222 research outputs found

    Perancangan Web Rank Menggunakan Collaborative Filtering Berdasarkan Kemiripan Konten

    Get PDF
    Internet berkembang pesat saat ini, ditujukan bagi manusia untuk mendapat pengetahuan dan informasi yang kompeten sesuai dengan kebutuhannya. Dalam perkembangannya, Internet memudahkan pengguna untuk memperoleh berbagai data dan informasi dalam kapasitas besar. Internet dapat mempengaruhi berbagai sektor kehidupan manusia, seperti dalam bidang bisnis, hiburan, berita dan sebagainya. Dikarenakan terlalu banyak informasi yang ada diinternet pengguna sering kali kesulitan menemukan informasi berkualitas secara cepat dan tepat. Recommender system mampu untuk mengurangi informasi yang terlalu berlebihan dan meningkatkan kepuasan bagi para pengguna internet. Pada recommender system, metode yang digunakan adalah Collaborative Filtering atau Content-Based untuk memprediksi item baru sesuai dengan keinginan user. Sistem recommender adalah bagian penting dari informasi dan e-commerce ekosistem. Sistem tersebut mewakili metode yang kuat untuk memungkinkan pengguna dalam menyaring informasi dan produk dalam ruang lingkup yang besar. Pencarian informasi yang berkualitas dan akurat menjadi hal yang sangat penting dalam berbagai aspek kehidupan. Pemberian ranking pada informasi sangatlah diperlukan agar pengguna dapat dengan mudah mencari informasi yang berkualitas sesuai dengan keinginan pengguna dan rekomendasi dari banyak pihak berdasarkan konten-konten tertentu. Pada penelitian ini akan membahas perancangan page rank menggunakan collaborative filtering berdasarkan kemiripan konten

    Peran Kepercayaan Merek dalam Memediasi Pengaruh Kepuasan Pelanggan terhadap Loyalitas Produk Telepon Pintar Merek Apple di Kota Denpasar

    Full text link
    This study aims to analyze the influence of customer satisfaction on brand trust ,brand trust on brand loyalty, customer satisfaction on brand loyalty, and the mediating role of brand trust on Apple smart phone products in Denpasar. This research is an associative study aimed to examine the relationship of each variable. Sampling technique is purposive sampling by adding certain criteria that are considered representative of the population. The results showed that:First, customer satisfaction has positive and significant effect on brand trust. Second, brand trust has positive and significant effect on brand loyalty Third, customer satisfaction has positive and significant effect on brand loyalty.Fourth, brand trust has signficant effect on mediates the effect of customer satisfaction on brand loyalty with a significant level variables. Based on the discussion and the conclusion it is suggested to the manager of Apple to continuously innovate in order to improve consumer satisfaction and loyalty

    Desain Interior Perpustakaan sebagai Sarana Edukasi dan Hiburan dengan Konsep Post Modern

    Full text link
    Di jaman modern seperti sekarang ini terjadi fenomena persaingan antar individu di masyarakat agar tidak tertinggal dengan perkembangan arus globalisasi sangat pesat. masyarakat dituntut untuk memiliki skill dan pengetahuan yang luas. Kebutuhan akan pendidikan menjadi kebutuhan primer bagi masyarakat. Untuk memperoleh pendidikan tidak hanya didapat secara formal seperti disekolah tetapi juga dapat diperoleh secara tidak formal seperti membaca di perpustakaan. Namun sayangnya kesadaran masyarakat tentang minat baca dirasa masih sangat kurang. Dibutuhkan suatu perpustakaan dengan konsep yang menarik sehingga minat baca masyarakat dapat meningkat kembali. Perpustakaan yang baik dapat menjadi ruang publik yang menawarkan edukasi sekaligus hiburan yang dikemas secara berbeda. Faktor Kenyamanan dan fasilitas yang baik harus benar-benar diperhatikan sehingga dapat mempengaruhi psikolgi pengguna perpustakaan agar minat bacanya meningkat. Metode desain yang digunakan meliputi pengumpulan data yang dilaksanakan secara langsung maupun tidak langsung. Pembagian kuisioner,wawancara dan pengamatan langsung ke lapangan untuk mengetahui apa yang dibutuhkan. Sedangkan studi pustaka, majalah, dan internet mengenai perpustakan, Post Modern dan nuansa interiornya merupakan cara untuk mendapatkan data pendukung, standar perancangan, perkembangan desain dan referensi tentang objek yang diperlukan. Data yang sudah didapat akan diolah menggunakan penghitungan data statistika dengan cara analisa deskriptif, analisa kesenjangan dan pertanyaan terbuka . Hasil yang diharapkan dari desain interior ini adalah merancang desain interior perpustakaan sebagai sarana edukasi dan hiburan yang dapat meningkatkan minat baca dan kreatifitas masyarakat luas

    Peran Keunggulan Kompetitif Memediasi Pengaruh Green Marketing terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada Perusahaan Earth Café di Seminyak)

    Full text link
    Sejak beberapa dekade terakhir kesadaran masyarakat dunia akan pentingnya pelestarian lingkungan semakin meningkat, peningkatan ini dicetuskan oleh adanya kekhawatiran besar kemungkinan terjadinya bencana lingkungan hidup  yang  mengancam, bukan  hanya  kesehatan, namun bahkan sampai pada kelangsungan hidup manusia dan keturunannya. Tujuan penelitian ini ialah peran keunggulan kompetitif memediasi pengaruh green marketing terhadap keputusan pembelian (Studi Kasus pada Perusahaan Earth Cafe di Seminyak). Penelitian ini dilakukan di Earth Cafe di Seminyak dengan teknik analisis data path analisa. Jumlah sampel yang didapat dengan menggunakan metode random sampling ialah sebanyak 90 responden. Penelitian dilakukan pada Earth Cafe Seminyak dengan jumlah sampel sebanyak 90 orang melalui random sampling. Pengumpulan data dilakukan menggunakan kuesioner skala Likert. Teknik analisa data menggunakan path analysis. Berdassarkan hasil analisis dapat diketahui Green marketing berpengaruh signifikan terhadap keunggulan kompetitif. Green marketing berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Keunggulan kompetitif berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Keunggulan kompetitif memediasi pengaruh green marketing terhadap keputusan pembelian pada Earth Cafe Seminyak

    Peningkatan Kemampuan Representasi Matematis Mahasiswa Menggunakan Media Program Geogebra Pada Mata Kuliah Geometri Transformasi

    Get PDF
    This research aimed at improving the mathematically representation skill of class A semester IV students of mathematics education study program Muhammadiyah Purwokerto University in academic year 2013/2014 in Transformation Geometri subject using Geogebra Program media. This research belongs to action research consisting of planning, implementing, observing, and reflecting. The data analysis used was quantitative and qualitative descriptive analysis. The research showed that in the first cycle, the number of students who got the minimal score 75 was 29 students of 40 who were present or 72,5% of the present students whereas, in the second cycle the students who got the minimal score 75 were 33 of 38 who were present or 86,84%. This result shows that the learning process using Geogebra media succeeded to improve the students mathematically representation skill. Keywords: action research, geogebra program, mathematically representatio

    Gambaran Postpurchase Dissonance Pada Konsumen City Car Honda Brio

    Full text link
    Penelitian ini bertujuan untuk melihat Gambaran postpurchase dissonance PadaKonsumen City Car Honda Brio. Postpurchase dissonance merupakan suatu kondisi dimanakonsumen mengalami keraguan atau kecemasan setelah melakukan suatu keputusanpembelian yang sulit dan relatif permanen. City Car merupakan jenis produk otomotif yangmemiliki biaya bahan bakar lebih irit dari bensin atau kendaraan berbahan bakar diesel.Penelitian ini dilakukan pada konsumen yang telah membeli City Car Honda Brio yangberada di kota Medan sebanyak 100 orang. Teknik pengambilan sampel yang digunakandalam penelitian ini adalah convenience sampling. Alat ukur berupa kuesioner, skalapostpurchase dissonance yang disusun berdasarkan teori yang dikemukakan oleh Sweeney,Hausknecht, & Soutar (2000). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Gambaranpostpurchase dissonance Pada Konsumen City Car Honda Brio pada kategori sedang artinyakonsumen yang telah membeli City Car Honda Brio mengalami suatu kecemasan secarapsikologis setelah melakukan proses pembelian

    Korelasi Indeks Massa Tubuh dengan Tekanan Darah pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Riau Angkatan 2012 dan 2013

    Full text link
    Obesity is now recognized as one of most prevalent disease world-wide in both developed and developing countries. Body mass index (BMI) is the most simple and common index to describe body fat. Obesity can cause higher risk of cardiovascular disease, such as hypertension. The purpose of this study was to determine correlation between BMI and blood pressure. The design of this study was analytic cross sectional. Population of this study were all students of Medical Faculty of Riau University batch 2012 and 2013. Sampling technique used in this study was total sampling. Sample of this study were 242 students. The result of this study was 47,93% of subjects had normal BMI and 40,09% of subjects were overweight and obese. According to systolic blood pressure, 63,22% of subjects had normal systolic blood pressure and 36,78% of subjects were pre-hypertension and hypertension. According to diastolic blood pressure, 64,46% of subjects had normal systolic blood pressure and 35,54% of subjects were pre-hypertension and hypertension. This study showed there was significant positive correlation between BMI and blood pressure which the power of correlation was weak for BMI and systolic blood pressure (r = 0,302; p = 0,000) and the power of correlation was very weak for BMI and diastolic blood pressure (r = 0,171; p = 0,008)

    Deteksi Similarity Source Code Menggunakan Metode Deteksi Abstract Syntax Tree

    Get PDF
    Laboratorium Fakultas Teknik Infomatika Universitas Muhammadiyah Jakarta (FT–InformatikaUMJ) sebagai tempat pembelajaran bagi para mahasiswa informatika yang mengikuti kelaspemrograman selalu memberikan tugas-tugas sebagai salah satu media pengukur tingkatpemahaman mahasiswa. Banyaknya tugas source code menggunakan bahasa Java yang harusdiperiksa oleh Assisten Laboratorium mengakibatkan sulitnya melakukan pemeriksaan apabiladilakukan satu per satu serta sulitnya mengukur kredibilitas masing-masing tugas milik mahasiswa.Tugas-tugas terperiksa yang memiliki tingkat similarity (kemiripan) yang cukup tinggi antar codedapat dijadikan acuan adanya tindakan-tindakan kecuranganseperti melakukan tindakan plagiatcode terhadap tugas mahasiswa lain. Metode deteksi kemiripan code menggunakan Abstract SyntaxTree dapat digunakan untuk merubah code menjadi node ataupun token unik masing-masing codeterperiksa. Semakin besar kemiripan maka semakin besar kemungkinan code tersebut merupakanhasil plagiat. Aplikasi Java\u27s Source Code Similarity Detector (JSC-SD) yang diusulkan akanmendeteksi kemiripan code melalui beberapa proses, yaitu proses parsing code menjadi AST yangkemudian akan diukur kemiripan tingkat kemiripannya menggunakan algoritma LevenstehinDistance dan Smith-Waterman dan pada proses terakhir adalah pendeteksian code clone dari sourcecode terperiksa. Hasil akhir yang didapat adalah grafik persentase kemiripan antar code serta linecode yang dicurigai similar

    Arah Evaluasi Pajak Transfer Kendaraan Bermotor di Dinas Pendapatan Daerah Kota Palembang

    Full text link
    The transfer tax of motor vehicle is one of the local taxes that give a bigger significantly to the original revenue receipts. With the more development the making of motor vehicle technologi and people taste are always changing cause the transfer ownersip of a motor vehicle between one party and another party is very fast grow up. This research be made to evaluate the implementationof the adoption and acceptance the transfer tax of motor vehicle and efforts to see was has been made in inproved accept of the transfer tax of motor vehicle.Collect the transfer tax of motor vehicle based in South Sumatera provincia regulation number 3 year of 2011 about regional taxes. Its implementing regulation based on Southern Sumatera governor regulation number 11 ini years 2012. Implementation of collected already running with the legistation in force even though there are some technical obstacles in the implementation of the collection.This study uses descriptive qualitative analysis. The analysis is done qualitatively based on the data and information obtained during the study were associated with theories and concepts with collect the transfer tax of new motor vehicle administration
    • …
    corecore