44 research outputs found

    Pemberdayaan Masyarakat Kabupaten Boalemo Melalui Pelatihan Dan Pembuatan Produk Sediaan Herbal Dari Tanaman Obat Dalam Rangka Pencapaian

    Get PDF
    Indonesia memilki potensi sebagai sentra penghasil obat tradisional. Biodiversiti tumbuhan yang melimpah, menjadi pendukung utama untuk dikembangkannya produk obat herbal. Sehingga bisa menjadi lahan pembuka lapangan pekerjaan baru di masyrakat.  Oleh karena itu diperlukan adanya berbagai program pembinaan dengan memanfaatkan dan mengelola tumbuhan maupun tanaman obat yang ditanam disekitar pekarangan rumah untuk dioah sebaga obat tradisional. Tujuan dari pengabdian ini adalah meningkatkan pendapatan masyarakat  dengan memberikan pelatihan pembuatan produk herbal. Adapun delapan produk yang dipraktikan secara langsung yakni  Serbuk Jahe Instan, Serbuk Kunyit Asam Instan, Kapsul Jahe/Kunyit/Temulawak/Sereh, Susu Jagung Jahe, Susu Rempah, Lemonggrass Tea, Teh Herbal, Permen Jahe dan Minyak Balur. Metode yang digunakan adalah ceramah dan praktik atau demonstrasi. Sehingga masyarakat dapat mempraktikkan secara langsung dan menerapkan dalam  rumah tangga

    UJI BAKTERIOLOGIS MINUMAN RINGAN BERKARBONASI YANG BEREDAR DI BEBERAPA SEKOLAH DASAR DI MANADO

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi bakteriologis minuman ringan berkarbonasi yang beredar di beberapa Sekolah Dasar di Manado. Penelitian ini menggunakan metode SPC (Standard Plate Count) untuk menghitung jumlah total bakteri,dan Most Probable Number (MPN) untuk mengetahui total bakteri koliform dan identifikasi bakteri pathogen yaitu Salmonella sp,Eschericia coli dan Staphylococcus sp dengan menggunakan media selektif. Minuman ringan berkarbonasi diambil dari empat wilayah sekolah dasar yang mewakili wilayah Barat,Timur,Utara dan Selatan. Minuman ringan yang diperiksa yaitu tanpa Es dan dengan es. Hasil penelitian jumlah total bakteri yang diperoleh pada sample minuman ringan tanpa es yaitu : Al (7,0 X 101 koloni/ml), All (1 X 101koloni/ml) All (2,4X102koloni/ml), AIV (1,7X102)koloni/ml), sedangkan pada sample minuman ringan dengan es yaitu :BI (1,7X103koloni/ml), BII (4,3X102 koloni/ml) BIII (2,1X103 koloni/ml), BIV (1,8X103koloni/ml), dan persyartan angka lempeng total adlah maksimal 5X102koloni/ml.sedangkan untuk jumlah bakteri koliform pada sample tanpa es yaitu : AI

    Edukasi dan Inovasi Keripik Bayam Sehat sebagai Alternatif Pangan Ibu Hamil Pencegah Anemia

    Get PDF
    Anemia   pada   ibu   hamil   berdampak   buruk   bagi   ibu   maupun   janin. Kemungkinan dampak buruk  terhadap ibu hamil yaitu proses persalinan yang membutuhkan waktu lama dan mengakibatkan perdarahan serta syok akibat kontraksi. Dampak buruk pada janin yaitu terjadinya    prematur, bayi lahir berat  badan rendah, kecacatan bahkan kematian bayi. Pengabdian ini bertujuan untuk  menghasilkan  produk  inovasi  yang  dapat  membantu  mengatasi  masalah anemia pada ibu hamil berupa pembuatan keripik bayam sehat. Pembuatan keripik bayam ini bertujuan untuk meningkatkan minat ibu hamil dalam mengkonsumsi sayuran yang kaya gizi dan dapat mencegah anemia disaat hamil. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan agar dapat mencegah kejadian anemia pada ibu hamil pada umumnya dan mencegah stunting pada anak pada khususnya. Pengabdian ini dilakukan dengan cara memberikan edukasi langsung mengenai pentingnya menghindari anemia disaat hamil pada ibu di saat posyandu ibu hamil dan membagikan keripik bayam sehat pada ibu hamil yang hadir. Pemberian edukasi dan pembagian keripik bayam pada masyarakat desa Bongohulawa khususnya ibu hamil mendapatkan respon yang baik karena sebagian besar masyarakat memiliki atensi yang tinggi melalui pertanyaan dan sangat menyukai produk olahan keripik bayam. Pengabdian ini memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat desa agar mendapatkan pengetahuan mengenai manfaaat menghindari keadaan anemia disaat hamil dan memberikan informasi terkait produk olahan keripik bayam sehat

    Pengaruh homecare Terhadap Pengetahuan dan Kepatuhan Pasien Tuberkulosis di Puskesmas Kota Barat Gorontalo

    Get PDF
    Patients knowledge and adherence in attending medication is one of the most important factors in determining the succes of therapy, including tuberculosis medication. One of the effort to improve knoeledge and adherence is by providing information about the disease and current medication. This research aimed to determine the effect of homecare on the level of knowledge and aherence of tuberculosis patients in the working area of Puskesmas (Public Health Center) Kota Barat. The method used was quasi-experimental with the form of one group pretest-posttest. This research was conducted for one month with a total sample of 24 respondents. The research data were analyzed using the Paired Sample T-Test. The research findings indicated that the knowledge of patients before and after being provided homecare was at a good level, patient adherence before and after being provided homecare was categorized as obedient. Additionally, there was a significant effect of providing information through homecare media on the level of knowledge with a sig. value= 0.000 (0.01). However, there was no significant effect on therapy adherence with a sig. value= 0.010 (0.01) in tuberculosis patients in the working area of Puskesmas Kota Barat, Gorontal

    Perbedaan Pengetahuan dan Sikap Masyarakat Terhadap Pemberian Booklet dan Video Dagusibu Antibiotik

    Get PDF
    Inappropriate use of antibiotics is common in the world, both in the community and in the hospital environment, which can lead to antibiotic resistance. The purpose of this study was to determine the knowledge and attitudes of the community before and after being given the booklet and video of dagusibu antibiotics and to determine the differences and influence of community knowledge and attitudes towards the administration of the booklet and video of the dagusibu antibiotic in Lopo Village, Batudaa Pantai Sub-District, Gorontalo Regency. This research applied a quasi-experimental design with the provision of booklets and videos before and after being given education. The number of samples was 74 which were taken using non-probability sampling technique. Research data were analyzed using Wilcoxon test and Man-Whitney test. The results showed that most of the community's knowledge before being given education was still in the sufficient category (57% booklet and 62% video), and the community's attitude was in the negative category (73% booklet and 84% percent video). Meanwhile, after being given education, the community's knowledge had increased to a good category (72% booklet and 86% videos), and community's attitudes had increased to a positive category (93% booklets and videos 98%) as well. Therefore, it can be concluded that there was a significant effect on increasing knowledge and attitude after being given booklets and videos (P0.1), and there was no significant difference between giving booklets and videos on increasing community’s knowledge and attitudes (P0.1)

    Edukasi Penggunaan Obat Antidiabetes di Bulan Ramadhan pada Masyarakat Desa Buata Kecamatan Botupingge

    Get PDF
    Permasalahan utama pasien Diabetes Melitus (DM) adalah kepatuhan dalam minum obat dalam jangka Panjang. Pasien diabetes melitus yang mendapat terapi obat antidiabetes oral yang dapat menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadhan harus mengikuti aturan baru minum obat, sehingga perlu diberikan informasi mengenai aturan minum obat yang tepat. Pemberian informasi melalui penyebaran brosur merupakan salah satu cara yang paling efektif untuk memperkenalkan aturan pemberian obat yang benar. Kegiatan tersebut berlokasi di Desa Buata, Kecamatan Botupingge, Kabupaten Bone Bolango. Hasil dari kegiatan ini, penderita diabetes melitus lebih siap menghadapi Ramadhan dengan aturan baru minum obat anti diabetes

    Pengaruh Konsentrasi Carbopol 940 Sebagai Gelling Agent Terhadap Stabilitas Fisik Sediaan Gel Lidah Buaya (Aloe Vera)

    Get PDF
    Carbopol 940 is a gelling agent that is very communly used in cosmetic production because of its high compatibility and stability, and it is non-toxic when applied to the skin and it spreads on the skin more easilym gels are semi solid preparations that contain a gel-forming agent which gives stiffiness to collodial solutions or dispersions used for external use on the skin, gel preparations are widely chosen because they are very easy to apply ( easily smeared, absorbed, and cleaned) and more attractive (transparent) compared to the other topical preparations. the purpose of this study was to determine the effect of carbopol concentration 940 as a gelling agent on the physical stability of aloe vera gel preparations. this study began with optimization of the carbopol 940 gel base then the preparation formulation used 50% aloe vera extract, 0,5% carbopol 940 F1, 1 % F2, 2% F3, 10 % propylene glycol, 10% glycerine, 0,1% dm dm hydantoin and sufficient aquadest, afterward the evaluation of the preparation included organoleptic, observations, homogeneity tests, pH tests, spreadability tests, adhesion tests and viscosity tests. carbopol 940 was depeloped using co-free water. gel preparations were 0,5%, 1%, and 2%. the results showed that the thrid formulation (F3) with a concentration of 2% fulfilled the physical evaluation requirements for organoleptic, spreadability, adhesion, viscosity, pH and homogeneity tests

    Uji Aktivitas Antioksidan Minyak Argan (Argania spinosa L.) Dalam Bentuk Sediaan Mikroemulsi

    Get PDF
    Argan oil (Argania spinosa L.) is an oil that has benefits as a natural antioxidant which is good for health. Microemulsion is a thermodynamically stable delivery system;  transparent;  has a small globule size and consists of a mixture of oil, water, surfactant and co-surfactant which has great potential in delivering dermal active substances by increasing transdermal permeability in topical drug delivery. This research aimed to formulate argan (Argania spinosa L.) oil into microemulsion dosage form and determine the antioxidant activity using DPPH method. The study began with the optimization of base into several concentration variations of surfactant and co-surfactant. The formula made into 7 namely F1, F2, F3, F4, F5, F6 and F7, evaluated using organoleptic test and centrifugation test. The results showed the base of F6 which had the clear, transparent physical appearance and no separation occured. The F6 base was then made into microemulsion dosage with 3 concentration variations of argan (Argania spinosa L.) oil, namely F1 (0.5%), F2 (1%) and F3 (1.5%). The 3 formulas were tested for the physical stability which included pH test, viscosity test, centrifugation test and freeze-thaw test.  The testing of antioxidant activity carried out by in vitro using the DPPH method which then calculated for the IC50 value on t0 and t28. From the results of the physical stability test at room temperature and freeze-thaw, the 3 formulas met the organoleptic, pH and centrifugation tests. The antioxidant activity values of IC50 were F1 (t0 = 291.14 g/mL; t28 = 230.43 g/mL), F2 (t0 = 89.02 g/mL; t28 = 129.01 g/mL), F3 (t0 = 81.07 g/mL; t28 = 116.30 g/mL). The statistical test result of T test showed the p value = 0,896, (more than 0.05), which indicated that there was no significance difference in the antioxidant activity result between the 3 formulas on t0and t28
    corecore