4 research outputs found

    PERAN NOTARIS DALAM PROSES ALIH KREDIT PEMILIKAN RUMAH SUBSIDI

    Get PDF
    This research aims to find out the role of the Notary in the process of transferring subsidized home ownership credit (KPR in Indonesia) at the main branch of PT.BTN Palembang. This research is a type of normative research using library research material collection techniques. The background to this writing is that in practice there is often a transfer of subsidized home ownership credit (KPR) carried out by debtors who have been placed in subsidized housing for less than 5 (five) years. This is contrary to Article 29 paragraph (4) letter e Regulation of the Minister of Public Works and Public Housing of the Republic of Indonesia Number 35 Years 2021 concerning ease and assistance in obtaining housing for low-income people. The role of the Notary in this case is to make an authentic deed relating to the process of transferring subsidized home ownership credit (KPR) to the main branch of PT BTN Palembang. The deeds required in the credit transfer process are a statement of transfer of rights, a Deed of Sale and Purchase Agreement, a power of attorney to pay off the installments, and a power of attorney to take the house certificate. In this credit transfer process, in carrying out his position, the Notary must pay attention to the principle of balance

    UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK DISKUSI BAGI SISWA KELAS XI OTKP SMK SULTAN AGUNG TIRTOMOYO

    Get PDF
    Permasalahan-permasalahan peserta didik yang terjadi di SMK Sultang Agung Tirtomoyo salah satunya adalah terjadi penurunan pada hasil belajar peserta didik. Penurunan hasil belajar peserta didik disebabkan oleh beberapa faktor salah satunya adalah motivasi belajar siswa yang menurun. Siswa dituntut untuk meningkatkan motivasi belajar. Dalam hal ini peran guru BK sangat diperlukan untuk membantu peserta didik yang mempunyai motivasi belajar rendah khususnya kelas XI OTKP SMK Sultan Agung Tirtomoyo. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana layanan bimbingan kelompok dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik kelas kelas XI OTKP SMK Sultan Agung Tirtomoyo.Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan (action research) dengan desain Penelitian Tindakan Bimbingan dan Konseling (PTBK). Subjek penelitian ini sebanyak 8 siswa kelas XI OTKP yang memiliki motivasi belajar rendah. Instrumen penilitian ini menggunakan angket motivasi belajar, ketercapaian meningkatnya motivasi belajar siswa dapat dilihat dari peningkatan rata-rata pada setiap siklus. Karena penelitian ini bersifat sementara, maka peneliti hanya melakukan 1 kali pertemuan pada siklus I dan siklus II. Berdasarkan hasil penelitian dapat di ketahui bahwa layanan bimbingan kelompok dengan teknik diskusi dapat meningkatkan motivasi belajar siswa. Hal ini dapat di lihat dari rata-rata hasil pra tindakan, pasca tindakan 1 dan pasca tindakan 2. Hasil rata-rata pra tindakan menunjukkan bahwa 8 siswa tersebut masuk kategori rendah yaitu 47,5%. Sedangkan hasil pasca tindakan 1 menunjukkan bahwa terjadi peningkatan rata-rata 8 siswa tersebut masuk kategori sedang yaitu 64,125% atau terjadi peningkatan 16,625 %. Pada pasca tindakan 2 hasil rata-rata 8 siswa tersebut masuk kategori tinggi yaitu 77,875% atau terjadi peningkatan 13.747 %. Dan jika dibandingkan dengan hasil pra tindakan maka terjadi peningkatan rata-rata 47,5% menjadi rata-rata 77,875% atau peningkatannya sebanyak 30,375%
    corecore