3 research outputs found

    Relationship Between Peer Attachment with Korean Wave Cultural Conformity in Early Youth

    Get PDF
    The Korean wave cultural conformity that occurred in early adolescents was triggered because of a close relationship in friendship which made him adjust his behaviour with his peer group. This study aims to describe empirically the relationship of peer attachment with Korean wave culture conformity of students. The research uses a quantitative approach with correlational methods. The samples used were saturation samples, namely all students of class 7th grade SMP Negeri 44 Bandung Academic Year 2018/2019 who enjoyed Korean wave culture in the form of Korean pop and Korean drama totalling 88 people. Data collection techniques using peer attachment instruments adapted from the inventory of parents and peer attachment-revised and the Korean wave cultural conformity instruments developed by researchers. The results showed that in general, the peer attachment of students was in the category of secure attachment and Korean wave cultural conformity of students was in the category of obedience. This study recommends basic group guidance services that can improve the achievement of peer attachments and can reduce the Korean wave cultural conformity of students

    HUBUNGAN ANTARA PEER ATTACHMENT DENGAN KONFORMITAS BUDAYA KOREAN WAVE REMAJA AWAL : Studi terhadap Peserta Didik Kelas VII SMP Negeri 44 Bandung Tahun Ajaran 2018/2019

    Get PDF
    Abstrak : Konformitas budaya korean wave pada remaja awal terjadi karena adanya hubungan lekat dalam pertemanan yang membuatnya menyesuaikan perilaku dengan kelompok teman sebayanya. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan hubungan antara peer attachment dengan konformitas budaya korean wave peserta didik. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode korelasional. Sampel yang digunakan adalah sampel jenuh yaitu seluruh peserta didik kelas VII SMP Negeri 44 Bandung Tahun Ajaran 2018/2019 yang menggemari budaya korean wave berupa korean pop dan korean drama yang berjumlah 88 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen peer attachment yang di adaptasi dari inventory of parents and peer attachment-revised dan instrumen konformitas budaya korean wave yang dikembangkan peneliti. Skala yang digunakan adalah skala likert yang menghasilkan data ordinal sehingga analisis korelasi dilakukan menggunakan spearman’s rho. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara umum peer attachment peserta didik berada pada kategori secure attachment dan konformitas budaya korean wave peserta didik berada pada kategori obedience. Hasil pengujian hipotesis dengan analisis korelasi spearman’s rho menunjukan hasil (r = 0,270, Sig. =0,006 < 0,05) yang berarti terdapat hubungan positif yang signifikan antara peer attachment dengan konformitas budaya korean wave peserta didik. Penelitian ini merekomendasikan layanan bimbingan pribadi sosial untuk meningkatkan kualitas peer attachment dan mereduksi konformitas budaya korean wave peserta didik. Kata Kunci: Budaya Korean Wave, Konformitas, Peer Attachment Abstract : The Korean wave cultural conformity in early adolescents occurs because of the close relationship in friendship that makes it adjusts their behaviors with groups of peers. This study aimed to describe the relationship between peer attachments and Korean wave cultural conformity of students. Research used a quantitative approach with correlational methods. The samples used were saturated samples, namely all students of class 7th grade SMP Negeri 44 Bandung Academic Year 2018/2019 who enjoyed Korean wave culture in the form of Korean pop and Korean drama totaling 88 people. Data collection techniques used peer attachment instruments adapted from the inventory of parents and peer attachment-revised and the Korean wave cultural conformity instruments developed by the researcher. The scale used was a Likert scale that produces ordinal data so that correlation analysis was done using spearman's rho. The results showed that in general the peer attachment of students was in the category of secure attachment and Korean wave cultural conformity of students was in the category of obedience. The results of hypothesis testing with spearman’s rho correlation analysis showed results (r = 0.270, Sig. = 0.006 <0.05) which means that there is a significant positive relationship between peer attachments and Korean wave cultural conformity of students. This study recommended personal social guidance services to improve the quality of peer attachments and can reduce the Korean wave cultural conformity of students. Keywords: Conformity, Korean Wave Culture, Peer Attachmen

    BIMBINGAN KELOMPOK MENGGUNAKAN INTERVENSI PSIKOLOGIS POSITIF UNTUK MENINGKATKAN RASA SYUKUR REMAJA

    Get PDF
    Dikdik Garnika, 2002531. Bimbingan Kelompok Menggunakan Intervensi Psikologis Positif untuk Meningkatkan Rasa Syukur Remaja. Dibimbing oleh Dr. Anne Hafina Adiwinata, M.Pd dan Dr. Yusi Riksa Yustiana, M.Pd Rasa syukur merupakan bagian dari character strengths pada virtues transcendence yang dapat mendorong pencapaian kualitas hidup bagi remaja. Penelitian bertujuan untuk menguji efektivitas bimbingan kelompok menggunakan intervensi psikologis positif untuk meningkatkan rasa syukur remaja. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif, metode quasi experimental dengan equivalent time series design. Sampel yang digunakan sebanyak sembilan peserta didik yang mencakup kategori tinggi, sedang dan rendah. Teknik pengumpulan data menggunakan skala bersyukur versi Indonesia yang telah dimodifikasi peneliti. Hasil penelitian menunjukan secara umum rasa syukur peserta didik berada pada kategori sedang. Hasil pengujian dengan menggunakan uji wilcoxson menunjukan nilai signifikasi 0.008 < 0,05 artinya bimbingan kelompok menggunakan intervensi psikologis positif efektif untuk meningkatkan rasa syukur peserta didik SMK Negeri 1 Ciamis tahun ajaran 2022/2023. Kata Kunci: Rasa syukur, bimbingan kelompok, intervensi psikologis positif, counting blessing, gratitude prompt, gratitude visit Dikdik Garnika, 2002531. Group Guidance Used Positive Psychological Intervention to Improve Gratitude of Adolescents. Guided by Dr. Anne Hafina Adiwinata, M.Pd and Dr. Yusi Riksa Yustiana, M. Pd. Gratitude is part of character strengths on virtues transcendence which can encourage the achievement of quality of life for adolescents. The study aims to test the effectiveness of group guidance using positive psychological intervention to improve gratitude of adolescents. Research employed quantitative approaches with the methods of quasi experimental through equivalent time series design. The sample used as many as nine students covering the categories of high, medium, and low. Data collection techniques used gratitude scale in Indonesian version that has been modified by the researchers. The results indicated that in general gratitude students are in the medium category. Test results using test wilcoxson showed the significance value of 0008 < 0,05 means that the group guidance using positive psychological intervention is effective to increase gratitude students of SMK Negeri 1 Ciamis academic year 2022/2023. Keywords: gratitude, group counseling, positive psychological intervention, counting blessing, gratitude prompt, gratitude visi
    corecore