4 research outputs found
ANALISIS EFEKTIVITAS DAN KONTRIBUSI PAJAK HOTEL DAN RESTORAN TERHADAP PENERIMAAN ASLI DAERAH KOTA BONTANG TAHUN 2012-2014
The Indonesian Government has reformed in taxation known as Autonomous Territory which is dividing resources of revenue such as territorial taxes and central taxes. Hotel and restaurant taxes is one of the City/Regencial taxes which are having an enormous potential in Bontang City, where big companies at and they need public services such as hotels and restaurants to keep their employees on the line. The purpose of this research is to know how the effectivity and the contribution of amount of hotel and restaurant taxes for the Native Territorial Revenue in Bontang City. This research did in Revenues Departement, Monetary Management, and Territorial Assests of Bontang City. This research used qualitative method, by analyzing target data, realization of revenue and contribution of hotel and restaurant taxes for 2012-2014 period. The result show that every target period and realization of hotel and restaurant taxes revenue are increasing with average effectivity level at 138,64% which means very good. And so with the contribution that shows an average score at 6,07% which means contribution of parking taxes toward Native Territorial Revenue is still very less.Keywords: Autonomous Territory, Territorial Taxes, Central Taxes, Hotel Taxes, Restaurant Taxes, Effectivity, Contribution
PENINGKATAN MANAJEMEN USAHA MELALUI FINTECH DAN DIGITAL MARKETING PADA UKM BATIK TULIS GESEK GODHONG SEMARANG
Kota Semarang memiliki satu UKM Batik yang unik dan berbeda dengan motif batik Semarangan yang selama ini telah ada dan berkembang luas, yaitu UKM Batik Tulis Gesek Godhong yang terletak di Kecamatan Candisari Semarang. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberikan solusi atas permasalahan mitra yang dihadapi, pertama berkaitan dengan rendahnya pemahaman terkait dengan Perhitungan Harga Pokok Penjualan produk yang kurang tepat, sehingga tingkat keuntungan tidak bisa terdeteksi dengan baik, permasalahan yang kedua adalah rendahnya pemahaman fintech dan pemanfaatannya dalam pengelolaan keuangan, yang ketiga belum maksimalnya pemanfaatan aplikasi digital marketing dalam pengelolaan usaha. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah penyuluhan dan pelatihan dalam penghitungan harga pokok penjualan produk, penyuluhan fintech mulai dari pentingnya pemanfaatan fintech hingga jenis inovasi dari fintech, melakukan penyuluhan terkait digital marketing yang menarik dan lebih menjual, kegiatan diawalli dengan pre test untuk mengetahui tingkat pemahaman dasar materi penyuluhan. Sebagai tahap akhir tim pelaksana melakukan evaluasi dan monitoring tahap kegiatan. Pelaksanaan kegiatan pengabdian kegiatan masyarakat berjalan dengan lancar dan tetap menggunakan prokes dikarenakan covid 19 yang belum benar-benar berakhir. Respon peserta kegiatan sangat baik ditandai dengan antusiasme kedatangan dan partisipasi selama kegiatan berlangsung, mulai dari sesi pemaparan materi, hingga sesi diskusi sangat interaktif sekali. Adapun mitra memilliki pengetahuan untuk membuat serta menentukan harga pokok penjualan produk dengan tepat sehingga realisasi keuntungan dapat diketahui dengan baik, yang kedua mitra menjadi lebih paham dengan adanya fintech yang nyatanya memang memberikan manfaat yang besar bagi perkembangan usahanya melalui akses dan pengelolaan usaha yang lebih terbuka. Sedangkan keterampilan dalam memanfaatkan digital marketing dapat meningkatkan daya saing usaha lebih baik lag
Other Dimensions of Tax Billing with Gjzeling (Study on Tax Confiscation Officials at KPP Pratama Surabaya Wonocolo)
Hostage or Gjzeling is one of the tax collection efforts to tax payers in certain places within a maximum period of 6 months from the tax insurer placed in the hostage-taking and this can be extended for about 6 months. Many of the constraints faced by tx confiscation officals are related to the duty of gijzeling. This study aims to explore the ways of gijzeling using a qualitative approach or non-positivistic with interpretive paradigm in approaching the true reality. The result shows that the efforts made for the success of tax confiscation officials in gizjeling process are to: 1) believe that the process of gijzeling is for the law enforcement efforts, the process of education to taxpayers, as well as carrying out the mandate of the State to save the state money; 2) manage the conflict with tax insurer based on the hang rule to the taxpayer, neutral, professional, and uphold integrity; 3) uploading awareness by downloading "brainwashing" penangung paja
Gerakan Pengenalan Literasi Keuangan Pada Anak Usia Dini (PAUD) di RA Terpadu Al-Qolam Semarang
Pendidikan literasi keuangan sejak dini sudah seharusnya dilakukan baik secara teori atau praktek. Anak-anak, khususnya yang berada di usia 0 hingga 6 tahun dikenal dengan masa ke-emas-an, sehingga jika diberikan pemahaman mengenai literasi keuangan, akan benar-benar terinternalisasi pada pola fikir dan termanifestasi pada perilaku anak sehari-hari secara sederhana. Namun saat ini masih ditemukan beberapa kendala dalam mengenalkan literasi keuangan sejak dini yang belum masuk pada kurikulum nasional. Selain itu, pelaksanaan pendidikan nasional masih berupa pemahaman teori sehingga penguasaan literasi keuangan pada anak sejak dini menjadi kurang komprehensif. Salah satu solusinya dengen memberikan pengetahuan dan keterampilan secara teori dan praktek dari literasi keuangan sejak dini khususnya di RA Terpadu Al-Qolam Semarang. Metode pendekatan yang dilakukan dalam program kemitraan masyarakat ini berupa pemberian ceramah, pemutaran video, praktek kegiatan jual beli dan praktek kegiatan menabung dalam celengan yang diberikan. Harapannya dapat menambahkan penguasaan pengetahuan dan keterampilan secara teori dan praktek dari literasi keuangan sejak dini dan penanaman karakter siswa khususnya di RA Terpadu Al-Qolam Semarang dalam literasi keuanga