3 research outputs found

    Tampilan Pengantrian pada Ruang Ganti di Department Store

    Full text link
    Kecanggihan teknologi membawa nilai bisnis meningkat sehingga memberikan Kenyamanan bagi pelanggan [1]. Berdasarkan kemajuan teknologi tersebut, sebuah smartphone android dapat dimanfaatkan sebagai user interface dalam department store bagi pelanggan agar merasa lebih nyaman. User interface melalui layar monitor pada smartphone android dapat membantu pelanggan mengetahui letak ruang ganti yang kosong secara lebih nyaman. Sebuah sensor diletakan di ruang ganti. Sensor ini dapat mendeteksi seseorang yang masuk ke ruang ganti berdasar pada gerakan. Penggunaan sensor ini mengutamakan informasi ruangan yang kosong dan teknologi otomatis. Terdapat sebuah fitur tentang tombol bantuan. Tombol bantuan ini aktif bila pelanggan membutuhkan pramuniaga department store untuk membantunya. Beberapa kondisi dilakukan untuk menguji keberhasilan sistem ini. Sebanyak 12 kondisi diuji baik untuk masing-masing ruang ganti dan keseluruhan (4 buah) ruang ganti. Hasil dari pengujian didapatkan bahwa sensor pendeteksi gerakan dapat dihubungkan dengan android, tombol bantuan dapat dihubungkan dengan LED dan hubungan antara rangkaian sensor, tombol dan monitor dapat dilakukan melalui Bluetooth
    corecore