3 research outputs found

    STRATEGI BIM–KO MGMPS UNTUK MEWUJUDKAN SMP NEGERI 4 CANDIPURO BERKINERJA PROFESIONAL

    Get PDF
    MGMPS adalah pertemuan guru di sekolah yang dibentuk untuk menampung permasalahan yang dihadapi guru di kelas sesuai tugas dan tanggungjawabnya. MGMPS sebagai salah satu alternatif mengatasi masalah pembelajaran diawali dengan  penjelasan penyusunan perangkat pembelajaran oleh kepala sekolah, kemudian guru sesama mata pelajaran melakukan diskusi dan melaksanakan tugas mandiri dengan bimbingan untuk menyusun perangkat pembelajaran. Beberapa waktu kemudian kepala sekolah mengecek kebenaran perangkat pembelajaran yang telah disusun guru secara mandiri. Jika telah ssuai maka kepala sekolah memasukkanya ke dalam lembar observasi. tetapi jika ada kesalahan atau kurang tepat, maka kepala sekolah akan melakukan koordinasi dengan guru tersebut serta memberikan review dan penambahan selang waktu untuk memperbaikinya sebelum dilaksanakan visitasi oleh pengawas sekolah terhadap  perangkat pembelajaran yang telah disusun guru. Berdasarkan hasil evaluasi diri guru (EDG) dan penilaian dari pengawas sekolah, dari 24 guru PNS/GTT mendapatkan nilai supervisi dari pengawas sekolah yang sama atau lebih besar dari nilai EDG yang telah dibuat guru adalah 17 orang, sedangkan 7 orang lainnya masih   mendapat penilaian pengawas di bawah nilai EDG. Hal ini disebabkan kelengkapan perangkat pembelajaran yang kurang sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan. Kategori A didapatkan oleh 22 guru sedangkan 2 guru lainnya mendapat kategori B. Hal ini menunjukkan bahwa melalui diskusi dan pembimbingan yang terkoordinasi dalam wadah MGMPS, dapat meningkatkan kinerja guru di SMP Negeri 4 Candipuro, sehingga meningkatkan profesionalieme guru dan hasil Penilaian Kinerja Guru.  

    BANGPROSIF MENINGKATKAN KEMAMPUAN BER-PKB UNTUK MEWUJUDKAN GURU PROFESIONAL

    Get PDF
    Hasil penilaian realisasi sasaran kerja pegawai tahun 2016 di SMP Negeri 4 Candipuro kurang memuaskan, karena kurang memenuhi target yang telah ditetapkan dan hasil KTI guru yang kurang sesuai dengan kaidah. Berdasarkan keadaan tersebut, maka Kepala sekolah berinisiatif untuk melakukan pembimbingan kegiatan PKB guna melaksanaan pembinaan dan peningkatan karier guru serta meningkatkan kemampuan ber-PKB guna mendukung terealisasinya target SKP. Pembimbingan dilakukan oleh kepala sekolah menggunakan strategi Bangprosif atau Pengembangan Profesional Intensif, yaitu pembimbingan yang dilakukan secara intensif untuk meningkatkan profesionalisme guru dalam menyusun KTI. Pembimbingan kelompok dilaksanakan secara berkala dalam kegiatan MGMPS setiap 2 minggu sekali, sedangkan pembimbingan individual dilaksanakan sesuai kesepakatan antara kepala sekolah dan guru. Hasil pembimbingan melalui strategi Bangprosif adalah meningkatnya antusias dalam ber-PKB, sehingga mengalami peningkatan profesionalisme guru karena untuk memenuhi target dalam SKP. Guru diharapkan memperoleh nilai PPK yang baik, serta memiliki tabungan angka kredit sehingga mengalami peningkatan karir serta mendukung pengembangan profesionalisme

    Hypertension Self Management Behavior and Achievement of Therapeutic Targets Grade 1 Essential Hypertension

    No full text
    Uncontrolled blood pressure in hypertension will increase the risk of cardiovascular disease. Hypertension Self-Management correlates with controlled blood pressure and correlates with blood pressure. The current study used the controlled parameter of blood pressure based on the classification of hypertension, with measurements at that time, it does not describe the type of hypertension studied and the extent to which the therapy target was achieved based on time. This research aims to determine the correlation of Hypertension Self-Management Behavior (HSMB) with Target Achievement of Essential Hypertension Therapy. The research design was correlational. Data collection using the HSMB Questionnaire, documentation of blood pressure for the last 3 months and blood pressure measurements in the fourth month. All respondents who met the criteria to be the research sample, namely as many as 34 respondents. Most of the respondents had good HSMB and SBP therapy targets achieved (41.2%) and DBP therapeutic targets were not achieved (58.8%). The results of the correlation test: HSMB with the achievement of TDS and TDD targets obtained p values of 0.475 and 1.000. There is no correlation between hypertension self-management behavior and the achievement of treatment targets for Grade 1 hypertension, both on systolic and diastolic blood pressure
    corecore