6 research outputs found

    Aplikasi Penjualan Makanan Khas Garut pada Toko Aneka Sari dengan Menggunakan Visual Basic .Net

    Full text link
    Permasalah yang sering muncul dalam menjalankan Toko Aneka Sari yaitu terkadang karyawan gudang mengalami kesulitan untuk menentukan jumlah barang yang tersediadi gudang, terlebih lagi jika aliran barang yang keluar dan masuk gudangsangat banyak. Biasanya karyawan gudang melakukan pencatatan aliran barang secaramanual, sehingga mengalami kesulitan dalam mengetahui berapa jumlah barang yang harus dibeli, apakah barang yang akan dijual tersedia. Informasi tentang persediaan makanan yangup to date menjadi rumit. Program aplikasi penjualan ini dibuat agar sistem penjualan makanan tersebut lebih efektif, efisien, dan lebih cepat sehingga pelayanankepadapara konsumendapat lebih ditingkatka

    Pemanfaatan Virtual Reality pada Perancangan Game Fruit Slash Berbasis Android Menggunakan Unity 3d

    Full text link
    Nowadays games become one of the choices of activities to fill in leisure time or just to amuse themselves during leisure time, because the game is made with a fun and entertaining game system. The current games are very diverse, such as games with puzzles, games that require dexterity to games that require concentration. However, most existing games still use touch screen or touchscreen media, so some games that require Fast reflexes from players will cause difficulties. In this study aims to create a fruit slash entertainment media where players can cut fruit as if real. The game fruit slash app is a game designed by applying Virtual Reality technology that will simplify and maximize excitement while playing the game. Game Fruit Slash is also made by using the engine (game programming) Unity 3D using C # programming language. Game Fruit Slash can be played on android based mobile devices. Expected with the game fruit slash players will be able to feel the new experience. The first test using white box method is a method that uses procedural control control structure to obtain test case. The second test uses the black box method to ensure that an event or input will execute the appropriate process and generate output according to the design. The third test was conducted on fruit slash game application quality test by distributing questionnaires to fruit slash players. And the results of questionnaire data processing is 3.8 (strongly agree) on the aspects of benefits

    Klasifikasi Logo Mobil Menggunakan Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation dan Decision Tree

    Full text link
    Logo mobil sendiri sangat dalam membedakan dalam sebuah mobil adalah logo kendaraan yang berfungsi untuk mengenalkan kepada masyarakat tentang sebuah brand mereka. Pada klasifikasi ini agar masyarakat paham dalam mengetahui logo mobil yang telah ada. Oleh karena itu, dalam penelitian ini mengusulkan klasifikasi logo mobil menggunakan JST -backpropagation dan decision tree. Penelitian ini bertujuan untuk mengklasifikasikan jenis logo mobil yang ada di Indonesia. Serta dapat memudahkan masyarakat awam dalam pengenalan sebuah logo mobil, sehingga nantinya masyarakat akan paham dalam pemilihan sebuah mobil dengan brand yang berkualitas. Dari hasil yang didapatkan bahwa Decision Tree pada split ratio 50:50 precision mendapatkan nilai 0.604, recall mendapatkan nilai 0.611, f-measure mendapatkan nilai 0.598 dan accuracy mendapatkan nilai 95.70%. Kemudian pengujian yang dilakukan JST-backpropagation hasil pada split ratio 50:50 fitur tekstur dan bentuk dengan nilai precision mendapatkan nilai mencapai 0.680, recall mendapatkan nilai 0.521, f-measure mendapatkan nilai 0.600 dan accuracy juga memiliki nilai tertinggi yang dihasilkan oleh JST-backpropagation mencapai 92.50% dengan perbandingan data 50:50. Hasil membuktikan dengan klasifikasi dengan Decision Tree menghasilkan precision, recall, f-measure dan accuracy tertinggi dibandingkan decision tree

    Optimalisasi Pemanfaatan Pekarangan melalui Program Rumah Pangan Lestari di Lingkungan Pejeruk Kota Mataram

    Full text link
    Pertambahan jumlah penduduk dan perkembangan suatu kota  berakibat pada terjadinya permasalahan keterbatasan lahan untuk kegiatan di bidang pertanian. Kelurahan Pejeruk adalah salah satu kelurahan di Kecamatan Ampenan, Kota Mataram yang wilayahnya sudah dipenuhi oleh rumah-rumah warga sehingga tidak ada lagi area untuk kegiatan menghasilkan bahan pangan.  Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mengisi kesenjangan itu adalah pemanfaatan pekarangan melalui konsep Rumah Pangan Lestari (RPL). Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memasyarakatkan konsep RPL melalui beberapa kegiatan. Kegiatan pertama adalah sosialisasi dan penjelasan pentingnya RPL, dilaksanakan dengan metode ceramah dan diskusi dilanjutkan dengan demonstrasi pembuatan pupuk organik (MOL). Kegiatan berikutnya adalah pembuatan plot penanaman sayuran dan tanaman obat dengan metode silvikultur dan hidroponik. Kegiatan terakhir adalah penanaman bibit mangga. Semua kegiatan berjalan lancar dan mendapat sambutan positif dari masyarakat. Hal ini terbukti dari keikutseraan dan keseriusan para kader dan ibu-ibu rumah tangga dalam setiap kegiatan yang dilaksanakan. Diharapkan agar program RPL ini terus dikembangkan guna memenuhi kebutuhan sayuran maupun tanaman obat bagi keluarga yang dihasilkan di pekarangan sendir
    corecore