1 research outputs found

    Pengaruh Website Quality Dan Perceived Risk Terhadap Repurchase Intention Yang Dimediasi Oleh Trust (Studi Pada Pelanggan Lazada Di Kota Malang)

    No full text
    Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh website quality dan perceived risk terhadap repurchase intention yang dimediasi oleh trust. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang pernah membeli produk dari Lazada. Jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 230 responden dengan menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah Partial Least Square (PLS). Hasil analisis menunjukkan bahwa website quality berpengaruh positif dan signifikan terhadap trust dan repurchase intention. Perceived risk berpengaruh negatif dan signifikan terhadap trust dan repurchase intention. Trust berpengaruh positif dan signifikan terhadap repurchase intention. Trust secara signifikan memediasi pengaruh website quality terhadap repurchase intention. Trust secara signifikan memediasi pengaruh perceived risk terhadap repurchase intention. Trust berperan sebagai variabel mediasi parsial (partial mediation
    corecore