Mataram, pada Tahun Ajaran 2021/2022. Kelas dibagi ke dalam 3 grup terdiri atas kelas yang menggunakan LMS dengan konteks etnosains (Group A) yang berjumlah 27 orang, kelas yang menggunakan LMS dengan modul (Group B) yang berjumlah 23 orang, dan kelas yang menggunakan LMS dengan PowerPoint (Group C) yang berjumlah 27 orang mahasiswa. Data hasil belajar kognitif diperoleh dari pemberian tes essay setelah treatment. Analisis data yang digunakan untuk uji hipotesis adalah ANOVA satu jalur dengan perhitungan SPSS 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata Group A sebesar 78.00, Group B sebesar 70.70, dan Group C sebesar 70.96. Perkuliahan di Group A memiliki pengaruh yang signifikan terhadap hasil belajar kognitif mahasiswa. Kesimpulan dari penelitian ini adalah pembelajaran dengan konteks etnosains memiliki efek yang positif terhadap kompetensi profesional calon guru fisika

    Pengembangan Media Pembelajaran Fisika Interaktif Berbasis Flash

    Get PDF
    This study aims to produce interactive physics learning media based on macromedia flash 8 straight motion material for Class VII students of SMP/MTs. This type of research uses the Research and Development (RD) approach by adopting the ADDIE development model (Analyse, Design, Development, Implementation, and Evaluation). The design of learning media trials uses the Post-Test Only Control Group Design. The data collection instruments were material expert evaluation questionnaires, media expert evaluation questionnaires, science subject teacher evaluation questionnaires, student response questionnaires, multiple choice tests and student learning activity questionnaires. Data collection techniques were test techniques and observation techniques. Data analysis techniques are media feasibility test, normality test, variance homogeneity test and hypothesis testing. The results of the study from the aspect of the feasibility of learning media, media experts stated that it was feasible with an actual score of 75, material experts stated that it was feasible with an actual score of 73, teachers of science subjects stated that it was feasible with an actual score of 66, and the average response score of 4 students was 58.25 . While the research results from the aspect of learning media trials show that interactive physics learning media based on Macromedia Flash 8 is effective on student learning outcomes with an average experimental class score of 70.38 and classical learning mastery of 71.42%. The percentage of active students is in the good category with a percentage of 69.09%. When compared with the control class with an average value of 50.37 and 22.22% classical learning completeness. The percentage of active students falls into the moderate category with a percentage of 41.82%

    IMPLEMENTASI MODEL PROJECT BASED LEARNING (PjBL) MELALUI LESSON STUDY UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH FISIKA

    Get PDF
    ABSTRAKPenelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk mengkaji implementasi model Problem Based Learning dengan Lesson Study untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah fisika peserta didik kelas X. Penelitian ini dilaksanakan di kelas X MIPA 1 SMAN 3 Selong pada semester genap tahun ajaran 2022/2023 dengan 30 peserta didik. Penelitian ini dilakukan sebanyak 2 siklus. Data diperoleh melalui observasi dan tes kemampuan pemecahan masalah. Data yang diperoleh dianalisis dengan perhitungan N-Gain. Hasil perhitungan menunjukan bahwa nilai N-Gain yang diperoleh sebesar 0,32 yang berarti bahwa terjadi peningkatan kemampuan pemecahan masalah dengan kategori sedang. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa implementasi model Project Based Learning melalui Lesson Study dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah fisika peserta didik. Kata kunci: problem based learning; lesson study; kemampuan pemecahan masalah. ABSTRACTThis research is a classroom action research that aims to examine the implementation of the Problem-Based Learning model with a Lesson Study to improve the physics problem-solving abilities of class X students. This research was conducted in class X MIPA 1 SMAN 3 Selong in the even semester of the 2022/2023 school year with 30 learners. This research was conducted in 2 cycles. Data was obtained through observation and problem-solving ability tests. The data obtained were analyzed by calculating the N-Gain. The calculation results show that the N-Gain value obtained is 0.32 which means that there is an increase in problem-solving abilities in the moderate category. Thus it can be concluded that the implementation of the Project Based Learning model through Lesson Study can improve students' physics problem-solving abilities. Keywords: problem-based learning; lesson study; problem-solving abilities

    Effectiveness of Student Oriented Disaster Mitigation Learning Model on Students’ Disaster Awareness in Primary School

    Get PDF
    The increase in the incidence of disasters in recent years has given birth to many ideas in disaster mitigation efforts to save lives from the effects of disasters. The disaster mitigation system in Indonesia is still far from ideal. Mitigation technology is only limited to pre-disaster and early warning. There is no technology that facilitates knowledge and preparedness. Education and disaster mitigation procedures that must be imitated by the community are very necessary. The aim of the study was to determine the effectiveness of the disaster mitigation learning model on disaster awareness of students at SD N 6 Mataram. This study was limited to 25 fifth grade or high grade students at SD N 6 Mataram using a one group pretest-posttest design. Disaster mitigation awareness is measured using an objective test instrument with 25 items. Disaster mitigation awareness includes disaster knowledge (PK), disaster signs (TB), risk impact and efforts to reduce (DR), preparedness (KN), and procedures, first aid tools for victims (AP). The disaster mitigation awareness test instrument used has been tested for validity and reliability. The data obtained were statistically analyzed using SPSS 23.0 by performing normality test and paired t-test (paired t-test). The results showed that the student-oriented disaster mitigation learning model was effective in increasing the disaster awareness of students at SD N 6 Mataram

    Pengembangan Modul Pembelajaran Kontekstual disertai Concept Mapping pada Materi Elastisitas dan Hukum Hooke

    Get PDF
    This research aims to develop and determine the quality of the contextual learning module accompanied by a concept mapping  of elasticity material andlaw Hooke  in class XI IPA MA Mu'allimat NW Pancor students. This type of research is research and development. The method used in this research is 4-D method, which consists of the stages of define, design, development and dissemination. This research is limited to the stage, development namely the development test on a limited scale. The data in this study were analyzed descriptively qualitatively. The research subjects included 3 lecturers and 3 physics teachers as validators, and students of class XI IPA 1 MA Mu'allimat NW Pancor as respondents. The validation of lecturers and physics teachers both resulted in a score of 3.85 and the development trial on a limited scale resulted in a score of 3.88. All research results indicate that the module is feasible to be developed

    Meningkatkan Kemampuan Kerjasama dan Kemampuan Berpikir Kritis Mahasiswa Melalui Penerapan Model PBL

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk meingkatkan kemampuan kerjasama dan kemampuan berpikir kritis mahasiswa melalui implementasi model PBL. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif  melalui pola Lesson Study. Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data melalui observasi dan tes. Instrumen yang digunakan dalam mengumpulkan data adalah lembar observasikemampuan kerjasama mahasiswa,  dan tes kemampuan berpikir kritis mahasiswa. Prosedur dalam melaksanakan Lesson Study terdiri dari tiga langkah yaitu plan, do dan see. Analisis data menggunakan analisis data deskriptif kualitatif. Lokasi penelitia ini di Universitas Hamzanwaadi pada mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi Mata Kuliah Fisika Dasar. Hasil penelitian ini adalah kemampuan kerjasama mahasiswa meningkat sebesar 4.27% dan kemampuan berpikir kritis mahasiswa mengalami peningkatan sebesar 7.33%

    Pelatihan pembuatan alat peraga ipa fisika sederhana bagi guru IPA SMP di kec. Jerowaru

    Get PDF
    Program PkM ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan guru merancang dan mengembangkan alat praktikum IPA sederhana terintegrasi dengan potensi lingkungan sekitar. Metode yang dipakai dalam pencapaian tujuan tersebut adalah penyelenggaraan inservice berupa pelatihan  dan  pendampingan. Salah satu kegiatan untuk pendampiangan ke sekolah/Madrasah adalah dengan Pendampingan dalam pembelajaran dalam bentuk karya pengabdian dosen. Dalam pengabdian ini pengabdian yang di maksud adalah pendampingan kepada guru-guru IPA Fisika SMP se-Kecamatan Jerowaru tentang pembuatan alat-alat praktikum IPA Fisika Bentuk pendampingan tersebut adalah diadakan workshop pembuatan alat-alat praktikum IPA fisika bagi guru IPA SMP se-kecamatan Jerowaru Kab. Lombok Timur dilaksanakan di SMPN 1 Jerowaru dengan mengundang empat sekolah SMP Negeri di Kec. Jerowaru. Undanga tersebut dihadiri guru IPA Fisika dari empat sekolahan yaitu SMPN 1 Jerowaru, SMPN 2 Jerowarum SMPN 3 Jerowaru dan SMPN 4 Jerowaru. Antusiasme peserta tercermin dari banyaknya pertanyaan kepada narasumber atas berbagai masalah pembelajaran, materi, media dan eksperimen Fisika. Keingintahuan peserta karena selama ini belum pernah ada workshop, seminar, ataupun lokakarya yang mengundang guru-guru. bahkan semua peserta meminta untuk di adakan kembali pada tahun-tahun yang akan datang. Hasil dari workshop ini peserta mempunyai pemahaman baru bagaimana cara membuat dan pengadaan alat-lat praktikum Fisika dengan biaya yang sangat terjangkau, manajemen laboratorium dan pengelolaan laboratorium. Serta penggunaannya pada proses pembelajaran, sebagai media, peraga maupun untuk keperluan eksperiman

    Analisis Level Kognitif Soal Programme for International Student Assesment (PISA) Tahun 2018

    Get PDF
    This study aims to analyze the PISA science questions released in 2018 to provide an overview for teachers and students in studying them. The method was carried out by describing the cognitive level of the 2018 PISA scientific literacy questions with the subject of this research being the 2018 PISA release science questions on science. The results of the analysis of the 2018 PISA science questions can be concluded in context, level of ability, themes, objectives and variety of questions. The results of the analysis of the 2018 PISA science questions can be concluded in context, level of ability, themes, objectives and variety of questions. The context of understanding the phenomena of science in everyday life and its application in attitude. The cognitive level integrates and concludes from one source, finds the true meaning, analyzes the content and form, finds the true meaning, integrates and concludes from one source, assesses quality and credibility, integrates and concludes from several sources. The theme of the environment, living things, actual phenomena, earth and space. The aim is to increase scientific literacy and be able to apply and practice it in everyday life and a variety of questions in the form of simple multiple choice, complex multiple choice, response and coding, and short answer

    PENDAMPINGAN PENULISAN KARYA ILMIAH DALAM RANGKA PERSIAPAN MADRASAH YOUNG REASERCHES SUPERCAMP (MYRES) DI MTs.N 1 LOMBOK BARAT

    Get PDF
    Pengabdian masyarakat ini dilatarbelakangi oleh permasalahan mitra dengan lomba penulisan karya ilmiah tingkat madrasah dan siswa yang belum memiliki prestasi karya ilmiah, seperti tips menulis proposal penelitian, hasil penelitian ilmiah yang belum dipublikasikan, atau siswa belum melakukannya dengan baik di Madrasah Young Researcher Supercamp (MYRES) dalam rangka Lomba Karya Tulis Ilmiah. Berikut ini adalah bagaimana pengabdian masyarakat dilakukan: 1) Teknik Pengajaran; 2) Metode Tanya Jawab; dan Metode Simulasi untuk menjelaskan kepada mahasiswa pentingnya kiat-kiat dalam menulis proposal penelitian dan karya ilmiah serta memotivasi mereka, maka dipilihlah metode ceramah. Baik saat menerima petunjuk cara melaksanakan karya ilmiah maupun saat praktik, format pertanyaan dan jawaban sangat penting bagi peserta pelatihan. Metode simulasi ini sangat penting bagi peserta pelatihan karena memberi mereka kesempatan untuk mempraktekkan apa yang telah mereka pelajari. Ini memungkinkan mereka melihat seberapa baik mereka dapat menerapkan kegiatan penulisan ilmiah teknis dan masalah apa yang perlu diperbaiki nanti. Penilaian latihan dilakukan pada saat interaksi dan menjelang akhir persiapan, pada bagian pencapaian target persiapan dan selanjutnya pada pelaksanaan persiapan. Penilaian siklus dan hasil (pencapaian penyusunan target) dilakukan dengan dokumentasi. Sementara itu, kuesioner digunakan untuk menilai berbagai aspek pelaksanaan pelatihan. Dua pendekatan yang digunakan untuk mengukur keberhasilan pemberian bantuan penulisan karya ilmiah adalah: 1) Penilaian selama tindakan, dan (2) penilaian setelah tindakan selesai. Indikator penilaian rata-rata telah melampaui indikator keberhasilan pada pertemuan kedua, hal ini menunjukkan bahwa kegiatan pendampingan penulisan karya ilmiah dalam rangka persiapan Madrasah Young Researcher Supercamp (MYRES) berhasil ditetapkan sebesar 80%

    Pendampingan dan Edukasi Masyarakat tentang Hidup Sehat di Masa Pandemi Covid-19 di Kelurahan Kelayu Utara, Kec. Selong, Kab. Lombok Timur

    Get PDF
    Penelitian Kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk : 1) Mendukung dan menguatkan program penanggulangan dan pencegahan Covid-19 yang dilakukan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah; 2) Meningkatkan kepedulian dan kesadaran masyarakat dalam percepatan pencegahan penularan mata rantai Covid-19; 3)  Mengedukasi masyarakat tentang bahaya dan cara pencegahan Covid-19 melalui berbagai media. 4) Memberikan eduksi kepada masyarakat tentang cara dalam mengolah hasil pertanian dan perikanan mereka.Metode yang digunakan dalam mencapai tujuan tersebut adalah memberikan edukasi kepada masyarakat tentang bahanya virus Corona, memberikan pemahaman bagaimana cara melakukan pencegahan terhdap virus corona contohnya dengan menerapkan 3 M (Mengunakan masker, Mencuci tangan dengan sabun, dan menjaga jarak), serta menyemprotkan cairan disinfektan ke rumah-rumah penduduk. Membuat program senam sehat yang dilakaukan selama 1-2 kali dalam seminggu yang berlokasi di Kantor Lurah Kelayu Utara dan diikuti oleh seluruh ibu-ibu mayarakat Kelayu Utara. Pembuatan apotik hidup menggunakan polybak dengan menanam segala jenis obat-obatan herbal seperti : Jahe, Kunyit, Kumis kucing, Binahong, daun sereh, Aloe vera, daun Pandan, Temu lawak, daun sirih, dan lainnya.Hasil dari kegiatan ini mampu memberikan edukasi kepada masyarakat tentang bagaimana menjaga lingkungan agar bersih dan sehat; memberikan edukasi kepada masyarakat tentang bahaya virus Covid-19 dan cara pencegahan penularan virus covid-19; memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang pemanfaatan lahan pertanian dan jenis-jenis tanaman yang bias dijadikan sebagai obat herbal
    corecore