20 research outputs found

    Uji Ketahanan Klon Karet Irr Seri 400 Terhadap Beberapa Isolat Penyakit Gugur Daun Colletotrichum

    Full text link
    Perakitan klondengan produktivitas tinggi, pertumbuhan jagur, resisten terhadap penyakit gugur daun serta memiliki daya adaptabilitas luas adalah tujuan pemulian karet.Klon IRR seri 400 merupakan calon klon unggul seri IRR berikutnya yang memiliki potensi produksi melebihi klon PB 260.Khusus untuk ketahanan penyakit, pendekatan dengan perakitan klon tahan juga telah dilakukan, yaitu menyilangkan tetua yang memiliki potensi produksi tinggi dan tahan penyakit. Penyakit gugur daun Colletothricum merupakan salah satu penyakit terpenting pada tanaman karet.Penyakit ini disebabkan oleh cendawan Colletothricumgloeosporioides.Gangguan penyakit ini dapat menurunkan produktivitas kebun, tertundanya saat okulasi di pembibitan,dan dalam serangan yang berat mengakibatkan bibit cacat, kerdil bahkan mati. Oleh karena telah dilakukan penelitian di Balai Penelitian Sungei Putih di kebun Entres untuk mengetahui ketahanan 22 klon IRR seri 400 dan klon pembanding PB 260.Parameter yang diamati adalah intensitas serangan dan periode laten, kemudian untuk melihat sifat ketahanan, dicari nilai heretabilitas (h2) dengan membandingakan ragam genetik dan ragam lingkungan terhadap parameter pengamatan. Terseleksi enam klon yang memiliki tingkat ketahanan yang tinggi terhadap intensitas serangan Colletotrichumyaitu IRR 428, IRR 429, IRR 446, IRR 451 dan IRR 452. Tidak adanya interaksi antara isolat dengan klon karena jenis isolat yang digunakan adalah Colletotrhicumgloeosporioides.Tingkat ketahanan dipengaruhi oleh klon yang dicerminkan dari nilai heretabilitas tinggi yaitu >0,5. Diterima : 10 Juli 2015; Direvisi : 8 September 2015; Disetujui : 25 September 2015 How to Cite : Pasaribu, S. A., Rosmayati., & Sumarmadji. (2015). Uji ketahanan klon karet IRR seri 400 terhadap beberapa isolat penyakit gugur daun Colletotrichum. Jurnal Penelitian Karet, 33(2), 131-142. Retrieved from http://ejournal.puslitkaret.co.id/index.php/jpk/article/view/17

    ROOT TRAINER MEDIA CONTAINING COCOPEAT AND PEAT TO SUPPORT GROWTH AND QUALITY OF RUBBER ROOTSTOCK ROOTS

    Get PDF
    The physical and chemical properties of the growing medium for root trainer of rubber are critical to support plant growth. This study aimed to obtain the best medium for growing rootstock rubber seedlings in the root trainer.  Rubber clone PR 300 seeds were germinated for 21 days, then raised in root trainer pots for five months. The treatments evaluated were a mixture of cocopeat, Rawapening peat, and manure at different ratios.  The experiment was designed in a Randomized Block Design, three replications, 30 plants per replicate, totaling 720 plants. The observed variables were N, P, K, Mg, C-organic content, pH, and cation exchange capacity of cocopeat, peat, and manure, as well as plant growth (height, stem diameter, wet weight, and dry weight). ANOVA used for analyzing data, followed with the Duncan Multiple Range Test at 5% level. The results showed that there were three best root trainer media for PR 300 rubber rootstock seedlings were a mixture of cocopeat + peat (1:1), cocopeat + peat + manure (1:2:1), and cocopeat + peat + manure (2:1:1). The growth and compactness of the roots are outstanding, so the seedlings are easily removed from the root trainer pots without significant damage. Based on the initiation and cost, the best root trainer medium is a mixture of cocopeat + peat + manure (1: 2:1). It is necessary to study the use of other types of peat soils apart from Rawapening. Also, it needs to be observed further plant growth after inoculation with the stem and after planting in the field.Keywords : Planting medium, Rawapening peat, rubber clone PR 300
    corecore