80 research outputs found

    Pelaksanaan Pendampingan Belajar dalam Mewujudkan Kemandirian Anak Jalanan di Komunitas Save Street Child Taman bungkul Surabaya

    Get PDF
    Fenomena anak jalanan menjadi salah satu permasalahan sosial yang melanda kota Surabaya. Banyak faktor yang membuat mereka tidak besekolah yaitu faktor ekonomi dan pendidikan orang tua yang rendah. Untuk menghadapi permasalahan anak jalanan ini beberapa orang mulai mencoba memulai gerakan peduli terhadap anak jalanan. Salah satunya adalah sebuah komunitas yaitu komunitas Save Street Child Surabaya. Komunitas Save street child Surabaya mengelola pembelajaran diluar kelas degan mekanisme survey, pendekatan terhadap warga dan memilki peranan kecil sebelumnya akhirnya berjalan sebagai pusat kegiatan belajar mengajar. Hal ini dilakukan agar mewujudkan kemandirian anak jalanan di komunitas Save Street Child di taman bungkul Surabaya Penelitian ini bertujuan mengenai : (1) pelaksanaan pendampingan belajar dalam dalam mewujudkan kemandirian anak jalanan di komunitas Save Street Child di taman bungkul Surabaya, (2) tingkat kemandirian anak jalanan pada komunitas Save Street Child taman bungkul Surabaya, (3) mengetahui faktor-faktor pendukung dalam pendampingan belajar dalam mewujudkan kemandirian anak alanan pada komunitas Save Street Child di taman bungkul Surabaya, (4) faktor-faktor penghambat pendampingan belajar dalam mewujudkan kemandirian anak alanan pada komunitas Save Street Child di taman bungkul Surabaya.informan penelitian ini meliputi : (1) pihak penyelenggara komunitas Save Street Child Surabaya, (2) pengajar komunitas Save Street Child Surabaya, (3) anak jalanan komunitas Save Street Child Surabaya. Pengumpulan data penelitian ini menggunakan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini antara lain : pertama, pendampingan belajar di komunitas save street child taman bungkul surabaya meliputi (1) warga belajar, (2) ragi/motivasi belajar, (3) sumber belajar, (4) paguyuban/kelompok belajar, (5) pamong belajar, (6) tempat belajar, (7) sarana belajar, (8) dana belajar, (9) program kegiatan belajar, (10) hasil belajar. Kedua, setelah diadakanya pendampingan belajar bagiu anak jalanan, dampak dari pendampingan tersebut adalah kemandirian. kemandirian anak jalanan sudah mulai terlihat yaitu semakin bertanggung jawab, tidak mudah bergantung kepada orang lain, anak-anak dapat memenuhi kebutuhan pokok minimal sendiri, menjadi lebih disiplin, lebih berani dalam mengambil resiko. Kata Kunci : Pelaksanaan pendampingan, Pendampingan belajar, kemandirian, anak jalanan Abstract The phenomenon of street children became one of the social problems that hit the city of Surabaya. Many factors that make them not school are the economic factors and low parental education. To face the problems of street children some people started trying to start a caring movement towards street children. One of them is a community of Save Street Child Surabaya community. The community of Save street child Surabaya manages out-of-class learning with survey mechanism, approaches to citizens and having a small role before finally running as a center for teaching and learning activities. This is done in order to realize the independence of street children in the community of Save Street Child in Surabaya bungkul park. This study aims to: (1) implementation of learning assistance in realizing the independence of street children in the community of Save Street Child in Surabaya bungkul park, (2) (3) to know the supporting factors in facilitation of learning in realizing the independence of children alanan in the community of Save Street Child in Surabaya bungkul park, (4) inhibiting factors of learning assistance in realizing the independence of children of the alanan in the Save Street Child community in Surabayas bungkul park. The research informants included: (1) the organizers of the Save Street Child Surabaya community, (2) teachers of the Save Street Child Surabaya community, (3) street children of the Save Street Child community of Surabaya. The data collection of this research use interview, observation, and documentation. The results of this study include: first, the assistance of learning in the community save street child bungkul surabaya park includes (1) studying citizens, (2) yeast / learning motivation, (3) learning resources, (4) community / study groups, (5) (6) learning places, (7) learning facilities, (8) learning funds, (9) learning activities, (10) learning outcomes. Secondly, after conducting the study assistance for street children, the impact of the mentoring is independence. the independence of street children has begun to appear that is more responsible, not easy to depend on others, children can meet their own basic needs at least, become more disciplined, more daring in taking risks. Keywords: Implementation of mentoring, Mentoring learning, independence, street childre

    Studi Analisis Hubungan Antara Self Efficacy Dengan Hasil Belajar Fisika Siswa Kelas XI MIA SMA Negeri 1 Takalar

    Full text link
    Penelitian ini adalah Ex-Post Facto yang bersifat korelasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) seberapa besar Self Efficacy peserta didik, (2) seberapa besar hasil belajar fisika peserta didik, (3) apakah ada hubungan positif yang signifikan antara self efficacy dengan hasil belajar fisika peserta didik. Populasi penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas XI SMA Negeri 1 Takalar tahun ajaran 2015/2016. Sampel penelitian ini diambil secara random sebanyak 125 peserta didik. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah data mengenai Self Efficacy dan hasil belajar fisika peserta didik yang diambil dengan cara membagikan instrumen berupa angket self efficacy dan istrumen tes hasil belajar fisika. Data yang terkumpul diolah secara deskriptif dan inferensial. Hasil penelitian yang diperoleh: (1) self efficacy peserta didik berada pada kategori rendah (2) hasil belajar fisika peserta didik berada pada kategori tinggi, (3) secara signifikan tidak terdapat hubungan positif antara self efficacy dengan hasil belajar fisika.Kata kunci: Penelitian Ex­-Post Facto,Self Efficacy, hasil belajar fisika.This study is the Ex-Post Facto that is correlational. This study aims to determine (1) how much Self Efficacy learners, (2) how much physics learning outcomes of students, (3) whether there is a significant positive relationship between self-efficacy with physics learning outcomes of students. The study population was all students of class XI SMA Negeri 1 Takalar the academic year 2015/2016. The research sample taken at random as many as 125 students. Data collection techniques used in this research is data on Self Efficacy and physics learning outcomes learners is drawn by distributing questionnaire instrument of self-efficacy and achievement test instrument of physics. The collected data is processed by descriptive and inferential. The results obtained: (1) self-efficacy of students that are in the low category (2) physics learning outcomes of students at the high category, (3) there is no significant positive relationship between self-efficacy with physics learning outcomes

    Analisis Pola Penggunaan Remitansi Serta Dampaknya Terhadap Perkembangan Daerah Asal: Studi Kasus Pada Desa Widarapayung Wetan, Kecamatan Binangun, Kabupaten Cilacap, Provinsi Jawa Tengah

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pola penggunaan remitansi serta dampaknya terhadap perkembangan daerah asal. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang berupa hasil kuisioner dan hasil wawancara yang dilakukan pada TKI di Desa Widarapayung Wetan, Kecamatan Binangun, Kabupaten Cilacap, Provinsi Jawa Tengah untuk menguji hipotesis penelitian. Data sekunder yang digunkan dalam penelitian ini berasal dari instansi-instansi terkait untuk mendukung kelengkapan data dalam penelitian ini. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari variabel bebas yaitu, konsumsi, investasi, sosial, dan tabungan, serta varibel terikat yaitu dampak terhadap perkembangan daerah asal. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh hasil bahwa variabel konsumsi, investasi, sosial dan tabungan berpengaruh positif dan signifikan terhadap perkembangan daerah asal

    Analisis Daya Saing Sektor Pariwisata Daerah Istimewa Yogyakarta

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis daya saing sektor pariwisata Daerah Istimewa Yogyakarta dengan provinsi se-Jawa-Bali sebagai pembandingnya dan untuk mengetahui faktor-faktor yang menentukan daya saing serta strategi yang bisa diambil untuk meningkatkan daya saing. Data yang digunakan adalah data sekunder dan primer yaitu data PDRB Daerah Istimewa Yogyakarta tahun 2011-2015 dan data terkait pariwisata yang mendukung serta depth-interview dengan Dinas Pariwisata Daerah Istimewa Yogyakarta. Dalam penelitian ini digunakan alat analisis shift share dan melalui pendekatan model Porter’s diamond yang dihitung menggunakan indeks komposit serta analisis kuadran. Hasil analisis shift share menunjukkan bahwa pada tahun 2011-2015 sektor pariwisata mengalami pertumbuhan yang cepat dan mampu berdaya saing dengan sektor yang sama di tingkat nasional. Sejalan dengan hasil shift share, hasil analisis melalui pendekatan model Porter’s diamond menunjukkan bahwa sektor pariwisata Daerah Istimewa Yogyakarta memiliki daya saing yang cukup baik dibandingkan dengan provinsi pembandingnya. Faktor yang memiliki keunggulan dalam menentukan daya saing adalah faktor industri pendukung terkait dan kondisi fakto

    Studi Analisis Hubungan Antara Self Efficacy dengan Hasil Belajar Fisika Siswa Kelas XI MIA SMA Negeri 1 Takalar

    Get PDF
    Penelitian ini adalah Ex-Post Facto yang bersifat korelasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) seberapa besar Self Efficacy peserta didik, (2) seberapa besar hasil belajar fisika peserta didik, (3) apakah ada hubungan positif yang signifikan antara self efficacy dengan hasil belajar fisika peserta didik. Populasi penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas XI SMA Negeri 1 Takalar tahun ajaran 2015/2016. Sampel penelitian ini diambil secara random sebanyak 125 peserta didik. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah data mengenai Self Efficacy dan hasil belajar fisika peserta didik yang diambil dengan cara membagikan instrumen berupa angket self efficacy dan istrumen tes hasil belajar fisika. Data yang terkumpul diolah secara deskriptif dan inferensial. Hasil penelitian yang diperoleh: (1) self efficacy peserta didik berada pada kategori rendah (2) hasil belajar fisika peserta didik berada pada kategori tinggi, (3) secara signifikan tidak terdapat hubungan positif antara self efficacy dengan hasil belajar fisika.Kata kunci: Penelitian Ex­-Post Facto,Self Efficacy, hasil belajar fisika.This study is the Ex-Post Facto that is correlational. This study aims to determine (1) how much Self Efficacy learners, (2) how much physics learning outcomes of students, (3) whether there is a significant positive relationship between self-efficacy with physics learning outcomes of students. The study population was all students of class XI SMA Negeri 1 Takalar the academic year 2015/2016. The research sample taken at random as many as 125 students. Data collection techniques used in this research is data on Self Efficacy and physics learning outcomes learners is drawn by distributing questionnaire instrument of self-efficacy and achievement test instrument of physics. The collected data is processed by descriptive and inferential. The results obtained: (1) self-efficacy of students that are in the low category (2) physics learning outcomes of students at the high category, (3) there is no significant positive relationship between self-efficacy with physics learning outcomes.Keywords: Research Ex-Post Facto , Self Efficacy , physics learning outcomes

    Pengaruh Model Pembelajaran Langsung Terhadap Hasil Belajar Fisika Pada Siswa Kelas X SMA Handayani Sungguminasa Kabupaten Gowa

    Get PDF
    Jenis penelitian ini adalah penelitian Pra Eksprimen yang bertujuan untuk: (1) Mengetahui seberapa besar hasil belajar fisika sebelum diajar dengan model Pembelajaran Langsung. (2) Mengetahi seberapa besar hasil belajar fisika setelah diajar dengan model Pembelajaran Langsung. (3) Mengetahui bagaimana peningkatan hasil belajar fisika setelah diajar dengan model Pembelajaran Langsung. Desain penelitian ini adalah The One Group pretest-posttes Design yang melibatkan dua variabel terdiri dari variabel bebas dan varibel terikat. Variabel terikat yaitu hasil belajar dan variabel bebas yaitu model pembelajaran langsung. Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes hasil belajar fisika sebanyak 20 item yang berbentuk multiple choise atau pilihan ganda pada pokok bahasan “Gerak Lurus”. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas X SMA Handayani Sungguminasa pada semester ganjil tahun ajaran 2015/2016 sebanyak 27 orang. Hasil penelitian menunjukkan pre test siswa memperoleh skor rata-rata 7,92 sedangkan post test diperoleh skor rata-rata  12,74 dan skor rata-rata uji gain ternormalisasi sebesar 0,40. Sehingga dapat disimpulkan bahwa hasil belajar siswa kelas X SMA Handayani Sungguminasa meningkat dalam kategori sedang setelah diterapkan model pembelajaran langsung.Kata Kunci: Penelitian Pra-Eksperimen, Model Pembelajaran Langsung, Uji N-Gain.This type of research is research Pre Experiments aimed at: (1) Knowing how big the learning outcomes taught physics before with Direct Learning model. (2) mengetahi how big the learning outcomes once taught physics by Direct Learning model. (3) Knowing how learning outcome physics after being taught by Direct Learning model. The design of this study is one group pretest-posttes Design involving two variables consisting of independent variables and the dependent variable. The dependent variable is the result of learning and independent variables that direct instructional model. The research instrument used is physics achievement test as many as 20 items in the form of multiple choice multiple choise or on the subject of "Straight Motion". Subjects in this study were students of class X SMA Hand Sungguminasa on odd semester academic year 2015/2016 as many as 27 people. The results showed pre-test students gain an average score of 7.92 while the post-test scores obtained an average score of 12.74 and the average test normalized gain of 0.40. It can be concluded that the results of class X student SMA Hand Sungguminasa increase in the medium category after learning model is applied directly.Key Words: Pre-Experimental Research, Direct Instruction Model, Test N-Gain
    • …
    corecore