4 research outputs found

    Workshop Laporan Pertanggungjawaban UMKM Di Kecamatan Cicalengka, Ciwidey, Lembang Dan Ciparay

    Get PDF
    Kajian ini bertujuan untuk memberi pelatihan/workshop mengenai pengetahuan akuntansi dasar dan penyusunan laporan pertanggungjawaban sederhana, bekerjasama dengan Mitra Gerakan Nusantara Hijau (GNH) terutama UMKM yang menjadi binaan GNH yaitu UMKM di Cicalengka, Ciwidey, Lembang dan Ciparay. Pelatihan ini bertujuan agar UMKM memiliki laporan keuangan yang benar walau bentuknya masih sederhana, sehingga  informasi laporan keuangan dapat bermanfaat bagi pengurus, pengelola dan anggota UMKM, untuk mengetahui posisi riil keuangan (Harta, Utang dan Ekuitas), dimana informasinya akan sangat bermanfaat di dalam proses pengambilan keputusan ekonomi UMKM. Adapun prosedur yang telah dilakukan selama PKM: (1) ketua cluster bertemu mitra, sekaligus penandatangan kerja sama, (2) review materi yang dibutuhkan UMKM dengan Mitra GNH (3), rapat dengan semua anggota cluster, persiapan PKM sebanyak 3 kali (4) rapat dengan semua UMKM, (5) pelaksanaan PKM, (6) rapat penutup untuk penyusunan laporan PKM dan publikasi adapun pelaksanaan PKM dilakukan secara online melalui Webinar Workshop Akuntansi Dasar dan Laporan Pertanggungajwaban UMKM. Hasil wawancara dengan Ketua Umum GNH dan Hasil diskusi dengan Koordinator UMKM, diketahui bahwa permasalahan yang UMKM hadapi adalah masih belum tertatanya pembukuan keuangan UMKM. Hasil yang didapatkan selama pelaksanaan PKM, semua peserta UMKM sangat antusias selama workshop berlangsung, aktif berdiskusi dengan nara sumber, mengerjakan soal kasus penyusunan laporan keuangan dengan penuh semangat. Respon peserta setelah mengikuti workshop, pengurus dan pengelola UMKM akan mengimplementasikan pengetahuan yang didapatkan dari workshop, yaitu Menyusun laporan keuangan sederhana dengan benar. PKM selanjutnya diusulkan pendampingan penyusunan laporan keuangan, sesuai dengan core business UMKM penggunaan Microsoft Office atau aplikasi sistem sederhana, pengelolaan UMKM dan aplikasi meeting online

    FACTORS THAT INFLUENCE DECISION MAKING THROUGH THE APPLICATION OF MANAGEMENT ACCOUNTING INFORMATION SYSTEMS

    No full text
    The role of management accounting information system (MAIS) is very important in providing the information needed by managers for decision-making in a company. To achieve the success of implementation of MAIS requires the management commitment and organizational culture. The purposes of this research are to analyze the influence of management commitment and organizational culture on the implementation of MAIS and that implication to the decision making. The method employed in this research is the descriptive and explanatory research one. The type of the data used is the primary ones, and the measurement scale used is the ordinal one. The data collection is conducted by using survey technique through the instrument of questionnaires that are distributed to the three-four-and-five-star hotels in the province of West Java, and the respondents involved are line manager. The validity and reliability are tested towards the questionnaires that have been collected. Then the data are converted within the interval scale. The data analysis is conducted both descriptively and inferentially with the assistance of the Weighted Mean Score and Path Analysis statistics respectively. The results of the research indicate both management commitment and organizational cultur influence managers’ decision making through the application of MAIS

    PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

    No full text
    Penelitian ini menguji pengaruh keputusan investasi, keputusan pendanaan, dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan. Data yang digunakan berasal dari laporan keuangan 44 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2007-2010.Populasi penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdapat di Bursa Efek Indonesia. Sampel sebanyak 220 diambil menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis data menggunakan uji asumsi klasik : uji nonnalitas, uji multikolinieritas. uji autokorelasi, dan uji heteroskedasititas.Uji hipotesis menggunakan analisis regresi berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa : keputusan investasi tidak berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan dengan koefisien negatif sebesar 0,006 dan tingkat signifikansi sebesar 0,683; keputusan pendanaan tidak berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan dengan koefisien positif sebesar 0,844 dan tingkat signifikansi sebesar 0,306; sedangkan kebijakan dividen berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan dengan koefisien positif sebesar 1,639 dan tingkat signifikansi sebesar 0,002

    THE INFLUENCE OF GROWTH CAPITAL EXPENDITURES AND FISCAL STRESS ON THE GROWTH OF LOCAL TAXES (Research on District/City in West Java Province)

    No full text
    Availability of resources and readiness of potential areas is an important factor in the success of the regional autonomy era, but the availability of resources and the readiness potential in every area of the region is uneven causing fiscal stress. High fiscal stress reflects the regional effort to increase local taxes to reduce dependence on the central government level. Along with it, hopes to continue to improve its own admission it will be difficult to materialize when the allocation for capital expenditure is not increased because many more investors who want to invest in an area that has fulfilled its facilities. This research is intended to know the influence of growth capital expenditures and fiscal stress on the growth of local taxes. The study was conducted at the district/city in West Java province in 2008-2011 with a sample of 25 districts/ cities. The method used is the method explanatory. Statistical testing using multiple linear regression analysis, where the effect of partial tested using t-test and simultaneous effects were tested using F-test. The results of this study indicate that partial, significant capital spending growth and have a negatif relationship to the growth of local tax and fiscal stress significantly and positively related to the growth of local taxes. Simultaneously, growth capital expenditures and fiscal stress significantly and positively related to the growth of local taxes
    corecore