19 research outputs found

    APLIKASI DAN ANALISA SISTEM KOMUNIKASI PUBLISH-SUBSCRIBE PADA SISTEM MONITORING RADIASI DAN LINGKUNGAN

    Get PDF
    APLIKASI DAN ANALISA SISTEM KOMUNIKASI PUBLISH-SUBSCRIBE PADA SISTEM MONITORING RADIASI DAN LINGKUNGAN Sebagai salah satu bagian dari RAMONA (Radiation and Meteorological Monitoring Analysis System), telah dirancang sebuah sistem komunikasi antara alat sensor Ultrasonic Maretron WS0100 yang terhubung dengan komputer client dengan server Sistem Pemantauan Lingkungan Kawasan Nuklir, RAMONA. Sensor Ultrasonic ini terhubung dengan alat lainnya melalui antar muka NMEA2000 (National Maritime Electrical Association), yang merupakan standard komunikasi yang biasa menghubungkan antara sensor-sensor di kapal-kapal laut dengan tampilannya. Dalam alat ini terdapat beberapa sensor yakni sensor tekanan, arah angin, kecepatan angin dan suhu udara. Sistem komunikasi yang digunakan berbasis Message Queeing Telemetry Transport (MQTT). Prinsip dari sistem MQTT ini menggunakan publish/subscribe protocol, dimana Client, dalam hal ini Maretron, akan mengirim (publish) data-datanya ke data bus, yang kemudian di ambil oleh computer (baik itu client maupun server) yang sudah ‘berlanggganan’ (subscribe) jenis-jenis data dengan format tertentu yang diperlukannya. Format data yang digunakan dalam sistem komunikasi ini adalah format JSON (JavaScript Object Notation), yang kemudian diambil oleh server untuk kemudian hasilnya di simpan ke dalam database ataupun di tampilkan di website bagi pengguna maupun admin dari sistem ini. Program untuk kedua sistem client dan server telah berhasil ditulis, dan menghasilkan komunikasi data yang lanca

    APLIKASI DAN ANALISA SISTEM KOMUNIKASI PUBLISH-SUBSCRIBE PADA SISTEM MONITORING RADIASI DAN LINGKUNGAN

    Get PDF
    APLIKASI DAN ANALISA SISTEM KOMUNIKASI PUBLISH-SUBSCRIBE PADA SISTEM MONITORING RADIASI DAN LINGKUNGAN Sebagai salah satu bagian dari RAMONA (Radiation and Meteorological Monitoring Analysis System), telah dirancang sebuah sistem komunikasi antara alat sensor Ultrasonic Maretron WS0100 yang terhubung dengan komputer client dengan server Sistem Pemantauan Lingkungan Kawasan Nuklir, RAMONA. Sensor Ultrasonic ini terhubung dengan alat lainnya melalui antar muka NMEA2000 (National Maritime Electrical Association), yang merupakan standard komunikasi yang biasa menghubungkan antara sensor-sensor di kapal-kapal laut dengan tampilannya. Dalam alat ini terdapat beberapa sensor yakni sensor tekanan, arah angin, kecepatan angin dan suhu udara. Sistem komunikasi yang digunakan berbasis Message Queeing Telemetry Transport (MQTT). Prinsip dari sistem MQTT ini menggunakan publish/subscribe protocol, dimana Client, dalam hal ini Maretron, akan mengirim (publish) data-datanya ke data bus, yang kemudian di ambil oleh computer (baik itu client maupun server) yang sudah ‘berlanggganan’ (subscribe) jenis-jenis data dengan format tertentu yang diperlukannya. Format data yang digunakan dalam sistem komunikasi ini adalah format JSON (JavaScript Object Notation), yang kemudian diambil oleh server untuk kemudian hasilnya di simpan ke dalam database ataupun di tampilkan di website bagi pengguna maupun admin dari sistem ini. Program untuk kedua sistem client dan server telah berhasil ditulis, dan menghasilkan komunikasi data yang lanca

    PRELIMINARY STUDY ON GAMMA-RAY CARGO SCANNER DESIGN FOR INDONESIAN PORTS

    Get PDF
    Cargo scanning has become a popular method of preventing illicit goods from entering a particular country. The manual inspection system would consume time and cost; therefore, a non-intrusive inspection is desirable. The use of x-ray has replaced the manual system in many places, however, due to its nature of penetration, it cannot describe the content of the cargo precisely. The use of gamma-ray would increase the resolution image produces, hence verifying the content of the cargo as stated in the documents. Indonesia which has about 636 seaports has a high need for such system since smuggling of goods and human trafficking is very common in the country. Few existing gamma-ray cargo scanning systems have been installed in several ports in Indonesia, however, it is still imported and costs a fortune. The Nuclear Energy Agency of Indonesia initiates the development of such system with the increase of local content starting from its design until the manufacturing. This study will show the existing system and try to propose some mechanical and electrical user requirements for the system. The use of local content should become the primary consideration in the design to reduce the cost of the development. Keywords: Gamma Ray, Cargo Inspection, Securit

    PEMBUATAN PROGRAM UNTUK MENENTUKAN PUNCAK SPEKTRUM PADA RADIATION PORTAL MONITOR SPEKTROSKOPI

    Get PDF
    PEMBUATAN PROGRAM UNTUK MENENTUKAN PUNCAK SPEKTRUM PADA PORTAL MONITOR RADIASI SPEKTROSKOPI. Portal Monitor Radiasi (PMR) adalah sebuah alat yang sangat penting dalam meningkatkan pertahanan dan keamanan sebuah negara. Dengan PMR yang dipasang di pelabuhan laut dan udara, bahaya atau ancaman radiasi dapat terdeteksi dari barang-barang yang mengandung radiasi baik secara yang dibawa secara legal apalagi illegal. PRFN BATAN telah membuat PMR yang dapat mendeteksi radiasi secara gross, namun jenis sumber radiasi belum dapat diketahui. Untuk itu diperlukan sebuah program untuk dapat menampilkan spektrum radionuklida hasil pencacahan PMR Spektrometri. Program ini juga telah berhasil menentukan puncak-puncak pada spektrum radiasi tersebut, dan energi pada puncak tersebut. Juga ditunjukkan bahwa keakuratan pendeteksian radionuklida bergantung kepada lamanya dan jarak akusisi data yang dilakukan oleh detektor. Selanjutnya energi tersebut akan di cocokkan kepada daftar energi sumber radiasi untuk mengetahui radionuklida yang terdeteksi. Kata kunci : Portal Monitor Radiasi, Spektrum, Spektroskopi, Radionuklida

    PEMBUATAN PROGRAM UNTUK MENENTUKAN PUNCAK SPEKTRUM PADA RADIATION PORTAL MONITOR SPEKTROSKOPI

    Get PDF
    PEMBUATAN PROGRAM UNTUK MENENTUKAN PUNCAK SPEKTRUM PADA PORTAL MONITOR RADIASI SPEKTROSKOPI. Portal Monitor Radiasi (PMR) adalah sebuah alat yang sangat penting dalam meningkatkan pertahanan dan keamanan sebuah negara. Dengan PMR yang dipasang di pelabuhan laut dan udara, bahaya atau ancaman radiasi dapat terdeteksi dari barang-barang yang mengandung radiasi baik secara yang dibawa secara legal apalagi illegal. PRFN BATAN telah membuat PMR yang dapat mendeteksi radiasi secara gross, namun jenis sumber radiasi belum dapat diketahui. Untuk itu diperlukan sebuah program untuk dapat menampilkan spektrum radionuklida hasil pencacahan PMR Spektrometri. Program ini juga telah berhasil menentukan puncak-puncak pada spektrum radiasi tersebut, dan energi pada puncak tersebut. Juga ditunjukkan bahwa keakuratan pendeteksian radionuklida bergantung kepada lamanya dan jarak akusisi data yang dilakukan oleh detektor. Selanjutnya energi tersebut akan di cocokkan kepada daftar energi sumber radiasi untuk mengetahui radionuklida yang terdeteksi. Kata kunci : Portal Monitor Radiasi, Spektrum, Spektroskopi, Radionuklida

    PRELIMINARY STUDY ON GAMMA-RAY CARGO SCANNER DESIGN FOR INDONESIAN PORTS

    Get PDF
    Cargo scanning has become a popular method of preventing illicit goods from entering a particular country. The manual inspection system would consume time and cost; therefore, a non-intrusive inspection is desirable. The use of x-ray has replaced the manual system in many places, however, due to its nature of penetration, it cannot describe the content of the cargo precisely. The use of gamma-ray would increase the resolution image produces, hence verifying the content of the cargo as stated in the documents. Indonesia which has about 636 seaports has a high need for such system since smuggling of goods and human trafficking is very common in the country. Few existing gamma-ray cargo scanning systems have been installed in several ports in Indonesia, however, it is still imported and costs a fortune. The Nuclear Energy Agency of Indonesia initiates the development of such system with the increase of local content starting from its design until the manufacturing. This study will show the existing system and try to propose some mechanical and electrical user requirements for the system. The use of local content should become the primary consideration in the design to reduce the cost of the development. Keywords: Gamma Ray, Cargo Inspection, Securit

    Monte Carlo simulation of sensitivity and NECR of an entire-body PET scanner.

    No full text
    The current positron emission tomography (PET) design is aimed toward establishing an entire-body PET scanner. An entire-body PET scanner is a scanner whose axial field of view (FOV) covers the whole body of a patient, whereas whole-body PET scanner can be of any axial FOV length, but was designed for a whole-body scan. Despite its high production cost, an entire-body depth-of-interaction PET scanner offers many benefits, such as shorter and dynamic PET time acquisition, as well as higher sensitivity and count rate performance. This PET scanner may be cost-effective for clinical PET scanners with high scan throughput. In this work, we evaluated the sensitivity and count rate performance of a 2-m-long PET scanner with conventional data acquisition (DAQ) architecture, using Monte Carlo simulation, and we evaluated two ring diameters (60 and 80 cm) to reduce the scanner cost. From simulation of scanning with a 2-m axial FOV, the sensitivity for a 2-m-long PET scanner of 60 and 80-cm diameter is around 80 and 68 times higher, respectively, than that of the conventional PET scanner. In addition, for the 2-m-long PET scanner with 60-cm diameter, the peak noise equivalent count rate (NECR) was 843 kcps at 125 MBq, whereas the peak for the 80-cm diameter was 989 kcps at 200 MBq. This shows gains of 15.3 and 17.95, respectively, in comparison with that of the conventional PET scanner. The 2-m-long PET scanner with 60-cm ring diameter could not only reduce the number of detectors by 21 %, but also had a 17 % higher sensitivity compared to that with an 80-cm ring diameter. On the other hand, despite the higher sensitivity, the NECR of the 60-cm ring diameter was smaller than that of the 80-cm ring diameter. This results from the single data loss due to dead time, whereas grouping of axially stacked detectors was used in the conventional DAQ architecture. Parallelization of the DAQ architecture is therefore important for the 2-m-long PET scanner to achieve its optimal performance
    corecore