6 research outputs found

    Pengaruh Ibu Perokok Pasif Terhadap Kelahiran Bayi Prematur di Kota Palembang

    Get PDF
    Perokok pasif merupakan seorang penghirup asap rokok dari orang yang sedang merokok. Meningkatnya kalangan perokok pada wanita memperlihatkan intensitas kanker paru di kalangan wanita semakin meningkat. Lebih memprihatinkan lagi merokok pada waktu hamil berpengaruh buruk bagi janin dan bayi yang akan dilahirkan dan dapat menyebabkan kelahiran dini atau prematur.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perokok pasif terhadap kelahiran bayi prematur di beberapa rumah sakit di kota Palembang Tahun 2012.Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif analitik. Rancangan penelitian adalah survey potong lintang (cross sectional), Populasi dalam penelitian ini adalah ibu hamil (perokok pasif) melahirkan bayi prematur yang berada di lingkungan perokok (baik itu suami, teman kerja, ayah dll) di Rumah Sakit Muhammadyah, Rumah Sakit Dr AK Gani, Rumah Sakit Pelabuhan Boom Baru, Rumah Sakit Bhayangkara dan Rumah Sakit Muhammad Hoesin Palembang pada tahun 2012. Jumlah sampel penelitian ini sebanyak 50 sampel. Hasil penelitian ini menunjukkan tidak ada hubungan antara riwayat penyakit (p value = 0,252) dan ada hubungan antara lama paparan (p value = 0,048), status gizi (p value = 0,003), lingkungan sekitar (p value = 0,006), dan riwayat kehamilan (p value = 0,034) terhadap kelahiran bayi prematur pada ibu perokok pasif di beberapa rumah sakit di Kota Palembang. Hasil analisis multivariat didapatkan variabel lingkungan sekitar dan status gizi yang sangat berpengaruh terhadap kelahiran bayi prematu

    AKSI PEMBERDAYAAN DAN EDUKASI SECANTING (SEMANGAT CEGAH STUNTING) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS 4 ULU PALEMBANG

    Get PDF
    Stunting is a condition of growth failure in children due to malnutrition for a very long time. The prevalence of stunting in South Sumatra reached 28.98%. Interventions that need to be done to reduce the prevalence start from the first 8000 days of life starting (HPK) from toddlers to adolescents. The purpose of this activity was to increase knowledge and improve the health of mothers, toddlers and adolescents so as to reduce the prevalence of stunting. The targets of this activity were mothers who have stunted toddlers, stunted toddlers and adolescent girls in the working area of Puskesmas 4 Ulu Palembang. The methods used were anthropometric measurements on toddlers and adolescents, haemoglobin measurements on adolescents, SECANTING education using snakes and ladders game media and crossword puzzles. Evaluation of the activity was carried out by giving a pretest-posttest questionnaire. The service team involved were the lecturers of FK UMPalembang, UMPalembang’s cross-program students and the PERMAHUM Organisation of South Sumatera. The results of this activity were that participants understood the efforts of providing high protein supplementary food for toddlers and preventing anaemia in adolescent girls as a form of stunting prevention. Suggestions that can be given are to conduct stunting education routinely to reduce the prevalence of stunting and improve the health status of the Indonesian people.   Abstrak Stunting adalah kondisi gagal tumbuh pada anak akibat kekurangan gizi dalam waktu yang sangat lama. Prevalensi stunting di Sumatera Selatan mencapai 28.98%. intervensi yang perlu dilakukan untuk menurukan prevalensi tersebut dimulai dari 8000 Hari Pertama Kehidupan dimulai dari balita hingga remaja. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menambah pengetahuan serta meningkatkan kesehatan ibu, balita dan remaja sehingga dapat menurunkan prevalensi stunting. Sasaran pada kegiatan ini adalah ibu yang memiliki balita stunting, balita stunting dan remaja putri di wilayah kerja Puskesmas 4 Ulu Palembang. Metode yang dilakukan adalah pengukuran antropometri pada balita dan remaja, pengukuran hemoglobin pada remaja, edukasi SECANTING menggunakan media permainan ular tangga dan teka-teki silang. Evaluasi kegiatan dilakukan dengan pemeberian kuesioner pretest-posttest. Tim pengabdian yang dilibatkan adalah dosen FK UMPalembang, mahasiswa lintas prodi UMPalembang dan Organisasi PERMAHUM Sumatera Selatan. Hasil dari kegiatan ini adalah peserta memahami upaya pemberian makanan tambahan tinggi protein bagi balita dan pencegahan anemia pada remaja putri sebagai bentuk pencegahan stunting. Saran yang dapat diberikan adalah melakukan edukasi stunting secara rutin untuk menurunkan prevalensi stunting dan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat Indonesi

    HUBUNGAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3 TERHADAP STRES PADA TENAGA KESEHATAN SELAMA MASA PANDEMI COVID-19 DI RSUD KAYU AGUNG

    Get PDF
    Sebagai garis terdepan dalam melakukan tanggap darurat COVID-19, tenaga kesehatan dapat mengalami peningkatan stres yang berasal dari situasi kerja yang tidak pasti, serta akibat penerapan langkah K3 yang ketat dalam melakukan pencegahan penularan misalnya dengan menggunakan APD yang berat, menerapkan isolasi fisik dan lain-lain. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan penerapan sistem manajemen K3 terhadap stres pada tenaga kesehatan selama masa pandemi COVID-19 di RSUD Kayu Agung. Jenis penelitian ini adalah observasional analitik desain cross sectional dengan menggunakan data primer yang diperoleh dari hasil kuesioner. Sampel penelitian ini diambil dengan cara purposive sampling dengan besar sampel sebanyak 97 sampel yang telah memenuhi kriteria inklusi. Hasil uji statistik didapatkan hubungan penerapan sistem manajemen K3 terhadap stres pada tenaga kesehatan selama masa pandemi COVID-19 P value 0,005 (p<0,05). Sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan penerapan sistem manajemen K3 terhadap stres pada tenaga kesehatan selama masa pandemi COVID-19 di RSUD Kayu Agung

    Health Education to Promote and Prevent Tinea Cruris at Darul Fadhli Elementary School Palembang City

    No full text
    Tinea cruris is an infectious disease caused by fungal microorganisms that cause severe itching and secondary infection complaints. Skin disease transmission factors in the groin (tinea cruris) include agent, environmental, and host factors. Tinea cruris disease in elementary school students can reduce academic quality. This activity aims to socialize students in tackling the fungal disease infestation. It will increase knowledge about skin diseases, both in terms of knowledge of parasites/fungus and clean and healthy living behavior towards the incidence of tinea cruris. Community service methods include the delivery of material about personal hygiene, distribution of leaflets, post-test, and pre-test. The activity was carried out on March 8, 2022, and initial measurement of the knowledge and behavior of personal hygiene was carried out, followed by all 55 elementary school students. A questionnaire is an instrument to measure the level of knowledge, behavior, and incidence of tinea cruris. The mean value of the pre-test was higher than the mean score of the post-test. It was concluded that the activity could increase knowledge. It is necessary to collaborate with others, such as health monitoring and collaboration with the community health center

    RELATIONSHIP OF AGE, GENDER, LENGTH OF WORK AND APPLICATION OF OHS MANAGEMENT SYSYEM DURING COVID-19 PANDEMIC TO STRESS EVENTS IN HEALTH WORKERS

    No full text
    Health workers are at the forefront of responding to the COVID-19 emergency, which is at higher risk from various groups of workers. During the COVID-19 pandemic, workers may experience increased stress stemming from uncertain work situations, as well as increased stress for emergency response workers due to the application of strict K3 measures in preventing transmission, for example by using heavy PPE, applying physical isolation and etc. The purpose of this study was to determine the relationship between age, gender and length of work of health workers on stress with the application of an OHS management system during the COVID-19 pandemic. This research is analytic observational with cross sectional design. The study was conducted at the Kayu Agung Hospital. The population of this study were health workers at the Kayu Agung Hospital. The sample of this research is health workers, namely doctors and nurses with a total sample of 97 respondents. The data collection instrument used a questionnaire. Analysis of research data is univariate and bivariate using the chi square test. The results showed that there was no significant relationship (p>0.05) between age, gender, length of work on the incidence of stress during the COVID-19 pandemic and there was a significant relationship (p<0.05) between the implementation of the OHS management system and the incidence of stress, Odd value The ratio (OR) of 3.265 means that respondents who implement the OHS management system well are at risk of 3,265 times experiencing stress events compared to respondents who implement the OHS management system satisfactorily.The conclusion of this study is that only the application of the OHS management system has a significant relationship with the incidence of stress. It is hoped that it will increase the socialization of K3 and the application of the OHS management system, as well as manage stress with positive thinking patterns and apply a healthy lifestyle

    Cardiovascular Disease Risk Detection Through Cholesterol Examination

    No full text
    Cardiovascular disease is one of the world's most serious health issues, including in Indonesia. Early detection and screening for cardiovascular disease are beneficial in reducing disease-related mortality and morbidity. Unfortunately, in Indonesia, the general public (particularly the elderly) rarely undergoes early screening for cardiovascular disease. Most elderly people complain of neck heaviness, which is one of the symptoms of high cholesterol levels in the blood. However, the majority of them are unaware of this because they rarely and reluctantly have their blood tested at a health facility. The goal of this activity is to detect cardiovascular disease early by checking cholesterol levels for free and educating people about the importance of protecting one's health from the various diseases that it can cause. Physical examination (height, weight), vital sign examination (blood pressure, pulse), cholesterol examination, and education are the three rare screening programs. This activity was completed voluntarily by 43 people. The majority of the participants were women between the ages of 41 and 60. According to the total cholesterol test, the majority of the participants had total cholesterol levels greater than 200 mg/dl. This means that these individuals are at an increased risk of developing cardiovascular disease. Regular total cholesterol screening can help to prevent the development of cardiovascular disease and its complications, lowering cardiovascular disease mortality and morbidity in Indonesia.
    corecore