26 research outputs found

    Karakteristik Dan Sebaran Situs Kubur Tempayan Di Asia Daratan Dan Kepulauan, Kawasan Asia Tenggara

    Get PDF
    Sebagian besar situs kubur tempayan di atas masing-masing memiliki karakteristik khusus, baik dalam cara penempatan rangka dalam tempayan, bahan yang digunakan, bentuk dan hiasan, tata letak dan penyebarannya dalam satuan lokasi, dan lain-lain. Pada beberapa situs kubur tempayan ditemukan bersama dengan kubur tanpa wadah, bahkan ada pula yang letaknya berdarnpingan dengan kubur-kubur dari masa berikutnya. Karya tulis ini merupakan suatu tinjauan terhadap kubur-kubur tempayan baik karakteristik maupun sebaran beberapa Situs Kubur Tempayan yang terdapat di Kawasan Asia Tenggara.Most of the urn/ pottery jar burial sites each have special characteristics, both in the way the body is placed in the jars, the materials used, the shape and decoration, the layout and distribution in the unit location, and so on. At some sites, these urn burials were found along with burials without containers, and some were even side by side with burials from later periods. This paper is an overview of the characteristics of the urn burials and the distribution of several sites in the Southeast Asia region

    Landsekap Pertamanan: Kajian Atas Data Tekstual

    Get PDF
    The use of textual data can be considered as evidence of cultural testimony in accordance with the events and circumstances of that time. Textual data in the form of inscriptions as a source of written history can also be considered as a reflection of social facts that come from ideas (cognition) and collective behavior of a group of people with a certain cultural background. In-depth exploration and study of the contents of the inscription will enrich both epigraphic knowledge itself and ancient Indonesian history.Pemanfaatan data tekstual dapat dianggap sebagai bukti kesaksian budaya yang sesuai dengan peristiwa dan keadaan pada masa itu. Data tekstual berupa prasasti sebagai sumber sejarah tertulis dapat pula dianggap merupakan refleksi fakta sosial yang bersumber dari gagasan (kognisi) maupun perilaku kolektif suatu kelompok masyarakat dengan latar budaya tertentu. Penelusuran dan pengkajian yang mendalam terhadap isi prasasti akan memperkaya baik pengetahuan epigrafi itu sendiri maupun sejarah lndonesia kuna

    Situs Gilimanuk (Bali) Sebagai Pilihan Lokasi Penguburan Pada Awal Masehi

    Get PDF
    Observations on the context of burials, in general, are a human skeleton associated with burial goods in the form of net-stamped potteries. In addition, the collection of other burial items found in the context of the tomb are beads (glass, shells, rocks), pots, cups, bowls, incense, jars, tajak, machete, eye and mouth masks, earrings, bracelets (glass, terracotta, bronze, shells), pentagonal plates, and animal remains (chickens, dogs, and pigs). All of the above burial goods are found in both childhood, adult and male and female burials.Pengamatan terhadap konteks kubur, pada umumnya merupakan rangka manusia yang berasosiasi dengan bekal kubur berupa periuk tera jala. Di samping itu, himpunan temuan benda bekal kubur lainnya dalam konteks kubur adalah manik-manik (kaca, kerang, batuan), periuk, cawan, mangkuk, pedupaan, kendi, mata tajak, mata parang, penutup mata dan mulut,anting-anting, gelang (kaca, terakota, perunggu, kerang), lempengan pentagonal, dan sisa hewan (ayam, anjing, dan babi). Keseluruhan benda bekalkubur di atas ditemukan baik pada usia kanak-kanak, dewasa maupun pada jenis kelamin pria dan wanita

    Korelasi Sikap Lengan Rangka Manusia Dengan Jenis Kelamin Pada Kubur Primer Membujur Dari Situs Kubur Masa Perundagian

    Get PDF
    Sisa-sisa kubur yang ditemukan di berbagai tempat kepulauan Indonesia, merupakan salah satu bukti kegiatan manusia masa lampau yang berhubungnn dengan aspek religi. Dalam praktek penguburannya terkandung unsur gagasan sub-sistem religi yang memiliki aspek supernatural, teknologi, dan kondisi sosial yang terwujud dalam perlakuan mayat. Data arkeologi berupa sisa kubur dari masa perundagian yang ditemukan selama ini, memberikan informasi mengenai hal di atas (Soejono 1975: 72-76). Keanekaragaman baik dalam variasi dan corak khusus kubur maupun daerah persebarannya, ditunjukkan oleh sisa-sisa kubur masa perundagian ini

    Strategi Penelitian Dan Pemanfaatan Data Kubur Bagi Studi Wilayah Di Bali

    Get PDF
    Bali, sampai kini dikenal dengan kekayaan nilai-nilai dan budaya yang bersifat unik. Proses pembentukan ·budaya di beberapa wilayah Bali memiliki perbedaan dan keragaman sejak masa plestosen sampai masa resen melalui proses terjadinya persentuhan komunitas-komunitas dari luar Bali. Dengan menerapkan kerangka pikir yang lebih sistematis, hasil penelitian arkeologi yang berorientasi wilayah dan kawasan Bali diharapkan dapat memberikan sumbangan bagi kajian kebudayaan nusantara, khususnya Bali diharapkan dapat memberikan sumbangan bagi kajian kebudayaan nusantara. Sumbangan di atas dapat berupa informasi gagasan ideologi maupun bentuk-bentuk fisik peninggalan masa lampau yang sampai kini masih tampak.Bali, until now, is known for its rich values and unique culture. The process of forming culture in several areas of Bali has differences and diversity from the Pleistocene to the Holocene period through the process of contact with communities from outside Bali. By applying a more systematic framework of thought, the results of archaeological research that are oriented to the region and the Bali region are expected to contribute to the study of the archipelago's culture. The above contributions can be in the form of information on ideological ideas as well as physical forms from the past that are still visible until now

    PERTEMUAN ILMIAH ARKEOLOGI IV (3)

    Get PDF

    KALPATARU Majalah Arkeologi 16

    Get PDF

    The Development of Pottery Making Traditions and Maritime Networks during the Early Metal Age in Northern Maluku Islands

    Get PDF
    Abstrak. Perkembangan Tradisi Pembuatan Tembikar dan Jejaring Maritim pada Masa Logam Awal di Bagian Utara Kepulauan Maluku.Selama masa Neolitik atau Jaman Logam Awal setelah 2300 sampai 2000 tahun BP di Wallacea, migrasi manusia dan jaringan maritim menjadi lebih berkembang. Melalui bukti linguistik, misalnya, trans-migrasi oleh kelompok berbahasa Austronesia dan kelompok berbahasa Papua atau bukti arkeologi seperti perluasan dan pengembangan tembikar yang memiliki kemiripan membuat tradisi ini menjadi bukti sejarah adanya perdagangan rempah-rempah dengan China, India dan lebih jauh ke arah Barat lainnya dalam studi kasus di Maluku. Kedatangan budaya logam (baik perunggu maupun besi) dan bahan kaca dinilai penting karena mungkin menunjukkan pengembangan lebih lanjut jaringan migrasi dan perdagangan manusia yang aktif di wilayah ini. Dengan berpijak pada pemahaman tersebut, tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan bukti-bukti kedatangan budaya logam di Maluku Utara sebagai indikasi jaringan migrasi dan perdagangan masa lalu. Ekskavasi sebagai pendekatan penelitian dilakukan pada situs baru di Maluku Utara antara tahun 2012-2014. Hasil penelitian menemukan bahwa Situs terbuka Gorua di pesisir timur laut Pulau Halmahera (Kabupaten Tobelo) merupakan salah satu dari situs-situs tersebut yang berumur sekitar 2300-2000 tahun BP (atau 300-50 SM). Sekaligus menjadi penanda perkembangan pembuatan tembikar dan pola jaringan maritim di Kawasan Maluku Utara pada masa Paleometalik/Perundagian. Abstract. During the post Neolithic times or Early Metal Age, after 2300 to 2000 years BP, in Wallacea human migrations and maritime networks were more developed. Through linguistic evidence, for instance the trans-migration by Austronesian language speaking groups and Papuan language speaking groups, or archaeological evidences such as expansion and development of similar pottery, make the traditions a historical evidence for the spice trade with China, India, and further West for the Maluku case. The arrival of metal (both bronze and iron) and glass materials is also considered important due to the fact that it possibly shows further development of active human migrations and trade networks in that region. On the basis of such backgrounds and understanding, the aim of this research is to uncover evidences of the arrival of metal culture in Northern Maluku as an indication of migration and trade networks in the past. Excavations as research approach were carried out at some new sites in Northern Maluku during 2012-2014. Results show that an open site, Gorua, on the eastern coast of Halmahera Island (Tobelo Regency) is one of the sites, which dates to around 2300-2000 years BP (or 300-50 BC). It also marks the development of pottery-making and the pattern of maritime network within the Northern Maluku Islands during the Early Metal Age

    AMERTA 20

    Get PDF

    Mortuary Caves and the Dammar Trade in the Towuti–Routa Region, Sulawesi, in an Island Southeast Asian Context

    Get PDF
    Archaeological evidence from survey and cave excavation in the Towuti–Routa region of Sulawesi suggests the following sequence of late Holocene cultural change. Settled communities whose subsistence included an agricultural component had established themselves by the early centuries a.d. and began the use of caves for mortuary purposes. Extended inhumations are the oldest attested mortuary practice, overlapping in time with secondary burials in large earthenware jars dated to around a.d. 1000. The third, ethnohistorically described practice involved the surface disposal of the deceased, including the use of imported martavans for the elite, between approximately a.d. 1500 and 1900. This sequence of mortuary practices has not been documented elsewhere in Island Southeast Asia, although each practice has multiple parallels. The Towuti–Routa dammar trade, which was at its peak at the time of European contact, can perhaps account for the quantity of exotic items imported to the region but not the specifics of the mortuary practices
    corecore