30 research outputs found

    Determinant Factors in Receiving Going Concern Audit Opinions

    Get PDF
    The aims of this study is to determine whether or not there is (1)Impact of the Sustainability Report (SR) and company’s size towards acceptance of opinions going concern, (2) The Sustainability Report (SR) is categorized into three different dimensional disclosures based on guidelines made by the Global Reporting Initiative (GRI) that is The G4 Guidelines, with the Division of Economic Dimension (X1), environmental Dimension (X2) and social Dimension (X3) and (4) size of the company in the company's total assets (X4). The Sustainability report (Sustainability Report) is becoming a highlight and the need for progressive companies to inform about their economic, social and environmental performance as well as to all stakeholders of the company. In this study, data analysis used descriptive statistical analysis and hypothesis testing using a logistic regression analysis method, sample determination in this study is using a purposive sampling method as much as 10 companies with a total of 30 samples from the year 2014 – 2016 used as research data. Results showed that a partial disclosure of economic dimensions, environmental dimensions and social dimensions in the Sustainability Report and the size of the company had no significant influence on the company's financial performance, so the results were rejected. In-depth discussions and data analysis using linear logistical regression, the conclusion that the disclosure of economic dimension variables, environmental dimensions, and social dimension and company size have no significant effect on Acceptance opinion going concer

    Analysis of Audit Tenure, Opinion Shopping, Company Growth, and Debt to Equity Ratio Effect on Audit Going Concern Opinion

    Get PDF
    This study aims to obtain empirical evidence on the influence of audit tenure, opinion shopping, company growth and debt to equity ratio towards acceptance of going concern audit opinion. The population in this study is the audited financial statements of infrastructure, utility and transportation services companies listed on the Jakarta stock exchange in 2013-2016. Determination of sample is done by using purposive sampling with amount of sample counted 30 company during period of 4 years observation so that total of sample is 120 datas. This research use SPSS version 23 with test of descriptive statistical analysis and logistic regression analysis. The result of this research shows that company growth has a significant effect on the acceptance of going concern audit opinion, audit tenure does not have a significant effect to the acceptance of going concern audit opinion, opinion shopping does not significantly effect the acceptance of going concern audit opinion and debt to equity ratio going concern audit opinion. Through the simultan significant test showed that the results of the 3 independent variables are not simultaneously influential to the acceptance of going concern audit opinio

    Information on Income, Dividend Policy and the Impact of Inflation on Stock Prices

    Get PDF
    This lookup ambitions to determine the have an impact on of income information, dividend coverage and inflation on inventory prices via the ride of organizations on the LQ45 index of the Indonesian Stock Exchange from 2017 to 2019. Several previous studies on stock fees have proven extraordinary results. Therefore, every other learn about is needed to re-evaluate the stock fee theory. The populace of this study is the LQ45 index of 45 companies. In order to obtain the 3-year commentary period (2017 to 2019) and 57 remark effects of 19 pattern companies, the sampling approach used is a purposeful sampling method. Research facts comes from sample businesses that can be downloaded from the Indonesian Stock Exchange website, and inflation information can be downloaded from the internet site of the Central Bureau of Statistics. The facts analysis techniques used are descriptive statistical analysis and more than one regression analysis. The first facts analysis technique completed is descriptive facts and classical speculation testing. The a couple of regression evaluation continues with speculation testing. The consequences of this study partly show that, as shown via the t-test of zero <0.05, data about profits and dividend coverage will affect the stock price, while the t-test of 0.726 <0.05 indicates that inflation will now not affect the inventory price. The end result of this study is that, at the identical time, earnings information, dividend coverage and inflation will all have an effect on the inventory price, while trying out zero <0.05 (5%)

    Pengaruh Profitabilitas, Capital Intensity dan Ukuran Perusahaan Terhadap Penghindaran Pajak (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018–2021)

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, capital intensity dan ukuran perusahaan terhadap aktivitas penghindaran pajak yang dilakukan perusahaan. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah penghindaran pajak yang diukur dengan proksi Cash Effective Cash Ratio (CETR), sementara variabel independen dalam penelitian ini yaitu profitabilitas diukur dengan proksi Net Profit Margin (NPM), capital intensity diukur dengan proksi Capital Intensity Ratio (CIR) dan ukuran perusahaan dengan logaritma natural pada total aset (SIZE). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan teknik purposive sampling diperoleh 13 sampel perusahaan dan periode penelitian selama 4 tahun sehingga diperoleh jumlah data sebanyak 52 data sampel. Teknik untuk analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda dan data diolah dengan software SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel profitabilitas dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap penghindaran pajak sedangkan capital intensity berpengaruh signifikan terhadap penghindaran pajak. Secara bersama-sama profitabilitas, capital intensity dan ukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap penghindaran pajak

    Pengaruh Profitabilitas, Sales Growth, Leverage dan Fixed Assets Terhadap Tax Avoidance (Studi Empiris Pada Perusahaan Sub Sektor Farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2015-2019)

    Get PDF
    Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, sales growth, leverage dan fixed assets terhadap tax avoidance. Variabel Independen yang digunakan adalah protifabilitas, sales growth, leverage dan fixed assets. Variabel dependen yang digunakan adalah tax avoidance. Populasi dalam penelitian adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode 2015-2019. Metode penentu sampel yang digunakan adalah metode purposive sampling dengan sampel sebanyak 6 perusahaan selama periode pengamatan 5 tahun berturut-turut sehingga total sampel sebanyak 30. Metode analisis penelitian ini menggunakan regresi linier berganda yang dibantu dengan SPSS versi 25. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa secara parsial sales growth berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance, leverage berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance. Secara simultan profitabilitas, sales growth, leverage dan fixed assets berpengaruh signifikan terhadap terhadap tax avoidanc

    Pengaruh Ukuran Perusahaan, Financial Distress, Reputasi Kap Terhadap Opini Audit Ging Concern Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016 - 2018

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Ukuran Perusahaan, Financial Distress, Reputasi KAP (Kantor Akuntan Publik) terhadap Opini Audit Going Concern pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2018. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2016-2018.Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling, sebanyak 13 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama 3 tahun, sehingga data penelitian sebanyak 39 sampel dengan menggunakan SPSS versi 25. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda.Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan dan financial distress berpengaruh terhadap opini audit going concern, sedangkan reputasi KAP tidak berpengaruh terhadap opini audit going concern

    Pengaruh Earning Per Share (EPS), Dividend Per Share (DPS), Return On Assets (ROA) dan Return On Equity (ROE) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Consumer Goods Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2019

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh earning per share, dividend per share, return on assets dan return on equity terhadap harga saham. Variabel independen yaitu earning per share, dividend per share, return on assets, dan return on equity. Sedangkan variabel dependen yaitu Harga Saham. Penelitian ini memiliki populasi sebanyak 56 perusahaan yang merupakan Perusahaan Consumer Goods yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2019. Teknik pengambilan data sampel adalah purposive sampling dengan jumlah 18 perusahaan. Sumber data dalam penelitian ini menggunakan data sekunder dari laporan keuangan tahunan yang diperoleh dari website resmi BEI, yaitu www.idx.co.id. Teknik analisis data yang digunakan, yaitu : Uji Statistik Deskriptif, Uji Asumsi Klasik, Uji Hipotesis, dan Uji Regresi Linear Berganda, dengan menggunakan tools software SPSS versi 25. Hasil pengujian dalam penelitian ini membuktikan bahwa hasil penelitian, earning per share berpengaruh signifikan terhadap harga saham, dividend per share tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham, return on assets tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham dan return on equity berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Bedasarkan hasil uji simultan (uji F) membuktikan bahwa earning per share, dividend per share, return on assets, dan return on equity secara simultan berpengaruh signifikan terhadap harga saham

    Analisis Penerapan Prinsip–prinsip Good Corporate Governance Pada Usaha Kecil dan Menengah (Studi Pada UKM Restoran/Rumah Makan/Kafe di Daerah Cikupa Tangerang)

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang berpengaruh terhadap pelaksanaan good corporate governance pada usaha kecil dan menengah khususnya pada usaha restoran/rumah makan/kafe. Dari kajian tersebut diambil lima faktor, yaitu penerapan prinsip transparency, penerapan prinsip accountability, penerapan prinsip responsibility, penerapan prinsip independency, dan penerapan prinsip fairness. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan survey penyebaran kuesioner kepada para pemilik usaha restoran/rumah makan/kafe yang berada di wilayah Cikupa Tangerang yang diuji dengan pengujian asumsi klasik, metode analisis data serta analisis regresi linear berganda dan diolah menggunakan program SPSS (Statiscal Product and Service Solution) versi 23. Penelitian ini memperoleh hasil bahwa: (1) Penerapan Prinsip Transparency berpengaruh secara signifikan terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance Pada UKM. (2) Penerapan Prinsip Accountability berpengaruh secara signifikan terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance Pada UKM. (3) Penerapan Prinsip Responsibility tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance Pada UKM. (4) Penerapan Prinsip Independency tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance Pada UKM. (5) Penerapan Prinsip Fairness tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance Pada UKM.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang berpengaruh terhadap pelaksanaan good corporate governance pada usaha kecil dan menengah khususnya pada usaha restoran/rumah makan/kafe. Dari kajian tersebut diambil lima faktor, yaitu penerapan prinsip transparency, penerapan prinsip accountability, penerapan prinsip responsibility, penerapan prinsip independency, dan penerapan prinsip fairness. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan survey penyebaran kuesioner kepada para pemilik usaha restoran/rumah makan/kafe yang berada di wilayah Cikupa Tangerang yang diuji dengan pengujian asumsi klasik, metode analisis data serta analisis regresi linear berganda dan diolah menggunakan program SPSS (Statiscal Product and Service Solution) versi 23. Penelitian ini memperoleh hasil bahwa: (1) Penerapan Prinsip Transparency berpengaruh secara signifikan terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance Pada UKM. (2) Penerapan Prinsip Accountability berpengaruh secara signifikan terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance Pada UKM. (3) Penerapan Prinsip Responsibility tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance Pada UKM. (4) Penerapan Prinsip Independency tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance Pada UKM. (5) Penerapan Prinsip Fairness tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance Pada UK

    Analisis Penerapan Total Quality Management (TQM), Sistem Pengukuran Kinerja, dan Biaya Kualitas Terhadap Efisiensi Biaya di Bagian Produksi Melamin Pada PT. Presindo Central

    Get PDF
    Berbagai perkembangan teknologi dan persaingan global dalam lingkungan manufaktur yang terjadi pada saat ini membawa dampak terhadap kualitas. Untuk dapat menghasilkan produk yang berkualitas, perusahaan harus memperhatikan berbagai aspek seperti, manajemen kualitas yang diterapkan, kinerja para karyawan dan biaya produksi yang dikeluarkan. Mengetahui apakah penerapan total quality management telah dilakukan dengan baik pada PT. Presindo Central, mengetahui metode pengukuran kinerja yang digunakan PT. Presindo Central dan mengetahui apakah biaya kualitas dapat mempengaruhi efisiensi biaya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, yaitu metode yang menganalisis masalah dengan cara mendeskripsikannya pada data-data yang sudah ada. Melalui penerapan TQM, PT. Presindo Central mampu meningkatkan produktivitas sebesar 46,2%, meningkatkan kinerja operator produksi sebesar 15,2%, mengurangi produk cacat sebesar 6,9%, meningkatkan kualitas produk sebesar 6,9% dan meningkatkan efisiensi biaya produksi sebesar 2,9%. Dengan diterapkannya Quality Control Circle (QCC) sebagai tools total quality management maka PT. Presindo Central dapat terus meningkatkan kualitas produk dan mengurangi biaya produksi yang dikeluarkan

    Pengaruh Transfer Pricing, Intensitas Modal, Kepemilikan Institusional, Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Tax Avoidance (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2021)

    Get PDF
    Penelitian ini menguji pengaruh antara transfer pricing, capital intensity, kepemilikan institusional, dan kepemilikan majaerial terhadap tax avoidance pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2017-2021. Adanya perbedaan kepentingan antara wajib pajak dan pemerintah memunculkan tendensi wajib pajak berusaha mengurangi jumlah pembayaran pajak baik secara legal maupun ilegal. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2017 sampai dengan 2021, dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda, uji asumsi klasik, uji koefisien determinasi, uji F, dan uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial tranfer pricing, kepemilikan manajerial, dan kepemilikan institusional tidak berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance, tetapi capital intensity berpengaruh positif signifikan terhadap tax avoidance. Variabel transfer pricing, kepemilikan manajerial, dan kepemilikan institusional dan capital intensity simultan tidak berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek pada periode 2017-2021.as
    corecore