13 research outputs found
PENERAPAN ALGORITMA DIJKSTRA UNTUK PENENTUAN JALUR TERBAIK EVAKUASI TSUNAMI – STUDI KASUS: KELURAHAN SANUR BALI
Tsunami cukup sering terjadi di Indonesia. Hal ini tidak terlepas dari fakta letak geografis Indonesia yang terletak pada tiga lempeng tektonik utama. Bali termasuk salah satu wilayah yang memiliki potensi tsunami. Mengingat hal tersebut adanya jalur evakuasi terbaik sebagai sarana mempercepat tindakan untuk menjauhkan warga setempat dari bahaya yang ditimbulkan (evakuasi) menjadi sangat penting. Dalam penelitian ini, dipilih Kelurahan Sanur Denpasar Bali sebagai objek penelitian tersebut. Jalur evakuasi terbaik dicari dengan algoritma Dijkstra. Di sini hasil jalur evakuasi terbaik dikelompokkan berdasarkan letak tempat evakuasi dan area aman
IMPLEMENTASI ABSTRACT SYNTAX TREE PADA PENILAIAN KODE PROGRAM BAHASA PEMROGRAMAN C++
Online Judge System (OJS) telah banyak digunakan dalam proses pembelajaran pemrograman khususnya pada tingkat perguruan tinggi. Proses asesmen dilakukan dengan melakukan komparasi hasil dari eksekusi kode program berdasarkan test case yang telah diatur sebelumnya. Dalam OJS terdapat keterbatasan yaitu penilaian hanya berpatokan pada benar dan salah saja, tidak dapat menilai secara komprehensif berdasarkan grade tertentu. Perlu adanya alternatif lain dalam menentukan ketepatan penilaian dari hasil OJS, seperti menggunakan proses pengecekan dari isi tekstual kode program itu sendiri bukan hanya dari hasil eksekusinya. Penilaian kode program dengan mengukur kemiripan antara teks maupun struktur kode program mahasiswa dan kode program kunci jawaban dapat menjadi alternatif lain dalam mengukur ketepatan penilaian kode program. Pada artikel ini penulis melakukan pengukuran kemiripan teks kode program menggunakan cosine similarity dan kemiripan struktur kode program dengan menggunakan metode jaccard. Dari hasil ujicoba didapatkan bahwa perhitungan kemiripan teks antara kode program jawaban dan kunci jawaban belum dapat merepresentasikan kemiripan seutuhnya karena banyak bagian dari kode program khususnya bahasa pemrograman c++ yang perlu ditelaah secara mendalam berdasarkan strukturnya. Penerapan struktur kode program yang dilakukan dengan membuat Abstract Syntax Tree (AST) sangat representatif terhadap penilaian kode program
Online Virtual Classroom Management using WebRTC Based Flipped Model
Online learning has had a tremendous impact on the field of education but has the effect of lowering the quality of academic integrity compared to face-to-face learning. The purpose of this study is to produce an online learning system that uses the flipped model in an online virtual classroom with the application of WebRTC technology, so that the constraints on the quality of academic integrity in these learning activities can be overcome. The research method used was an experiment with a One-Group Pretest-Posttest Design. The sampling technique used is cluster sampling. The results showed that the use of the flipped learning model in an online virtual classroom based on WebRTC was categorized as better in improving the quality of students' academic integrity when compared to the use of the Flipped learning model without WebRTC. This research can be used as a reference in managing online learning systems using the Flipped model based on WebRTC because previous research focused on the Flipped learning model in WebRTC-based online virtual classrooms that can improve the quality of student learning integrity
LONG SHORT TERM MEMORY APPROACH FOR SHORELINE CHANGE PREDICTION ON ERETAN BEACH
Eretan Beach is one of the beaches in Indramayu and has a reasonably severe abrasion rate from year to year. The Eretan coastline always experiences significant changes due to erosion every year. Therefore, it is necessary to study changes in the coastline at Eretan beach. This study obtained coastline data from the Google Earth engine using CoastSat, a python-based open-source toolkit, from 1992 – 2022. The open-source geographic information system software used to process the data is the Quantum Geographic Information System. This study aims to analyze the Long Short-term Memory (LSTM) algorithm in predicting shoreline changes at Eretan Beach. The eight optimizer functions in the LSTM are used with nine different scenarios to analyze the algorithm's performance. The results of this study show that RMSProp has the best performance compared to other optimizers. The RMSE and MAPE values on the RMSProp are 35.06258 and 2.2923 on the training data and 9.2457 and 1.06786 on the test data. In addition, from the predictions for the next ten years at transect point 251, it was found that there would be an increase in the coastline
Sistem Monitoring Tanaman Hortikultura Pertanian di Kabupaten Indramayu Berbasis Internet Of Things
Kabupaten Indramayu secara umum memiliki kontur tanah yang datar disepanjang jalur pantai utara, ketinggian tanah didaerah ini hanya 0-10m diatas permukaan laut sehingga memudahkan petani dan pekebun untuk mengolah tanahnya. Tugas petani dan pekebun kita diantaranya adalah membajak, memberi pupuk dan mengairi sawah, menghalau wabah hewan pengerusak, melihat level air pada tanaman serta menjaga tingkat kesuburan tanah. Kegiatan pengelolaan tanah ini berpotensi untuk kehilangan standar kerjanya karena dilakukan secara berulang oleh manusia, selain itu manusia pasti akan melakukan kesalahan sehingga pengolahan tanah menjadi tidak maksimal. Dengan adanya sistem monitoring oleh perangkat komputer yang bekerja secara otomatis ini pekerjaan petani dan pekebun kita menjadi lebih terbantu karena perangkat monitoring tidak akan lelah memantau keadaan tanah dan sistem tidak mungkin melakukan kesalahan analisis terhadap keadaan tanah seperti yang saat ini banyak terjadi. Data/informasi yang dimonitor oleh sistem monitoring ini diantaranya adalah kelembaban tanah, suhu tanah, tingkat kesuburan tanah dan masa tanam. Data diambil dari end device dikirim menggunakan radio frequency ke gateway. Dari gateway sebagi broker akan dikirim ke midleware. Sistem monitoring yang dibangun adalah yang dikembangkan dari data yang diambil dari midleware yang dilakukan secar realtime dari end device dan dilakukan pengolahan data dalam dashboard dan mobile application yang akan dipergunakan petani dalam mengolah data realtime yang diambil dari tanaman holtikulture yang sedang ditanam. . Dalam aplikasi ini kita masih menggunakan hanya dua jenis tanaman cabe dan bawang merah. Sistem ini akan memberikan data pertanian presisi dalam hal pemberian air dan pupuk. Selain itu juga sistem ini mampu memberikan monitoring notifikasi kondisi tanam, umur tanaman dan petunjuk dalam penentuan tanaman. Tujuan sistem ini dapat membantu petani khususnya daerah indramayu yang merupakan penghasil holtikultura jenis bawang merah dan cabe dapat meningkatkan hasil panennya dan memberikan petunjuk dalam mengelola tanaman holitkulutura petani
SISTEM MONITORING TANAMAN HORTIKULTURA PERTANIAN DI KABUPATEN INDRAMAYU BERBASIS INTERNET OF THINGS
Kabupaten Indramayu secara umum memiliki kontur tanah yang datar disepanjang jalur pantai utara, ketinggian tanah didaerah ini hanya 0-10m diatas permukaan laut sehingga memudahkan petani dan pekebun untuk mengolah tanahnya. Tugas petani dan pekebun kita diantaranya adalah membajak, memberi pupuk dan mengairi sawah, menghalau wabah hewan pengerusak, melihat level air pada tanaman serta menjaga tingkat kesuburan tanah. Kegiatan pengelolaan tanah ini berpotensi untuk kehilangan standar kerjanya karena dilakukan secara berulang oleh manusia, selain itu manusia pasti akan melakukan kesalahan sehingga pengolahan tanah menjadi tidak maksimal. Dengan adanya sistem monitoring oleh perangkat komputer yang bekerja secara otomatis ini pekerjaan petani dan pekebun kita menjadi lebih terbantu karena perangkat monitoring tidak akan lelah memantau keadaan tanah dan sistem tidak mungkin melakukan kesalahan analisis terhadap keadaan tanah seperti yang saat ini banyak terjadi. Data/informasi yang dimonitor oleh sistem monitoring ini diantaranya adalah kelembaban tanah, suhu tanah, tingkat kesuburan tanah dan masa tanam. Data diambil dari end device dikirim menggunakan radio frequency ke gateway. Dari gateway sebagi broker akan dikirim ke midleware. Sistem monitoring yang dibangun adalah yang dikembangkan dari data yang diambil dari midleware yang dilakukan secar realtime dari end device dan dilakukan pengolahan data dalam dashboard dan mobile application yang akan dipergunakan petani dalam mengolah data realtime yang diambil dari tanaman holtikulture yang sedang ditanam. . Dalam aplikasi ini kita masih menggunakan hanya dua jenis tanaman cabe dan bawang merah. Sistem ini akan memberikan data pertanian presisi dalam hal pemberian air dan pupuk. Selain itu juga sistem ini mampu memberikan monitoring notifikasi kondisi tanam, umur tanaman dan petunjuk dalam penentuan tanaman. Tujuan sistem ini dapat membantu petani khususnya daerah indramayu yang merupakan penghasil holtikultura jenis bawang merah dan cabe dapat meningkatkan hasil panennya dan memberikan petunjuk dalam mengelola tanaman holitkulutura petani
Optimasi Pemilihan Barang Dagangan bagi Pedagang Keliling dengan Algoritma Genetika
Existence of constraints increases difficulty in choosing the right goods for a seller. Indeed, the seller wants to optimize the profit gained. Due to limitation of capital and maximum capacity, the seller needs a certain strategy to do the selection. Moreover the fact that each goods has its own probability to sell makes the problem becomes more complex. In this paper, the problem is solved using genetic algorithm. The result of simulation is in a good agreement with analytical solution. The simulation of N-goods selection is also given in the paper.