3,190 research outputs found

    FAKTOR YANG MEMENGARUHI NIAT BELI PRODUK RAMAH LINGKUNGAN (Survei pada Konsumen Sedotan Stainless Steel di Jakarta)

    Get PDF
    Adelia, 2019; Factors Affecting Green Purchase Intention (Survey of Consumer Stainless Steel Straws in Jakarta). Thesis, Jakarta: Concentration in Marketing Management, S1 Management Study Program, Faculty of Economics, Jakarta State University. Advisory Team: Setyo Ferry Wibowo, SE.,M.Si.& Ika Febrilia, SE,M.M. The purpose of this study was to determine the effect of consumer innovativeness, attitude toward behavior, subjective norm and perceived behavioral control on purchase intention. And the influence of consumer innovativeness on attitude toward behavior and subjective norm. The data collection method uses a survey method in the form of a questionnaire via Google Form. Respondents in this study are millennials (17-36 years), domiciled in DKI Jakarta, and are considering buying environmentally friendly products, with a sample of 200. Technical data analysis uses AMOS version 21 and SPSS version 24 to process and analyze the results data research. The results showed that consumer innovativeness, attitude toward behavior, subjective norm and perceived behavioral control variables positively and significantly affect purchase intention. And consumer innovation variables have a positive and significant effect on attitude toward behavior and subjective norm. Keywords: Consumer Innovaativenss, Attitudes Towards Behavior, Subjective Norms, Perceived Behavioral Control, Purchase Intention

    Contribution of Corporate Social Responsibility (CSR) of multinational companies in Indonesia during the COVID-19 pandemic

    Get PDF
    The purpose of this study is to explain the various CSR contributions of multinational companies in Indonesia during the Covid-19 pandemic, especially for the community and affected parties. The research method used is descriptive qualitative with in-depth analysis to describe the topic of the problem to be studied. The final results of this study indicate that in improving the quality of life and empowering the community and surrounding agencies and communities during the Covid-19 pandemic, various multinational companies in Indonesia also contribute to social responsibility. The implementation of CSR of multinational companies in Indonesia to the public during the Covid-19 virus outbreak has the opportunity to make changes for the better in channeling social responsibility contributions with development goals in the long term to achieve balance with the community and stakeholders. Several multinational companies in Indonesia that are used as samples in this study are CSR contributions carried out by PT Unilever Indonesia, PT Gojek Indonesia, PT Asuransi Allianz Utama Indonesia, Danone Indonesia, PT Nestlé Indonesia during the Covid-19 pandemic. Most of the company's CSR programs are donations, based on this it can be seen that CSR contributions during the pandemic are aimed at affected communities, medical personnel, and communities or agencies

    SHARIA-COMPLIANT CREDIT CARD EXPOSURE AND UTILISATION IN THE GROWING DIGITAL ECONOMY

    Get PDF
    Many cashless payment tools have been introduced into the Indonesia market in the form of electronic money cards. The Sharia-compliant credit card is a traditional electronic payment tool, but is provided by only two Islamic finance institutions among the many in Indonesia. The increase in Sharia-compliant credit card transactions over time may mean banks are exposed to non-performing risk. Customer behaviour varies in the use of such cards, and this may cause unpredicted results with regard to card performance. Therefore, the purposes of this study are: 1) to identify the behaviour of Sharia-compliant credit card users and 2) to analyse the factors which influence this behaviour. The primary data were gathered by distributing questionnaires with a total sample of 170 respondents and were analysed by employing structural equation modeling. The research shows that gender, age, and education influence perceived behaviour control, and that expenditure influences subjective norms. Customers’ attitudes, subjective norms and perceived behaviour control are proven to influence their intentions, while customers’ intentions, perceived behaviour control and income influence their behaviour when using Sharia-compliant credit cards. For further sustainable inclusive growth, issuers should pay attention to education for specific audiences

    Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Pertumbuhan Penjualan, Aktivitas, dan Diversifikasi Usaha terhadap Struktur Modal

    Get PDF
    Penelitian ini berjudul “Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Pertumbuhan Penjualan, Aktivitas, dan Diversifikasi Usaha terhadap Struktur Modal” bertujuan untuk menganalisis apakah terdapat pengaruh profitabilitas, likuiditas, pertumbuhan penjualan, aktivitas, dan diversifikasi usaha terhadap struktur modal. Manfaat teoritis penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan referensi literasi tentang struktur modal dan menambah informasi, wawasan, serta pengetahuan akuntansi khususnya akuntansi manajemen. Manfaat praktis penelitian ini diharapkan dapat memberikan masukan dan evaluasi bagi perusahaan dalam menentukan keputusan khususnya keputusan pendanaan di masa yang akan datang. Bagi calon investor, harapannya dapat memberikan gambaran atas informasi keuangan sebelum menanamkan modalnya ke perusahaan. Teori yang digunakan sebagai dasar dalam penelitian ini yaitu Teori Modigliani Miller (MM), trade-off theory, dan pecking order theory. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini yaitu: (1) H1: Profitabilitas berpengaruh negatif signifikan terhadap struktur modal, (2) H2: Likuiditas berpengaruh negatif signifikan terhadap struktur modal, (3) H3: Pertumbuhan penjualan berpengaruh negatif signifikan terhadap struktur modal, (4) H4: Aktivitas berpengaruh negatif signifikan terhadap struktur modal, (5) H5: Diversifikasi usaha berpengaruh positif signifikan terhadap struktur modal. Penelitian ini menggunakan asosiatif kausal dengan pendekatan kuantitatif dan jenis data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari laporan tahunan perusahaan sub sektor rokok, kosmetik dan keperluan rumah tangga periode 2016-2021. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah struktur modal. Variabel independen yang diteliti yaitu profitabilitas, likuiditas, pertumbuhan penjualan, aktivitas, dan diversifikasi usaha. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh perusahaan sub sektor rokok, kosmetik dan keperluan rumah tangga yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2021 dengan total populasi sebanyak 17 perusahaan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dan diperoleh 8 perusahaan yang memenuhi kriteria. Kriteria pengambilan sampel sebagai berikut: (1) Perusahaan sub sektor rokok, kosmetik dan keperluan rumah tangga yang telah listing atau terdaftar di Bursa Efek Indonesia per 1 November 2022, (2) Perusahaan sub sektor rokok, kosmetik dan keperluan rumah tangga yang tidak konsisten mempublikasikan laporan keuangan dan laporan tahunan selama periode 2016 hingga 2021 di Bursa Efek Indonesia atau masing-masing situs perusahaan, dan (3) Perusahaan sub sektor rokok, kosmetik dan keperluan rumah tangga yang tidak menyediakan data atau informasi yang sesuai dengan variabel penelitian. Teknik analisis data yaitu regeresi data panel karena data merupakan perpaduan antara cross-section dengan time series sehingga uji asumsi klasik yang digunakan hanya uji multikolinearitas dan uji heterokedastisitas. Pemilihan model regresi data panel melalui tiga uji, yaitu uji chow, uji hausman, dan uji langrange muptilier. Terdapat tiga jenis model regresi data panel, yaitu fixed effect model, common effect model, dan random effect model. Berdasarkan pengujian chow, hausman, dan langrage multiplier, model regresi yang sesuai adalah fixed effect model. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data menggunakan E-views 10 menunjukkan bahwa: (1) Profitabilitas berpengaruh negatif signifikan terhadap struktur modal, (2) Likuiditas berpengaruh negatif signifikan terhadap struktur modal, (3) Pertumbuhan penjualan berpengaruh positif tidak signifikan terhadap struktur modal, (4) Aktivitas berpengaruh positif signifikan terhadap struktur modal, dan (5) Diversifikasi usaha berpengaruh negatif signifikan terhadap struktur modal. Implikasi teoritis dari penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan referensi literasi tentang struktur modal terutama pecking order theory yang menyatakan bahwa preferensi penggunaan dana yang utama berasal dari modal internal yaitu laba ditahan perusahaan. Selain itu, hasil penelitian ini dapat menambah informasi, wawasan, dan pengetahuan akuntansi khususnya akuntansi manajemen. Perusahaan perlu mempertimbangakan variabel profitabilitas, likuiditas, aktivitas, dan diversifikasi usaha yang mempengaruhi keputusan struktur modal dan calon investor juga perlu mempertimbangkan variabel tersebut sebelum menanamkan modalnya. Profitabilitas yang tinggi akan meningkatkan laba ditahan perusahaan sehingga kebutuhan operasional perusahaan dapat terpenuhi dengan baik. Perusahaan diharapkan dapat menjaga likuiditas agar tetap likuid dan memenuhi kewajiban jangka pendeknya sehingga tidak membebani keuangan perusahaan. Perusahaan dapat meningkatkan aktivitasnya karena aktivitas yang tinggi menunjukkan kemampuan perusahaan dalam memanfaatkan sumber daya yang dimiliki semakin baik. Diversifikasi usaha juga menjadi aspek yang perlu dipertimbangkan dalam penentuan keputusan pendanaan perusahaan yang dapat memengaruhi struktur modalnya

    LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PADA DIVISI MARKETING & SALES CV.WAHANA BARU

    Get PDF
    Adelia Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) pada Divisi Marketing & Sales CV.Wahana Baru Jalan Wedana No 22,RT.06/RW.05, Balimester Jatinegara Kota Jakarta Timur, yang berlangsung sejak 14 Januari 2019 hingga 12 Maret 2019. Program Studi S1 Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta. Tujuan Praktik Kerja Lapangan (PKL) bagi praktikan adalah untuk memperoleh pengetahuan dan pengalaman kerja secara nyata mengenai proses dan kegiatan pemasaran. Tugas yang diberikan kepada praktikan antara lain: menganalisis data penjualan , membuat estimasi penjuaalan, mengoperasikan aplikasi B2B dan VMS untuk mencetak PO dan membuat faktur penjualan Dari pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini, praktikan mengetahui bagaimana kegiatan pemasaran CV.Wahana Baru sebagai pemasok produk muslim kepada pasar modern di Indonesia Kata Kunci: Praktik Kerja Lapangan, Pemasaran, Business to business, Pesanan Pembelian, Faktur Penjuala
    • …
    corecore