12 research outputs found
Algoritma Fuzzy Logic dan Wallfollower pada Sistem Navigasi Robot Hexapod Berbasis Mikrokontroller Avr
Metode Wall Follower adalah salah satu metode untuk navigasi robot. Metode Wall Follower yang dipakai adalah menelusuri dinding kanan. Untuk menelusuri dinding kanan ini, digunakan tiga buah sensor SRF 04. Metode ini didukung dengan fuzzy logic yang berfungsi untuk menentukan langkah kaki robot yang harus diberikan kepada mikrokontroller. Mikrokontroller yang dipakai pada sistem robot ini adalah ATMega128. Software yang digunakan pada sistem ini ada dua, yaitu Matlab 6.1 untuk proses logika fuzzy dan Code Vision AVR untuk compiler pemrograman robot.
 
Perancangan Prototype Smart Home Dengan Konsep Internet Of Thing ( IoT) Berbasis Web Server
Seiring dengan perkembangan zaman dan meningkatnya ekonomi masyarakat permintaan akan kebutuhan rumah yang aman dan nyaman kian meningkat, serta penggunaan internet yang tanpa kita sadari hadir pada kehidupan kita sehari hari menjadikan kita sebagai masyarakat yang berada dalam putaran IoE (Internet of Everything) sehingga saya tertarik untuk mengembangkan smart home dengan konsep Internet of Thing sebagai sekala yang lebih kecil dari Internet of Everything Laporan ini adalah hasil dari pembuatan karya prototype smart home dengan konsep internet of thing menggunakan arduino Wemos D1 dan web browser, membahas mengenai cara kerja dari hubungan arduino wemos d1 yang di kontrol melalui website sebagai langkah penerapan internet of thing dengan menggunakan ip public, menggunakan device komputer sebagai perantara dan dibantu dengan.
Dengan adanya prototype ini diharapkan para pengembang selanjutnya baik dari akademisi maupun non-akademisi dapat mengetahui dan mempelajari konsep gabungan antara smart home dan internet of thing secara lebih interaktif, walaupun penulis menyadari masih banyak yang harus diperbaiki dan dikembangkan dari prototype yang penulis buat ini
Flipped Classroom: A Digital Revolution Learning Strategy for Curriculum 2013
This study aims to analyze the suitability of flipped classrooms, a 21st-century learning method, with the curriculum implemented in Indonesia in 2013. The methodology used in this research is qualitative, using a literature study as the data collection method. Data collection was conducted with the main object of surveying relevant literature. Data analysis in this research is descriptive qualitative. The results of this study show that flipped classroom learning follows the principles of learning in the 2013 curriculum. Evidenced by the implementation process, which is more student-centered. In addition, activities such as observing, questioning, gathering information, associating, analyzing, and communicating can be implemented in a technology-enhanced classroom to develop skills appropriate for the 21st century
Implementasi Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi Dan Komunikasi
Diperlukan media pembelajaran yang lebih efisien dan efektif untuk memotivasi dan membangkitkan semangat belajar peserta didik di kelas untuk menyampaikan materi. Salah satunya melalui pembelajaran berbasis ICT. Penelitian ini bertujuan untuk membahas penerapan media pembelajaran berbasis TIK di kelas. Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan. Penelitian ini bersifat deskriptif, dimulai dengan analisis dekomposisi yang khas dan diakhiri dengan gagasan menawarkan pemahaman dan penjelasan untuk deskripsi hasil. Kesimpulan dari penelitian ini adalah: 1) proses pembelajaran dapat menjadi lebih menarik ketika menggunakan media pembelajaran berbasis TIK, memotivasi peserta didik untuk mencintai ilmunya; 2) Seorang guru dapat lebih efektif dan efisien dalam menyajikan materi pelajaran sehingga peserta didik mendapatkan manfaat dari media yang sangat baik dan akurat; 3) roses pembelajaran dengan menggunakan media dapat dibuat lebih efektif dan efisien
IMPROVEMENT OF NAIVE BAYES ALGORITHM IN SENTIMENT ANALYSIS OF SHOPEE APPLICATION REVIEWS ON GOOGLE PLAY STORE
Reviews of the shopee application on the google play store are included in useful information if processed properly. Old or new users can analyze app reviews to get information that can be used to evaluate services. The activity of analyzing application reviews is not enough just to see the number of stars, it is necessary to see the entire contents of the review comments to be able to know the intent of the review. A sentiment analysis system is a system used to automatically analyze a review to obtain information including sentiment information that is part of an online review. The data is classified using Naive Bayes. A total of 1,000 shopee app user reviews were collected to form the sample dataset. The purpose of this study is to determine the sentiment analysis of shopee application reviews in the Google Play Store using the Naive Bayes algorithm. The stages of this research include, data collection, labeling, pre-processing, sentiment classification, and evaluation. In the pre-processing stage there are 6 stages, namely Cleaning, Case folding, Word Normalizer, Tokenizing, Stopword Removal and Stemming. TF-IDF (Term Frequency - Inverse Document Frequency) method is used for word weighting. The data will be grouped into two categories, namely negative and positive. The data will then be evaluated using accuracy parameter testing. The test results show an accuracy value of 81%, this result shows that shopee application reviews tend to be negative
Pengenalan SIERAS pada Civitas Academica Program Studi Teknologi Informasi Universitas Amikom Purwokerto
Jumlah kasus COVID-19 belum menunjukkan trend penurunan. Hal tersebut mempengaruhi sektor pendidikan. Salah satu kebijakan yang diambil untuk menanggulangi dampak tersebut adalah diadakannya pembelajaran daring. Kebijakan tersebut memberikan tantangan tersendiri bagi civitas academica, tak terkecuali bagi Prodi Teknologi Informasi, Universitas Amikom Purwokerto. Salah satu perubahan yang terjadi pada proses pembelajaran yang dilakukan adalah kegiatan ujian yang harus dilakukan secara daring. Hal ini membuat pengelola prodi mencoba menggunakan beberapa teknologi untuk memenuhi kebutuhan tersebut, seperti E-Learning bernama ILIAS dan Google Form. Namun, keduanya masih memberikan kesulitan tersendiri dalam melakukan tata kelola ujian, termasuk proses penilaian yang harus dilakukan oleh dosen. Melalui kegiatan pengabdian ini, kami mencoba memperkenalkan sistem bernama SIERAS sebagai salah satu alternatif sistem tata kelola ujian. Kegiatan diikuti oleh 5 Dosen dan 20 mahasiswa. 60% dosen menyatakan “sangat terbantu” sementara sisanya menyatakan “terbantu”. Dari sisi mahasiswa, 80%-nya menyatakan SIERAS “mudah digunakan”, 15% menyatakan “sangat mudah digunakan”, dan sisanya menyatakan “cukup mudah digunakan”. Dengan demikian, kegiatan pengabdian ini dinyatakan efektif dan memberikan dampak positif bagi peserta
PELATIHAN MENULIS SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN TINGKAT LITERASI MASYARAKAT
Increasing the habit of reading and writing is used as one of the keys to the advancement of a civilization in a country. This is one of the reasons for the government to seek various forms of policies to increase literacy in reading and writing for all Indonesian people. Efforts to improve reading and writing should also be encouraged by the driving parties, both education and the general public. One of the activities that can be done is by holding writing trainings for the community because by writing, we are indirectly forced to read a lot of references. This service is carried out with the aim of increasing public literacy through short story writing seminars. The short story writing training was attended by 166 participants from various provinces in Indonesia and from the results of the questionnaire given to the participants, a very good assessment was obtained from the training participants.Meningkatnya kebiasaan membaca dan menulis dijadikan sebagai salah satu kunci majunya sebuah peradaban dalam suatu negara. Hal tersebut menjadi salah satu alasan bagi pemerintah untuk mengupaykan dengan berbagai bentuk kebijakan peningkatan literasi dalam membaca dan menulis bagi seluruh masyarakat Indonesia. Upaya peningkatan membaca dan menulis hendaknya di dorong juga oleh pihak-pihak penggerak baik pendidikan maupun masyarakat umum. Salah satu upaya kegiatan yang dapat dilakukan adalah dengan mengadakan pelatihan-pelatihan menulis bagi masyarakat karena dengan menulis maka secara tidak langsung kita dipaksa juga untuk banyak membaca referensi. Pengabdian ini dilakukan dengan tujuan meningkatkan literasi masyarakat melalui seminar penulisan cerpen. Pelatihan penulisan cerpen diikuti oleh 166 peserta dari berbagai provinsi di Indonesia dan dari hasil kuesioner yang diberikan kepada peserta diperoleh penilaian yang sangat baik dari peserta pelatihan
DEVELOPMENT OF APPLICATION PROGRAMMING INTERFACE (API) FOR AMIKOM PURWOKERTO HANDSANITIZER (AMPUH) DATA LOGGER VISUALIZATION
The Internet of Things (IoT) of AMPUH adheres to three simple concepts: physical devices with IoT modules, internet-connected devices, and cloud data centers as data storage places. ThingSpeak is an IoT platform that is useful as a cloud-based data logger. Data loggers in the form of primary data or raw data need a web dashboard for data visualization because of not communicative. Therefore, this research has aim to construct API of AMPUH visualization for be used by frontend team. This research converted MATLAB programming language into PHP programming language. The data logger processing uses the powerful programming method because this method is time-efficient and can fix if an error occurs in the system development stage without having to repeat the process from the beginning. The Extreme Programming method has four steps: planning, design, coding, and testing. The processing of data loggers from the ThingSpeak platform uses the Laravel Framework to generate APIs that the frontend team will use. The researcher managed the data logger from ThingSpeak using the Laravel framework to produce several APIs used by the frontend team to visualize the data be interactive and informatively.
 
Implementasi Flex Sensor Dan Wireless Module Sebagai Alat Bantu Pasien Afasia Motorik
In the era of technology developing rapidly as it is today, of course, there are many new things being done by the health sector. As a form of convenience in the health sector. With that, the health sector utilizes and applies and develops existing technology as a tool to facilitate and support new adaptations. One of them is by implementing a motor aphasia patient communication system that utilizes the basics of hand kinematics with nurses. This study was conducted aimed at motor aphasia patients and nurses in the health sector. The system is used as a communication tool between motor aphasia patients and nurses. The tool is equipped with a sensor flex as input expenditure command aphasia patient motor by utilizing the basic kinematics of the hand which will then be sent via wireless to the hardware nurse who later dihardware nurses as the output will be sounding the command through the speakers is detected by the sensor fle