98 research outputs found

    Pengaruh Efektivitas Penggunaan, Kepercayaan, Pemanfaatan, dan Keahlian pada Teknologi Sistem Informasi Manajemen Daerah (SIMDA) Terhadap Kinerja Individu Pegawai (Studi Empiris pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Kota Surakarta)

    Get PDF
    This study aimed to examine the influence of using effectivity, trust, utility, and technology expertise of SIMDA on individual performance. This study used primary data collected by a questionnaire. The population of this research are the entire employees of SKPD Surakarta City. The sample collection technology has been done by using convinience. The sample was 42 SKPD in Surakarta City. Based on the results of multiple regression analysis shows that the effectiveness variable of using and the utilization of technology SIMDA not affect the individual performance of the employees. While the trust variable and the expertise of SIMDA technology user have infulence to the performance of the individual employees

    Pengaruh Independensi, Kompetensi, Pengalaman Kerja, Due Professional Care Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Auditor Kap Di Wilayah Surakarta Dan Yogyakarta)

    Get PDF
    This research is aimed to examine the influence of Independence, competence, work experience, Due professional care and Accountability to the quality of audits. The population in this research is all auditors at the KAP in Surakarta and Yogyakarta. Sample collection method using a convenience sampling. The analytical tool used include normality test, multicoloniarity, heteroscedasticity test, coefficient determination test, F test and t test. The results showed that the coefficient of determination obtained value of 0.806, which means that 80.6% of audit quality is affected by the variable independence, competence, work experience, professional due care and accountability. The remaining 19.4% is influenced by variables outside the model. T test results showed competence and work experience variables statistically significant effect on audit quality, while variable independency, due professional care and accountability no effect on audit quality. Key words: independence, competence, work experience, Due professional care, Accountability, quality of audits

    Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Nasabah Bertransaksi di Bank Syariah (Studi Kasus di Bank Syariah Mandiri Cabang Boyolali)

    Get PDF
    This research aimed to know the influence factor customer decision transaction at Bank Syariah Mandiri.the research population is all costumer Bank Syariah Mandiri boyolali branch office, with sample research as much as 100 respondents. Dataanalisis technique used is multiple linier regression analisys. The results showed that. 1) The revenue share does not significantly influence for customer's decision transaction 2) The location significantly influence the customer’s decision transaction. 3) Confidence / religion significantly influence the customer's decision transaction. 4) The service does not significantly influence the customer's decision transaction

    Pengaruh Pengalaman, Otonomi,Profesionalisme,Ambiguitas Peran, Dan Motivasi Terhadap Kinerja Auditor (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan Semarang)

    Get PDF
    Penelitian ini memiliki tujuan yaitu untuk mengetahui pengaruh pengalaman, otonomi, profesionalisme, ambiguitas peran dan motivasi terhadap kinerja auditor. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh auditor yang bekerja pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan Semarang yang terdaftar pada IAPI tahun 2015. Metode pengumpulan sampel dengan menggunakan teknik convenience sampling. Sampel pada penelitian ini adalah auditor yang bekerja di kantor akuntan publik di Surakarta dan Semarang yang bersedia menjadi responden penelitian ini. Dalam penelitian ini untuk menganalisis data dilakukan menggunakan analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa R² diperoleh nilai 0,619. Hal ini berarti bahwa 61,9% variasi kinerja auditor dapat dijelaskan oleh pengalaman, otonomi, profesionalisme, ambiguitas peran dan motivasi. Sedangkan sisanya yaitu 38,1% dijelaskan oleh faktor-faktor lain diluar model yang diteliti. Hasil uji t menunjukkan bahwa pengalaman, profesionalisme tidak berpengaruh terhadap kinerja auditor, sedangkan ambiguitas peran, otonomi dan motivasi berpengaruh terhadap kinerja auditor. Kata kunci: pengalaman, otonomi, profesionalisme, ambiguitas peran, motivasi dan kinerja auditor

    Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Dalam Prediksi Financial Distress Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Pada Tahun 2010-2013

    Get PDF
    Financial distress or financial hardship is a condition experienced by the company prior to the bankruptcy or liquidation. Financial distress is able to predict with a variety of ways, one of which is by using financial ratios. The purpose of this study was to analyze the influence of financial ratios, the current ratio (CR), return on assets (ROA), debt to total assets (DAT), total asset turnover (TAT), and price earnings ratio (PER) of the prediction of financial distress. This research is an empirical study using secondary data. The object of this research is manufacturing companies listed on the Stock Exchange during the study period 2010-2013. The sample used in this study as many as 158 companies and 20 non financial distress financial distress company, selected by purposive sampling. Statistical method used is logistic regression. This research results show that: the current ratio, return on assets, total asset turnover and price earnings ratio does not affect the prediction of financial distress. While debt to total assets affect the prediction of financial distress. Keywords: current ratio, return on assets, debt to total assets, total asset turnover, the price earnings ratio, danfinancial distress

    Analisis Inter-Relasi Antar Komponen Intellectual Capital Dan Kinerja Perusahaan (Studi Empiris Pada PT. Pelabuhan Indonesia III (Persero) Tanjung Intan Cilacap)

    Get PDF
    Penelitian ini berjudul “Analisis Inter-Relasi antar Komponen Intellectual Capital dan Kinerja Perusahaan (Studi Empiris pada PT. Pelabuhan Indonesia III (PERSERO) Tanjung Intan Cilacap)”. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis tiga komponen intellectual capital yaitu human capital, customer capital dan structural capital dan pengaruhnya terhadap kinerja perusahaan di PT. Pelabuhan Indonesia III (PERSERO) Tanjung Intan Cilacap. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh pegawai pada PT. Pelabuhan Indonesia III (PERSERO) Tanjumg Intan Cilacap. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Data primer ini diperoleh peneliti secara langsung melalui penyampaian kuesioner kepada responden. Kuesioner yang dipakai dalam penelitian ini diadaptasi dari Bontis, dkk (2000). Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Partial Least Square (PLS). Analisis PLS dalam penelitian ini terdiri dari outer model dan inner model. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa: 1) Human capital berpengaruh positif dan signifikan terhadap customer capital yang dibuktikan dengan nilai T-statistics sebesar 9.108 (9.108>1.96). 2) Human capital tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap structural capital yang dibuktikan dengan nilai T-statistics sebesar 0.209 (0.209<1.96). 3) Customer capital berpengaruh positif dan signifikan terhadap structural capital yang dibuktikan dengan nilai T-statistics sebesar 4.434 (4.434>1.96), dan 4) Structural capital berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja perusahaan yang dibuktikan dengan nilai T-statistics sebesar 6.068 (6.068>1.96)

    Pengaruh Kompetensi, Independensi, Pengalaman Kerja, Etika Dan Skeptisisme Profesional Terhadap Kualitas Audit Inspektorat Kota Surakarta Dan Boyolali Dalam Pengawasan Pengelolaan Keuangan Daerah

    Get PDF
    Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan menguji pengaruh kompetensi, independensi, pengalaman kerja, etika dan skeptisisme profesional berpengaruh terhadap kualitas audit Inspektorat Kota Surakarta dan Boyolali dalam pengawasan pengelolaan keuangan daerah. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan data primer yang diperoleh dari kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh aparat Inspektorat Surakarta dan Boyolali. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 20 auditor di Surakarta dan 28 auditor di Boyolali. Metode pengumpulan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Alat analisis yang digunakan meliputi uji validitas dan uji reliabilitas, uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas, uji regresi linier berganda, uji F, uji koefisien determinasi R, dan uji t. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa: (1)variabel kompetensi berpengaruh terhadap kualitas audit (2)variabel independensi berpengaruh terhadap kualitas audit (3)variabel pengalaman kerja berpengaruh terhadap kualitas audit (4)variabel etika tidak berpengaruh terhadap kualitas audit (5)skeptisisme profesional berpengaruh terhadap kualitas audit. Adjusted R2 sebesar 0,592 artinya kompetensi, independensi, pengalaman kerja, etika dan skeptisisme professional mampu menjelaskan variabilitas kualitas audit sebesar 59,2%

    Analisis Pengaruh Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance, Motivasi Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Aparatur Pemerintahan (Studi Empiris pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Kota Surakarta)

    Get PDF
    The aim of this research is to know the influence of the Good Corporate Governance Principles, Motivation, and Organizational Culture to the performance of Government Apparatus. The population of this research is all of the government apparatus who work at regional work unit (SKPD) Surakarta. Sampling was done by convenience sampling method and the number of the samples is 119 respondents. The data of this research is primary data by distributing questionnaire. In this research, the analysis equipment that is used is SEM with PLS (Partial Least Square) method. The finding of this research shows that the Good Corporate Governance Principles, Motivation, and Organizational Culture influence to the performance of Government Apparatus

    Pengaruh Kinerja Account Representative, Self Assessment Sytem, Kualitas Pelayanan Pajak, Dan Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Empiris Wp Op Pada KPP Pratama Karanganyar)

    Get PDF
    The purpose of this study is to determine whether the performance of account representative, self assessment system, the quality of tax services and tax sanctions have an influence on taxpayer compliance person. This research was conducted in KPP Pratama Karanganyar. The data used are primary data on the result of questionnaire 100 respondents and data that can be processed as many 84 questionnaire. The sampling method using a purposive sampling and data analysis technique used is multiple linear regression technique. The results of this study indicate that the variable self assessment system affect taxpayer compliance of individuals in KPP Pratama Karanganyar. While account representative performance variables, the quality of tax services and tax sanctions do not affect the compliance of individual taxpayers in KPP Pratama Karanganyar

    Analisis Dampak Publikasi Opini Audit Wajar Tanpa Pengecualian Dengan Paragraf Penjelas (WTP-PP) Dan Opini Audit Wajar Dengan Pengecualian (WDP) Terhadap Abnormal Return Saham (Studi Pada Perusahaan di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2012)

    Get PDF
    Penelitian ini merupakan studi peristiwa yang bertujuan menganalisis dampak dari publikasi opini audit wajar tanpa pengecualian dengan paragraf penjelas dan opini audit wajar dengan pengecualiaan terhadapabnormal return saham perusahaan di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini bertujuan membuktikan apakah ada perbedaan abnormal return sebelum dan sesudah publikasi opini audit wajar tanpa pengecualian dengan paragraf penjelas dan opini audit wajar dengan pengecualian. Sampel untuk penelitian ini adalah 177 perusahaan yang terdiri dari 166 perusahaan dengan opini WTP-PP dan 11 perusahaan dengan opini WDP dari berbagai jenis sektor industri yang melakukan publikasi opiniaudit WTP-PP dan WDPpada tahun 2012. Periode peristiwa selama 10 hari sebelum dan 10 hari sesudah publikasi opini audit WTP-PP dan WDP. Berdasarkan hasil analisis dari pengujian One Sample T-Test, diperoleh kesimpulan untuk hipotesis pertama dan kedua bahwa publikasi opini WTP-PP dan WDP menghasilkan rata-rat aabnormal return tetapi tidak signifikan. Alat statistik yang digunakan untuk menguji hipotesis ketiga dan keempat adalah Paired Samples T-Test. Hasil dari pengujian hipotesis ketiga dan keempat, bahwa tidak ada perbedaan yang signifikan abnormal return sebelum dan sesudah publikasi opini audit WTP-PP dan WDP. Berdasarkan hasil pengujian, dapat disimpulkan bahwa publikasi opini audit WTP-PP dan WDP tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap abnormal return saham perusahaan
    corecore