243 research outputs found

    Analisis Pendapatan Petani Tembakau Di Desa Menggoro Kecamatan Tembarak Kabupaten Temanggung

    Full text link
    Sampel responden dengan metode simple random sampling. Teknikanalisis menggunakan analisis regresi berganda analisis tabulasi silang.Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan pendapat pada setiap luaskelas lahan. Semakin luas lahan pertanian tembakau yang diusahakan, makapendapatannya juga semakin tinggi. Faktor yang paling berpengaruh terhadapbesarnya pendapatan petani tembakau adalah luas lahan. Sumbangan pendapatandari USAhatani tembakau terhadap pendapatan total rumahtangga petani sebesar86,2%

    Diversifikasi Pemanfaatan Lahan Sawah di Desa Tambakrejo Kecamatan Tempel Kabupaten Sleman Daerah Istimewa YOGYAKARTA

    Full text link
    Diversifikasi pertanian sebagai suatu USAha yang kompleks dan luas untuk meningkatkan produktivitas USAhatani melalui upaya penganekaragaman komoditas pada sub-sistem produksi, konsumsi dan distribusi baik pada tingkat USAhatani regional maupun nasional menuju tercapainya transformasi struktural sektor pertanian ke arah pertanian tangguh. Metode Penelitian ini menggunakan metode survei. Hasil analisis penelitian menunjukkan petani Desa Tambakrejo menanam komoditas pertanian lahan sawah dibagi dalam 3 musim. Musim tanam 1 dan 2 mayoritas petani di Desa Tambakrejo mengusahakan produksi berupa tanaman padi. Sedangkan pada musim tanam 3 mayoritas petani Desa Tambakrejo mengusahakan lahannya untuk ditanami jenis komoditas pertanian palawija seperti jagung, tembakau, cabai, ketela, kacang tanah, melon, dan semangka

    Mesianisme dalam Protes Sosial (Kasus Perjuangan Petani'di Jawa Abad XIX dan XX)

    Full text link
    Mesianisme, yang di kalangan masyarakat Jawa dikenaldengan 'ratu adiP, telah banyak mewarnai .gerakan sosiopolitikJawa pada abad 19 dan awal abad ,20. ,Hal-ini munculkarena ketidakpuasan masyarakat terhad~p.,situasi yang ada-- ekonorrii, -·sasia! dan poHti~.- Da-r,i perk~mbangan sejarahgerakan ini, ternyata kondisi fisiksemacamitu belum cukupmampu untuk mengg:erakkan 'gerakan mesianis'. Faktor yanglebih kuat, yang mampu, mewujudkan keberadaan gerakan -inite.rnyata adalah faktor ideologis. Oleh kare.na itu, adalah "wajar apabila -kertludian gerakan-gerakan' ini diwarn~i olehcorak religious. Dan ~engenai gerakan rn~sianisme di· Ja~a,gerakan ini-lebih banyak memperlihatkan campuran antarakultur lsla~, _Hindu dan Jawa AsH

    Model Pembentukan Kultur Akhlak Mulia Siswa Sekolah Menengah Pertama Di Indonesia

    Full text link
    This research was aimed to find a model of culture development of noble characters at several Indonesian schools with sample schools in Java. The data was obtained through interviews, questionnaires, documentation, and FGD. The results showed that a good model should be developed in building cultures of noble characters for junior high school students in Indonesia consisting of the following: Schools should formulate vision, mission, and directions leading to building noble character cultures at school; there were supports with the same perception among school citizens; there was a high consciousness for all school citizens; there was an assertive policy from the headmaster; there were clear and assertive programs and regularity of schools; there were accustoming values of noble characters within daily activities at school both religious and common ones; there were supports from all parties in realizing noble character cultures at school; there were exemplaries from teachers and employees; there was a synergy among three education centres, and there were rewards and punishment

    Al-quran dalam Perspektif Budaya

    Full text link
    Al-Quran merupakan kitab suci terakhir yang diturunkan kepada manusia. Tujuan utama diturunkannya al-Quran adalah sebagai kitab petunjuk yang meliputi bidang akidah, syariah, dan akhlak. Akan tetapi di luar ketiga petunjuk tersebut, al-Quran telah memberikan motivasi dan inspirasi kepada umat Islam dalam berbagai bidang kehidupan sehingga melahirkan jenis budaya tertentu. Dialog intelektual yang dilakukan secara kreatif oleh umat Islam terhadap al-Quran ternyata telah menghasilkan lahirnya generasi umat yang dipenuhi dinamika dan kreativitas. Sejarah telah membuktikan keunggulan budaya umat Islam pada masa klasik yang disebabkan dialog kreatif mereka terhadap al-Quran. Sebaliknya ketika al-Quran ditinggalkan, kelumpuhan dan kebekuan segera menyerang dan menjangkiti tubuh umat Islam. Oleh karena itu, sangat wajar ketika para pembaharu menyadari hal tersebut, mereka pun secara serentak menyeru umat Islam untuk kembali kepada al-Quran

    NOMINA DAN ADJEKTIVA BAHASA LAMPUNG DIALEK ABUNG

    Get PDF

    Tesis Weber Dan Islam Di Indonesia

    Full text link
    Pada abad pertengahan,' Eropa memperlihatkan" shuasiyang sangat menarik. Pandangan' keagamaan umat Kristen-etika P1.'otestan Calvinis- sebagaimana diketahui memberik~lOmakna moral kepadaumatnya. Kehid.upan ,di dunia ,-ekonomidik.uduskan hanya jika dipanda,ng dad sudut dunia lain '9antujuan":tujua·n no'nempirik. Dad, kondisi ini,lah" kemueJianmuncul yang disebut Weber' detigan' lmentalitas' kap"nalisi •Yang'dalam jangk-a 'panjang. kemudian melahirkan "kapitalismemodern .d(dunia Barat. .Tesi~ Weber yang :demikian se9~ra cepa-t merambah qan.Qiserap' olen .para il~uwan" sosiat Sehingga, di sana sini mencobauntuk membukt'ikannya. Salah satu di antaranya adalahkasus ul'T!a~ IsIamqi Indonesia. Ternyata dad hasil penelitianbeberapa~ilmuwan,"kasuB l~lam di Indon,esia; terutama kelom-,pok pemhah~rli dan ~ p'~ritan, '~emperiihatkan gejaIa, sep~rtiyang'digambarkan Weber. Etika Islam juga mendukung mentalitaskapitalis,· tetapi tentu saja ·dal.am format yangberb~da
    corecore