3 research outputs found

    PENGARUH PERAWATAN LUKA MODERN DRESSING TERHADAP PERCEPATAN PENYEMBUHAN LUKA DIABETIK DI PRAKTEK KEPERAWATAN MANDIRI KECAMATAN SARUDIK TAHUN 2022

    Get PDF
    Diabetes melitus adalah gangguan hormonal kronik yang menyebabkan glukosa dalam darah berlebih disertai dengan berbagai kelainan metabolik. Indonesia masuk dalam negara urutan ke tujuh dengan jumlah pasien tertinggi di dunia, yaitu sebanyak 10,7 juta jiwa dan akan terus bertambah hingga pada tahun 2045 diperkirakan mencapai 16,6 juta jiwa. Prevalensi kejadian ulkus diabetik di Indonesia sebesar 15% dari penderita diabetes melitus. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh perawatan luka modern dressing terhadap percepatan penyembuhan luka ulkus diabetik. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dan menggunakan desain penelitian Quasi Eksperimen dengan rancangan pre dan post test control group design. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, instrument penelitian yang digunakan lembar observasi Betes-Jensen Wound Assessment Tool (BWAT). Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan rerata selisih skor perkembangan perbaikan penyembuhan luka yang signifikan. Pada perawatan luka modern dressing mempunyai pengaruh perkembangan perbaikan luka yang lebih baik dibandingkan dengan perawatan luka konvensional. Modern dressing sangat berpengaruh untuk mempercepat fase penyembuhan luka ulkus diabetik. Kepada petugas kesehatan yang melakukan perawatan luka harus lebih memahami dan mengetahui konsep perawatan luka dengan menggunakan teknik modern dressing tepat gun

    PENGARUH PERAWATAN LUKA MODERN TERHADAP PERCEPATAN PENYEMBUHAN LUKA DIABETIK DI PRAKTEK KEPERAWATAN MANDIRI SIBOLGA TAHUN 2020

    Get PDF
    Diabetes melitus adalah gangguan hormonal kronik yang menyebabkan glukosa dalam darah berlebih disertai dengan berbagai kelainan metabolik. Indonesia masuk dalam negara urutan ke tujuh dengan jumlah pasien tertinggi di dunia, yaitu sebanyak 10,7 juta jiwa dan akan terus bertambah hingga pada tahun 2045 diperkirakan mencapai 16,6 juta jiwa. Prevalensi kejadian ulkus diabetik di Indonesia sebesar 15% dari penderita diabetes melitus. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh perawatan luka modern dressing terhadap percepatan penyembuhan luka ulkus diabetik. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dan menggunakan desain penelitian Quasi Eksperimen dengan rancangan pre dan post test control group design. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, instrument penelitian yang digunakan lembar observasi Betes-Jensen Wound Assessment Tool (BWAT). Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan rerata selisih skor perkembangan perbaikan penyembuhan luka yang signifikan. Pada perawatan luka modern dressing mempunyai pengaruh perkembangan perbaikan luka yang lebih baik dibandingkan dengan perawatan luka konvensional. Modern dressing sangat berpengaruh untuk mempercepat fase penyembuhan luka ulkus diabetik. Kepada petugas kesehatan yang melakukan perawatan luka harus lebih memahami dan mengetahui konsep perawatan luka dengan menggunakan teknik modern dressing tepat guna

    PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PERILAKU CUCI TANGAN PAKAI SABUN DENGAN AIR MENGALIR ANAK SD DI SEKOLAH DASAR NEGERI 157019 PINANGSORI 12 KABUPATEN TAPANULI TENGAH TAHUN 2018

    Get PDF
    Abstract Clean and Healthy Behavior (PHBS) is a set of behaviors that are practiced on the basis of awareness as a learning outcome, which makes a person, family, group and community able to help themselves (independent) in the health sector and play an active role in realizing public health. Clean and healthy life behavior is the second biggest factor after environmental factors that have an impact on the health of individuals, groups or communities. The purpose of this study was to determine the effect of health education on the behavior of washing hands with soap with running water in elementary school children in the 157019 Pinangsori Public Elementary School 12 Middle Tapanuli Regency 2018. This study used a Quasi Experimental research method using one group pretest-posttest design. The sample in this study was elementary school students grade IV at SDN Pinang Sori 12. Sampling used a total sampling technique with a number of respondents as many as 56 people. The results of the study t value of the variable knowledge was -9,151 with a p value of 0,000 <0.05 while the t value for the attitude variable is -15,394 with a p value of 0,000 <0.05 and the calculated value for the action variable is -12,699 p value of 0,000 <0.05 using the paired t-test static test then, it is concluded that there is an influence PHBS counseling about washing hands on knowledge and attitudes and actions about washing hands in elementary school class IV Pinang Sori 12.     Keywords:  Health Education, Knowledge, Attitudes, Actions &nbsp
    corecore