73 research outputs found

    Pengembangan Komik Sebagai Media Pembelajaran Teks Deskripsi Berbasis Sejarah Lokal Untuk Siswa Kelas VII SMP Negeri 4 jejawi

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan media pembelajaran berjudul Komik Teks Deskripsi yang disusun berdasarkan kebutuhan siswa dan guru di SMP Negeri 4 Jejawi. Penelitian ini menggunakan metode penelitian dan pengembangan atau lebih dikenal dengan research and development (R&D) kolaborasi Borg and Gall dan Martin Tessmer. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) Analisis kebutuhan guru dan siswa terhadap media pembelajaran Komik Teks Deskripsi mengarahkan pada peningkatan kemampuan siswa dalam menulis teks deskripsi, (2) Uji validasi ahli terhadap media pembelajaran Komik Teks Deskripsi memperoleh nilai 4,61 dengan kriteria Sangat Baik, selanjutnya layak untuk diujicobakan, (3) Uji coba dilakukan dalam dua tahap yaitu uji one to one dan uji small grup, berdasarkan dua tahap uji coba tersebut terjadi peningkatan persentase KKM mencapai 90% s.d. 100% tuntas, (4) siswa memberikan sambutan positif dan menyatakan sangat berminat jika pembelajaran selanjutnya menggunakan komik, dan (5) Terdapat peningkatan dari nilai pretes dan ke nilai postes sebesar 25 angka dengan predikat Baik, sehingga komik teks deskripsi berpotensial terhadap peningkatan hasil belajar siswa kelas VII di SMP Negeri Jejawi

    Kearifan Lokal Budaya Bugis Dalam Mantra Cenningrara Dan Mantra Pabbura Dalam Kajian Semantik Pada Suku Bugis Di Desa Sumberjaya Kabupaten Banyuasin

    Get PDF
    Kearifan lokal suatu identitas atau kepribadin setiap budaya suatu bangsa yang menyebabkan bangsa tersebut mampu menyerap, bahkan mengolah kebudayaan yang berasal dari luar atau bangsa lain menjadi watak dan kemampuan dalam kehidupan masyarakat. Oleh karena itu, penelitian ini yaitu alternatif sebagai penggerak agar tidak menghilangnya kearifan lokal yang terdapat dalam budaya Bugis yaitu mantra cenningrara dan mantra pabbura.. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan jenis-jenis, fungsi, dan makna dalam mantra cenningrara dan mantra pabbura pada suku Bugis di Desa Sumberjaya Kabupaten Banyuasin. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan metode deskriptif.Data dalam penelitian ini berupa tuturan kata-kata dan kalimat menggunakan bahasa Bugis berbentuk mantra cenningrara dan mantra pabbura. Hasil menunjukkan bahwa mantra cenningrara sebagai doa yang digunakan pada hubungan cinta dan kasih serta kecantikan sedangkan mantra pabbura sebagai bahan pengobatan alternatif untuk menyembuhkan penyakit. Selain itu dalam penelitian ini dapat dihubungan dengan pendidikan untuk mencapai pembelajaran pada suatu mata pelajaran bahasa Indonesia dan menambah pengetahuan kepada peserta didik dan juga pendidik mengenai sastra lisan masyarakat yaitu puisi rakyat seperti mantra

    ASPEK MAKRO DAN MIKRO PADA MANTRA PENJAGAAN (KEBUN, BADAN DAN BISA BINATANG) MASYARAKAT MELAYU KEMUJA

    Get PDF
    The problem in this research is what are the macro and micro aspects of the guarding mantra (garden, body and animal venom) of the Kemuja Malay community. The purpose of this study was to find out and describe the macro and micro aspects of the guarding mantra (garden, body, and animal venom) of the Kemuja Malay community. Keywords : Oral Literature, Guard Spells, Macro, Micro

    Pengaruh Perpustakaan Sekolah Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia di SMAN 1 Martapura

    Get PDF
    This study aims to describe and analyze the influence of the library on student learning outcomes in the Indonesian language subject at SMA Negeri 1 Martapura. This research is a quantitative study using the partial correlation method which was conducted at SMA Negeri 1 Martapura with a sample of 257 students. Data collection techniques using questionnaires and documentation. Instrument test using validity test and reliability test. Prerequisite analysis analysis used the normality test, linearity test, and multicollinearity test, and data were analyzed using descriptive data analysis techniques, t-test analysis, F-test analysis and analysis of the determinant coefficient test. The results showed: There is a significant influence of the library on student learning outcomes in the Indonesian language subject at SMA Negeri 1 Martapura. This is indicated by a significant value of 0.000 which is less than 0.05 so that Ho is rejected, meaning that it can be concluded that Ha is accepted. This means that there is a significant influence of the School Library on Student Learning Outcomes at SMA Negeri 1 Martapura

    ANALISIS KOTEKS PADA TANYA JAWAB PIDATO MENDIKBUD NADIEM MAKARIM DALAM SIMPOSIUM INTERNASIONAL

    Get PDF
    The problem in this research is how to analyze the cotext in the question and answer session of Minister of Education and Culture Nadiem Makarim's speech at the International Symposium on Principals and School Supervisors. This study aims to determine the cotext (explanatory text) contained in each sentence of the question and answer session of Mendikbud Nadiem Makarim's speech at the international symposium of school principals and school supervisors. The data used in this study are secondary data taken from books, articles, and videos related to the purpose of the context analysis. This research uses descriptive qualitative research methods. The data collection technique used in the study was the observation technique. The validity of the data used source triangulation and the data analysis used was the content analysis technique. The results of this study are that there are several forms of cotext in the question and answer session of Mendikbud Nadiem Makarim's speech. For example, the first sentence is an opening greeting for Muslims who are always delivered / spoken before starting a conversation in formal and non-formal situations. The second sentence is a greeting addressed to the participants in the room. The greeting sentence can be "good morning, good afternoon, and good night" depending on the situation at the time of the event.

    PENGARUH METODE PEMBELAJARAN COMPLETE CENTENCE DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS ULASAN SISWA

    Get PDF
    The purpose of this study was to investigate whether the complete sentence learning method affects students' ability to write reviews. The research method used was the pretest-posttest control group design experimental method. The population consists of students in Class VIII of SMP Negeri 16 Palembang, which consists of two classes. The data collection method is the test method: pre-test and post-test. A computational investigation of the t-test yielded tcount = 29.95 and ttable = 1.67 for a table with a significance level of 0.05±n, so tcount > ttable and the alternative hypothesis or Ha is accepted. Keywords: complete centence, ability to write review tex

    Pengembangan Bahan Ajar Digital Materi Cerpen Di SMK Negeri 1 Pemulutan

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar digital pembelajaran bahasa Indonesia dari segi kelayakan isi, media, dan bahasa serta keefektifannya. Penelitian ini menggunakan model pengembangan ADDIE. Uji kelayakan bahan ajar digital melalui uji kelayakan produk dengan cara desain uji coba review dengan diberikan lembar observasi mencakup kesesuaian isi, media, dan bahasa oleh ahli media, ahli materi, dan ahli Bahasa. Subjek uji coba adalah siswa SMK Negeri 1 Pemulutan melalui tiga tahap yaitu uji coba perseorangan yang diambil 3 orang siswa secara acak, uji coba kelompok kecil terdiri dari 10 siswa, dan uji coba lapangan terdiri 34 siswa. Hasil penelitian dan pengembangan produk bahan ajar digital yaitu kualitas bahan ajar adalah layak, efektif, dan efisien. Bahan ajar digital layak dan efektif digunakan oleh siswa saat uji coba lapangan dan membantu siswa dalam mempelajari materi cerpen selama pembelajaran jarak jauh (PJJ). Penelitian ini diharapkan sebagai acuan mengembangkan bahan ajar pada materi lainnya

    Pengaruh Lingkungan Kerja dan Kepemimpinan Kepala Sekolah Sebagai Supervisor Terhadap Kinerja Guru

    Get PDF
    Sekolah sebagai lembaga formal pendidikan memegang peranan penting dalam meningkatkan kualitas pendidikan melalui pembelajaran untuk menunjang kelancaran jalannya pembangunan di Indonesia secara keseluruhan. Guru memiliki potensi yang besar pada dirinya masing-masing, namun potensi tersebut belum dinyatakan pada aktivitas kegiatan mengajar secara penuh karena belum memperoleh rangsangan dan motivasi dari pengawas selaku pimpinan sekolah maupun seniornya. Kepemimpinan pembelajaran merupakan kemampuan dalam mempengaruhi mereka untuk memberi motivasi dan menyadarkan supaya guru-guru bekerja dengan sepenuh kapasitas kemampuan. Kepala Sekolah dituntut untuk dapat bekerja sama dengan bawahannya. Tujuan Penelitian ini untuk menganalisis dan mendeskripsikan ada tidaknya pengaruh lingkungan kerja dan kepemimpinan kepala sekolah terhadap kinerja guru SMK Negeri 2 Prabumulih. Pada penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan 109 sampel. Dari penelitian yang dilakukan kepemimpinan lebih mempengaruhi kinerja guru dibandingkan lingkungan kerja

    KAJIAN PSIKOANALISIS DAN RELIGIUSITAS DALAM NOVEL KETIKA TUHAN JATUH CINTA KARYA WAHYU SUJANI

    Get PDF
    Therapy is a brain research strategy used to study the mental aspects of character in scientific work, and religiosity is a perspective related to religion. The question in this research is how is the psychoanalysis and religiosity of the characters in the novel When God Falls in Cherish by Wahyu Sujani.The investigative method used can be a definite strategy and the approach used can be a spiritual approach. The source of this research is the 442-page novel When God Falls in Adore by Wahyu Sujani which was first published in 2011. t 20cm x 14cm and distributed wildly by Diva Press, Yogyakarta. It can be concluded based on the results of research and discourse that the identity of the characters in the novel includes the desire to eventually become successful, the desire to study at state universities, and the desire not to skip classes. Opportunity, desire to mindfully shape Iruru, Fikri's desire to become an evangelist, etc., wanting to take Angrayan, welcoming friends home, and so on. en Trustees, acting as trustees, providing support, dealing with religion, etc. It's in God's book. About caregivers, requests and forgiveness, kindness to caregivers, welcome and response, patient comfort

    Values Of Character Education In The Finalist Short Story Collection At The Provincial Level Of The 2014 Fls2n

    Get PDF
    The title of this article is “Values Of Character Education In The Finalist Short Story Collection At The Provincial Level Of The 2014 FLS2N” this discuss character education values. The goal of this research is to know to the education character values in the main character for the short story’s finalist provincial level FLS2N 2014. The benefits of this research can increase and adding to knowledge the study of literature especially short story through the character educations. Values practically this research hopes can give contribution for Indonesian language studies in schools. The method used is descriptive method. The source of the data in this reseach is the collect of short story’s finalist in provincial level FLS2N 2014 is Kejai Songket story by Agnes Twenty Agustiola, Melody Strains Sari story by Miranti Intan Alya, and Save Them for Us Father story by Purnama Djasmin. The data analysis technique used in content analysis technique. The result of this research is to show about character education among them relationships to one and only God such as religions, human relationships such as honesty, hard work, creative, independent, curiosity, partriotism, responsibility, love peace and relationship to the environment such as care for the environment
    • …
    corecore