4 research outputs found

    SCIENCE DIGITAL EDUPRENUERSHIP BERBASIS PRODUK KEARIFAN LOKAL UNTUK MENGUATKAN KETERAMPILAN TEACHING FACTORY GURU SMK

    Get PDF
    Permasalahan di mitra guru SMK 75 Dua Purwokerto untuk mengadaptasi kedunia kerja dan industri diperlukan persiapan untuk lulusan yang siap terjun. Untuk itu dibutuhkan pelatihan khususnya bagi guru sebagai tenaga pengajar untuk mempersiapkan siswa untuk terjun kedunia indusitri dan usaha. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini meningkatkan keterampilan mitra mengenai Teaching Factory (TEFA) melalui science digital eduprenuership (SCIPRE) berbasis kearifan lokal sebagai upaya mempersiapkan lulusan yang terserap dunia kerja atau berwirausaha. Metode pelaksanaan dalam pelatihan yaitu melalui participant practice yaitu peserta melakukan praktik/ mengaplikasikan dari teori yang dibahas secara langsung. Kegiatan ini dilakukan di SMK 75 Dua Purwokerto dengan sasarn guru dan tenaga pendidik dilingkungan sekolah. Pelatihan keterampilan mengajar Teaching Factory menggunakan science digital eduprenuership (SCIPRE) berbasis kearifan lokal berjalan lancar, antusias dan mendapatkan respon yang baik dari Guru SMK 75 Dua Purwokerto. Diperkuat dengan peningkatan keterampilan mengajar TEFA dilihat dari rata-rata nilai keterampilan mengajar TEFA yang tadinya 60,4 menjadi 84,6 dalam kategori sangat baik. &nbsp

    PELATIHAN DAN PENERAPAN DIGITAL MARKETING DAN LABELING PADA MITRA “BAKSO KERING FROZEN IBU IPAH” DI DESA DUKUHTURI

    Get PDF
    The focus of this service aims to increase sales of dried frozen meatballs which are located in the village of Dukuhturi rt01 RW 01 kec.bumiayu, kab. brebes. This service is carried out by accompanying and training a group of frozen dry meatball entrepreneurs in terms of brand management (labelling), use of digital marketing, and use of E-commers to increase business group sales during the Covid 19 pandemic. The service team provides training with material presented : 1). training inmaking marketing plans 2). training in good HR management so that motivation for performance increases 3) training and assistance in digital marketing and the use of social media and E-commerce 4) training and assistance in social media 5) training in Brand management (Labeling) so that the duplication of the brand or labeling by other parties to make it easier for consumers to recognize the produc

    PELATIHAN PEMASARAN ONLINE PADA USAHA SANGKAR BURUNG ‘BERKAH SANGKAR'

    Get PDF
    The purpose of this service is to increase sales of bird cages andexpand marketing to businesses (Berkah Sangkar) by introducing them toonline marketing through social media which now makes the process easiersale.This Berkah Cage business is located in Kalisalak Hamlet, KarangbawangVillage, District Ajibarang, Banyumas Regency. The method used in this service is methodBINTEK (Technological Guidance) training and mentoring. Through the perpetrator's method Businesses can improvetheir sales process and increase revenue.Tujuan dari pengabdian ini adalah agar supaya meningkatkan penjualansangkar burung dan memperluas pemasaran pada usaha ( Berkah Sangkar) dengan memperkenalkan mereka pada pemasaran online melalui sosial media yang memang sekarang mempermudah dalam proses penjualan. Usaha Berkah Sangkar ini terletak di Dusun Kalisalak, Desa Karangbawang, Kecamatan Ajibarang, Kabupaten Banyumas. Metode yang dgunakan dalam pengabdian ini adalah metode pelatihan BINTEK (Bimbingan Teknologi) dan pendampingan. Melalui metode tersebut pelaku usaha dapat meningkatkan proses penjualan mereka dan menigkatkan pendapatan

    Factor Analysis of Demand for Kaligua Tourism in Brebes Regency: A Case Study Using Primary Data

    No full text
    Based on BPS data, Kaligua tourism experienced a decrease in visitors in 2020 of 68,110 people, down to 64,325 in 2021. And it will drop again in 2022 to 51,587. This indicates a decrease in income for Kaligua tourism objects even though this sector is very important because it has a role in the economy. Against the backdrop of the current problems, it appears that the tourism sector plays a very important role in economic growth, and the growth of new tourist destinations has led to increasingly fierce competition between tourist sites to attract tourists to visit. On the other hand, services in tourism management in terms of serving tourists are not yet good. The purpose of this research is to develop a strategy that can increase the number of tourist visits in Kaligua tourism. Kaligua Tourism continues to experience a decline in visitors from 2020 to 2022, so research is needed to formulate the right strategy to increase visitors to Kali Cave tourism. This research was conducted to determine the effect of penetration pricing and consumer motivation on the decision to visit Kaligua tourism. Data were obtained through interviews. 97 Respondents who have already visited Kaligua tourism will be asked to fill out a questionnaire, and the results will be tested through smart PLS. It is hoped that this research will be able to become the basis and reference for Kaligua tourism in determining the right strategy to increase Kaligua tourism visitors
    corecore